Anda di halaman 1dari 8

rr'-'

, • .11"
r

BADAN PERTANAHAN NASIONALREPUBLIK INDONESIA


KANTOR WILAYAH BADAN PERTANAHAN NASIONAL
PROVINSI JAMBI
Jalan R.M. Nur Atmadibrala No. 106 Telp. (0741) 62525 Fax. (0741) 62924
E-Mail: jambioke@gmail.com/jambi@bpn.go.id

RISALAH PANITIA PEMERIKSAAN TANAH "B"


Nomor ; 06/HGU/RSU2010 ~

Pada hari ini Kamis, tanggal dua puluh sembilan bulan Juli tahun dua
ribu sepuluh (29-07-2010), kami yang bertanda tangan dibawah ini :
. V.
1. Ir. DOPANG TAMBUNAN Kepala Kantor Wilayah Badan V
Pertanahan Nasional Prollinsi
Jambi, sebagai Ketua
merangkap Anggota.

2. Ir. H. BUDIDAYA M.For.Sc. Kepala Dinas Kehu!anan /


Prollinsi Jambi, sebagai
Anggo!a.

3. Ir. H. TAGOR MULIA NASUTION, MM. Kepala Dinas Perkebunan


Prollinsi Jambi, sebagai
Anggota.

4. Ir.IRMANSYAH RACHMAN Kepala Dinas Energi dan


Sumber Daya Mineral Prollinsi
Jambi, sebagai Anggota.
I

5. Drs. H.A. MADJID MU'AZ, MM. Supa!i Tebo, sebagai Anggota.

6. Ir. IRAWAN LUBIS Kepala Bidang Survey,


Pengukuran dan Pemetaan
.•.•
Kantor Wilayah'.' Badan
Pertanahan Nasional Prollinsi
Jambi, sebagai Anggota.

7. HENDRI SAHENDRA, SH. MM. Kepala Bidang Hak Tanah dan


Pendaftaran Tanah, Kantor
Wilayah Badan Pertanahan
Nasional Prollinsi Jambi,
sebagai Anggota.

8. FRANGKY POll, SSi. Kepala 8idang Pengaturan


Dan Penataan Pertanahan
Kantor Wilayah 8adan
Pertanahan Nasional Prollinsi
Jambi, sebagai Anggota.
r ., .
'1
. ~ "l' •• '

,. Kepala Bidang Pengendalian


~.,;
9. Ora. UMINANI AGUSTINA
, ..~
,, Pertanahan dan v
Pemberdayaan Masyarakat,
Kantor Wilayah Badan
Pertanahan Nasional Provinsi
Jambi, sebagai Anggota.

10.ALEN SAPUTRA, SH. MHum. Kepala Kantor Pertanahan /


Kabupaten Tebo, sebagai
Anggota.

11.TAUFIK, SH Kepala Seksi Pene13pan Hak


Tanah Badan Hukum Kantor
Wilayah Badan Pertanahan
Nasional Provinsi Jambi,
sebagai Sekretaris bukan'
Anggota.

Secara hersama-sama merupakan Panitia B sebagaimana dimaksud dalam


Peraturan Kepala Badan Pertanahan Nasional Republik Indonesia Nomor : 7
Tahun 2007, berdasarkan Keputusan Kepala Kantor Wilayah Badan Pertanahan
Nasional Provinsi Jambi Nomor : 64.a Tahun 2009 tangga! 23 November 2009
jo Surat Kepala Badan Pertanahan Nasional Republik Indonesia tanggal 8
Oktober 2009 Nomor : 3949/14.31X12009,telah da13ng ke lokasl yang dimohon
yang terletak di Kelurahan Sungai Bengkal, Kecama13n Tebo IIir, Kabupaten
Tebo, Provlnsl Jambl, untuk mengadakan pemeriksaan atas pennohonan Hak
Guna Usaha atas nama PT. PERSADA ALAM HIJAU.

I. HAK YANG AKAN DITETAPKAN

1. Subyek Hak

a. Nam'. Perseroan : PT. PERSADA ALAM HIJAU

b. Akta Pendirian Badan Hukum 1. Akta Pendirian dibuat dihadapan


Linda Hartono, SH. Notaris di
, Kabupaten Tanggerang, pada
'.'
.tanggal 10 Februari 2006 Nomor : 05
2. Akta Berita Acara Umum Pemegang
Saham dibuat dihadapan Hana
Tresna Widjaja, SH No13ris di
Jakarta pada tanggal 17 Juni 2008
NQmor: {i1.
3. Akta Pernyataan Keputusan Rapat
dibuat dihadapan Mina NG, SH
Notaris di Jakarta pada 13nggal 1
Desember 2009 Nomor : 3.

: Disahkan oleh Menteri Hukum dan Hak


c. Pengesahan Badan Hukum
Asasi Manusla Republik Indonesia
masing-masing :
1. Nomor: C-13772 HT.01.01.TH.2006
tanggal12 Mel 2006
r . .

2. Nomor:AHU-49923.AH.01.02.Tahun
2008 langgal 11 Agustus 2008.
3. Sedang dalam proses perselujuan
kepada Menteri Hukum dan Hak
Asasi Manusia Republik Indonesia
sebagaimana dimaksud Surat
Kelerangan dari Mina NG, SH
Nolaris di Jakarta tanggal 11 Januari
2010.

d. Tanda Daftar Perusahaan : langgal 3 Seplember 2008 Nomor :


05.08.6.51.000007 dari Kantor Dinas
F;'erinduslrian Perdagangan dan
Koperasi Kabupaten Tebo.

2. Obyek Hak
a. Letak
Desa/Kelurahan : Sungai Bengkal
Kecamatan : Tebo lIir
Kab:Jpaten : Tebo
Provinsi : Jambi

b. Luas : 955,72 Ha.


/
c. Peta Bidang : Nomor DI.302 : 12/2009 NIB. 013.09.00.00.00018/ .
Tanah tanggal 24 November 2009

/
3. Jenis Hak : Hak Guna UsaHa

4. Jangka Waktu : 35 Tahun


t
II. DATA PENDUKUNG (TERLAMPIR)

1."'Akta Pendirian Badan Hukum :


a. Akta Pendirian dibuat dihadapan Linda Hartono, SH. Netaris di
Kabupalen Tanggerang, pada tanggal10 Februari 2006 Nomor: 05
b. Akla Berita Acara Umum Pemegang Saham dibuat dihadapan Hana
Tresna Widjaja, SH Notaris di Jakart", pada tanggal 17 Juni 2008
Nomor: 51.
c. Akta Pemyataan Kepulusan Rapal dibual dihadapan Mina NG, SH
Nolmis di Jakarta pada tanggal 1 Desember 2009 Nomor : 3.
2. Pr ngesahan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia
masing-masing :
1. Nomor: 0-13772 HT.01.01.TH.20061anggaI12 Mei 2006
2. Nomor:AHU-49923.AH.01.02 Tahun 20081an9gal11 Agustus 2008.
3. Sedang dalam proses perse'.ujuan kepada Menteri Hukum dan Hak
Asasi Manusia Republik Indonesia sebagaimana dimaksud Surat
Keterangan dari Mina NG, SH Notaris di Jakarta tanggal 11 Januari
2010.
3. Tanda Daflar Perusahaan dari Kantor Dinas Perindustrian Perdagangan
dan Koperasi Kabupaten Tebo Kantor Dinas Perinduslrian dan
Perdagangan tanggal3 September 2008 Nomor : 05.08.6.51.000007
4. Proposal Pembangunan Kebun Kelapa Sawit PT. PERSADA ALAM
HIJAU
3
r

5. Izin Lokasi dari Bupati Tebo Nomor : 447/BPN/2008 tanggal 23 Juli 2008
jo Rekomendansi dari Bupati Tebo tanggal 9 Agustus 2010 Nomor :
525/640/Disbun/2010 perihal Rekomendasi. .
6. Izin Usaha Perkebunan dari Bupati Tebo Nomor : 288/Disbun/2009
tanggal 30 Je'i 2009.
7. Surat Pernyataan tanggal 4 Desember 2007 dan Pernyataan Dukungan
dan Penyerahan (Lahan) Nomor : 02lKOP OGMI/208/SBK tanggal 12
Maret 2008 yang diketahui dan disetujui oleh Camat Tebo llir.
8. Risalah Pertimbangan Teknis Penatagunaan Tanat! Bidang Pengaturan
dan Penataan Pertanahan Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional
Provinsi Jambi Nomor: ,Nomor: 01/PPP/I/2010 tanggal20 Januari 2010.
\:I. Peta Bidang Tanah dari Bidang Survey, Pengukuran dan Pemataan
Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Provinsi Jambi Nomor
01.302: 12/2009 NIB. 06.09.00.00.00018 tanggal24 November 2009

III. DASAR HUKUM

1. Undang-Undang Nomor 28 Tahun 1956 tentang Pengawasan terhadap


Pemindahan Hak Atas Tanah Perkebunan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 1956 Nomor : 73, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 1125);
2. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 1956 tentang Peraturan-Peraturan dan
Tindakan-Tindakan Mengenai Tanah-Tanah Perkebunan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 1956 Nomer 74, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 1126);
3. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1960 tentang Peraturan Dasar Pokok-
Pokok Agraria (Lembaran Negala Republik Indonesia Tahun 1960 Nomor
104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 2043);
4. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1995 tentang Perseroan Tebatas
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1995 NomOI 13, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3587);
5. Undang-Undang Nomor 21 Tahun 1997 tentang Bea Perolehan Hak Atas
Tanah dan Bangunan sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang
Nomor 20 Tahun 2000 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2000 Nomor 130, Tambahan Lembaran Negara Repbulik Indonesia
., Nomor 3988); _
6. Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2004 tentang Perkebunan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 1l5, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4411);
7. Peraturan Pemerintah Nomor 40 Tahun 1996 tentang Hak Guna Usaha,
Hak Guna Bangunan dan. Hak Pakai Alas Tanah (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 1996 Nomor 40, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 3643);
8. Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 1997 tentang Pendaftaran Tanah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1997 Nomor 59, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3696);
9. Peraturan Pemarintah Nomor 11 Tahun 2010 tentang Penertiban dan
Pendayagunaan Tanah Terlantar (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2010 Nomor 16, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5098);
10. Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2010 tentang Jenis dan Tarif atas
Jenis Penerimaan Negara Bukan Pajak Yang Berlaku Pada Badan
Pertanahan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010
Nomor 18);
11. Peraturan Presiden Nomor 10 Tahun 2006 tentang Badan Pert<lnahan
Nasional;
4
12.P'~raturan Menteri Negara Agraria/Kepala Badan Pertanahan Nasional
I~omor 3 Tahun 1997 tentang Ketentuan Pelaksanaan Peraturan
Pemerintah Nomor 24 Tahun 1997 tentang Pendaftaran Tanah;
13.Peraturan Menteri Negara Agnria/Kepala Badan Pertanahan Nasional
Nomor 2 Tahun 1999 tentang IzL1 Lokasi;
14.Peraturan Menteri Negara Agraria/Kepala Badan Pertanahan Nasional
Nomor 3 Tahun 1999 tentang Pelimpahan Kewenangan Pemberian dan
Pembatalan Keputusan Pemberian Hak Atas Tanah Negara:
15.Peraturan Menteri Negara Agraria/Kepala Badan Pertanahan Nasional
Nomor 9 Tahun 1999 tentan9 Tata Cara Pemberian dan Pembatalan Hak
Atas Tanah Negara dan Hak Pengelolaan.
16.Peraturan Kepala Badan Pertanahan Nasional Republik Indonesia Nomor
4 Tahun 2006 tentang Organisasi dan Tata Karja Kantor Wilayah Badan
Pertanahan Nasional dan Kantor Pertanahan.

IV. URAIAN DAN TELAAHAN ATAS SUSYEK HAK

Pemohon adalah Perusahaan/Sadan Hukum yang didirikan dengan :


a. Akta Pendirio:1I1
dibuat dihadapan Linda Hartono, SH. Notaris di Kabupaten
Tanggerang, pada tanggal10 Februari 2006 Nomor : 05
b. Akta Serita Acara Urnum Pemegang Saham dibuat dihadapan Hana
Tresna Widjaja, SH Notaris di Jakarta pada tanggal 17 Juni 2008 Nemer:
51.
c. Akta Pernyataan Keputusan Rapat dibuat dihadapan Mina NG, SH Notans
di Jakarta pada tanggal1 Desember 2009 Nomor : 3,

dan disahkan oleh Menter; Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik
Indonesia masing-masing:
1. Nomor: C-13772 HT.01.01.TH.2006 tanggal12 Mei 2006
2. Nemor:AHU-49923.AH.01.02.Tahun 2008 tanggal11 Agustus 2008.
3. Sedang dalam proses persetujuan kepada Menteri Hukum dan Hak Asasi
Manusia Republik Indonesia sebagaimana dimaksud Surat Keterangan
dari Mina NG, SH Noteris di Jakarta tanggal 11 Januari 2010.

Tanda Daftar Perusahaan dari Kantor Dinas Perindustrian Perdagangan


da., Koperasi Kabupaten Tebe tanggal 3 September 2008 Nomor :
05.08.6.51.000007

V. URAIAN DAN TELAAHAN ATAS OBYEK HAK

1. Alas Hak:

a. Riwayat Tanah :

a.1. Bahwa pemohon PI. PERSADA ALAM HIJAU un,uk memperoleh


:anahnya telah mendapatkan Izin Lokasi dari Supati Tebo dengan Surat
Keputusan Nomor : 447/BPN/2008 tanggal 23 Juli 2008 atas tanah
seluas 2.028 Ha yang terletak di Kelurahan Sungai Sengkal dan Oesa
Kunangan, Kecamatan Tebo IIir, Kabupaten Tebo dan telah
mendapatkan Rekomendansi dari Supati Tebo tanggal 9 Agustus 2010
Nemer: 525/640/0isbun/2010.

5
r '. '

a.2. B~hwa untuk mengusahakan kebunnya pemohon telah mendapatkan


IZIn Usaha Perkebunan Pola Kemitraan Bagi Lahan 60 % : 40 % dari
Bupati Tebo dengan Keputusan Nomor : 288/Disbun/2009 tanggal 30
Juh 2009 atas tanah seluas 2.028 Ha yang berlokasi di Kelurahan
Sungai Bengkal dan Desa Kunangan, Kecamatan Tebo lIir, Kabupaten
Tebo.

b. Riwayat Pero/ehan Tanah :

Bahwa tanah yang dimohon merupakan tanah Negara bebas dan


masyarakat setempat setuJu untuk memberlkan dukungan dan
m<jnyerahkan sepenuhnya lahan seluas :1:3.761Ha kepada PT. Persada
1,lam Hijau untuk pembangunan kebun kelapa sawit sebagaimana
dimaksud Surat Pemyataan Dukungan dan Penyerahan (Lahan) tanggal
12 Maret 2008 yang diketahui dan disetujui oleh Camat Tebo 1Iir.

e. Riw&yat Hak Atas Tanah

Tanah Negara yang belum pemah dilekati dengan sesuatu hak atas
tanah.

2. Data Fisik

a. Berdasarkan Risalah Pertimbangan Teknis Penatagunaan Tanah dalam


rangka Pemberian Hak Guna Usaha atas nama PT. PERSADA ALAM
HIJAU Nomor : 01/PPPIi/2010 tanggal 20 Januari 2010 dinyatakan
bahwa:

1) Lokasi tanah yang dimohon seluas 960 Ha dengan perineian sebagai


berikut:
_ terukur secara kadasteral dan dikuasai pemohon: . 955,72 Ha.
_ ditanami kelapa sawit
dan belum menghasilkan : 280,86 Ha.
Emplasemen 0,10 Ha.
_ Areal Land Cle:oring(LC) : 633,79 Ha.
Belukar 19,27 Ha.
Areal pembibitan 4,82 Ha.
Lain-lain Galan,sungai) 16,88 Ha.

2) Seluas 955,72 Ha dapat dipertimbangkan untuk diproses Sar;;t


Keputusan Hak Guna Usahanya.

3) f1ersyaratan menggunakan dan memanfaatkan tanah :

a. Penggunaan tanah sesuai peruntukannya yaitu Perkebunan Kelapa


Sawit.
b. Pembuangan Limbah harus berpedoman pada AMDAL (Andal,
RPL, RKL).
c. Menjaga kelestarian alam dan menambah kesuburannya
_ Menghindari pembuangan asap dan bising yang berlebihan agar
tidak mengganggu Iingkungan.
_ Menjaga ketersediaan daerah resapan air.
_ Pada areal berlereng > 8 % agar dibuat terassering.

6
'.
"
.t...

- Sepanjang Sun~ai Bulian Kecil agar tetap dipertaltankan sebagai


sepadan sungal dengan lebar 10m dari bibir sungai
d. Membangun paritlsaluran pada areal yang tergenang.

4} Berdasarkan Peraturan Daerah Provinsi Jambi Nomor 9 Tahun 1993


tentang Rencana Tata Ruang Wilayah, tanah yang dimohon lermasuk
Kawasan Budidaya Pertanian

b. Terhadap tanah yang dimohon tersebut setelah diadakan pengukuran


kadasteral luas defenitif tanah dimaksud seluas 955,72 Ha NIB.
06.09.00.00.00018 sesuai Peta Bidang Tanah hasil pengukuran Bidang
Survey Pengukuran dan Pemelaan Tanah Kantor Wilayah Badan
Pertanahan Nasional Provinsi Jambi tanggal 24 November 2009 Nomor
DI.302 : 1212009.

2. Data Administrasi :
Bukti-bukti perolehan hak atas tanan/dan perizinan untuk melakukan
usahanya telah dipenuhi.

VI. ANALISA HAl<ATAS TANAH YANG AKAN DITETAPKAN

Bah•••a berdasarkan data yuridis, data fisik dan data administrasi, dapat
dianalisa sebagai berikut :

1. Bahwa tanah yang dimohon te:'ih diberi tanda batas yang berada pada
tempat yang benar dan dalarr' keadaan balk serta telah dibuat pam
primer.

2. Bahwa atas tanah yang dimohon telah ditanami sawit yang telah berumLJr.

3:, Bahwa tanah yang dirnohon merupakan tanah Negara bebas dan
masyarakat setempat setuju LJntuk memberikan dukungan dan
menyerahkan sepenuhnya lahan seluas :t3.761 Ha kepada PT. Persada
Alam Hijau LJntuk pemban9unan kebun kelapa sawit sebagaiman
dimaksud Surat Pernyataan Dukungan dan Penyerahan (Lahan) tanggal
12 Maret 2008 yang diketahui dan disetujui oleh Camat Tebo Uir.,

VII. KESIMPULAN
1. Bahwa tanah yang dimohon terletak di Desa Sungai Bengkal, Kecamatan /
Tebo lIir. Kabupaten Tebo dengan luas 955,72 Ha NIB.
06.09.00.00.00018 sesuai dengan Peta Bidang Tanah dari Bidang
Survey, Pengukuran dan Pemetaan Kantor Wilayah Badan Pertanahan
Nasional Provinsi Jambi tanggal 24 November 2009 Nomor DI.302 :
1212009
2. Bahwa pada saat pemeriksaan ke lokasi tidak terdapat keberatan dan
pihak lain.
3. Bahwa tanah yang dimohon telah diusahakan dan ditanami sawit.
4. Berdasarkan uralan terSebut dl atas, permohonan Hak Guna'
Usaha atas nama PT, PERSADA ALAM HIJAU dapat dipertimbangkan
untuk diberikan Hak Guna Usaha dengan alasan permohonan
7
'- • t •

tersebut telah memenuhi persyaralan, baik persyaratan teknis, yuridis,


maupun administratif, sebagaimana dimaksud dalam peraturan
perundang-undangan.

Demikian Risalah ini kami buat pada hari dan tanggal tersebut di alas
dalam rangkap 2 (dua) untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

PANITIA PEMERIKSAAN TANAH "B"

1. Kepala Kantor Wilayah Badan Pertanahan 2. Kepala Dinas Kehulanan Provinsi Jambi,
Nasional Provinsi Jambi, sebagai Ketua sebagai Anggota.
merangkap An~ ••
Ir. DOPAN TAMBUNAN Ir.~r.sc

3. 4. Kepala Di s Energi dan Sumber Daya


Mineral rovinsi Jambi, sebagai
Anggota.

Ir. . TAGOR MULIA NASUTION, MM. Ir. IRMANSYAH

5, 6. Kepala Bidang Survey, Pengukuran dan


Pemetaan, Kantor Wilayah Badan
Pertanahan N~I Provinsi Jambi,
sebagai Anggo II~
Drs. H.A. MADJID MUAZ, MM. Ir. WAN LUBIS

7. Kepala Bidang Hak Tanah Dan 8. Kepala Bidang Pengaturan Dan


Pendaftaran Tanah Kantor Wllayah Badan Penalaan Pertanahan Kantor Wilayah
Pertallahan Nasional Provinsi Jambi, Badan Pertanahan Nasional Provinsi
sebagai Angg6la . Jambi, sebagai Ang

.(
F1ENDRISAH ORA Sri. MM.

9. Kepala Bidang Pengendalian Pertanahan 10. Kepala Kantor Perta han Kabupaten
dan Pemberdayaan Masyarakat, Kantor Tebo,sebagaiAnggot.
Wilayah Badan Pertanahan Nasional
Provinsi Jambi, sebagai Anggota.

Ora. U~USTINA

11, Kepala Seksi Penetapan Hak Tanah


Badan Hukum Kantor Wilayah Badan
Pertanahan Nasional Provinsi Jambi,
sebagai sekret(,jJ..;rn Anggola.

TA~I(SH .

Anda mungkin juga menyukai