Anda di halaman 1dari 4

Soal:1)

Suatu balok bermassa 2 kg yang berada pada suatu bidang datar licin mengalami gaya
konstan F= 10 Newton dengan arah ditunjukkan pada gambar. Kecepatan pada saat t = 0
sekon adalah 2 m/s ke arah kanan

Pernyataan yang benar tentang gaya normal yang bekerja pada Balok adalah ......
A: Sama besar dan berlawanan arah dengan gaya berat
B: Kurangnya 5 √ 3 newton dari gaya berat
C: Lebihnya 5 √ 3 newton dari gaya berat
D: Kurangnya 5 Newton dari gaya berat
E: Lebihnya 5 Newton dari gaya Berat
Kunci: B

Soal:2)
Sebuah benda massanya 3 kg diikatkan dengan tali lalu diputar sehingga lintasan membentuk
lingkaran dengan jari-jari 50 cm. Jika kecepatan linier adalah 4 m/s, besar tegangan tali benda
didasar lingkaran adalah !
A: 120 N
B: 121 N
C: 122 N
D: 124 N
E: 126 N
Kunci: E

Soal:3)
Sebuah balok bermassa 4 kg didorong oleh suatu gaya konstan horizontal sebesar 40
Newton.

Balok bergerak di sepanjang lantai mendatar kasar dengan laju sebagai fungsi waktu seperti
grafik diatas . Jika percepatan Gravitasi 10 m/ s2. Nilai koefisien gesekan antara balok dan
lantai adalah ......
A: 0,1
B: 0,2
C: 0,5
D: 0,4
E: 0,3
Kunci: C

Soal:4)
Di dalam sebuah lift ditempatkan sebuah timbangan badan. Saat lift dalam keadaan diam,
seseorang menimbang badannya, didapatkan bahwa berat badan orang tersebut 500
Newton. Jika lift bergerak keatas dengan percepatan tetap 5 m / s2, g = 10 m / s2 maka berat
orang tersebut menjadi .....
A: 100 Newton
B: 250 Newton
C: 400 Newton
D: 500 Newton
E: 750 Newton
Kunci: E

Soal:5)
Tinjaulah sebuah benda yang diluncurkan vertikal keatas dari permukaan Bumi. Jika gesekan
dengan udara diabaikan , besar kecepatan awal mnimum supaya benda tidak kembali ke
Bumi adalah v. Jika massa bumi M, massa benda m dan jari-jari Bumi R, maka v 2 berbanding
lurus dengan .....
GM
A:
4R
GM
B:
2R
GM
C:
R
2GM
D:
R
4 GM
E:
R
Kunci: D

Soal:6) Massa planet A sekitar 4 kali massa planet B dan jarak antar pusat planet A ke planet
B adalah R. Suatu benda uji bermassa M yang berada pada jarak r dari pusat planet A dan
pada garis lurus yang menghubungkan kedua planet memiliki gaya gravitasi nol. Jarak r
tersebut adalah ......
A: 0,2 R
B: 0,5 R
C: 2/3 R
D: 0,75 R
E: 0,8 R
Kunci: C
Soal:7) Sebuah benda dengan massa 1 kg, dilemparkan vertikal keatas dengan kecepatan
awal 20 m/s. Bila gaya gravitasi sebesar 10 m/ s2. Besarnya energi kinetik saat mencapai
setengah ketinggian maksimum adalah.....
A: 100 J
B: 200 J
C: 300 J
D: 400 J
E: 500 J
Kunci: A

Soal:8) Dua buah benda A dan B yang bermassa masing-masing m, jatuh bebas dari
ketinggian h meter dan 2h meter. Jika A menyentuh tanah dengan kecepatan V m/s, benda
B akan menyentuh tanah dengan energi kinetik sebesar.....
3
A: m v 2
2
1
B: m v 2
2
C: m v 2
1
D: m v 2
4
3
E: m v 2
4
Kunci: C

Soal:9) Dua benda A dan B bermassa sama masing-masing 2 kg saling bertumbukan.


Kecepatan sebelum tumbukan adalah Va = 15 i + 30 j (m/s) dan Vb = -10 i + 5 j(m/s).
Kecepatan benda A setelah tumbukan adalah –5 i + 20 j (m/s). Persentase energi kinetik yang
hilang setelah tumbukan adalah .....
A: 10 %
B: 20 %
C: 40 %
D: 60 %
E: 80 %
Kunci: C

Soal:10) Seorang nelayan naik perahu yang bergerak dengan kecepatan 4 m/s, massa
perahu dan orang masing-masing 200 kg dan 50 kg. Pada suatu saat, orang tadi meloncat
dari perahu maka keceatan perahu sesaat setelah orang meloncat adalah......
A: 3 m/s
B: 2 m/s
C: 1 m/s
D: 4 m/s
E: 6 m/s
Kunci: A

Anda mungkin juga menyukai