Anda di halaman 1dari 16

Tata Cara Migrasi Jasa

Penyiaran TV Analog ke
Digital dan Simulcast
Melalui e-Penyiaran
SIMP3
Dasar Hukum
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2020
Tentang Cipta Kerja
Batas akhir ASO 2 Nov. 2022

Peraturan Pemerintah Nomor 5 Tahun 2021 tentang


Penyelenggaraan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko
Masa laku IPP 10th. & 4 KBLI

Peraturan Pemerintah Nomor 46 Tahun 2021 tentang Pos,


Telekomunikasi, dan Penyiaran
Persyaratan Permohonan

Peraturan Menteri Komunikasi dan Informatika Nomor 11 Tahun


2021 Tentang Perubahan Atas Peraturan Menteri Komunikasi dan
Informatika Nomor 6 Tahun 2021 Tentang Penyelenggaraan
Penyiaran
PenyesuaianTahapan ASO
Proses Migrasi Digital

Migrasi Digital merupakan proses perpindahan sistem penyiaran analog ke


digital secara full. Hal ini berarti lembaga penyiaran terlebih dahulu
melakukan pengembalian ISR ke Ditjen SDPPI. Hasil akhir dari pengajuan
migrasi digital ini adalah IPP Tetap Digital.

Persyaratan migrasi digital :

▰ Scan Surat Permohonan;

▰ Scan PKS / MOU dengan Penyelenggara MUX;

▰ Scan IPP Analog Existing;

▰ Scan Surat Pengembalian ISR Analog.


Proses Simulcast

Simulcast merupakan proses sistem penyiaran analog maupun digital berjalan


secara bersamaan. IPP Analog eksisting akan memiliki masa laku hingga 2
November 2022. Hasil akhir dari pengajuan simulcast ini adalah surat
penyesuaian jangkauan wilayah siaran.

Persyaratan pengajuan simulcast :

▰ Scan Surat Permohonan;

▰ Scan PKS / MOU dengan Penyelenggara MUX;

▰ Scan IPP Analog Existing.


ALUR PROSES MIGRASI ANALOG KE DIGITAL
(existing tanpa ULOP)

- Menghapus data kanal & frekuensi


- Merubah data sistem penyiaran
DATABASE menjadi digital
- Menghapus data IPP Analog

Menu : MIGRASI
LOGIN SIMP3 Sub Menu : DIGITAL
IPP DIGITAL
(nomor + masa laku
Lulus baru sebagai insentif
bagi lembaga
Pengisian Form penyiaran)
dan Lampiran Evaluasi
+
MOU
DASHBOARD
Tidak
Perbaikan Email
Notifikasi

Note : Notifikasi ke SIMS (SDPPI) dikirim oleh SIMP3 dengan risiko SPP ISR mungkin saja ditagih ke lembaga penyiaran
sebelum IPP Digital diterbitkan, dikarenakan due date SPP IPP dan SPP ISR berbeda
ALUR PROSES MIGRASI TV ANALOG KE SIMULCAST
(existing tanpa ULOP)

Menu : MIGRASI
LOGIN SIMP3 Sub Menu : SIMULCAST Surat Penyesuaian
Wilayah Layanan
Lulus (menjadi dokumen
pelengkap IPP Analog)
Pengisian Form DATABASE
dan Lampiran Evaluasi
+ - Merubah data sistem penyiaran
MOU analog menjadi simulcast
DASHBOARD - Merubah masa laku IPP Analog
Tidak hingga 2 November 2022
Perbaikan Email
Notifikasi
Note : Masa laku baru untuk IPP Analog (simulcast) diberlakukan hingga 2 November 2022
Menu Migrasi (Dashboard Lembaga)
Langkah Pengajuan:
Form Pengajuan Migrasi Digital • Login pada laman e-Penyiaran
• Pilih menu Migrasi
• Kemudian pilih sub menu Digital
• Lengkapi data sampai selesai
• Klik Submit
Email Notifikasi Persetujuan Migrasi Digital
IPP Digital
Email Notifikasi Tidak Lengkap Migrasi
Langkah Pengajuan Simulcast:
Form Pengajuan Simulcast • Login pada laman e-Penyiaran
• Pilih menu Migrasi
• Kemudian pilih sub menu Simulcast
• Lengkapi data sampai selesai
• Klik Submit
Email Notifikasi Persetujuan Simulcast
Surat
Persetujuan
Simulcast
Email Notifikasi Tidak Lengkap Migrasi
TERIMA KASIH
“Salam sehat”

Website : e-penyiaran.kominfo.go.id
Email : Layanan_penyiaran@mail.kominfo.go.id
Call Centre : 159
16

Anda mungkin juga menyukai