Anda di halaman 1dari 15

Ela Hayati, S.

Pd

MODUL
AJAR
MENGGAMBAR MASA DEPAN TEKNOLOGI
BELAJAR GAMBAR TEKNIK
ELEKTRONIKA DAN INSTRUMENTASI
DENGAN LEBIH MENDALAM

FASE E
TINGKAT X
TEKNIK MEKATRONIKA
SMK KB PUDSDIKPAL
MODUL AJAR
MENGGAMBAR MASA DEPAN TEKNOLOGI
BELAJAR GAMBAR TEKNIK ELEKTRONIKA DAN INSTRUMENTASI
DENGAN LEBIH MENDALAM

INFORMASI UMUM
Asal Sekolah : SMK KB PUSDIKPAL
Nama Penyusun : Ela Hayati, S.Pd
Tahun disusun : 2023
Mata Pelajaran : Dasar-dasar Elektronika
Jenjang Sekolah : SMK
Fase/Kelas : E/ X
Elemen : Gambar Teknik Elektronika
Alokasi Waktu : 6 x 10 x @45 Menit
Kode Modul : GTE01

CAPAIAN PEMBELAJARAN
Pada akhir fase E peserta didik mampu menggambar teknik listrik, elektronika,
dan instrumentasi termasuk pengenalan macam- macam peralatan gambar,
simbol komponen dan rangkaian listrik, elektronika, dan instrumentasi.

KOMPETENSI AWAL
1. Memiliki pemahaman dasar matematika seperti operasi aritmatika,
geometri, trigonometri, dan aljabar
2. Memiliki pemahaman dasar tentang alat-alat yang digunakan dalam
gambar teknik
3. Memiliki pengetahuan dasar tentang konsep-konsep teknik, seperti garis,
sudut, proyeksi, skala, dan toleransi

PROFIL PELAJAR PANCASILA


1. Beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan berakhlak mulia
2. Gotong royong
3. Bernalar kritis
4. Kreatif
5. Mandiri
6. Kebinekaan Global
TARGET PEMBELAJARAN
1. peserta didik reguler/tipikal : 75%
2. .peserta didik dengan kesulitan belajar : 15%
3. .peserta didik dengan pencapaian tinggi : 10%

MODEL PEMBELAJARAN
Discovery Learning

SARANA PRASARANA
Alat dan bahan :
Pinsil, Penggaris, Kertas Gambar, Mal Gambar, Laptop,

Media Pembelajaran :
LCD Proyektor, laptop/komputer dan bahan tayang

Sumber Bahan Ajar :


Buku. Sunar (2022), “Dasar-dasar teknik elektronika kelas C”, PT.Lini Suara
Nusantara
A. kompetensi inti
1. Tujuan pembelajaran yang ingin dicapai
a. peserta didik mampu mampu menggambar teknik listrik ,elektronika dan
instrumentasi
b. peserta didik mampu memahami macam-macam peralatan gambar yang
diperlukan untukmembuat gambar teknik
c. peserta didik mampu memahami simbol-simbol komponen listrik dan
elektronika
d. peserta didik mampu membuat rancangan gambar teknik di bidang listrik
dan elektronika
2. Pemahaman Bermakna
a. Peserta didik mampu memahami dan menginterpretasikan gambar
teknik elektronika, termasuk skema rangkaian, diagram blok, layout PCB,
dan berbagai simbol elektronika.
b. Peserta didik mampu mengidentifikasi komponen, menghubungkan
kabel, dan melakukan perakitan rangkaian elektronika yang berfungsi
dengan baik.
c. peserta didik mendapatkan pemahaman yang lebih mendalam tentang
prinsip kerja berbagai rangkaian elektronika.
3. Pertanyaan Pemantik
a. Mengapa beberapa komponen pada gambar teknik elektronika disusun
dengan cara tertentu dan bukan yang lain?
b. Bagaimana kita dapat memperkirakan perilaku rangkaian elektronika
berdasarkan gambar tekniknya?
c. Apa dampak dari perubahan pada layout PCB terhadap kinerja
keseluruhan rangkaian?
d. Bagaimana Kita dapat mengidentifikasi dan mengatasi masalah dalam
merakit rangkaian elektronika berdasarkan gambar teknik?
e. Bagaimana gambar teknik elektronika membantu dalam menganalisis
dan memahami kerja perangkat elektronika yang kompleks?
4. Persiapan Pembelajaran
a.

5. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 1
Kegiatan Awal (45 Menit)
1. Peserta didik secara mandiri memimpin doa bersama untuk memulai kegiatan belajar
mengajar
2. Guru menyapa perserta didik dan melakukan Pemeriksaan kehadiran
3. Pembahasan tentang kesepakatan dalam pembelajaran. Peserta didik diminta mengisi
assessment non kognitif
a. diharapkan peserta didik mengetahui dan menyampaikan terkait gaya belajar dan
kesiapan dalam menghadapi pembelajaran.
4. Penyampaian tujuan dan kriteria pencapaian pembelajaran serta asesmen awal untuk
pembelajaran berdiferensiasi pada praktik. Asesmen awal
a. Apabila pada asesmen awal, peserta didik memiliki:
b. nilai > 80, maka termasuk siswa * Cerdas Istimewa Berbakat sehingga peserta didik
akan dijadikan tutor teman sebaya dan diberikan pertanyaan dan latihan yang
menantang
c. nilai 65-79, maka termasuk siswa * Regular/tipikal
d. nilai <65, maka termasuk siswa * Hambatan Belajar (Sehingga peserta didik akan
mengikuti pembelajaran regular dan didampingi guru )
Kegiatan Inti (450 Menit)
Orientasi peserta didik pada masalah
1. Guru memberikan apersepsi dengan berdiskusi melalui pertanyaan pemantik:
a. Mengapa beberapa komponen pada gambar teknik elektronika disusun dengan cara
tertentu dan bukan yang lain?
b. Bagaimana kita dapat memperkirakan perilaku rangkaian elektronika berdasarkan
gambar tekniknya?
2. Guru meminta memperhatikan video dan memberikan keterkaitan materi pembelajaran
gambar teknik elektronika, peserta didik diminta mengemukakan pendapat
a. Video verkait desain proses: https://www.youtube.com/watch?
v=_Xnp5GvX_vg&list=WL&index=5
b. Video Etiket/ kepala gambar: https://www.youtube.com/watch?v=KlmGWrK0_1I
Mengorganisasikan peserta didik
1. Guru mengorganisasi peserta didik secara berkelompok sesuai differensiasi siswa
(beranggotakan 3-4 peserta didik), dan memberi pengarahan terkait materi peralatan
gambar teknik (mengamati dan analisis)
2. Peserta didik mengutarakan pertanyaan yang muncul selama pengamatan (menanya)
Membimbing penyelidikan individu dan kelompok
1. Peserta didik terlibat proses diskusi dalam kelompok kerja tentang berbagai jenis kertas
yang digunakan, standar etiket, menggambar garis, huruf dan geometris serta simbol
komponen elektronika. Guru melakukan pemantauan, observasi selama kegiatan
kelompok berlangsung (mengumpulkan data dan menalar)
Mengembangkan dan menyajikan hasilkarya
1. Guru membimbing dan memantau peserta didik dalam penyelesaian tugas berupa
pembuatan etiket gambar dalam gambar teknik. Guru memberikan kebebasan dalam
penyelesaian tugas terkait materi menggambar etiket dalam gambar teknik (diferensiasi
proses dan konten):
a. Guru memberikan keleluasaan dalam persiapan dan penggunaan peralatan gambar
Teknik elektronika
b. Guru memberikan kebebasan dalam memilih konten/ materi etiket yang akan dibuat.
c. Guru memberikan keleluasaan untuk menentukan bentuk akhir dari etiket gambar
teknik.
d. Guru memberikan keleluasaan dalam memulai kegiatan menggambar etiket
2. Peserta didik mengkomunikasikan hasil tugas, Guru memberikan tanggapan, saran dan
penguatan serta apresiasi terhadap hasil Praktik terkait tugas yang diberikan
(mengkomunikasi)
Kegiatan Penutup (45 Menit)
Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
1. Peserta didik mengomunikasikan kendala yang dihadapi selama mengerjakan ataupun
menerima apresiasi dan motivasi dari guru.
2. guru memberikan tugas mandiri tentang gambar teknik elektronika dengan materi
standar garis dan huruf
3. Peserta didik melakukan refleksi secara bersama-sama dan memimpin doa setelah
selesai melakukan kegiatan di kelas.
Pertemuan 2-4
Kegiatan Awal (45 Menit)
1. Peserta didik secara mandiri memimpin doa bersama untuk memulai kegiatan belajar
mengajar
2. Guru menyapa perserta didik dan melakukan Pemeriksaan kehadiran
3. Pembahasan tentang materi pada pertemuan sebelumnya mengenai etiket
a. diharapkan peserta didik mengutarakan kesulitan yang dihadapadi dalam pengerjaan
gambar teknik pada pertemuan sebelumnya
Kegiatan Inti pertemuan 2 (450 Menit)
Orientasi peserta didik pada masalah
1. Guru memberikan apersepsi dengan berdiskusi melalui materi yang ditugaskan yaitu
standar garis gambar teknik
2. Guru meminta siswa membaca materi pada buku dasar-dasar teknik elektronika
Mengorganisasikan peserta didik
1. Guru mengorganisasi peserta didik secara berkelompok sesuai differensiasi siswa
(beranggotakan 3-4 peserta didik), dan memberi pengarahan terkait materi standar garis
gambar teknik (mengamati dan analisis)
2. Peserta didik mengutarakan pertanyaan yang muncul selama pengamatan (menanya)
Membimbing penyelidikan individu dan kelompok
1. Peserta didik terlibat proses diskusi dalam kelompok kerja tentang berbagai jenis garis
gambar teknik. Guru melakukan pemantauan, observasi selama kegiatan kelompok
berlangsung (mengumpulkan data dan menalar)
Mengembangkan dan menyajikan hasilkarya
1. Guru membimbing dan memantau peserta didik dalam penyelesaian tugas berupa
pembuatan etiket gambar dan standar garis gambar teknik. Guru memberikan kebebasan
dalam penyelesaian tugas terkait materi menggambar standar garis dalam gambar teknik
(diferensiasi proses dan konten):
2. Guru memberikan keleluasaan dalam persiapan dan penggunaan peralatan gambar
Teknik elektronika
3. Guru memberikan kebebasan dalam memilih konten/ materi standar garis gambar teknik
yang akan dibuat.
4. Guru memberikan keleluasaan untuk menentukan bentuk akhir dari standar garis
gambar teknik.
5. Guru memberikan keleluasaan dalam memulai kegiatan menggambar standar garis
6. Peserta didik mengkomunikasikan hasil tugas, Guru memberikan tanggapan, saran dan
penguatan serta apresiasi terhadap hasil Praktik terkait tugas yang diberikan
(mengkomunikasi)
Kegiatan Inti pertemuan 3 (450 Menit)
Orientasi peserta didik pada masalah
1. Guru memberikan apersepsi dengan berdiskusi melalui materi yang ditugaskan yaitu
standar garis miring gambar teknik
2. Guru meminta siswa membaca materi pada buku dasar-dasar teknik elektronika
Mengorganisasikan peserta didik
1. Guru mengorganisasi peserta didik secara berkelompok sesuai differensiasi siswa
(beranggotakan 3-4 peserta didik), dan memberi pengarahan terkait materi standar garis
miring gambar teknik (mengamati dan analisis)
2. Peserta didik mengutarakan pertanyaan yang muncul selama pengamatan (menanya)
Membimbing penyelidikan individu dan kelompok
1. Peserta didik terlibat proses diskusi dalam kelompok kerja tentang berbagai jenis garis
miring gambar teknik. Guru melakukan pemantauan, observasi selama kegiatan
kelompok berlangsung (mengumpulkan data dan menalar)
Mengembangkan dan menyajikan hasilkarya
1. Guru membimbing dan memantau peserta didik dalam penyelesaian tugas berupa
pembuatan etiket gambar dan standar garis miring gambar teknik. Guru memberikan
kebebasan dalam penyelesaian tugas terkait materi menggambar standar garis miring
dalam gambar teknik (diferensiasi proses dan konten):
2. Guru memberikan keleluasaan dalam persiapan dan penggunaan peralatan gambar
Teknik elektronika
3. Guru memberikan kebebasan dalam memilih konten/ materi standar garis miring gambar
teknik yang akan dibuat.
4. Guru memberikan keleluasaan untuk menentukan bentuk akhir dari standar garis miring
gambar teknik.
5. Guru memberikan keleluasaan dalam memulai kegiatan menggambar standar garis
miring
6. Peserta didik mengkomunikasikan hasil tugas, Guru memberikan tanggapan, saran dan
penguatan serta apresiasi terhadap hasil Praktik terkait tugas yang diberikan
(mengkomunikasi)
Kegiatan Inti pertemuan 4 (450 Menit)
Orientasi peserta didik pada masalah
Guru memberikan apersepsi dengan berdiskusi melalui materi yang ditugaskan yaitu
standar standar huruf gambar teknik
Guru meminta siswa membaca materi pada buku dasar-dasar teknik elektronika
Mengorganisasikan peserta didik
Guru mengorganisasi peserta didik secara berkelompok sesuai differensiasi siswa
(beranggotakan 3-4 peserta didik), dan memberi pengarahan terkait materi standar huruf
gambar teknik (mengamati dan analisis)
Peserta didik mengutarakan pertanyaan yang muncul selama pengamatan (menanya)
Membimbing penyelidikan individu dan kelompok
Peserta didik terlibat proses diskusi dalam kelompok kerja tentang berbagai standar
huruf gambar teknik. Guru melakukan pemantauan, observasi selama kegiatan kelompok
berlangsung (mengumpulkan data dan menalar)
Mengembangkan dan menyajikan hasilkarya
Guru membimbing dan memantau peserta didik dalam penyelesaian tugas berupa
pembuatan etiket gambar dan standar huruf gambar teknik. Guru memberikan
kebebasan dalam penyelesaian tugas terkait materi menggambar standar huruf dalam
gambar teknik (diferensiasi proses dan konten):
Guru memberikan keleluasaan dalam persiapan dan penggunaan peralatan gambar
Teknik elektronika
Guru memberikan kebebasan dalam memilih konten/ materi standar huruf gambar
teknik yang akan dibuat.
Guru memberikan keleluasaan untuk menentukan bentuk akhir dari standar huruf
gambar teknik.
Guru memberikan keleluasaan dalam memulai kegiatan menggambar standar huruf
Peserta didik mengkomunikasikan hasil tugas, Guru memberikan tanggapan, saran dan
penguatan serta apresiasi terhadap hasil Praktik terkait tugas yang diberikan
(mengkomunikasi)

Kegiatan Penutup (45 Menit)


Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
1. Peserta didik mengomunikasikan kendala yang dihadapi selama mengerjakan ataupun
menerima apresiasi dan motivasi dari guru.
2. guru memberikan tugas mandiri tentang gambar teknik elektronika dengan materi simbol
komponen pasif dan aktif elektronik
3. Peserta didik melakukan refleksi secara bersama-sama dan memimpin doa setelah
selesai melakukan kegiatan di kelas.
Pertemuan 5-6
Kegiatan Awal (45 Menit)
1. Peserta didik secara mandiri memimpin doa bersama untuk memulai kegiatan belajar
mengajar
2. Guru menyapa perserta didik dan melakukan Pemeriksaan kehadiran
3. Pembahasan tentang tugas di pertemuan sebelumnya mengenai simbol komponen pasif
dan aktif
Kegiatan Inti (450 Menit)
Orientasi peserta didik pada masalah
1. Guru memberikan apersepsi dengan berdiskusi melalui pertanyaan pemantik:
a. Apa dampak dari perubahan pada layout PCB terhadap kinerja keseluruhan
rangkaian?
b. Bagaimana Kita dapat mengidentifikasi dan mengatasi masalah dalam merakit
rangkaian elektronika berdasarkan gambar teknik?
2. Guru meminta memperhatikan kembali video yang berhubungan dengan simbol
komponen pasif dan aktif
Mengorganisasikan pesertadidik
1. Guru mengorganisasi peserta didik secara berkelompok sesuai differensiasi siswa
(beranggotakan 3-4 peserta didik), dan memberi pengarahan terkait materi peralatan
gambar teknik (mengamati dan analisis)
2. Peserta didik mengutarakan pertanyaan yang muncul selama pengamatan (menanya)
Membimbing penyelidikan individu dan kelompok
1. Peserta didik terlibat proses diskusi dalam kelompok kerja tentang berbagai jenis simbol
komponen elektronika. Guru melakukan pemantauan, observasi selama kegiatan
kelompok berlangsung (mengumpulkan data dan menalar)
Mengembangkan dan menyajikan hasilkarya
1. Guru membimbing dan memantau peserta didik dalam penyelesaian tugas LKPS 7.1
berupa pembuatan etiket gambar dan simbol elektronika. Guru memberikan kebebasan
dalam penyelesaian tugas terkait materi menggambar simbol elektronika (diferensiasi
proses dan konten):
Guru memberikan keleluasaan dalam persiapan dan penggunaan peralatan gambar
Teknik elektronika
Guru memberikan kebebasan dalam memilih konten/ materi simbol yang akan dibuat.
Misal peserta didik tertarik dan menggambar simbol komponen aktif / komponen
pasif / Sambungan elektronika atau gabungan komponen.
Guru memberikan keleluasaan untuk menentukan bentuk akhir dari gambar simbol
elektronika. Misal susunanberbentuk kotak/ segitiga/lingkaran/ heksagon sesuai
dengan jumlah permintaan tugas dan aturan standar.
Guru memberikan keleluasaan dalam memulai kegiatan menggambar simbol
elektronika. Misal dimulai dari sebelah kanan atau kiri/ atas atau bawah, dimulai dari
simbol / penjelasan simbol.
1. Peserta didik mengkomunikasikan hasil tugas, Guru memberikan tanggapan, saran dan
penguatanserta apresiasi terhadap hasil Praktik terkait tugas yang diberikan
(mengkomunikasi)
Kegiatan Penutup (45 Menit)
Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
1. Peserta didik mengomunikasikan kendalayang dihadapi selama mengerjakan
ataupunmenerima apresiasi dan motivasi dari guru.
2. guru memberikan tugas mandiri tentang gambar teknik elektronika dengan materi simbol
alat ukur elektronik
3. Peserta didik melakukan refleksi secara bersama-sama dan memimpin doa setelah
selesai melakukan kegiatan di kelas.

Pertemuan 7
Kegiatan Awal (45 Menit)
1. Peserta didik secara mandiri memimpin doa bersama untuk memulai kegiatan belajar
mengajar
2. Guru menyapa perserta didik dan melakukan Pemeriksaan kehadiran
3. Pembahasan tentang tugas yang di berikan megenai simbol alat ukur elektronik.
Kegiatan Inti (450 Menit)
Orientasi peserta didik pada masalah
1. Guru memberikan apersepsi dengan berdiskusi melalui pertanyaan pemantik:
a. Bagaimana gambar teknik elektronika membantu dalam menganalisis dan memahami
kerja perangkat elektronika yang kompleks?
2. Guru meminta memperhatikan video dan memberikan keterkaitan materi pembelajaran
gambar teknik elektronika tentang simbol alat ukur, peserta didik diminta
mengemukakan pendapat
a. Video verkait simbol alat ukur:
Mengorganisasikan pesertadidik
1. Guru mengorganisasi peserta didik secara berkelompok sesuai differensiasi siswa
(beranggotakan 3-4 peserta didik), dan memberi pengarahan terkait materi peralatan
gambar teknik (mengamati dan analisis)
2. Peserta didik mengutarakan pertanyaan yang muncul selama pengamatan (menanya)
Membimbing penyelidikan individu dan kelompok
1. Peserta didik terlibat prosesdiskusi dalam kelompokkerja tentang berbagaijenis kertas
yang digunakan, standar etiket, menggambar garis, huruf dan geometris serta simbol
komponen elektronika. Guru melakukan pemantauan, observasi selama kegiatan
kelompok berlangsung (mengumpulkan data dan menalar)
Mengembangkan dan menyajikan hasilkarya
Guru membimbing dan memantau peserta didik dalam penyelesaian tugas LKPS 7.2
berupa pembuatan etiket gambar dan simbol alat ukur elektronika. Guru memberikan
kebebasan dalam penyelesaian tugas terkait materi menggambar simbol alat ukur
elektronika (diferensiasi proses dan konten):
Guru memberikan keleluasaan dalam persiapan dan penggunaan peralatan gambar
Teknik elektronika
Guru memberikan kebebasan dalam memilih konten/ materi simbol alat ukur yang
akan dibuat. Misal peserta didik tertarik dan menggambar simbol alat ukur.
Guru memberikan keleluasaan untuk menentukan bentuk akhir dari gambar simbol
alat ukur elektronika. Misal susunanberbentuk kotak/ segitiga/lingkaran/ heksagon
sesuai dengan jumlah permintaan tugas dan aturan standar.
Guru memberikan keleluasaan dalam memulai kegiatan menggambar simbol alat
ukur elektronika. Misal dimulai dari sebelah kanan atau kiri/ atas atau bawah, dimulai
dari simbol alat ukur / penjelasan simbol alat ukur.
Peserta didik mengkomunikasikan hasil tugas, Guru memberikan tanggapan, saran dan
penguatanserta apresiasi terhadap hasil Praktik terkait tugas yang diberikan
(mengkomunikasi)
Kegiatan Penutup (45 Menit)
Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
Peserta didik mengomunikasikan kendala yang dihadapi selama mengerjakan
ataupunmenerima apresiasi dan motivasi dari guru.
Peserta didik melakukan refleksi secara bersama-sama dan memimpin doa setelah
selesai melakukan kegiatan di kelas.
Pertemuan 8-10
Kegiatan Awal (45 Menit)
Peserta didik secara mandiri memimpin doa bersama untuk memulai kegiatan belajar
mengajar
Guru menyapa perserta didik dan melakukan Pemeriksaan kehadiran
Pembahasan tentang pembuatan simbol elektronik menggunakan rapido di kertas A3
Kegiatan Inti (450 Menit)
Orientasi peserta didik pada masalah
Guru memberikan apersepsi dengan berdiskusi melalui pertanyaan jenis-jenis ukuran
kertas dan penggunaan rapido serta alat gambar yang lainnya
Mengorganisasikan pesertadidik
Guru mengorganisasi peserta didik secara berkelompok sesuai differensiasi siswa
(beranggotakan 3-4 peserta didik), dan memberi pengarahan terkait materi peralatan
gambar teknik (mengamati dan analisis)
Peserta didik mengutarakan pertanyaan yang muncul selama pengamatan (menanya)
Membimbing penyelidikan individu dan kelompok
Peserta didik terlibat proses diskusi dalam kelompok kerja tentang berbagai jenis
kertas yang digunakan, standar etiket, menggambar simbol komponen elektronika.
Guru melakukan pemantauan, observasi selama kegiatan kelompok berlangsung
(mengumpulkan data dan menalar)
Mengembangkan dan menyajikan hasilkarya
Guru membimbing dan memantau peserta didik dalam penyelesaian tugas berupa
pembuatan etiket gambar dan simbol komponen elektronika menggunakan kertas A3.
Guru memberikan kebebasan dalam penyelesaian tugas terkait materi menggambar
simbol komponen elektronika (diferensiasi proses dan konten):
Guru memberikan keleluasaan dalam persiapan dan penggunaan peralatan gambar
Teknik elektronika
Guru memberikan kebebasan dalam memilih konten/ materi simbol komponen
elektronika menggunakan kertas A3 yang akan dibuat. Misal peserta didik tertarik dan
menggambar simbol komponen elektronika.
Guru memberikan keleluasaan untuk menentukan bentuk akhir dari simbol komponen
elektronika menggunakan kertas A3. Misal susunan berbentuk kotak/
segitiga/lingkaran/ heksagon sesuai dengan jumlah permintaan tugas dan aturan
standar.
Guru memberikan keleluasaan dalam memulai kegiatan menggambar simbol komponen
elektronika menggunakan kertas A3. Misal dimulai dari sebelah kanan atau kiri/ atas
atau bawah, dimulai dari simbol alat ukur / penjelasan simbol alat ukur.
Peserta didik mengkomunikasikan hasil tugas, Guru memberikan tanggapan, saran dan
penguatanserta apresiasi terhadap hasil Praktik terkait tugas yang diberikan
(mengkomunikasi)
Kegiatan Penutup (45 Menit)
Menganalisa dan mengevaluasi proses pemecahan masalah
Peserta didik mengomunikasikan kendalayang dihadapi selama mengerjakan
ataupunmenerima apresiasi dan motivasi dari guru.
Peserta didik melakukan refleksi secara bersama-sama dan memimpin doa setelah
selesai melakukan kegiatan di kelas.
Asesmen dan Lembar Kegiatan
1. Tes non kognitif untuk menentukan kesiapan dan kondisi gaya belajar peserta didik
2. Asesmen awal (DTE.7.1-asesmen awal.docx)
3. Formatif dan Sumatif (DTE.7.1-LHKBS.docx dan DTE.7.1-Sumatif.docx)
4. Observasi dan presentasi dikelasuntuk mengukur keterampilan (DTE7.1lkps.docx)
5. Observasi untuk mengukur dimensiP3 peserta didik (DTE7.1-asesmen sikap profil pelajar
Pancasila.docx)
Pengayaan dan Remedial
1. Pengayaan Untuk peserta didik yang sudah memenuhi KKTP (Kriteria Ketuntasan Tujuan
Pembelajaran) maka peserta didik menggambar simbol dan rangkaian elektronika
sederhana yang sering ditemukan dirumah.
2. Remedial diberikan kepada siswa yang belum memenuhi KKTP (Kriteria Ketuntasan
Tujuan Pembelajaran) dengan diwajibkan remidi dalam bentuk pemanfaatan variasi
pembelajaran lain atau memanfaatkan tutor sebaya.

Refleksi
Apakah ada kendalapada kegiatan pembelajaran?
Apakah semua pesertadidik aktif dalam kegiatan pembelajaran?
Apa saja kesulitan peserta didik yang dapat diidentifikasi pada kegiatan pembelajaran
Apakah peserta didik yang memilikikesulitan ketika berkegiatan dapat teratasi
denganbaik?
Apa level pencapaian rata-rata peserta didik dalam kegiatanpembelajaran ini?
Referensi
Buku-buku yang relevan
Abbott, W. (1976). TechnicalDrawing. Blackie & Sons: London
------------- (1961). PracticalGeometry and Engineering Graphics. Blackie & Sons
India:Bombay
Baer,Charles J &Ottaway John R. (1980), Electrical and Electronics DrawingFourth Edition.
Mc Graw- Hill Company.
Brechmann, Gerhard. (1993). Table for the Electric Trade. Deutche Gesselchaft fiir
Technische Zusammenarbeit (GTZ) Gmbh, Eschborn Federal Republic of Germany.
Daryanto. 2001. Simbol dan Rangkaian Kelistrikan Mobil. Jakarta: Bumi Aksara Hantoro,
Sirod,. Pardjono. (1995).Gambar Teknik. Yogyakarta: UPP IKIP Yogyakarta
Jamaaluddin, Hadidjaya, D. (2020). Buku ajar menggambar teknik elektro. UMSIDAPress:
Sidoarjo Kemdikbud (2013). Gambar Teknik. DirSMK: Jakarta
Mariana, I,. Mariati.(1997). Pedoman GambarKerja. (Terjemahan dari Robert Koch,Willi
Müller, Ueli Rüegg, Richard Stähli, Ernst Waber, Fachzeichnen VSSM-Normen, Verband
Schweizerischer Schreinermeister und Möbelfabrikanten VSSM, Zürich). Yogyakarta:
Penerbit Kanisius
Mulyono &Djihar Pasaribu (1978).Menggambar Teknik Listrik2. Depdikbud.
Parthasarathy,N.S,. Murali.N,. (2015). Engineering Drawing. Oxford University Press: New
Delhi
Sunar (2022). Dasar-dasar teknik elektronika kelas X. liniswara. Magelang.Jawa Tengah
Link google yang terkait dan relevan denganmateri pelajaran yaitu
“Dasar-Dasar Gambar Teknik Umum". http://file.upi.edu. 2006. Diakses 7 Juni 2020 pukul
16.05.
http://file.upi.edu/Direktori/FPTK/jur._pend._teknik_arsitektur/197106071998021Erna_Kris
na nto / standarisasi_menggambar_teknik_untuk_arsitek.pdf
"Menggambar Listrik dan Elektronika". https://listrikwiber. 2001. Diakses 7 Juni 2022 pukul
17.22. https://listrikwiber.files.wordpress.com/2008/09/elk_das_031.pdf
"Menggambar TeknikElektronika dan LayoutPada PCB". http://anekapcb.com/.
2003.Diakses pada 7 juni 2022 pukul 17.20. http://anekapcb.com/ei_001.pdf
"Materi gambar Teknik Elektronika". https://www.scribd.com/. 2019. Diakses pada 7 Juni
2022 pukul
17.45. https://www.scribd.com/presentation/428027439/Materi-Gambar-Teknik-
Elektronika "Modul Tugas Besar Menggambar Teknik". http://mdmesin.teknik.ub.ac.id.
Juni 2017. Diaksespada 7
Juni 2022 pukul 16.08.http://mdmesin.teknik.ub.ac.id/wp-
content/uploads/2017/09/Modul-
Tugas-Besar-Menggambar-Teknik-2017-2018.pdf
"Teknik Gambar Listrik". https://adoc.pub. Januari 2003. Diakses7 Juni 2022 pukul 16.15.
https://adoc.pub/teknik-gambar-listrik.html

Anda mungkin juga menyukai