Anda di halaman 1dari 7

DISKUSI 8

PEMBELAJARAN TERPADU DI SD / PDGK4205

WULAN SARI
857505387
Kelas A

POKJAR CIAMIS
UPBJJ-UT BANDUNG
FORMAT PENILAIAN PEMBELAJARAN TERPADU

INSTRUMEN PENILAIAN
Sekolah : SD Negeri 4 Karangpawitan
Kelas /Semester : 6 / 1 (Satu )
Tema 3 : Tokoh dan Penemuan
Subtema 2 : Penemuan dan Manfaatnya
Pembelajaran ke- : 1
Alokasi Waktu : 6 X 35 menit (1 kali pertemuan)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangga.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis dalam
karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan
yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


1. Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD) :
3.2 Menggali isi teks penjelasan (eksplanasi) ilmiah yang didengar dan dibaca
4.2 Menyajikan hasil penggalian informasi dari teks penjelasan (eksplanasi) ilmiah secara
lisan, tulis, dan visual dengan menggunakan kosakata baku dan kalimat efektif
Indikator
 Menyebutkan informasi penting dari teks eksplanasi yang dibaca tentang manfaat
penemuan televisi
 Menulis informasi penting dari teks eksplanasi yang dibaca tentang manfaat
penemuan televisi
2. IPA
Kompetensi Dasar (KD) :
3.4 Mengidentifikasi komponen-komponen listrik dan fungsinya dalam rangkaian listrik
sederhana
4.4 Melakukan percobaan rangkaian listrik sederhana secara seri dan paralel
Indikator
 Menguji model rangkaian percobaan listrik paralel,
 Menyajikan laporan hasil percobaan rangkaian paralel
INSTRUMEN EVALUASI
A. Penilaian Sikap
1. Kriteria penilaian sikap
Kriteria
Sikap yang dinilai
Baik Sekali (BS) Perlu Bimbingan (PB)
Dapat bekerja sama dengan teman dalam Belum dapat bekerja sama dengan baik
Bekerja sama memecahkan masalah dengan teman dalam pemecahan
masalah
Disiplin dalam menyelesaikan berbagai Belum dapat disiplin dalam proses
Disiplin
tugas dan kegiatan belajar pembelajaran dan mengerjakan tugas
Memiliki rasa tanggungjawab terhadap Belum memiliki rasa tanggungjawab
Tanggungjawab
kewajiban terhadap kewajiban
Dapat bersikap santun dalam proses Belum bersikap santun dalam proses
Santun
pembelajaran kepada guru dan teman pembelajaran kepada guru dan teman
Memiliki sikap peduli terhadap Belum memiliki sikap peduli terhadap
Peduli
permasalahan yang harus diselesaikan permasalahan yang harus diselesaikan
Percaya diri Memiliki rasa percaya diri Belum memiliki rasa percaya diri

2. Lembar observasi sikap


Berilah tanda centang (√ ) pada kolom yang sesuai dengan sikap masing-masing
peserta didik
Bekerja Tanggung Percaya
Nama Peserta Disiplin Santun Peduli
No Sama Jawab diri
Didik
BS PB BS PB BS PB BS PB BS PB BS PB
1 Fitri Nuraisyah
2 Gine Nataneila
3 Irwansyah Maulana
4 Jihan Nur Ajizah
5 Lira Wulandari
6 M Zhaqi Pratama
7 Maya Aulia
8 Meidina Azahra
9 Muhammad Jamal
Badrani
10 Naisila Salsabila
11 Nur Kartika
12 Nurmaesaroh
13 Qanit Nugraha
14 Ratih Rahmawati
15 Sahrul Arip
16 Sarip Nurdin
17 Sinta Nur Fajrina
18 Wina Robi'atul Adawiyah
19 Yusup Rizky Maulana
Keterangan BS : Baik Sekali, PB : Perlu Bimbingan

B. Test Formatif
Pilihlah salah satu jawaban yang dianggap paling benar !
1. Berangkat sekolah tepat waktu merupakan kewajiban anak di lingkungan ….
a. Rumah
b. Sekolah
c. Kelas
d. Jalan
2. Kalimat dibawah ini yang tidak efektif yaitu ….
a. Beberapa siswa sedang membersihkan kelas.
b. Para guru sedang rapat di aula.
c. Semua bola di rumah sudah rusak.
d. Setiap warga-warga harus membayar iuran kebersihan.
3. Yang bukan termasuk bagian teks eksplanasi adalah ….
a. Pendahuluan
b. Langkah-langkah pembuatan
c. Penjelasan
d. Kesimpulan
4. Pada rangkaian lampu paralel, jika salah satu lampu mati, maka lampu lainnya ….
a. Berkedip-kedip
b. Rusak
c. Tetap menyala
d. Meledak
5. Komponen listrik yang digunakan sebagai penghantar listrik disebut …
a. Kabel
b. Saklar
c. Bohlam
d. Baterai

KUNCI JAWABAN TES FORMATIF

No Jawaban
1 B
2 D
3 B
4 C
5 A

A. BAHASA INDONESIA
Jawaban siswa menemukan informasi penting dari teks eksplanasi ilmiah tentang
penemuan listrik, diperiksa dengan menggunakan rubrik berikut.

SIKAP
Nama Peserta ISI TEKS EKSPLANASI PENYAJIAN TULISAN
No KEMANDIRIAN
Didik
SB B C PP SB B C PP SB B C PP
1 Fitri Nuraisyah
2 Gine Nataneila
3 Irwansyah Maulana
4 Jihan Nur Ajizah
5 Lira Wulandari
6 M Zhaqi Pratama
7 Maya Aulia
8 Meidina Azahra
9 Muhammad Jamal
Badrani
10 Naisila Salsabila
11 Nur Kartika
12 Nurmaesaroh
13 Qanit Nugraha
14 Ratih Rahmawati
15 Sahrul Arip
16 Sarip Nurdin
17 Sinta Nur Fajrina
18 Wina Robi'atul Adawiyah
19 Yusup Rizky Maulana

B. IPA
LKPD
(Lembar Kerja Peserta Didik)
Anggota Kelompok :
1.
2.
3.
4.
5.

Buatlah laporan dari percobaan membuat rangkaian listrik paralel!

LAPORAN KEGIATAN PERCOBAAN


Nama Percobaan :

Tujuan Percobaan :

Alat dan bahan :

Langkah kerja :

Kesimpulan :

Laporan hasil percobaan membuat rangkaian paralel diperiksa menggunakan rubrik.


RANGKAIAN LISTRIK SIKAP
Nama Peserta KOMPONEN LISTRIK
No PARALEL KEMANDIRIAN
Didik
SB B C PP SB B C PP SB B C PP
1 Fitri Nuraisyah
2 Gine Nataneila
3 Irwansyah Maulana
4 Jihan Nur Ajizah
5 Lira Wulandari
6 M Zhaqi Pratama
7 Maya Aulia
8 Meidina Azahra
9 Muhammad Jamal
Badrani
10 Naisila Salsabila
11 Nur Kartika
12 Nurmaesaroh
13 Qanit Nugraha
14 Ratih Rahmawati
15 Sahrul Arip
16 Sarip Nurdin
17 Sinta Nur Fajrina
18 Wina Robi'atul Adawiyah
19 Yusup Rizky Maulana

Anda mungkin juga menyukai