Anda di halaman 1dari 15

Pembahasan Quiz

Isi

Isi
SOAL 11

Apoteker di produksi akan membuat 200 mL larutan 2% Etil Morfin yang isotonis, diketahui E etil morfin HCl = 0,15 ?

a. 1 gram

b. 1,5 gram

c. 1,2 gram

d. 2 gram

e. 2,5 gram Isi


Penyelesaian :
Jawaban : c. 1,2 gram NaCl yang ditambahkan = 1,8 gram - (4 x 0,15 ) = 1,2 gram
Dik : NaCl 200 mL = 4 gram

Isi
SOAL 12
R/Methadon HCL 10 mg ( Ptb = 0,101)

Mf.Isot.C.NaCl ad. 10 mL

Maka, NaCl yang diperlukan supaya larutan isotonis adalah …

a. 0,088 gram

b. 32,02 gram
0,52 −𝑝𝑡𝑏1.𝑥 𝐶
W= 𝑝𝑡𝑏2
c. 0,3202 gram
10 𝑚𝑔 100 𝑚𝑔
d. 15,10 gram IsiC = 10 𝑚𝐿 = 100 𝑚𝐿 = 0,1 %

e. 1,510 gram W = 0,52 −0,101 𝑥 0,1


= 0,885243 gram/100 mL = 0,088 gram/10 mL
0,576

Jawaban : a. 0,088 gram

Isi
SOAL 13

Seorang apoteker di puskesmas baru menerima vaksin dan hendak menyimpannya. Salah satu vaksin yang
diterima yaitu vaksin campak
Dimanakah vaksin tersebut disimpan?
a. -25°C sampai -15°C
b. 2°C sampai 8°C
c. 8°C sampai -15°C
d. 15°C sampai -25°C
e. 15°C sampai -30°C Isi

Jawaban : b. 2°C sampai 8°C

Isi
PEMBAHASAN
PRODUK VAKSIN SUHU (C)

Oral Polio Vaksin (OPV) -25 s.d -15

CAMPAK, Bacillus Calmette Guerin (BCG), Measeles


+ 2 s.d +8
Rubella (MR)

Tetanus Toxoid (TT), Difteri Tetanus (DT), Inactive Polio


Vaccine (IPV), HEP-B, Difteri, Pertuasis, Tetanus- + 2 s.d +8
Hepatitis B (DPT-HB), HiB
Isi

PELARUT & PENETES (DROPPER) Suhu Ruangan

Isi
SOAL 14

Industri farmasi sedang memproduksi sediaan injeksi serbuk kering antibiotic. Pengolahan hingga pengisian
dilakukan di ruangan yang steril. Ruang kelas apa yang dimaksud ?

a. Kelas A

b. Kelas B

c. Kelas C

d. Kelas D
Isi
e. Kelas E

Jawaban : a. Kelas A

Isi
Isi

CPOB 2012-BPOM RI 2013


SOAL 15
Pharmacist di bagian QC industri farmasi akan melakukan
pengujian fertilitas terhadap media yang akan digunakan
untuk uji sterilitas sediaan vitamin K injeksi. Pada saat
melakukan uji fertilitas untuk bakteri anaerob, bakteri yang
digunakan adalah ?
a. Candida albicans
b. Aspergillus brasiliensis
c. Clostridium sporogenes Isi
d. Pseudomonas aeruginosa
e. Bacillus subtilis
Jawaban : c. Clostridium sporogenes
Isi
SOAL 16
Pharmacist di bagian QC industri farmasi akan melakukan sterilisasi dengan menggunakan oven alat-alat
gelas yang akan digunakan dalam pembuatan sediaan injeksi, pada saat alat-alat dimasukkan ke dalam
oven, ditambahkan indicator biologi. Indikator biologi tersebut berisi ?

a. Bacillus stearothermophilus

b. Bacillus subtilis spp

c. Clostridium sporogenes

d. Spora bacillus pumilus Isi


e. Candidia albican

Jawaban : b. Bacillus subtilis spp

Isi
SOAL 17
Seorang pasien perempuan usia 40 tahun dirawat di ICU RS, didiagnosa kanker payudara, dokter
memberikan regimen terapi untuk pasien tersebut, diketahui dosis Siklosfosfamid yang diberikan adalah
750 mg akan diberikan secara infus IV selama 2 jam dengan konsentrasi larutan 2 mg/mL. Apoteker
menghitung kecepatan infus permenit dan factor tetes adalah 20 tetes per mL. Berapa kecepatan yang
dimaksud ?
a. 6
b. 20
Dosis : 750 mg
c. 36 2 𝑚𝑔 750 𝑚𝑔
Konsentrasi :Isi ~
d. 40 𝑚𝐿 375 𝑚𝐿

375 𝑥 20 𝑡𝑒𝑡𝑒𝑠 𝒕𝒆𝒕𝒆𝒔


e. 63 Kecepatan Infus = = 62,5 𝑚𝑒𝑛𝑖𝑡 → 63 𝒎𝒆𝒏𝒊𝒕
120

Jawaban : e. 63
Isi
SOAL 18

Seorang pasien perempuan usia 45 tahun didiagnosis kanker sejak 10 tahun lalu, dokter meresepken
Vinkristin. Perhitungan dosis Vinkristin adalah berdasarkan ?

a. Luas permukaan tubuh


b. Berat Badan
c. Tinggi Badan
d. Usia Isi
e. Berat badan & usia
Jawaban : a. Luas permukaan tubuh

Isi
SOAL 19

Seorang apoteker melakukan pengecekan sediaan vaksin yang ada di puskesmas. Vaksin tersebut telah disimpan
dalam freezer, namun beberapa hari terakhir aliran listrik tidak stabil san sering mati. Hasil pengecekan pada
salah satu vaksin ditemukan tanda indicator VVM sebagai berikut :

Apakah makna dari indicator tersebut ?


a. Vaksin dapat digunakan
b. Vaksin harus segera digunakan
c. Vaksin tidak boleh digunakan
Isi
d. Vaksin telah kadaluarsa
e. Vaksin tidak ada masalah
Jawaban : c. Vaksin tidak boleh digunakan
Isi
Pembahasan

Isi

Sumber : Permenkes 12 tahun 2017-Penyelenggaraan Imunisasi


Isi
SOAL 20
Pasien kanker diberikan obat ondansetron sediaan injeksi. Injeksi tersebut dibutuhkan 1,5 ampul untuk
pengobatan. Sudah diambil 2 ampul oleh perawat dan perawat ingin menyimpan sisa obat yang terdapat
diampul. Perawat bertanya kepada pharmacist mengenai hal tersebut. Apa yang pharmacist jawab ?

a. Disimpan dalam 12 jam

b. Tidak boleh disimpan

c. Disimpan dalam 6 jam

d. Disimpan dalam 48 jam


Isi
e. Disimpan dalam 24 jam

Jawaban : b. Tidak boleh disimpan


USP 797 - 2013
Isi
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai