Anda di halaman 1dari 4

SKRINING LANSIA

No. Dokumen :

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/3

PUSKESMAS Edah Jubaedah,S. Kep.Ners


CIHAMPELAS NIP. 197602062006042001

1. Pengertian Skrining lansia adalah deteksi dini pada lansia yang bertujuan untuk mengethaui secara dini penyakit
yang berpotensi menimbulkan kematian.

2. Tujuan Sebagai acuan bagi petugas untuk melakukan Skrining Lansia


3. Kebijakan
4. Referensi Permenkes RI Nomor 67 tahun 2015 tentang Penyelanggaraan Pelayanan Kesehatan Lanjut Usia di
Pusat Kesehatan Masyarakat.
5. Prosedur/ Persiapan
langkah- 1. Koordinasi dengan pihak terkait mengenai sasaran
langkah 2. Petugas mempersiapkan tempat dan waktu yang tepat
3. Petugas mempersiapkan alat yang mau di bawa seperti tensi ,BB.
4. Petugas mempersiapkan daftar hadir
5. Petugas mempersiapkan notulen
6. Petugas mempersiapkan dokomentasi
Pelaksanaan
1. Petugas memperkenalkan diri pada Lansia yang dikunjungi
2. Petugas menggiring peserta
3. Petugas melakukan tanya jawab dengan lansia yang dikunjungi
4. Petugas membagikan kitir umpan balik
5. Petugas meyimpulkan hasil pemeriksaan
6. . Penutup
6. Bagan Alir
Mempersiapkan alat untuk senam

Melakukan Pemanasan

Pemanasan

Melakukan gerakan senam sesuai instruktur

Melakukan Pendinginan

7. Unit Terkait 1. Pemegang program Lansia


2. Perawat Pernbina Wilayah
3. Kader Kesehatan
8. Rekam Tanggal mulai
No Yang diubah Isi Perubahan
Historis diberlakukan
Perubahan
PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG BARAT
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS CIHAMPELAS
JL. Raya Cihampelas No.149 Telp (022)6865351
Email pkmcihampelas1987@yahoo.co.id KodePos 40562

DAFTAR TILIK
PELAKSANAAN SENAM LANSIA

Unit : Puskesmas Cihampelas


Nama Petugas : ………………………………………………………………………
Tanggal Pelaksanaan : ………………………………………………………………………

No Langkah Kegiatan Ya Tidak Keterangan


Petugas menyiapkan alat dan bahan yang
1
digunakan
2 Petugas mengucapkan salam sapa
3 Petugas memperkenalkan diri terlebih dahulu
4 Petugas mengatur barisan lansia
Petugas mengabsensi/mencatat narta-nama lansia
5
yang datang
Petugas melakukan pemanasan (warming up)
6 dilakukan secara lambat dan hati - hati (selama 8-
10 menit).
Petugas memberikan contoh gerakan senam pada
lansia, petugas dan lansia bersama-sama
7 melakukan senam setelah selesai melakukan
senam petugas melakukan senarn pendinginan
bersama- sama
Jumlah
Compliance Rate (CR)

Ket Skoring : Compliance Rate (CR) = ∑ Ya x 100%


Ya :1 ∑ Ya + Tidak
Tidak :1

Auditor Auditee

(……………………………………..) (……………………………………..)

Anda mungkin juga menyukai