Anda di halaman 1dari 20

Analyse your

products/service
Copywriter di Era
Digital Marketing
HALO!
AKU FIQHI ASHAB!
Sr. Copywriter

Tutor - Sangsang Univ Indonesia

Content Creator, Speaker & Consultant

Trainer - Kelas Prakerja


Mau bahas apa ya kali ini?

Basic Copywriting

Tahap utama
menulis Copywriting
Cara mengetahui
produk yang dijual

Cara Menulisnya
APA ITU COPYWRITING?

Seni dan ilmu menulis kata-kata yang


persuasif untuk mempengaruhi
perilaku pembaca atau pengguna
TIPE COPYWRITING

PR SEO Brand
Copywriter Copywriter Copywriter

Content Technical Marketing


Copywriting Copywriter Copywriter
MARKETING COPYWRITER

Membuat informasi produk yang


meliputi manfaat, fungsi, serta
keunggulan produk.
Mereka berada pada tahapan
awareness, yaitu membuat
audiens familiar dengan brand
dan produk.
BENTUK COPYWRITING

Brand Copywriting Marketing Copywriting

Blog Poster
Landing Page

Ads Email Marketing


Marketplace

UX Writer
P UTAMA MENULIS COPYWRITI
TAHA NG

1. Memahami Tujuan
Apakah Kamu ingin menjual produk, mempromosikan layanan,
atau hanya ingin meningkatkan brand awareness?

2. Mengetahui Target Audiens

Mengetahui siapa yang akan membaca copy Kamu sangat penting.

3. Research dan Brainstroming


Research mendalam tentang produk atau layanan yang Kamu promosikan.
4. Membuat Headline yang Menarik
Buatlah headline yang menarik, singkat, dan relevan.

5. Membuat Body copy yang Relevan dan Menarik


Gunakan bahasa yang persuasif, sederhana, dan jelas.
Fokus pada manfaat tentang produk atau layanan yang
ditawarkan.

6. CTA (Call-to-Action) yang Jelas


Ajak mereka untuk melakukan tindakan tertentu seperti
membeli, mendaftar, atau menghubungi Kamu.
RA MENGETAHUI PRODUK YANG DIJUAL
CA

1. Teliti USP produk

2. Pelajari alasan pelanggan


membeli produk

3. Tinjau Strategi Digital Marketing


Sebelumnya
5. Analisis Kompetitor

6. Perhatikan Tren Pasar


Bagaimana cara menulisnya?
Dilansir dari beberapa sumber, copywriting itu
80 % research dan 20% writing
01
Memahami tujuan kampanye
copywriting yang kamu butuhkan.

02
Buatlah persona pelanggan yang
mendalam.
03
Identifikasi manfaat produk atau layanan
kamu yang paling relevan dengan audiens.

04 Copy kamu dioptimalkan untuk mesin pencari


(SEO).
05 Sertakan CTA yang jelas yang mengajak
pembaca untuk melakukan tindakan
tertentu.

06 Pastikan copy kamu dapat dengan baik


diakses dan dibaca pada berbagai
perangkat.
Adanya copywriting pada suatu produk, dapat menghasilkan
konten yang informatif dan relevan dengan kehidupan
sehari-hari. Hal ini dapat meningkatkan interaksi yang
signifikan dengan konsumen, terutama di platform digital
seperti media sosial
TERIMA KASIH !
Ada yang
ingin didiskusikan? FIQHI ASHABUL

AIMCOPYWRITER

Anda mungkin juga menyukai