Anda di halaman 1dari 118

PRUlink generasi baru (PGB) &

PRUlink syariah generasi baru


(PSGB)
WORKSHOP

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI only for training purpose
WHY PGB & PSGB?

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Asuransi Jiwa Unit Link

Apa saja
Seperti apa produk
Asuransi Unit Link yang
manfaat yang
sekarang dijual di ditawarkan?
pasaran?

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Asuransi Jiwa Unit Link

PROTEKSI

INVESTASI

Perlindungan Jiwa atas risiko yang Investasi untuk mewujudkan impian


terjadi pada Tertanggung masa depan
INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Image: Freepik.com
Asuransi Jiwa Unit Link
Maukah Anda memiliki
Unit Link yang
memberikan proteksi Maukah Anda memiliki
LEBIH? Unit Link dengan
tambahan investasi
LEBIH?
Unit Link yang memberikan
Peningkatan UP setiap
PROTEKSI
tahun

INVESTASI
Unit Link yang
memberikan proteksi jiwa
sekaligus perlindungan
kesehatan?

Perlindungan Jiwa atas risiko yang Investasi untuk mewujudkan impian


terjadi pada Tertanggung masa depan
INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Image: Freepik.com
Why PGB & PSGB

Produk asuransi jiwa terkait investasi (unit link) terus diminati


masyarakat dan mendorong pertumbuhan industri

Prudential mendengarkan, memahami, dan menjawab


kebutuhan perlindungan dan kesejahteraan jangka panjang
masyarakat Indonesia, dengan meluncurkan inovasi produk unit
link terbarunya, “PRUlink generasi baru” dan “PRUlink syariah
generasi baru”

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Prudential Indonesia
mempersembahkan

PRUlink generasi baru


PRUlink syariah generasi baru

Pasti Dikasih Lebih


7
Siapa yang dapat menjual PGB & PSGB?

SERTIFIKASI
ONLINE
melalui
PRUforce

Hanya Tenaga Pemasar yang telah LULUS SERTIFIKASI

PGB & PSGB

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
PRUlink generasi baru &
PRUlink syariah generasi baru

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
PRUlink generasi baru &
PRUlink syariah generasi baru

“Investasinya... makin lama makin jadi.


Proteksinya...sehat sekarang, aman sampai nanti”

#PASTI DIKASIH LEBIH


INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Ketentuan Umum
Usia Masuk
• Min. 1 hari (aktual) – 70 tahun (next birthday)
• Pemegang Polis 21 tahun atau 18 tahun, jika sudah menikah
(usia aktual)
• Polis akan berakhir hingga usia 99 tahun (usia aktual)

Premi
• Komposisi min.Premi Dasar (30%), maks. PRUsaver (70%)
• Premi Anak (usia 1-15 tahun, next birthday)
• Min. Rp 4.800.000/USD 1.167 dengan min.Premi Dasar Rp
1.440.000
• Jika Premi Dasar < Rp 4.800.000/USD 1.167, maka PRUsaver
WAJIB dengan komposisi min. Premi Dasar Rp 1.440.000/USD
Note: Polis PGB mata
uang USD akan 400 dan maks. PRUsaver RP 3.360.000/USD 767
diinformasikan lebih
lanjut
• Premi Top Up Tunggal min. Rp 1juta/USD 250
• PRUsaver : Min. Rp 1 juta/USD 250 per tahun
Sumber gambar:
www.shutterstock.com INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Manfaat Produk

Meninggal
(Penyakit/Kecelakaan) Manfaat Jatuh Tempo

UP dasar + Nilai Tunai (jika ada)


UP dasar + Nilai Tunai (jika ada) termasuk saldo unit PRUbooster
(termasuk saldo unit PRUbooster investasi
investasi), lalu Polis berakhir
Jika TU mencapai usia 99 tahun dan Polis aktif
TU < 5 tahun berlaku tabel Konsep Lien dan min.UP 5 X
Premi Dasar Tahunan

Sumber gambar:
www.shutterstock.com
Image: shutterstock.com
Manfaat Accident Cover Booster

Accident Cover Booster


Perlindungan Meninggal Dunia Akibat Kecelakaan
Sebesar 2X Uang Pertanggungan
 Manfaat ini akan diberikan jika memiliki UP Dasar min. Rp200 juta/USD 25.000 per Polis hingga usia 70
tahun
 Kriteria klaim mengikuti ketentuan khusus Polis
 Maksimal UP yang dapat dibayarkan untuk accident cover booster Rp 2M/USD 250.000 per jiwa
 Usia maks. perlindungan untuk accident cover booster yaitu 70 tahun (usia sebenarnya)
 Manfaat ini akan dibayarkan mengacu pada UP dasar paling akhir (jika terjadi major dan atau fasilitas
PRUbooster proteksi) 13
Contoh Kasus Accident Cover Booster

50 Tahun

35 Tahun 99 99 tahun
Tahun 35 tahun

1. Bapak Charlie memiliki: 1. Pak John memiliki


PRUlink (syariah) generasi baru UP 1M PRUlink (syariah) generasi baru UP 300juta

2. Selama masa perlindungan 2. Lalu ajukan major penurunan UP menjadi


accident cover booster Pak Charlie UP 150juta. Pak John meninggal karena
meninggal karena kecelakaan mobil. kecelakaan.

PLA membayar: Dalam case ini Pak John tidak mendapat


1M (UP dasar) + 1M (accident cover accident cover booster, karena penurunan
UP lebih kecil dari batas minimum UP
booster) = 2M dasar (yaitu min. Rp 200 juta).
INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
only for training purpose
Fitur Ungulan PGB & PSGB

Pilihan Asuransi
PRUbooster proteksi PRUbooster investasi
Tambahan

Terdapat pilihan untuk PRUbooster investasi &


meningkatkan Alokasi Investasi positif Terdapat Pilihan
perlindungan dengan untuk Premi sejak tahun Manfaat Asuransi
PRUbooster proteksi Pertama
Tambahan yang luas

Note: berlaku untuk Konvensional dan Syariah . Ketentuan detail mengacu pada keterangan selanjutnya

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI only for training purpose
PRUbooster proteksi

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
PRUbooster proteksi

 Fasilitas peningkatan Uang Pertanggungan PGB/ PSGB dan UP PRUlink term (jika ada) secara otomatis
sebesar 5% setiap tahunnya tanpa proses Underwriting ulang
 UP meningkat sampai dengan Usia 55 tahun (ulang tahun berikutnya) atau 10 tahun sebelum Tanggal Akhir
Pertanggungan , mana terjadi lebih dahulu
 PRUbooster proteksi hanya bisa dipilih saat pengajuan awal SPAJ
 Peningkatan UP akan diikuti dengan penyesuaian Premi

Contoh: Usia 30th, UP = 5M, memiliki PRUbooster proteksi


12,000,000

10,000,000
(dalam ribuan Rupiah)

8,000,000 UP Meninggal naik 5% setiap tahun, sampai


umur 55 tahun
6,000,000

4,000,000 Uang
2,000,000
Pertanggungan

-
30 32 34 36 38 40 42 44 46 48 50 52 5455
56 58 60 62 64 66 68 70 72 74 76 78 80 82 84 86 88 90 92 94 96 98
17
INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI Image: shutterstock.com
PRUbooster proteksi

Formula = 5% x [UP awal atau UP terakhir akibat perubahan major


(mana paling rendah)]
Contoh 1:
- UP pada saat issued = Rp 1 Miliar Tahun ke-4
- Peningkatan UP = 5% x Rp 1 Miliar Tahun ke-3
UP = Rp
= Rp 50 juta 1.150.000.000
UP = Rp
Tahun ke-2
1.100.000.000
UP = Rp
Tahun ke-1
1.050.000.000
UP = Rp
1.000.000.000

Contoh 2:
Melanjutkan contoh 1
Ada peningkatan UP melalui perubahan major
Tahun ke-8
UP setelah perubahan major = Rp 1.5 Miliar UP = Rp
Maka Peningkatan UP = 5% x Min [ Rp 1 Miliar atau Rp 1.5 Miliar] Tahun ke-7
1.650.000.000
UP = Rp
= 5% x Rp 1 Miliar Tahun ke-6
1.600.000.000
Kenaikan UP = Rp 50 juta Tahun ke-5
UP = Rp
1.550.000.000
berdasarkan UP UP = Rp
paling rendah 1.500.000.000

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
PRUbooster proteksi

PRUbooster proteksi akan


berhenti berlaku jika:

1. Polis Cuti Premi 4. Adanya penurunan jumlah


UP PGB/PSGB

Total UP PGB/PSGB dan PRUlink


2. Polis Lapse 5. term mengalami penurunan jumlahnya

3. Adanya penurunan jumlah Klaim manfaat pembebasan premi


Premi Berkala 6.
disetujui

Jika PRUbooster proteksi batal akibat dari 6 hal diatas atau berdasarkan permintaan
Pemegang Polis, maka Pemegang Polis dapat mengajukan untuk menambah
PRUbooster proteksi kembali melalui perubahan major dengan persetujuan
Prudential
INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI
SumberNANTI
gambar: www.shutterstock.com
PRUbooster proteksi

Contoh:

Major
Polis A
 UP Dasar naik menjadi
700 juta (UP dasar)
 UP PRUlink term 300
Juta
UP Dasar 600 juta,
UP Linkterm 400 juta Total UP Meninggal 1M
Total UP meninggal 1M (Total UP meninggal masih
sama, otomatis Peningkatan
Karena major yang dilakukan: UP masih BERLAKU)
Perhitungan kenaikan UP 5%
 Tidak menurunkan UP dasar mengacu pada UP awal atau UP
setelah perubahan major
 Naik/Turun UP riders, selama (mana paling rendah)

TIDAK menurunkan UP dasar

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
PRUbooster investasi

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
PRUbooster investasi

Tambahan alokasi investasi sejak premi pertama


kali dibayarkan yang akan terus nasabah
dapatkan selama Premi dibayar tepat waktu
dalam masa grace period

PRUbooster investasi = Tabel % x Premi


Berkala

Tahun Polis %PRUbooster investasi

Tahun 1 – 10 5% dari Premi Berkala

Tahun 11 – dst 10% dari Premi Berkala

*Pada akhir Tahun Polis ke 20


22
Alokasi Premi PRUlink generasi baru &
PRUlink syariah generasi baru
Fund Saldo Unit PRUbooster investasi mengikuti
pilihan fund untuk Saldo Unit Premi Berkala
Top Up
Diberikan berdasarkan % Premi Premi Tunggal
Dasar sesuai tahun polis

PRUbooster Premi Dasar PRUsaver


investasi (proteksi) (investasi)

Selamanya akan
terpisah

Dapat memilih
Fund yang berbeda

Saldo unit Saldo unit Premi Berkala Saldo unit Premi Top Up
PRUbooster investasi

Saldo Unit PRUbooster investasi akan diberikan pada saat :


 Jadwal transfer
Akan dipindahkan secara
otomatis ke Saldo Unit Premi  Klaim meninggal
Berkala sesuai jadwal  Akhir Masa Pertanggungan (jatuh tempo polis)

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Jadwal Perpindahan Saldo Unit PRUbooster investasi
PRUbooster investasi akan dipindahkan otomatis ke Saldo Unit Premi Berkala mengacu pada
jadwal berikut:
% Saldo Unit
Akhir Tahun Polis
PRUbooster investasi
10 dan 15 20%
20 dan setiap akhir tahun
100%
berikutnya
• Saldo Unit PRUbooster investasi akan dipindahkan secara otomatis ke Saldo Unit Premi
Berkala selama Polis masih aktif.
• Jika pada saat jadwal perpindahan status Polis adalah lapsed, maka Saldo Unit PRUbooster
investasi akan dipindahkan pada jadwal berikutnya (selama dilakukan proses pemulihan
Polis)
Contoh: Polis lapse pada tahun ke-10 dan dipulihkan
Lapse pada tahun ke-11

5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

20% 20%
INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
PRUbooster investasi
Note:
PRUbooster investasi akan diberikan berdasarkan :
• Premi Berkala Awal atau Premi Berkala terendah apabila terdapat perubahan mayor, mana yang
lebih rendah
• Ditambah dengan kenaikan Premi Berkala karena PRUbooster proteksi
Tahun ke-3 Premi Berkala naik sebesar Rp25rb
Contoh: Tahun ke-2 Premi Berkala naik mengikuti kenaikan UP akibat Fitur PRUbooster
Polis issued dengan sebesar Rp20rb mengikuti kenaikan proteksi & Polis dilakukan perubahan major
Premi berkala UP akibat Fitur PRUbooster Sehingga Premi terakhir naik mejadi Rp700rb
Rp500rb/bulan proteksi
1 2 3
Perhitungan PRUbooster
investasi berdasarkan Premi
Rp 500rb

Perhitungan PRUbooster investasi dari Premi


Rp 500rb ditambah PRUbooster investasi
dari Premi Rp20rb

Perhitungan PRUbooster investasi dari Premi Rp 545rb.


Kenaikan Premi akibat perubahan major alteration tidak
mendapatkan PRUbooster investasi
Ketentuan Umum PRUbooster investasi

Jika terdapat klaim manfaat


Penarikan TIDAK DAPAT dilakukan
pembebasan premi yang disetujui,
dari Saldo Unit PRUbooster
maka polis TETAP mendapatkan
investasi
PRUbooster investasi

Jika Pemegang Polis mengajukan


Premi Backdate TETAP
Free Look, maka Saldo Unit
mendapatkan PRUbooster
PRUbooster investasi TIDAK
investasi
DIBAYARKAN

Saldo Unit PRUbooster investasi


akan diinformasikan melalui
Transaction Statement (TS)

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
PRUbooster investasi untuk Paid To Date Advance

• PRUbooster investasi untuk Premi dibayar dimuka (Paid To Date Advance


“PTDA”)

– Jika Pemegang Polis melakukan PTDA semua premi langsung akan


dialokasikan menjadi Nilai Tunai, tapi PRUbooster investasi akan
diberikan sesuai jadwal pada frekuensi pembayaran premi.

5% 5% 5% 5% 5% 5% 5% 5% 5% 5% 10% 10% 10%


0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Ketentuan PRUbooster investasi

Withdrawal dari Saldo Unit Premi Berkala


TIDAK mendapatkan PRUbooster investasi
selama 12 BULAN PEMBAYARAN PREMI sejak
Penarikan dilakukan

PRUbooster investasi
+ 5% + 5% + 5% + 5% + 5% + 5% + 5%

1 2 3 4 5 6 7 8
Policy year

Withdrawal dari Saldo Unit Premi Berkala


pada akhir tahun ke-6
Saldo Unit PRUbooster investasi yang sudah pernah
didapat tidak akan hilang

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Ketentuan PRUbooster investasi

Premium Holiday
Tidak mendapatkan PRUbooster investasi
selama 12 BULAN PEMBAYARAN PREMI sejak
berhenti melakukan Premium Holiday

PRUbooster investasi
+ 5% + 5% + 5% + 5% + 5% + 5% + 5%

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
Policy year

Premium Holiday
Withdrawal dari Saldo Unit Premi Berkala
pada akhir tahun ke-6

Note: Selama periode cuti premi, maka Polis Saldo Unit PRUbooster investasi yang sudah pernah
didapat tidak akan hilang
tidak mendapatkan PRUbooster investasi
Ketentuan PRUbooster investasi

Polis Lapse & Dipulihkan


Tidak mendapatkan PRUbooster selama
12 BULAN PEMBAYARAN PREMI sejak
Polis dipulihkan

PRUbooster investasi
+ 5% + 5% + 5% + 5% + 5% + 5% + 5% + 10% + 10% + 10%

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17
Policy year

Premium Holiday
Withdrawal dari Saldo Unit Premi Berkala
pada akhir tahun ke-6 Polis Lapse di awal tahun ke 14 dan
dipulihkan di akhir tahun ke15
Note: Selama periode lapse, maka Polis Saldo Unit PRUbooster investasi yang sudah pernah
tidak mendapatkan PRUbooster didapat tidak akan hilang
investasi
Summary Ketentuan PRUbooster investasi

Withdrawal dari Saldo Unit Premi Berkala


TIDAK mendapatkan PRUbooster investasi
selama 12 BULAN PEMBAYARAN PREMI
sejak Penarikan dilakukan

Premium Holiday
Tidak mendapatkan PRUbooster investasi
selama 12 BULAN PEMBAYARAN PREMI
sejak berhenti melakukan Premium Holiday

Polis Lapse & Dipulihkan


Tidak mendapatkan PRUbooster investasi
selama 12 BULAN PEMBAYARAN PREMI
sejak Polis dipulihkan

Note: Selama periode cuti premi dan lapse, maka


Polis tidak mendapatkan PRUbooster investasi Saldo Unit PRUbooster investasi yang sudah pernah
didapat tidak akan hilang
Alokasi Positif &
FREE Biaya Administrasi

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Alokasi Premi
PRUlink
Tipe Premi (syariah)
generasi baru
Tahun 1 30%
Tahun 2 30%
Premi Dasar Tahun 3 80%
Tahun 4 80%
Tahun 5 80%
Tahun 6, + 100%
Regular & Single
Per transaksi 95%
Top-up

Pada tahun pertama, alokasi premi sudah


terbentuk atau positif

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI Image: shutterstock.com
Free Biaya Administrasi
Frekuensi Premi &
Biaya Administrasi

TAHUNAN Konvensional Syariah


e-Policy
10.000 20.000

SEMESTERAN Konvensional Syariah Auto Debit


20.000 30.000

KUARTALAN Konvensional Syariah e-Transaction


27.500 37.500 Statement
BULANAN Konvensional Syariah
35.000 45.000
Gratis Biaya Administrasi
Senilai Rp 540 Ribu/Tahun
Prudential berhak menaikkan dan menurunkan Untuk Polis Syariah
biaya asuransi, biaya administrasi dan biaya
pengelolaan investasi dengan pemberitahuan 30
hari kerja sebelum berlaku kepada Pemegang Polis 34
Free Biaya Administrasi
Frekuensi Premi &
Biaya Administrasi

TAHUNAN Konvensional Syariah


e-Policy
10.000 20.000

SEMESTERAN Konvensional Syariah Auto Debit


20.000 30.000

KUARTALAN Konvensional Syariah e-Transaction


27.500 37.500 Statement
BULANAN Konvensional Syariah
35.000 45.000
Gratis Biaya Administrasi
Senilai Rp 540 Ribu/Tahun
Prudential berhak menaikkan dan menurunkan Untuk Polis Syariah
biaya asuransi, biaya administrasi dan biaya
pengelolaan investasi dengan pemberitahuan 30
hari kerja sebelum berlaku kepada Pemegang Polis 35
Hal-hal Penting

Masa Tenggang (Grace Period)

1 hari sebelum tanggal Jatuh Tempo (JT) berikutnya


 Jika dalam 3 tahun pertama Polis tidak membayar premi dalam
masa grace period, maka Polis akan Lapse

Cuti Premi

Pemegang Polis diperbolehkan mengajukan cuti premi mulai tahun ke-4

Polis Syariah
 Ujroh Pengelolaan Risiko: 50% dari biaya asuransi
 Iuran Tabarru: 50% dari biaya asuransi dan sisanya akan di-alokasikan
ke Kumpulan Dana Tabarru
Hal-hal Penting

Top Up
 Top Up Tunggal tidak dapat dilakukan jika Polis dalam
status cuti premi

Biaya Withdarawal dan Surrender

Berapapun withdrawal & surrender dari alokasi Saldo unit Premi Berkala
untuk 2 tahun pertama, mengacu pada biaya sesuai dengan formula berikut:

Formula: Tahun Biaya


% X jumlah withdrawal dari 1 75%
Saldo unit Premi Berkala 2 30%
3 - dst 0%
Pilihan Fund Investasi PRUlink
No Pilihan Fund (Polis Konvensional) Biaya per-tahun

1 PRUlink Rupiah Cash Fund (RCF) 0,75%


2 PRUlink Rupiah Fixed Income Fund (RFIF) 1%
3 PRUlink Rupiah Managed Fund (RMF) 1,5%
4 PRUlink Rupiah Managed Fund Plus (RMP) 1,5%
5 PRUlink Rupiah Equity Fund Plus (REP) 2%
6 PRUlink Rupiah Indonesia Greater China Equity Fund (RIGC) 1,75%
7 PRUlink Rupiah Infrastructure & Customer Equity Fund 2%
(RICEF)
8 PRUlink Rupiah Value Discovery Equity Fund (RVDEF) 2%
9 PRUlink Rupiah Global Emerging Market Equity Fund Maks 2,5%
10 PRUlink Rupiah Global Low Volatility Equity Fund Maks 2,5%
11 PRUlink US Dollar Fixed Income Fund 1%
12 PRUlink US Dollar Indonesia Greater China Equity Fund 1,75%
13 PRUlink US Dollar Global Emerging Market Equity Fund Maks 2,5%
14 PRUlink US Dollar Global Low Volatility Equity Fund Maks 2,5%
INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Pilihan Fund Investasi PRUlink

No Pilihan Fund (Polis Syariah) Biaya per-tahun

1 PRUlink Syariah Rupiah Equity Fund 1,75%


2 PRUlink Syariah Rupiah Managed Fund 1,5%
3 PRUlink Syariah Rupiah Cash & Bond Fund 1%
4 PRUlink Syariah Rupiah Infrastructure & Consumer Equity 2%
Fund
5 PRUlink Syariah Rupiah Asia Pacific Equity Fund 2%

 PLA dapat merubah Peningkatan atau Penurunan biaya asuransi, biaya


administrasi dan biaya pengelolaan investasi
 Perubahan biaya akan diberitahukan ke Pemegang Polis minimal 30 hari
kerja dari perubahan biaya
FUND BARU *

PRUlink Rupiah PRUlink Rupiah


Global Emerging Markets Global Low Volatility
Equity Fund (PRGM) Equity Fund (PRGV)

FUND BARU *
GLOBAL OUTLOOK: KENAPA INVESTASI DI NEGARA-NEGARA PASAR
BERKEMBANG (EMERGING MARKETS)?

Pada tahun 2020, GEM akan memberikan kontribusi


60% dari pertumbuhan ekonomi global, naik dari 36% di
tahun 1980

Kenapa investasi di
Pada tahun 2030, 46% dari populasi dunia akan
negara-negara terdapat di GEM
berkembang (EM) ?
Konsumsi dari populasi kelas menengah ke atas akan
menyumbang setengah dari konsumsi dunia

Pertumbuhan ekonomi di GEM akan menjadi motor


pertumbuhan ekonomi dunia, jauh lebih cepat dari
2,2 milyar populasi kelas menengah di GEM negara maju
diperkirakan pada tahun 2020, memberikan
potensi ekonomi yang signifikan

Source: Source: Wolfensohn Center for Development at the Brookings Institution, 2010 (quoted in www.eastspring .com/sg/gem)
41
PRUlink Global Emerging Markets Equity
Fund
Strategi Dana Investasi Saham
Fund Proposition Hasil Investasi PRUlink Global
Emerging
Alokasi Aset 95-98% Saham; dan Markets Equity
2-5% Kas, Deposito dan Instrumen
Pasar Uang
Fund (GEM)
Manajer Investasi Eastspring Indonesia
Mata Uang IDR dan USD Strategi Investasi
Biaya Pengelolaan Maksimal 2.5% per tahun
Fokus Emerging
Investasi Markets (EM)
Profil Risiko Tinggi
Perhitungan NAB Harian
Ilustrasi Hasil Rendah Sedang Tinggi Pasar Saham EM
Investasi
IDR 5% 10% 15%
USD 2% 7% 12%
BERINVESTASI DI ASET LUAR NEGERI
KESEMPATAN DIVERSIFIKASI PORTFOLIO INVESTASI

• Momentum perbaikan ekonomi global membuat pertumbuhan laba


perusahaan juga naik. Hal ini menjadi potensi untuk pertumbuhan
yang lebih baik dalam jangka panjang

• Portofolio RGLV/DGLV berinvestasi di sejumlah negara maju,


termasuk AS, Jepang, Australia, Hong Kong , Singapore, Perancis,
Swiss serta negara berkembang seperti China, Indonesia, Brazil,
Rusia dan lainnya, sehingga merupakan kesempatan diversifikasi
yang sangat luas di berbagai perusahaan kuat dunia

• Berinvestasi di aset luar negeri juga memberikan diversifikasi ke


dalam mata uang di luar rupiah

• Kesempatan berinvestasi di sektor-sektor yang lebih maju, seperti


sektor kesehatan dan teknologi

Source: Eastspring Indonesia


43
PRUlink Global Low Volatility Equity Fund
Strategi Dana Investasi Saham
Fund Proposition Diversifikasi PRUlink Global
Alokasi Aset 95-98% Saham; dan Low Volatility
2-5% Kas, Deposito dan Instrumen Equity Fund
Pasar Uang (GLV)
Manajer Investasi Eastspring Indonesia
Mata Uang IDR dan USD Strategi Investasi
Biaya Pengelolaan Maksimal 2.5% per tahun Berbasis
Investasi Konsep Low Volatility
Profil Risiko Tinggi
Perhitungan NAB Harian
Ilustrasi Hasil
Investasi
Rendah Sedang Tinggi Pasar Saham Global
IDR 7% 10% 13%
USD 4% 7% 10%
Asuransi Tambahan

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Pilihan Riders

Terdapat 19 pilihan riders yang dapat dipilih oleh Tertanggung Utama

PRUearly stage crisis


1 PRUlink term 8 15 PRUearly stage payor
cover plus (ESCC)
PRUpersonal accident
PRUjuvenile crisis cover PRUearly stage spouse
2 death and disablement 9 16
(JCC) payor
(PADD)
PRUpersonal accident
PRUearly stage parent
3 death and disablement 10 PRUwaiver 33 17
payor
(PADD Plus)
PRUtotal&permanent
4 PRUmed cover 11 PRUpayor 33 18
disablement
PRUhospital & surgical PRUcritical hospital
5 12 PRUspouse waiver 33 19
cover plus (HS plus) cover
6 PRUprime healthcare (PPH) 13 PRUspouse payor 33
PRUcrisis cover benefit Riders baru di
7 14 PRUparent payor 33 PGB & PSGB
plus 61 (CCB61)

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Penduduk Indonesia
didiagnosa menderita
penyakit kritis*

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI * http://www.pdpersi.co.id/content/news.php?mid=&nid=752&catid=23 , tahun 2012
75% 91.3%
Kanker yang ditemukan pasien Serangan Jantung dapat
di stadium awal akan bertahan hidup lebih dari 1 tahun
pulih* dengan penanganan yang baik***

Semakin dini Kondisi Kritis diketahui dan ditangani dengan layak


Semakin besar kemungkinan untuk Pulih

70% 10%
penderita Stroke dapat Pasien Gagal Ginjal yang
selamat dari serangan menjalani perawatan yang
dengan penanganan yang layak****
baik**
Data source:
* https://www.deherba.com/apakah-kanker-dapat-disembuhkan.html,2016
**https://health.detik.com/berita-detikhealth/1508506/penyebab-pasien-stroke-susah-sembuh, 2010
***http://www.depkes.go.id/resources/download/pusdatin/buletin/buletin-ptm.pdf, 2012
****https://www.jawapos.com/kesehatan/health-issues/09/03/2017/penting-14-fakta-dan-angka-menakutkan-
For Training Purpose Only image source: shutterstock seputar-penyakit-ginjal,2017
Penyakit yang berpotensi menjadi
beban Finansial

Menteri Kesehatan RI menyampaikan bahwa ada beberapa


penyakit yang sangat berpotensi menjadi beban finansial*

Jantung

Stroke Membutuhkan
perawatan yang
berkelanjutan sehingga
membutuhkan biaya
Ginjal
perawatan yang tinggi

Kanker
*sumber :
http://www.depkes.go.id/article/vie
w/16111500002/germas-wujudkan-
indonesia-sehat.html, 2016 INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Prudential Hadir Memberikan Solusi
Untuk Perlindungan Sakit Kritis:

PRUcritical hospital cover &


PRUcritical hospital cover
syariah

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Pasti Dikasih Lebih

H&S Plus
Perlindungan Kesehatan Dasar

PPH
Perlindungan Kesehatan Komprehensif

CCB+ 61 & ESCC+


Perlindungan Kondisi Kritis

PRUcritical hospital cover


Pelengkap Manfaat Kondisi Kritis & Kesehatan
Pasti Dikasih Lebih

Rider hanya belaku untuk produk Rider untuk pembayaran rumah sakit
dasar PGB/PSGB sesuai tagihan khusus untuk Kondisi Kritis

Perlindungan Komprehensif untuk


Pembayaran Manfaat Pemantauan 12 Kondisi Kritis termasuk Kanker,
hingga 5 tahun sejak Perawatan Gagal Ginjal, Serangan Jantung
Aktif dan Stroke

Terdapat 6 pilihan plan, dari Asia


Perlindungan sejak Tahap kec. Singapura, Jepang &
Evaluasi Medis hingga Pemulihan Hongkong; Seluruh Asia;
Seluruh Dunia kecuali Amerika
Serikat; dan Seluruh Dunia

Perawatan dengan kamar 1 atau


Manfaat Tahunan hingga Rp 15 miliar 2 tempat tidur termurah di
Rumah Sakit

PRUcritical hospital cover


Ketentuan Umum

Usia Masuk
30 hari usia sebenarnya – 65 tahun usia ulang tahun berikutnya

Usia Perlindungan
55, 65, 75 & 85 tahun usia sebenarnya

Produk Dasar untuk riders PRUcritical hospital cover (syariah)


Adalah PGB/ PSGB

Wilayah Perlindungan
Diseluruh dunia dan disesuaikan dengan wilayah pertanggungan plan yang dipilih

Mata Uang
Rupiah

For Training Purpose Only


INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Ketentuan Umum

Masa Tunggu
90 hari dari terbit/ pemulihan/Mayor

Jenis Plan
Plan A - F

Jenis Produk
Konvensional dan Syariah

Alokasi Iuran Tabarru’ (untuk Polis Syariah)


40% dari Biaya Asuransi akan dialokasikan ke Iuran Tabarru’
60% dari Biaya Asuransi akan dialokasikan ke Ujrah Pengelolaan Risiko

Premi dan biaya asuransi untuk produk asuransi PRUcritical hospital cover tergantung pada usia, jenis kelamin, plan yang
dipilih dan dapat berubah sewaktu-waktu sebagai penyesuaian atas, termasuk namun tidak terbatas pada pengalaman
klaim, tingkat inflasi dan manfaat asuransi tambahan yang dipilih oleh Pemegang Polis
Jenis kondisi kritis PRUcritical hospital cover

1. Kanker termasuk Carcinoma


in Situ 5. Bypass grafting arteri Koroner
2. Stroke 6. Bedah Katup Jantung
3. Gagal Ginjal 7. Bedah Aorta
4. Serangan Jantung 8. Bedah Pengangkatan satu paru –
paru
9. Bedah Pengangkatan satu Ginjal
10. Bedah penyakit Liver
11. Transplantasi Organ Utama
12. Angioplasty dan perawatan
invasif untuk penyakit arteri
koroner

For Training Purpose Only


INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Ruang Perawatan dan Wilayah Pertanggungan
Plan Jenis kamar Perawatan Wilayah
Pertanggungan
Plan A Kamar dengan 2 tempat tidur Sesuai Tagihan, mana yang lebih besar antara: Seluruh Asia kecuali
harga kamar terendah dengan 2 tempat tidur atau sebesar Batas Harga Kamar Rp Singapura, Hong Kong,
600,000 Jepang

Plan B Kamar dengan 1 tempat tidur Sesuai Tagihan, mana yang lebih besar antara: Seluruh Asia kecuali
harga kamar terendah dengan 1 tempat tidur atau sebesar Batas Harga Kamar: Singapura, Hong Kong,
Rp 750,000 Jepang

Plan C Kamar dengan 2 tempat tidur Sesuai Tagihan, mana yang lebih besar antara Seluruh Asia
harga kamar terendah dengan 2 tempat tidur atau sebesar Batas Harga Kamar Rp
800,000

Plan D Kamar dengan 1 tempat tidur Sesuai Tagihan, mana yang lebih besar antara: Seluruh Asia
harga kamar terendah dengan 1 tempat tidur atau sebesar Batas Harga Kamar
Rp 1 ,000,000

Plan E Kamar dengan 1 tempat tidur Sesuai Tagihan, mana yang lebih besar antara: Seluruh dunia kecuali
harga kamar terendah dengan 1 tempat tidur atau sebesar Batas Harga Kamar: Amerika Serikat
Rp 1,500,000

Plan F Kamar dengan 1tempat tidur Sesuai Tagihan, mana yang lebih besar antara: Seluruh Dunia
harga kamar terendah dengan 1 tempat tidur atau sebesar Batas Harga Kamar Rp
1500,000
Tabel Manfaat PRUcritical hospital cover
Tabel Manfaat PRUcritical hospital cover)
Beberapa penjelasan manfaat Tabel Manfaat
PRUcritical hospital cover
Biaya pemeriksaan diagnosis
Pemeriksaan diagnosis yang dilakukan untuk tertanggung berdasarkan
rekomendasi dokter umum/spesialis dengan hasil yang mengarah pada diagnosis kondisi kritis

Konsultasi ahli gizi


Penggantian biaya wajar yang umum dibebankan atas konsultasi yang dilakukan oleh ahli gizi
atas perawatan kondisi kritis yang telah mendapat rekomendasi tertulis dari dokter spesialis
yang merawat tertanggung dan diperlukan secara medis

Biaya konseling Psikologis


Penggantian biaya atas konseling psikologis yang dilakukan oleh tertanggung
dan atau anggota keluarga tertanggung dengan seorang psikolog atau psikiater terkait kondisi kritis yang diderita
oleh tertanggung

Penggantian biaya yang dikeluarkan sehubungan dengan penilaian atas keamanan dan modifikasi rumah setelah
tertanggung memenuhi kondisi kritis stroke

Manfaat santunan pemeliharaan kesehatan


Santunan pemelihaan kondisi kritis yaitu manfaat yang diberikan penanggung atas manfaat santunan pemeliharaan kesehatan apabila
tidak ada klaim yang diajukan dalam 12 bulan sejak tanggal disetujuinya manfaat asuransi yang terakhir oleh penanggung .

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Berakhirnya Pertanggungan CHC
I. Asuransi tambahan PRUcritical hospital cover (syariah) berakhir secara
otomatis pada saat salah satu hal dibawah ini paling dulu terjadi:
a) Salah satu dari hal yang menyebabkan pertanggungan berakhir berdasarkan ketentuan polis :
1) Tanggal Tertanggung meninggal dunia
2) Tanggal polis dibatalkan atau diakhiri oleh penanggung
3) Tanggal Penebusan polis disetujui oleh penanggung; atau
4) Tanggal polis menjadi lewat waktu atau lapse
b) Tanggal Akhir pertanggungan asuransi tambahan PRUcritical hospital cover
c) Tanggal ketika asuransi tambahan PRUcritical hospital cover diakhiri oleh pemegang polis sebelum tanggal
akhir pertanggungan asuransi tambahan PRUcritical hospital cover dan disetujui oleh penanggung
d) Tengah malam menurut waktu Indonesia Bagian Barat yang merupakan tanggal akhir pertanggungan
sedang menjalani rawat inap di Rumah sakit atau klinik dalam hal mana ayat (2) berlaku.
II. Dalam hal tertanggung sedang menjalani rawat inap di RS / klinik sebagaimana
dimaksud pada ayat 1 huruf d terjadi, maka tanggal akhir pertanggungan asuransi
akan diperpanjanghingga salah satu dibawah ini terjadi : pada saat tertanggung keluar
dari RS , paling lama 30 hari kalender sejak tanggal akhir pertanggungan, saat batas
manfaat tahunan mengenai batas maksimum penggantian sebagai mana ditetapkan
dlam tabel manfaat PRUcritival hospital cover(syariah) telah dipakai seluruhnya.

III. Tertanggung tinggal di luar negeri selama 6 bulan secara berurutan


Prudential Hadir Memberikan Solusi
Untuk Perlindungan Cacat Total & Tetap:

PRUtotal & permanent disablement

PRUtotal & permanent disablement


syariah

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Latar Belakang Asuransi Tambahan
PRUtotal & permanent disablement

“ Produk unit-linked sebelumnya


Apabila Tertanggung Utama
mengajukan klaim akibat
cacat total & tetap, maka
polis dasar akan berakhir.

Untuk memberikan fleksibilitas bagi nasabah, Prudential Indonesia


meluncurkan asuransi tambahan baru untuk manfaat atas cacat
total & tetap yang terpisah dari manfaat asuransi dasar.

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
PRUtotal & disablement
Ketentuan umum
Cacat total dan tetap adalah cacat yang
diakibatkan oleh kecelakaan atau penyakit Usia masuk:
yang menyebabkan Tertanggung Utama 6-60 tahun (Next birthday)
mengalami salah satu hal dari 2 (dua) kondisi
tertentu selama 180 hari berturut-turut (sejak Alokasi Iuran Tabarru’
tanggal diagnosis oleh dokter spesialis di (khusus untuk Polis Syariah)
bidangnya)
40% dari Biaya Asuransi akan
dialokasikan ke Iuran Tabarru’
Manfaat
60% dari Biaya Asuransi akan
Produk
dialokasikan ke Ujrah Pengelolaan
Risiko

PRUtotal & permanent Uang pertanggungan:


disablement (syariah) memberikan - Minimum: IDR 20.000.000/USD
2.500
100% UP PRUtotal & permanent - Maximum: 100% UP Dasar + Link
disablement (syariah) jika term (jika ada)/polis atau IDR
Tertanggung Utama (TU) mengalami 15.000.000.000/ USD
cacat total & tetap 1.875.000/jiwa

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Kriteria PRUtotal & disablement

Sejak tanggal diagnosis oleh Dokter Spesialis di bidangnya, selama 180 hari berturut-turut
mengalami salah satu hal dari 2 (dua) kondisi berikut ini:

KONDISI SATU
Kehilangan fungsi secara total dan tidak dapat dipulihkan atas anggota tubuh sebagai berikut:
kedua lengan atau kedua kaki Satu mata dan satu Satu mata dan satu
Kedua mata atau atau satu lengan dan satu kaki atau lengan yang terjadi atau kaki yang terjadi pada
yang terjadi pada atau di atas pada atau di atas atau diatas
pergelangan tangan atau pergelangan tangan pergelangan kaki
pergelangan kaki

ATAU
KONDISI DUA
Tidak bisa melakukan 3 atau lebih aktivitas hidup sehari-hari.
Berikut adalah yang termasuk ke dalam aktivitas hidup sehari – hari:

MANDI BERPAKAIAN BERALIH TEMPAT


Kemampuan membersihkan tubuh Kemampuan sendiri untuk mengenakan, Kemampuan sendiri untuk
saat mandi atau menggunakan melepas, mengencangkan, dan memindahkan tubuh dari tempat
shower(pancuran) melonggarkan segala jenis pakaian tidur ke kursi atau sebaliknya

BERPINDAH TOILETING MENYUAP


Kemampuan sendiri untuk Kemampuan sendiri untuk buang air Kemampuan sendiri untuk menyuap
berpindah dari satu ruangan ke di kamar kecil atau jamban makanan yang sudah disiapkan dan
ruangan lain pada lantai yang sama terhidang
Sumber gambar: www.flaticon.com INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
RANGKUMAN PERBEDAAN PGB TERHADAP PAA
Dari Perspektif Nasabah

PRUbooster investasi dari hari pertama


PRUbooster proteksi
PROs(pilihan meningkatkan UP meninggal 5% tiap tahun dengan otomatis – GIO)

Asuransi Tambahan PRUcritical hospital cover


Alokasi investasi sejak tahun pertama
Gratis Biaya Admin (jika memilih e-Policy, e-Transaction Statement, dan auto debit rekening)
Manfaat meninggal karena kecelakaan 2x UP (Accident Cover Booster)
Cacat Total dan Tetap terpisah dari produk asuransi dasar dan menjadi salah satu pilihan
asuransi tambahan (PRUtotal & permanent disablement)
Profit sharing yang lebih tinggi untuk nasabah syariah, yakni 65%
Biaya Asuransi Uang Pertanggungan Dasar lebih rendah untuk usia yang lebih muda (di
bawah 50 tahun) dan COI lebih tinggi untuk usia yang lebih tua (di atas 50 tahun)
Biaya admin yang lebih rendah untuk pilihan pembayaran premi tahunan, semesteran, dan
kuartalan. Namun, biaya admin yang lebih tinggi untuk pembayaran premi bulanan
Ada biaya surrender/withdrawal untuk 2 tahun pertama (75%/30%)
Cuti Premi baru dapat dilakukan setelah tahun ke-3 polis
Grace Period adalah 1 bulan kalendar dikurangi 1 hari untuk semua frekuensi pembayaran
Pembayaran Biaya Asuransi dari basic dan PRUsaver sejak tahun pertama
65
e-SQS dan e-SPAJ

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Proses pembuatan Ilustrasi
6 Data TT (hanya untuk
rider tertentu)
7
Kalkulator Manfaat
4 Pilihan Produk &
Asuransi Tambahan & 8 Memilih Quick Quote
Alokasi Dana yang diinginkan

3 Tujuan Penggunaan
Asuransi 9 Polis yang sudah
dimiliki Nasabah
2
Pengisian Data Profil Investasi &
PP dan TU Risiko
10

1 11
Login PRUforce Tanda Tangan SQS (bisa
Dan masuk menu dilakukan langsung atau
e-SQS & e- SPAJ setelah pengisian SPAJ

67
Image: shutterstock.com INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Tampilan Ilustrasi
Halaman depan Ilustrasi

Informasi jika Pemegang Polis


memilih FREE Administrasi

68
INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Tampilan Ilustrasi

Alokasi Saldo Unit yang terpisah:


- Alokasi Saldo Unit Premi Berkala,
dan
- Alokasi Saldo Unit Premi Top Up
(jika ada)

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Asumsi Saldo
Unit ketika
Penebusan Polis

Asumsi Saldo
Unit ketika
Min. rencana
Tertanggung
bayar 20 tahun
Meinggal Dunia

PRUbooster
investasi yang
telah ditransfer ke
Saldo Unit premi
berkala

Total PRUbooster
investasi yang akan
diterima Pemegang
Polis di akhir tahun-20
Asumsi rencana bayar Asumsi rencana bayar premi
premi 20 tahun, maka s/d usia 99 tahun, maka
PRUbooster proteksi PRUbooster proteksi
berhenti di akhir tahun berhenti di usia
polis ke-20 Tertanggung 55 tahun
PRUforce
Prudential Indonesia tetap
mengikuti perkembangan
teknologi dengan menghadirkan
PRUforce sebagai aplikasi untuk
LEBIH MUDAH
segala aktivitas keagenan.

PRUforce memberikan pengalaman


yang lebih mudah, lebih cepat,
dan lebih canggih kepada para
LEBIH CEPAT
tenaga pemasar.

PRUforce hadir sebagai medium


yang menjembatani
LEBIH
perkembangan teknologi dengan
sentuhan emosional kepada
CANGGIH
nasabah yang hanya bisa
diberikan oleh agen asuransi.
PRUforce
Lebih Mudah
• Pertanyaan yang lebih
sedikit di e-SQS dan e-
SPAJ
• Tampilan yang fleksibel
dan interaktif untuk input
data Nasabah/Agen
• Panduan proses yang
mudah (hanya ikuti
tombol “LANJUTKAN”)
• Login cukup SATU KALI
SAJA untuk semua fitur.
PRUforce
Lebih Cepat
• Polis issued dalam hitungan
menit dengan POLIS CEPAT*
• Ilustrasi instan dengan
kalkulator canggih yang lebih
cepat
• Fasilitas Quick Quote untuk
membuat 3 ilustrasi dalam satu
layar.
• Proses persetujuan online yang
cepat dengan e-Signatures.

*Persyaratan menggunakan e-SPAJ, e-Policy, e-Payment, Jet case,


Maksimal Uang Pertanggungan di bawah Rp. 500 Juta
PRUforce
Lebih Canggih
• Fitur e-payment yang
bervariasi: Kartu Kredit,
Kartu Debit, Internet
Banking, Transfer, Doku
eMoney
• Dapat diakses secara online
dan offline
• Fitur tambahan untuk
melacak proses e-SPAJ
sampai dengan polis issued.
• Tanda tangan elektronik
(e-Signature)
PRUFORCE-CURRENT FEATURE

Recruitment -
e-sqs & e-spaj
AOB

Estimation Commission
MDRT, MYC, Club
To Do, Push Notification
100, Contest Tracking
and News and Update

Track Sales Production, Online Learning, Earn


Persistency, e- CPD Points, Sertifikasi
Submission & Policy PGB
Status
PRUFORCE-INNOVATIONS (2018)
PRUforce for Windows 8 Version and Above

New PGB Product Release

Sales Dashboard for Leaders & GA Owners

Effective Reflexive Questions

Recruitment Tracking

Register & Exam for Offline Classroom Trainin

Collection Dashboard
Cara Sertifikasi PGB/PSGB di PRUforce

Masukan PRUforce
ID dan Password

Pilih menu Training

Klik ini jika belum


punya PRUforce ID
For Training Purpose Only
INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Pilih Katalog untuk melihat jenis Training

PGB/ PSGB

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Pelajari Material Training

Pelajari Baca Soal dan isi


semua 10 Pertanyaan
PGB/ PSGB
chapte pada Post-Test
r

Post-
Test
dapat
dilakuka
n jika
semua
chapter
sudah
selesai Klik “SUBMIT” jika
sudah selesai
INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Hasil Ujian PRUlink (syariah) generasi baru
Lulus
Syarat
kelulusan

adalah 70%
PGB/ PSGB
menjawab
BENAR.

Jika LULUS,
Tenaga Pemasar
akan memperoleh
e-sertifikat
INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Informasi Perubahan Sistem Penerimaan SPAJ melalui PRUdmc
USE PRUFORCE FOR NEW BUSINESS SUBMISSION

DMC akan cek dan tidak menerima SPAJ jika:


 Disubmit langsung oleh Tenaga Pemasar
 New Business dengan produk yang sudah tersedia saat ini dan yang akan datang di PRUforce,
seperti SPAJ PAA, PAA Hebat, PSAA, PSAA Hebat, PIA, PSIA

DMC akan menerima dan memproses SPAJ jika:


 Dikirim melalui Pos dan disubmit oleh Kurir KPM
 New Business dengan produk yang tidak ada di PRUfoce Timeline DMC untuk tidak menerima SPAJ:
- DMC Jakarta : Oktober 2018
- DMC Surabaya : November 2018
- DMC Medan : Januari 2019
- DMC Bali & Bandung : Februari 2019

Confidential 82
FAQ
• Bagaimanakah cara submit untuk SPAJ hardcopy yang sudah tersedia di PRUforce per Oktober nanti?
• Untuk SPAJ hardcopy (produk yang sudah tersedia saat ini dan yang akan datang di PRUforce) dapat disubmit
melalui Pos dan kurir yang ditunjuk oleh KPM ke loket DMC

• Apakah Tenaga Pemasar dapat submit langsung SPAJ hardcopy ke DMC?


• Pengajuan SPAJ (produk yang sudah tersedia saat ini dan yang akan datang di PRUforce) oleh Tenaga Pemasar
ke DMC sudah tidak diperkenankan lagi
• Untuk produk yang belum tersedia di PRUforce (dokumen billing / alteration / claim) masih dapat di submit
ke DMC seperti biasa (BAU)

• Apakah initiative ini akan dijalankan bertahap?


• Initiative ini akan dijalankan bertahap sesuai jadwal dibawah ini:
• 1 Oktober 2018 untuk DMC Jakarta (pilot)
• 1 November 2018 untuk DMC Surabaya
• 2 January 2019 untuk DMC Medan
• 1 February 2019 untuk Bandung & Bali

Confidential
Per-tanggal 30 sept 2018,
PRUsmart dan Manual SQS akan ditutup

84
Sales Tool

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Confidential
Sales Tool

• Ini adalah alat bantu penjualan yang sangat sederhana dan efektif untuk
membangun hubungan dan keyakinan dengan calon nasabah.
• Prosedurnya cepat dan mudah untuk dilakukan bersama oleh Anda dan
klien setelah Anda membangun hubungan.
• Cara ini membuat calon nasabah Anda mengenali berapa banyak orang
dalam keluarga mereka yang bergantung pada mereka dan betapa
pentingnya mereka bagi keluarga mereka.
• Calon nasabah Anda kemudian menyadari bahwa keputusan untuk
melindungi keluarga mereka sekarang dan selamanya ada pada diri
mereka.

• 8
6

Confidential
Confidential
Confidential
Confidential
Confidential
Confidential
Confidential
Appendix

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Compliance ABC

Approval
A Seluruh materi training, brosur, flyer, dan materi pemasaran cetak maupun
elektronik lainnya dari produk yang dijelaskan ini merupakan materi resmi
Perusahaan, dan sudah melalui proses sirkulasi dan persetujuan dari
departemen-departemen terkait termasuk Departemen Compliance & Risk
Management. Tenaga Pemasar dilarang membuat materi training maupun
materi pemasaran sendiri tanpa persetujuan Perusahaan.

B Basis of Recommendation
Tenaga Pemasar diwajibkan untuk memberikan penjelasan yang baik
kepada (calon) nasabah dan menawarkan produk berdasarkan kebutuhan
nasabah

Clear, adequate and not false or misleading disclosure


C Penjelasan kepada (calon) nasabah harus jelas, memadai dan memberikan
gambaran yang lengkap mengenai produk dan ketentuannya

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
For Training Purpose Only Image: freepik.com
Disclaimer

• Presentasi ini dipersiapkan oleh PT Prudential


Life Assurance (Prudential Indonesia) sebagai
informasi kepada para Tenaga Pemasar
dan staff Prudential Indonesia dalam
hal training.

• Informasi ini hanya dipergunakan untuk kepentingan


internal dan tidak untuk kepentingan presentasi penjualan.

• Informasi ini sifatnya tidak detail, Anda tetap harus


mengacu kepada Polis.

• Informasi pada slide persentasi ini dibuat sesuai


dengan spesifikasi produk.

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
For Training Purpose Only Image: freepik.com
RANGKUMAN PERBEDAAN PGB TERHADAP PAA
Dari Perspektif Nasabah

PRUbooster investasi dari hari pertama


PRUbooster proteksi
PROs(pilihan meningkatkan UP meninggal 5% tiap tahun dengan otomatis – GIO)

Asuransi Tambahan PRUcritical hospital cover


Alokasi investasi sejak tahun pertama
Gratis Biaya Admin (jika memilih e-Policy, e-Transaction Statement, dan auto debit rekening)
Manfaat meninggal karena kecelakaan 2x UP (Accident Cover Booster)
Cacat Total dan Tetap terpisah dari produk asuransi dasar dan menjadi salah satu pilihan
asuransi tambahan (PRUtotal & permanent disablement)
Profit sharing yang lebih tinggi untuk nasabah syariah, yakni 65%
Biaya Asuransi Uang Pertanggungan Dasar lebih rendah untuk usia yang lebih muda (di
bawah 50 tahun) dan COI lebih tinggi untuk usia yang lebih tua (di atas 50 tahun)
Biaya admin yang lebih rendah untuk pilihan pembayaran premi tahunan, semesteran, dan
kuartalan. Namun, biaya admin yang lebih tinggi untuk pembayaran premi bulanan
Ada biaya surrender/withdrawal untuk 2 tahun pertama (75%/30%)
Cuti Premi baru dapat dilakukan setelah tahun ke-3 polis
Grace Period adalah 1 bulan kalendar dikurangi 1 hari untuk semua frekuensi pembayaran
Pembayaran Biaya Asuransi dari basic dan PRUsaver sejak tahun pertama
96
Perbedaan istilah utama polis

Polis Konvensional Polis Syariah

Premi Kontribusi

Biaya Akuisisi Ujrah Akuisisi

Uang Pertanggungan Santunan Asuransi

Tertanggung Peserta yang diasuransikan

Penanggung Pengelola

Biaya Asuransi Biaya Asuransi

(50% Tabarru’ +50% Ujroh)

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI Image: shutterstock.com
Perbandingan Dengan Kompetitor
Items PRUlink (syariah) Perusahaan Perusahaan Perusahaan C Perusahaan D Perusahaan E Kesimpulan
generasi baru A B
PRUbooster Tambahan Alokasi Tidak Ada Tidak Ada Tambahan Alokasi Tidak Ada Bonus 85: Prudential
investasi Investasi dari Premi investasi dari Diberikan saat memberikan
Berkala sebesar: Premi Berkala tertanggung Tambahan Alokasi
Tahun 1-10 = 5% Tahun Pertama, berusia 85 tahun sejak Premi
Tahun 11 dst: 10% diberikan pada: dari % Uang Pertama dan akan
Tahun 11-20 = 5% Pertanggungan dibayarkan
Dengan syarat: pada yakni: selamanya, selama
- Seluruh premi - Periode nasabah bayar
dibayar penuh Pembayaran premi tepat waktu.
- Tidak ada Premi 10
penarikan dari tahun: 50% Sedangkan
Saldo Unit - Periode Perusahaan C baru
Premi Berkala Pembayaran memberikan
- Tidak ada Premi 15 Tambahan Alokasi
perubahan tahun: 75% setelah 10 tahun
major turun - Periode dan hanya
manfaat Pembayaran diberikan selama 10
selama 20 Premi 20 tahun saja &
tahun pertama tahun: 100% Perusahaan E
- Tidak ada diberikan saat
penurunan tertanggung berusia
Premi Berkala 85 tahun

PRUbooster Terdapat pilihan diawal Fitur Indeksasi Tidak ada Tidak ada Tidak ada Tidak ada Prudential
proteksi pengajuan yaitu Peningkatan memberikan opsi
peningkatan Uang UP dan Premi bagi nasabah untuk
Pertanggungan (UP) sebesar 8% dapat meningkatkan
PGB/PSBG dan UP secara Uang
PRUlink term (jika ada) otomatis setiap Pertanggungan
sebesar 5% setiap tahun selama otomatis, tanpa
tahun secara otomatis 10 tahun proses seleksi risiko
tanpa seleksi risiko berturut-turut ulang sampai
ulang sampai usia 55 th dengan Usia 55
tahun
Informasi Fitur Produk competitor berdasarkan data pada bulan Juni 2018 & informasi ini dapat berubah dikemudian hari.
Perbandingan Dengan Kompetitor
Items PRUlink Perusahaan A Perusahaan B Perusahaan C Perusahaan D Perusahaan E Kesimpulan
(syariah)
generasi baru
Alokasi Basic Basic Basic Basic Basic Basic Alokasi Investasi
Investasi Th1: 30% Th1: 25% Th1: 0% Th1: 0% Th1: 0% Th1: 0% Premi Berkala lebih
Premi Th2: 30% Th2: 60% Th2: 45% Th2: 50% Th2: 45% Th2: 45% tinggi sejak tahun
Berkala Th3: 80% Th3: 85% Th3: 90% Th3: 60% Th3: 80% Th3: 85% pertama
Th4: 80% Th4: 92.5% Th4: 90% Th4: 90% Th4: 85% Th4: 85%
Th5: 80% Th5: 92.5% Th5: 90% Th5: 95% Th5: 90% Th5: 85%
Th6+: 100% Th6+: 105.3% Th6+: 102% Th6+: 100% Th6+: 100% Th6+: 100%

Saver Saver Saver Saver Saver Saver


95% 100% 100% 95% 95% 97%

Harga Unit Single price (satu Selisih Harga Jual Selisih Harga Jual Single price (satu Single price (satu Single price (satu Perusahaan A dan B
harga) dan Harga beli dan Harga beli harga) harga) harga) memiliki selisih
sebesar 5% sebesar 2% harga jual dan beli,
sehingga setiap
transaksi keuangan
(penarikan,
surrender,
switching, bayar
COI) akan dikenakan
biaya sebesar selisih
tersebut.

Tambahan Tambahan 100% UP Tidak ada Tidak ada Tidak ada Tidak ada Tidak ada PGB memberikan
UP Jika jika Tertanggung tambahan UP jika
Meninggal meninggal tertanggung
Dunia Akibat (sebelum usia 70 th) meninggal karena
Kecelakaan karena kecelakaan kecelakaan
untuk Polis dengan
minimum UP dasar
Rp200jt
Informasi Fitur Produk competitor berdasarkan data pada bulan Juni 2018 & informasi ini dapat berubah dikemudian hari.
PRUcritical hospital cover (CHC)
Analisa Kompetitor CHC
Items PRUcritical hospital cover Kompetitor A
Kamar Perawatan Kamar dengan 1 atau 2 tempat tidur Kamar dengan 1 tempat tidur terendah
terendah di Rumah Sakit di Rumah Sakit
Batas Harga Kamar Plan A : Rp600,000 Plan A : Rp750,000
Plan B : Rp750,000 Plan B : Rp1,000,000
Plan C : Rp800,000 Plan C : Rp1,500,000
Plan D : Rp1,000,000
Plan E : Rp1,500,000
Plan F : Rp1,500,000
Nilai yang dibayarkan Mana yang lebih Tinggi antara harga Mana yang lebih Rendah antara harga
kamar terendah dengan 1 atau 2 tempat kamar terendah dengan 1 tempat tidur
tidur atau sebesar Batas Harga Kamar atau sebesar Batas Harga Kamar
Wilayah Pertanggungan Seluruh Dunia (sesuai plan yang dipilih) Indonesia, Malaysia, Singapura
Pengajuan Klaim di luar wilayah Dibayar secara Prorata Tidak dibayarkan
Pertanggungan
Batas Manfaat Tahunan maksimal sampai dengan Rp15miliar maksimal sampai dengan Rp1miliar
Rawat Jalan Cuci Darah Sesuai Tagihan Maksimal Rp200,000,000 per tahun
Polis
Santunan Pemeliharaan Kesehatan Sampai dengan Rp45,000,000 sesuai Sampai dengan Rp35,000,000 sesuai
dengan plan yang dipilih dengan plan yang dipilih
Ketentuan diakhir masa Dipaketkan dengan produk PRUlink Tidak ada ada manfaat yang diterima
pertanggungan generasi baru, sehingga apabila tidak ada apabila sampai dengan akhir masa
pengajuan klaim hingga masa akhir pertanggungan tidak ada klaim
pertanggungan maka ada mendapat
Uang Pertanggungan dari PRUlink
generasi baru dan nilai tunai
Biaya-Biaya
PGB & PSGB

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Alokasi Premi PGB & PSGB

Premi

Premi Dasar PRUsaver Top Up


(proteksi) (investasi) Tunggal
Selamanya akan
terpisah

Dapat memilih
Fund yang berbeda

Saldo unit Premi Berkala Saldo unit Premi Top Up

Digunakan untuk membayar :


Digunakan untuk membayar:
Biaya Asuransi, Biaya Administrasi (Jika Saldo
Biaya Asuransi, Biaya Administrasi,
unit Premi Berkala tidak cukup), biaya Top
Biaya Pengelolaan Investasi, biaya
Up, Biaya Pengelolaan Investasi, biaya
Withdrawal/Surrender, biaya
Switching
Switching

Sumber gambar:
www.shutterstock.com INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Ketentuan Lainnya
• Berapapun withdrawal & surrender dari alokasi
Saldo unit Premi Berkala untuk 2 tahun pertama, Masa Tenggang
mengacu pada biaya sesuai dengan formula (Grace Period)
berikut:
 1 hari sebelum tanggal Jatuh
Tempo (JT) berikutnya
Formula = % X jumlah withdrawal dari Saldo
unit Premi Berkala
Lapsed
Tahun Biaya
 Jika dalam 3 tahun pertama Polis
1 75% tidak membayar premi dalam masa
grace period, maka Polis akan
Lapse
2 30%
3 - dst 0%
• Dalam 1 tahun Polis bebas switching 5x, switching Polis Syariah
selanjutnya akan dikenakan biaya switching Rp 100  Ujroh Pengelolaan Risiko:
50% dari biaya asuransi
ribu/USD 15 per transaksi  Iuran Tabarru: 50% dari biaya
asuransi dan sisanya akan di-
• Biaya Top Up 5% dari Premi Top Up berkala dan Top Up alokasikan ke Kumpulan Dana
Tabarru
tunggal
Existing Customer UPSELL Campaign

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI
Campaign MANTAP
MANTAP : MANFAAT NAMBAH, TANPA PERIKSA KESEHATAN ULANG
Nasabah Pemegang Polis PAA/PSAA terpilih, bisa membeli PGB/ PSGB
dengan keistimewaan berikut:

1 Pernyataan Kesehatan
(tanpa Medical Checkup) +
Ekstra PRUbooster investasi
Note
• Campaign MANTAP pembelian polis dengan 1 Pernyataan Kesehatan (tanpa Medical Checkup)
• Syarat dan ketentuan berlaku
• Daftar Nasabah yang berkesempatan mengikuti Campaign MANTAP akan ditampilkan di SFA

CONTOH Data Nasabah yang bisa mengikuti Campaign MANTAP ( Table bisa di unduh di SFA)
Nama No. Telepon Rekomendasi
Nama Kode Agent/ Kode Leader/ Plan HS/PPH
No Nomor Polis Tertanggung Pemegang Polis Rider (Max CHC
Pemegang Polis Nama Agent Nama Leader yang dimiliki
Utama Plan D)

08091299 / 09345944 / H&S CHC


1 5122334 Fajar Dicky 081242xxx
Sayed Lukman Plan A All Plan
Paradikma 03925925 / 35499944 / PPH CHC
2 7833421 Sardi 081562xxx
Sumbawa Danar Sadewo Plan A Plan B
2323985 / 3450983 / PPH
3 340593 Brian Praja 0234934xx
Martin Susanto Plan D
*
107
MANTAP: 1 Pernyataan Kesehatan (Tanpa Medical Checkup)
Periode Campaign Komunikasi
Penerbitan Polis Data Nasabah yang memenuhi
3 Sep – 31 Des 2018 kriteria dapat dilihat di SFA

Tujuan Peraturan Underwriting


Meningkatkan penjualan PRUlink
generasi baru + rider CHC untuk
Hanya Deklarasi Kesehatan
Nasabah H&S dan PPH terpilih Tunggal

Usia tertanggung 6 – 60 Tahun (Ulang tahun berikutnya)


Hanya untuk New Business, Channel Agency, Polis Individual dalam mata uang rupiah
Total klaim dalam 2 tahun terakhir maksimal Rp. 5 juta (termasuk yang tidak dibayarkan/klaim yang
tertunda)
Tidak termasuk Agent yang dalam status Under Review (AUR)
Berlaku hanya untuk Nasabah dengan tertanggung utama yang memiliki H&S (variasi manapun) atau
PPH pada polis PAA/PSAA dengan status “inforce” dan dalam rupiah
Masa Tunggu untuk H&S (segala varian) atau PPH maupun riders lainnya pada Polis existing, jika ada,
masih akan berlanjut sesuai ketentuan.
Ketentuan lainnya terkait campaign ini ditentukan oleh Prudential Indonesia.
108
Confidential
MANTAP: 1 Pernyataan Kesehatan (Tanpa Medical Checkup)
Syarat & 1 Hanya 1 polis PGB/PSGB yang diperbolehkan issued dengan 1 pernyataan
kesehatan (tanpa underwriting)
Ketentuan
2 Ketentuan Masa Tunggu dan Asuransi Tambahan yang diperbolehkan dalam
Campaign MANTAP (dalam 1 polis)
ASURANSI TAMBAHAN KETERANGAN Masa Tunggu
Tidak membutuhkan persyaratan
PRUcritical hospital cover plan A – D
medis
Produk dasar (PGB/PSGB) + PRUlink term
Max. Rp500 juta
+ CCB plus 61
PADD + PADD Plus Max. Rp500 juta
Tidak Ada Masa Tunggu
ESCC plus Max. Rp500 juta
JCC Max. Rp500 juta
PRUwaiver 33, PRUpayor 33 Tidak ada batasan
PRUearly stage payor Tidak ada batasan
Masa Tunggu untuk H&S (segala varian) atau PPH maupun riders lainnya pada Polis existing,
jika ada, masih akan berlanjut sesuai ketentuan.

3 Pemilik polis PAA harus membeli PGB yang sama (konvensional 


konvensional atau Sharia  Sharia) dan berlaku untuk polis tertanggung
dimana polis tersebut memiliki rider HS/PPH

4 Tidak ada minimum uang pertanggungan untuk Polis existing

5 Campaign MANTAP ini hanya berlaku untuk pengajuan dengan keputusan


Confidential
underwriting standard untuk status medis, hobi, dan pekerjaan.
MANTAP: 1 Pernyataan Kesehatan (Tanpa Medical Checkup)
Syarat & 6 Tidak dibutuhkan pemeriksaan finansial atau medis
Ketentuan
110
7 Peraturan yang sekarang ada (Peraturan UW, AML/ABC, dll) tetap berlaku

8 Hanya untuk polis dalam mata uang rupiah

9 Validasi AML – EDD tetap berlaku

10 Total maksimum UP per tertanggung:


Manfaat Asuransi Total Maksimum UP per Tertanggung
Manfaat Meninggal Dunia atau Max. Rp15 Miliar
Manfaat Kondisi Kritis tambahan
PRUcrisis cover benefit plus 61 (CCB Max. Rp12 Miliar
plus 61)
PRUpersonal accident death and Max. Rp8 Miliar
disablement (plus) (PADD/PADD plus)
PRUjuvenile Crisis Cover (JCC) Max. Rp2 Miliar
PRUearly stage crisis cover plus (ESCC Max. Rp1 Miliar
plus)

Confidential 110
MANTAP: 1 Pernyataan Kesehatan (Tanpa Medical Checkup)
Pernyataan Kesehatan Tunggal
Mohon konfirmasi pernyataan di bawah ini:
Jika pernyataan di bawah tidak sesuai dengan kondisi Anda, silakan kembali ke
halaman sebelumnya, kemudian pilih “TIDAK” pada “Pengajuan Polis periode khusus”

SAYA menyatakan bahwa SAYA tidak pernah mengalami, mempunyai gejala atau tanda-
tanda atau pernah berkonsultasi dengan dokter atau dirawat untuk:

• segala jenis kanker, • gangguan ginjal,


• segala jenis pertumbuhan sel • gangguan paru-paru,
abnormal atau tumor, • penyakit saraf (termasuk epilepsi),
• stroke, • penyakit saluran pencernaan yang bersifat
• tekanan darah abnormal, kronis,
• peningkatan kolesterol • penyakit hati (termasuk hepatitis),
• penyakit jantung, • penyakit mental/kejiwaan,
• serangan jantung, • HIV atau AIDS.
• diabetes/kencing manis,

SAYA juga menyatakan bahwa dalam 5 (lima) tahun terakhir, SAYA:


1. tidak pernah dirawat inap lebih dari 5 (lima) hari berturut-turut untuk segala jenis
penyakit atau cedera, dan/atau
2. tidak pernah mempunyai hasil abnormal yang didapat dari segala jenis pemeriksaan
kesehatan, tes darah, tes urin, foto Rontgen sinar-X, ultrasonografi,
elektrokardiografi/rekam jantung, treadmill dan pemeriksaan yang berhubungan
dengan jantung lainnya.
YA
Campaign MANTAP melalui PRUforce
Pastikan Nasabah Anda terdapat dalam daftar di SFA untuk Campaign MANTAP
terlebih dahulu, lalu:
1 PRUforce 2 Klik 3 Pilih eSQS 4 Landing page
login menu eSPAJ

5 eSQS proposal 6 eSPAJ proposal – 7 Konfirmasi mengikuti 8 Deklarasi


data Nasabah Campaign MANTAP Kesehatan Tunggal

Jawab YA untuk
mengikuti pengajuan
Polis pada periode
khusus

9
Proses
pembayaran
confidential
Campaign MANTAP melalui PRUforce
Tahapan jika Deklarasi Kesehatan Tunggal
tidak sesuai dengan kondisi Nasabah
Deklarasi Kesehatan Tunggal –
1 Konfirmasi mengikuti
Campaign MANTAP 2 Jika deklarasi tidak sesuai dengan kondisi 3 Pilih “TIDAK’” untuk
proses UW
Nasabah, pilih tombol ‘KEMBALI/BACK’

PERNYATAAN KESEHATAN TUNGGAL:


Mohon konfirmasi pernyataan di bawah ini

Jika penyataan diatas tidak sesuai dengan kondisi Anda, silahkan kembali ke halaman
sebelumnya, kemudian pilih “TIDAK” pada Pengajuan Polis periode Khusus.

Mengikuti proses
full underwriting
confidential
MANTAP: EKSTRA PRUbooster investasi

Periode Campaign Tujuan Komunikasi


Memberikan Tambahan
Penerbitan Polis Semua Nasabah PAA/PSAA
PRUbooster Investasi bagi
3 Sep – 31 Des 2018 existing berkesempatan
Nasabah PAA/PSAA existing
yang membeli PGB/PSGB mengikuti campaign ini

Seluruh Nasabah PAA/PSAA existing (polis individual & pembelian melalui


Agent) berhak mengikuti campaign ini.
Polis PAA/PSAA harus dalam keadaan In-Force atau aktif dan tidak dalam
keadaan Cuti Premi (premi selalu dibayarkan tepat waktu)

114
Confidential
MANTAP: EKSTRA PRUbooster investasi

Dapatkan TAMBAHAN PRUbooster Investasi dengan beli


PGB/PSGB
Tambahan Investasi: % PRUbooster Investasi x (Premi Dasar PAA/PSAA + Premi Dasar PGB/PSGB )

Skenario 1 Skenario 2
Premi Dasar PGB/PSGB LEBIH KECIL DARI Premi Dasar PGB/PSGB LEBIH BESAR DARI
Premi Dasar PAA/PSAA Premi Dasar PAA/PSAA

A Premi dasar PAA/PSAA A Premi dasar PAA/PSAA


Rp8.000.000 Rp8.000.000

B Premi dasar PGB/PSGB B Premi dasar PGB/PSGB


Rp5.000.000 Rp12.000.000

Tahun 1 = 5% x (Rp5.000.000 A + Rp5.000.000 B) Tahun 1 = 5% x (Rp8.000.000 A + Rp12.000.000 B )


= Rp500.000* = Rp1.000.000
(Tahun selanjutnya mengikuti % PRUbooster investasi) (Tahun selanjutnya mengikuti % PRUbooster investasi)
*Premi dasar maksimum yang dihitung untuk Ekstra PRUBooster Investasi PAA/PSAA adalah sebesar premi dasar dari polis PGB/PSGB (berlaku juga jika Nasabah
memiliki lebih dari 1 polis PAA dan PSAA dengan tertanggung yang sama)

Maksimalkan premi dasar PGB/PSGB Nasabah Anda untuk dapatkan 115


TAMBAHAN INVESTASI YANG LEBIH BAIK
MANTAP: EKSTRA PRUbooster investasi
1 Tertanggung Utama antara polis PAA/PSAA existing dan PGB/PSGB harus
Syarat & sama
Ketentuan 2 Hanya diberikan kepada polis PGB/PSGB yang pertama kali issued selama
periode campaign
3 Nasabah PAA/PSAA existing yang membeli PGB/PSGB selama periode
campaign berhak untuk mendapatkan total PRUbooster investasi tambahan
Premi dasar PGB/PSGB > Premi dasar PAA/PSAA Premi PGB/PSGB ≤ Premi dasar PAA/PSAA
existing existing
Total PRUbooster Investasi = PRUbooster Ekstra PRUBooster Investasi dari PAA/PSAA yang
Investasi (dari premi dasar PGB/PSGB) + Ekstra akan dihitung sama dengan Premi dasar
PRUbooster (dari premi dasar PAA/PSAA) PGB/PSGB *Premi dasar yang dihitung untuk
Ekstra PRUBooster Investasi PAA/PSAA
maksimum adalah sebesar premi dasar dari
polis PGB/PSGB
Jika memiliki Polis PAA/PSAA lebih dari 1 Polis:

Total Ekstra PruBooster Investasi polis PAA = Rp800.000* A


Premi Dasar PAA1 : Rp500.000
*Premi dasar yang dihitung untuk Ekstra PRUBooster Investasi
Premi Dasar PAA2: Rp600.000 PAA/PSAA maksimum adalah sebesar premi dasar dari polis
Total Premi Dasar PAA: Rp1.100.000 PGB/PSGB

Premi Dasar PGB: Rp800.000 B

Total PRUBooster Investasi:


% PRUbooster Investasi x ( A + B )
5% x (Rp800.000 + Rp800.000) = Rp80.000
MANTAP: EKSTRA PRUbooster investasi
Syarat & 4 Ekstra PRUbooster investasi akan diberikan pada ulang tahun polis PGB/PSGB
Ketentuan
5 Kondisi untuk menerima Ekstra PRUbooster investasi adalah sebagai
berikut:
i. Pemberian Ekstra PRUbooster investasi diperhitungkan berdasarkan
premi yang dibayarkan pada Polis PAA/PSAA existing sejak polis
PGB/PSGB terbit.
ii. Seluruh persyaratan untuk mendapatkan Ekstra PRUbooster
117 investasi
mengikuti ketentuan yang sama untuk memperoleh PRUbooster
investasi pada polis PGB/PSGB
6 Jika Nasabah tidak berhak untuk memperoleh PRUbooster Investasi pada
polis PGB/PSGB maka Nasabah juga tidak berhak untuk memperoleh Ekstra
PRUbooster investasi
Thank You

INVESTASINYA… MAKIN LAMA MAKIN JADI. PROTEKSINYA… SEHAT SEKARANG, AMAN SAMPAI NANTI

Anda mungkin juga menyukai