Anda di halaman 1dari 9

LEMBAR PENGESAHAN

KURIKULUM OPERASIONAL
SEKOLAH DASAR NEGERI MENTENG DALAM 07 PAGI

Telah mendapat pertimbangan Komite Sekolah


dan dinyatakan berlaku sejak tanggal ditetapkan
Ditetapkan di : Jakarta
Pada Tanggal : 7 Juli 2023

Ketua Komite Kepala


SDN Menteng Dalam 07 SDN Menteng Dalam 07

Ida Putranto Hj. Nurhayati, S. Pd.


NIP 196904161991022002

Mengetahui,
Kepala Suku Dinas Pendidikan Wilayah II
Kota Administrasi Jakarta Selatan

Sonny Juhersoni, M. Pd
NIP 196510061992031003

i
Kurikulum
Operasional
Sekolah Dasar Negeri Menteng Dalam 07 Pagi

Penanggung Jawab : Hj. Nurhayati, S.Pd ( Kepala Sekolah )


Pengarah : Dadang Suhandani, S. Pd
( Ketua Pelaksana Pendidikan Kec. Tebet)

Tim Penyusun KOSP : Lusiana Maydona Sinaga, S. Pd.


Hartiningsih, S. Pd.
Ahsit Santoso, S. Psi

Penelaah : Sudwiyanto, M. Pd ( Pengawas SD)


Hj. Syamsiah, M. Pdi ( Pengawas Pendais )
Ida Putranto ( Komite sekolah SDN Menteng Dalam 07 )
KATA PENGANTAR
Alhamdulliah kita panjatkan puji serta syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa dengan
rahmat-Nya sehingga dapat tersusun Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan Sekolah
Dasar Negeri Menteng Dalam 07 Pagi Tahun Pelajaran 2023/2024.

Kurikulum Sekolah Dasar Negeri Menteng Dalam 07 Pagi untuk kelas I, kelas II, kelas IV
dan kelas V ini mengacu pada pengembangan peserta didik dalam kemandirian,
kemampuan bernalar kritis, dan berkreativitas sehingga relevan dengan elemen-elemen
dalam kegiatan profil pelajar Pancasila. Selain itu, guru pun dapat mengoptimalkan
capaian pembelajaran yang menjadi ciri khas dari Kurikulum Merdeka

Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan (KOSP) Sekolah Dasar Negeri dapat dijadikan
panduan serta dapat memberikan informasi secara komprehensif dalam penyelenggaraan
pembelajaran di Sekolah Dasar Negeri Dalam 07 Pagi

Kami mengucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak yang membantu dan
berpartisipasi dalam penyusunan KOSP di Sekolah Dasar Negeri Menteng Dalam 07 Pagi.
Kami menyadari bahwa dalam penyusunan KOSP Sekolah Dasar Negeri Menteng Dalam
07 Pagi masih banyak kekurangan. Oleh karena itu, kami mengharapkan saran serta kritik
yang membangun demi perbaikan dan penyempurnaan KOSP ini.

Jakarta, Juli 2023


Tim Penyusun KOSP

ii
Daftar isi

halaman
Lembar Pengesahan i
Kata Pengantar ii
Daftar isi iii

Halaman
BAB I Pendahuluan 1

A. Karakteristik Satuan Pendidikan 1


B. Karakteristik Peserta Didik 1
C. Karakteristik Tenaga Pendidikan dan Kependidikan 2
D. Sarana dan Prasarana 3
E. Sosial Budaya 3
F. Kemitraan 4

BAB II Visi, Misi , dan Tujuan Satuan Pendidikan 5

A. Visi Sekolah Dasar Negeri Menteng Dalam 07 Pagi 5


B. Misi Sekolah Dasar Negeri Menteng Dalam 07 Pagi 5
C. Tujuan Sekolah Dasar Negeri Menteng Dalam 07 Pagi 6

BAB III Pengorganisasian Pembelajaran 8


A. Intra Kurikuler 8
B. Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila 13
C. Ektra Kurikuler 17
D. Budaya Sekolah 17

BABIV Perencanaan Pembelajaran 19


A. Perencanaan Pembelajaran di Satuan Pendidikan 19
B. Perencanaan Pembelajaran di Kelas 22

BAB V Lampiran-lampiran 26

iii

Anda mungkin juga menyukai