Anda di halaman 1dari 1

PELAYANAN KB KONDOM

No. Dokumen : 440/ /SOP/PKM-SBLS/ /2022


No. Revisi : 03
SOP 25 Februari 2022
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2

PUSKESMAS dr.Hj.Masayu Meidiawani,MKM


SEBELAS ILIR NIP.198005202007012019

1. Pengertian Suatu rangkaian kegiatan dalam hal melakukan tindakan pemberian KB kondom

2. Tujuan Sebagai pedoman kerja petugas dalam melaksanakan program KB kondom

Keputusan Kepala Puskesmas No.440/0602b/PKM-SBLS/III/2020 tentang Pelayanan


3. Kebijakan
Klinis dan Penunjang di Masa Pandemi

4. Referensi 1. Buku Panduan Pelayanan Keluarga Berencana dan Kesehatan Reproduksi Dalam
Situasi Pandemi Covid-19, Tahun 2020
2. Surat Pemberitahuan Kepala Dinkes Kota Palembang
No.800/3005/Kesmas/Kesga/VII/2020 tentang pemberian protokol kesehatan Program
Kesehatan Keluarga di Puskesmas

5. Alat dan Alat :


1. Alat tulis
Bahan
2. Tensimeter
3. Stetoskop
4. Timbangan
Bahan :
1. Kondom

6. Prosedur 1. Petugas memanggil pasien sesuai no urut antrian


2. Petugas mengucapkan salam dan menerima kunjungan klien di ruang KIA
3. Petugas melakukan anamnesa, konseling dengan ABPK agar klien tertarik memilih
MKJP, dan pemeriksaan fisik kepada pasien.
4. Petugas memberikan alat kontrasepsi kondom dan memberikan KIE cara
penggunaannya
5. Petugas mencatat ke Kartu K4, kartu K1 KB, Kohort KB dan Register KB

7. Diagram Alir

Melakukan
anamnesa,
Petugas konseling
Petugas mengucapkan salam dengan
memanggil dan menerima ABPK, dan
pasien sesuai no kunjungan klien di pemeriksaan
urut antrian ruang KIA fisik kepada
pasien

setuju

Melakukan
pelayanan
dengan
memberikan
kondom

K1 KB

K4 KB

Register KB

Anda mungkin juga menyukai