Anda di halaman 1dari 2

A.

COMPANY PROFILE/PROFILE USAHA

LAW FIRM HK atau firma hukum yang didirikan oleh (HK) Herman Karim. HK
adalah seorang advocate atau konsultan hukum dan Managing Partner dibidang
hukum Pidana, Perdata, Kepailitan, Tata Usaha Negara dan Hukum
Ketenagakerjaan, HK telah berpraktek dan berkantor sejak tahun 2018 di DKI
Jakarta serta memiliki progress kerja yang terukur dan efesien dalam menangani
perkara hukum.

Selanjutnya HK mendirikan LAW FIRM dengan Akta Notaris Nomor XXX dan
disahkan dengan Keputusan Menteri Hukum & Hak Asasi Manusia RI No. AHU-
XXXXX Tahun 2023.

Selain menjadi lawyer atau konsultan hukum dan Managing Partner. HK memiliki
jabatan perusahaan Pelayaran sebagai Manager HRD & Legal corporate dan
diperusahan Ship Management sebagai Direktur.

Untuk Managing Partner HK melakukan penyelesaian utang macet yang dimiliki


oleh individu atau perusahaan.

Oleh sebab itu anda tidak salah dalam memilih LAW FIRM HK untuk
menyelesaikan setiap permasalahan hukum yang dihadapi. Kami professional
dengan melakukan upaya upaya negosiasi, mediasi sehingga tercapainya
kesepakatan perdamaian diantara para pihak dengan menggunakan sarana
hukum sebagai jalan penyelesaiannya.

B. DESKRIPSI LAYANAN HUKUM


LAW FIRM HK memberikan pelayanan hukum dibidang:
1. Bidang Hukum Pidana:
ditingkat kepolisian (penyelidikan, penyidikan), kejaksaan (Penuntutan)
bahkan sampai dipengadilan Pidana.
2. Bidang Hukum Perdata:
a. Gugatan wanprestasi/PMH ke Pengadilan Negeri
b. Gugatan Kepalitan ke Pengadilan Niaga
Sebelum melakukan gugatan HK melakukan somasi/peringatan, mediasi
apabila tidak menemukan titik temu maka dilanjutkan ke proses gugatan.
c. Gugatan Ketenagakerjaan ke Pengadilan Hubungan Industian (PHI)
Sebelum berproses di PHI, HK melakukan somasi/peringatan kemudian
mediasi (biparit ditingkat perusahaan atau tripartir di tingkat Dinas
Ketenagakerjaan), apabila tidak ada titik temu maka berlanjut ke
Pengadilan PHI.
a. Melakukan gugatan perceraian dan pembagian harta gono gini ke
Pengadilan Agama bagi beragama Islam dan Pengadilan Negeri bagi
Agama Kristen.

3. Bidang Hukum Tata Usaha Negara


a. Gugatan sengketa Pemilihan Umum ke Mahkamah Konstitusi
b. Gugatan Pembatalan Surat Keputusan/Surat Penetapan Pejabat
Pemerintahan atau Pembatalan sertifikat Tanah Ke Pengadilan Tata
Usaha Negara.

4. Bidang Managing Partner


Melakukan penagihan piutang macet baik perorangan atau
perseroan/perusahaan dengan menggunakan sarana hukum sebagai jalan
penyelesaiannya.

C. KONTAK DAN INFO PELAYANAN HUKUM


Jangan anda memikirkan permasalahan hukum yang sedang anda hadapi
sendiri, segera konsultasikan dengan kami untuk mencari jalan keluarnya.
Jangan biarkan aktifitas keseharian anda dengan penuh rasa kecemasan dan
ketidak pastian.

Nomor Telepon : 0822-4999-2013


Email : lawfirmhmk@gmail.com
Alamat : Gang H. Abdullah RT/RW 004/008. Kelurahan Utang
Panjang. Kecamapatan Kemayoran. Jakarta Pusat

Anda mungkin juga menyukai