Anda di halaman 1dari 1

PROFIL

KOMPETENSI KEAHLIAN REKAYASA PERANGKAT LUNAK

1. Tujuan Umum
Mempelajari dan mendalami semua cara-cara pengembangan perangkat lunak
termasuk pembuatan, pemeliharaan, manajemen organisasi pengembangan perangkat
lunak dan manajemen kualitas

2. Tujuan Khusus
Membekali peserta didik dengan keterampilan, pengetahuan dan sikap agar kompeten
:
- Menginstalasi Perangkat Komputer Personal dan Menginstal Sistem Operasi dan
Aplikasi
- Mengerti tentang Konsep Algoritma Pemrograman dan Konsep Perangkat Lunak
- Merancang Sistem Informasi untuk membangun suatu Software atau Aplikasi
- Membangun Software Aplikasi Database Berbasis Desktop, Web dan Mobile

3. Peluang Karir
- Developer IT
- Programmer
- IT Konsultan
- System Analyst
- Database Engineer
- Web engineer
- Game Developer
- Data Communication Engineer
- Intelligent System Developer
- Software Tester

4. Kerjasama dengan Dunia Industri dan Dunia Kerja


- Service Computer
- Percetakan
- Diskominfo
- PT. Telkom
- PT. PLN
- STMIK Kaputama
- Campus Digital

Anda mungkin juga menyukai