Anda di halaman 1dari 6

Nomor SOP

Tanggal Pembuatan
Tanggal Revisi
Tanggal Efektif
KEPALA UPT PUSKESMAS TUNGGANGRI
PEMERINTAH KABUPATEN TULUNGAGUNG Disahkan Oleh

UPT PUSKESMAS TUNGGANGRI dr. DONY WAHYU BAKTISISWOYO


Jl. Raden Patah Telp. (0355) 591274 Penata Tk. I
NIP. 198310162010011001
Judul SOP KOMUNIKASI TERAPEUTIK

1.Pengertian Komunikasi Terapeutik adalah komunikasi yang direncanakan secara sadar, bertujuan dan kegiatannya dipusatkan untuk kesembuhan pasien.
Pada dasarnya komunikasi terapeutik merupakan komunikasi professional yang mengarah pada tujuan yaitu penyembuhan pasien
2.Tujuan a. Membantu pasien untuk memperjelas dan mengurangi beban perasaan dan pikiran serta dapat mengambil tindakan untuk mengubah situasi
yang ada bila pasien percaya pada hal yang diperlukan.
b. Mengurangi keraguan, membantu dalam hal mengambil tindakan yang efektif dan mempertahankan kekuatan egonya.
c. Memengaruhi orang lain, lingkungan fisik, dan dirinya sendiri.
3.Dasar Hukum SK Kepala UPT Puskesmas Tunggangri No …………………………………….. Tentang
4.Referensi
5. Kualifikasi Pelaksana Tenaga Kesehatan
6.Alat dan bahan
7.Langkah-langkah 1. Fase pra-interkasi
a. Mengumpulkan data tentang pasien
b. Mengeksplorasi perasaan, fantasi, dan ketakutan diri
c. Membuat rencana pertemuan dengan pasien kegiatan, waktu, tempat
2. Fase orientasi/ perkenalan
a. Memberi salam
b. Memperkenalkan diri perawat
c. Menanyakan nama pasien
d. Menyepakati pertemuan (kontrak)
e. Menghadapi kontrak
f. Memulai percakapan awal
g. Menyepakati masalah pasien
h. Mengakhiri perkenalan
3. Fase kerja
a. Meningkatkan pengertian dan pengenalan pasien akan dirinya, perilakunya, perasaannya, pikirannya. Tujuan ini sering disebut tujuan
kognitif.
b. Mengembangkan, mempertahankan dan meningkatkan kemampuan pasien secara mandiri menyelesaikan masalah yang dihadapi.
Tujuan ini sering disebut tujuan afektif atau psikomotor.
c. Melaksanakan terapi/ teknikal keperawatan
d. Melaksanakan pendidikan kesehatan
e. Melaksanakan kolaborasi
f. Melaksanakan observasi dan monitoring
4. Fase terminasi
a. Menyimpulkan hasil kegiatan; evaluasi proses dan hasil
b. Memberikan reinforcement positif
c. Merencanakan tindak lanjut dengan pasien
d. Melakukan kontrak untuk pertemuan selanjutnya (waktu, tempat, topik)
e. Mengakhiri kegiatan dengan cara yang baik
8.Bagan Alir
Persiapn petugas

Fase pra-interkasi

Fase orientasi/ perkenalan

Fase kerja

Fase terminasi

Mengakhiri kegiatan dengan cara yang baik

9.Hal-Hal yang Perlu diperhatikan -


10.Unit Terkait Semua

11.Dokumen Terkait
Nomor SOP
Tanggal Pembuatan 03-01-2023

Tanggal Revisi
Tanggal Efektif
PEMERINTAH KABUPATEN TULUNGAGUNG KEPALA UPT PUSKESMAS TUNGGANGRI
Disahkan Oleh

UPT PUSKESMAS TUNGGANGRI dr. DONY WAHYU BAKTISISWOYO


Jl. Raden Patah Telp. (0355) 591274 Penata Tk. I
NIP. 198310162010011001
DAFTAR TILIK KOMUNIKASI TERAPEUTIK

DAFTAR TILIK

NO KEGIATAN IYA TIDAK KET


1. Fase pra-interkasi
2. Fase orientasi/ perkenalan
3 Fase kerja
4 Fase terminasi

Anda mungkin juga menyukai