Anda di halaman 1dari 2

PENERIMAAN SPESIMEN

No. Dokumen : 03.063/PKM-CB/SOP/VIII/2017


No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2
UPTD H. RIBUN, SKM,
PUSKESMAS M.Kes
DTP NIP. 19720507
CURUGBITUNG 199303 1 008

Suatu tindakan pengambilan bahan atau sampel laboratorium (darah, urine,


1. Pengertian fases, sputum) dari pasien.

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah penegakkan diagnosa penyakit

dan juga memantau perkembangan pengobatan terhadap suatu jenis

penyakit tertentu melalui pemeriksaaan yang di perlukan.

Berdasrkan Surat keputusan kepala puskesmas rawat inap curugbitung


3. Kebijakan
Nomor : 03.004/PKM-CB/SK/VII/2017 tentang pelayanan unit Laboratorium

puskesmas rawat inap di curugbitung.

1. Pedoman pemeriksaan laboratorium dan diagnostik


4. Referensi 2. Permenkes Nomor 37 Tahun 2012 tantang penyelenggaraan
laboratorium puskesmas.

1. Petugas menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan.


2. Petugas memakai APD.
5. Prosedur / 3. Petugas menulikan identitas pasien pada botol / tabung pasien.
Langkah -
langkah 4. Petugas menentukan lokasi pengambialan sampel.
5. Petugas mengambil sampel laboratorium sesuai jumlah yang ditentukan.

6. Hal yang perlu -


diperhatikan

7. Bagan Alir

menggunakan
Menyiapkan
alat dan bahan APD

mengambil menentukan menuliskan


spesimen lokasi identitas
8. Unit Laboratorium, unit gawat darurat, rawat inap dan ruang bersalin
Terkait
9. Dokumen _
Terkait
10. Rekaman Tanggal mulai
Historis No Yang Dirubah Isi Perubahan diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai