Anda di halaman 1dari 5

GERAKAN PRAMUKA

KWARTIR CABANG CIANJUR


Jalan Pramuka Nomor 2 Karangtengah - Cianjur 43281

Nomor : 73 / 0903-C Cianjur, 17 Mei 2023


Klasifikasi : Biasa
Lampiran : 1 (satu) berkas
Perihal : Kursus Pelatih Pembina Pramuka Tingkat Lanjutan (KPL)

Kepada Yth.
Ketua Kwartir Cabang se-Kwartir Daerah Jawa Barat
di
Tempat

SURAT EDARAN
Salam Pramuka,

Berdasarkan Program Kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Cianjur bahwa pada tahun 2023
akan menyelenggarakan Kegiatan Kursus Pelatih Pembina Pramuka Tingkat Lanjutan (KPL)
Nasional Tahun 2023.

Berdasarkan hal tersebut, maka atas petunjuk dari Kwartir Nasional dan Kwartir Daerah Jawa
Barat kami membuka kesempatan kepada Kwartir Cabang se Kwartir Daerah Gerakan Pramuka
Jawa Barat untuk dapat mengikut sertakan para Lulusan KPD-nya dalam kegiatan Kursus Pelatih
Lanjutan (KPL) Nasional yang diselenggarakan di Kwartir Cabang Cianjur. Adapun kegiatan
akan akan dilaksanakan pada :
Hari : Sabtu s.d Jum’at
Tanggal : 01 s.d 07 Juli 2023
Tempat : Gedung SMA Negeri 1 Cianjur
Jalan Pangeran Hidayatulloh, Kel. Sawah Gede, Kec. /Kab. Cianjur.
Persyaratan : Terlampir

Mengingat pentingnya kegiatan diatas, maka dengan ini kami berharap kakak-kakak dapat
berpartisipasi dalam Kursus Pelatih Lanjutan (KPL) Nasional tersebut. Dan dengan ini kami
mohon perkenan Kakak dapat membantu dan mendukung kepada calon peserta dari Kwartir
Cabang yang kakak Pimpinan.

Demikian edaran ini disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih.

Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Cianjur


Ketua,

GERAKAN PRAMUKA
KWARTIR CABANG
CIANJUR

BUDHI RAHAYU TOYIB, S.Sos., MM.-MT


NTA. 0903.0000.10001

Tembusan disampaikan kepada :


1. Yth. Ketua Kwartir Nasional di Jakarta
2. Yth. Ketua Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Jawa Barat di Bandung
3. Yth. Bapak Bupati Kabupaten Cianjur selaku Ketua Mabicab Cianjur.
4. Yth. Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kab. Cianjur.

Jalan Pramuka Nomor 2 Karangtengah - Cianjur 43281


Telp. 0263 2283953 / e-mail : kwarcab_0903@yahoo.com / Website : pramukacianjur.or.id
Lampiran :

PERSYARATAN DAN PERLENGKAPAN PESERTA

A. Persyaratan Peserta
1. Mengisi formulir pendaftaran.
2. Lulus KPD dan telah menyelesaikan Naratama Dasar dibuktikan dengan fotocopy
Ijazah KPD dan Sertifikat / Surat Keterangan Naratama Dasar.
3. Membawa Surat Rekomendasi Kwarcab / Pusdiklatcab
4. Memiliki SHL-D (Surat Hak Latih Dasar).
5. Memiliki KTA Pramuka yang masih berlaku.
6. Berbadan Sehat ( membawa surat keterangan sehat dari dokter/puskesmas).
7. Mendapat izin dari atasan tempatnya bertugas dibuktikan dengan surat keterangan.
8. Sanggup melaksanakan segala ketentuan kursus.
9. Bersedia membuat Karya Tulis Kepramukaan, teknis menyusul.
10. Membayar iuran kegiatan sebesar Rp. 2.500.000,00 (Dua Juta Lima Ratus Ribu
Rupiah). Pembayaran dapat dilakukan dengan cara transfer via rekening :
0143100144423 an. Dra. Hj. Kan Maskanah Bank BJB (bukti transfer agar dikirim ke
Nomor : 085721239003).
11. Berkas persyaratan dimasukan kedalam amplop besar.

B. Perlengkapan Peserta
1. Membawa seragam pramuka lengkap.
2. Membawa seragam lapangan dan seragam olahraga.
3. Membawa pakaian pengganti (terutama batik).
4. Membawa Laptop dan alat kelistrikan (Terminal Listrik).
5. Perlengkapan tidur / Sleeping bag..
6. Membawa obat-obatan pribadi dan keperluan pribadi lainnya.
7. Perlengkapan tambahan, jika diperlukan akan disampaikan melalui Grup WhatsApp.

C. Lain-lain
Informasi lebih lanjut dapat menghubungi person an. :
1. Kak. Irwan Maulana (Waka Binawasa Kwarcab Cianjur) :08971944847
2. Kak. H. Engkos Arifin, S.Pd.I., MM. (Ancu Binawasa Kwarcab Cianjur) :081321724559
3. Kak. Euis Dartika (Sekretaris Panitia) : 087820135099

Jalan Pramuka Nomor 2 Karangtengah - Cianjur 43281


Telp. 0263 2283953 / e-mail : kwarcab_0903@yahoo.com / Website : pramukacianjur.or.id
BIODATA PESERTA KPL 2023
(harap diisi dengan huruf capital)

1. Nama Lengkap dan Gelar : TAUFAN ABDUL ROZAK, S.Pd. I


2. Tempat, tanggal lahir : NGGA
3. Utusan Kwarcab/Kwarda : KOTA CIMAHI/ JAWA BARAT
4. Pekerjaan Pokok : GURU
5. Alamat Rumah : JALAN PESANTREN 3 NO. 47 RT.02 RW.15
KEL. CIBABAT KEC. CIMAHI UTARA
KOTA CIMAHI 40513
No. HP. 085722138669
6. Alamat Kantor : JALAN JENDERAL SUDIRMAN 150A
KEL. BAROS KEC. CIMAHI TENGAH
KOTA CIMAHI 40521
Telp. 022 6653005
7. Status Perkawinan : KAWIN
8. Agama : ISLAM
9. Jabatan Dalam Gerakan Pramuka :
a. Di Gugudepan : PEMBINA GUDEP
b. Di Kwartir Ranting : WAKA BINAMUDA
c. Di Kwartir Cabang : ANDALAN PENGGALANG
d. Di Kwartir Daerah : ...........................................................................
e. Di Kwartir Nasional : ...........................................................................
10. Pendidikan Formal :
a. SD/Sederajat : SDN TRESNABUDHI 2 TAHUN 1992
b. SMP/Sederajat : MTsN SUKASARI CIMAHI TAHUN 1995
c. SMA/Sederajat : MA ALJAWAMI BANDUNG TAHUN 1998
d. S1 : UIN SGD BANDUNG TAHUN 2013
e. S2 : ...........................................................................
f. S3 : ...........................................................................
11. Kursus-Kursus Kepramukaan :
a. KMD : Tahun 2004 di CIMAHI
b. KML : Tahun 2010 di CIMAHI
c. KPD : Tahun 2014 di INDRAMAYU
12. Kursus-Kursus Penunjang Lainnya :
a. .....................................................................................................................................
b. .....................................................................................................................................
c. .....................................................................................................................................

CIMAHI, 31 MEI 2023


Peserta,

(TAUFAN ABDUL ROZAK, S.Pd, I)


NTA. 09240018

Jalan Pramuka Nomor 2 Karangtengah - Cianjur 43281


Telp. 0263 2283953 / e-mail : kwarcab_0903@yahoo.com / Website : pramukacianjur.or.id
SURAT PERNYATAAN PESERTA KPL
TAHUN 2023

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama lengkap dan gelar : TAUFAN ABDUL ROZAK, S.Pd. I


Tempat, tanggal lahir : BANDUNG, 7 MARET 1979
Pekerjaan pokok/Jabatan : GURU / GURU KELAS
Alamat tempat tinggal : JALAN PESANTREN 3 NO. 47 RT.02 RW.15
KEL. CIBABAT KEC. CIMAHI UTARA
KOTA CIMAHI 40513

Dengan ini menyatakan bersedia mengikuti kegiatan KURSUS PELATIH PEMBINA


PRAMUKA TINGKAT LANJUTAN (KPL) dari awal sampai dengan akhir kegiatan serta
senantiasa mentaati peraturan dan tata tertib yang telah ditentukan.

Apabila saya tidak memenuhi pernyataan yang telah dibuat, maka saya bersedia untuk diberi
sanksi dapat dianggap gugur dan dinyatakan tidak lulus sebagai peserta KPL tahun 2023.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan penuh kesadaraan dan rasa tanggung jawab.

CIMAHI , 31 MEI 2023


Yang membuat pernyataan,

Materai 10000

(TAUFAN ABDUL ROZAK, S.Pd.I)

NTA. 09240018

Jalan Pramuka Nomor 2 Karangtengah - Cianjur 43281


Telp. 0263 2283953 / e-mail : kwarcab_0903@yahoo.com / Website : pramukacianjur.or.id
PAMFLET KPL :

Jalan Pramuka Nomor 2 Karangtengah - Cianjur 43281


Telp. 0263 2283953 / e-mail : kwarcab_0903@yahoo.com / Website : pramukacianjur.or.id

Anda mungkin juga menyukai