Anda di halaman 1dari 2

Pelatihan-osn.

com
Konsultan Olimpiade Sains Nasional
Head Office : Sawangan Permai A9/16, Sawangan, Depok, 16511 Telp. 021-2920
6201
Cabang : Kenjeran 256A, Surabaya. Telp. 031-3722 959

SOAL QUIZ
Pelatihan Rutin #DiRumahAja Persiapan OSN-K 2024 tingkat SMA untuk pemula

Bidang Studi : Komputer


Tanggal Tes : 27 September 2023
Materi Tes : Logika, Basis Bilangan dan Biner

1) Sebuah pohon keluarga digambarkan seperti di bawah ini, dengan fakta-fakta sebagai berikut,
tentukan dengan tepat nama tiap-tiap anggota keluarga pada pohon tersebut!

* ETHAN adalah ipar dari GRACE dan JESSE


* Pamannya JANET menikahi EVELYN
* Nenek dari JESSE adalah NANCY dan ANNA
* Anak dari WALTER dan MARIA yang tidak menikah adalah yang di tengah
* JEFFREY, yang belum menikah, adalah sepupu dari JANET
* WALTER memiliki 2 cicit yaitu BETTY dan CHERYL
* Adik laki-laki dari GRACE dan kakak laki-laki dari JANET bekerja sebagai dokter
* JEFFREY adalah satu-satunya keponakan JESSE
* Suami NANCY adalah anak angkat dari seorang petani
* GREGORY hanya memiliki 1 anak, demikian juga JOSEPH
* Anak laki-laki dari DENNIS adalah WILLIE, dan cucunya adalah AUSTIN
* Anak perempuan dari DENNIS menikahi WALTER
* Menantu dari JOE dan GRACE adalah PETER
* DENISE adalah ibu dari JOSEPH, dan mertua dari ANNA

PT. Pelatos Nasional Indonesia


Instagram, Twitter, Line dan Youtube :
Pelatihan-osn.com
Konsultan Olimpiade Sains Nasional
Head Office : Sawangan Permai A9/16, Sawangan, Depok, 16511 Telp. 021-2920
6201
Cabang : Kenjeran 256A, Surabaya. Telp. 031-3722 959

Berikut adalah daftar laki-laki dalam pohon keluarga tersebut: JEFFREY, GREGORY (dokter), ALBERT
(petani), WALTER, WILLIE, JESSE (dokter), PETER, ETHAN, AUSTIN, DENNIS, JOE, JOSEPH
Dan ini adalah daftar perempuan dalam pohon keluarga tersebut: NANCY, GRACE, EVELYN, DENISE,
JANET, CHERYL, JOYCE, BETTY, ANNA

2) Carilah ada berapa banyak kombinasi berbeda agar persamaan logika proposisional di bawah ini
menghasilkan FALSE: (A and B and C) iif (A or (B and D) or C)

3) Berdasarkan kutipan dari novel Sherlock Holmes, “A Study in Scarlet” di bawah ini, kesimpulan apakah
yang bisa didapatkan?

“And now we come to the great question as to the reason why. Robbery has not been the object of the
murder, for nothing was taken. Was it politics, then, or was it a woman? That is the question which
confronted me. I was inclined from the first to the latter supposition. Political assassins are only too glad
to do their work and fly. This murder had, on the contrary, been done most deliberately, and the
perpetrator has left his tracks all over the room, showing he had been there all the time.”

4) Terdapat 5 orang (Frank, Gina, Pam, Sonya dan Will) yang akan membeli 5 scarf dengan warna
berbeda (biru, hijau, ungu, oranye dan putih) dengan 5 bahan berbeda (wol, velvet, sutra, satin dan
poliester), dengan fakta-fakta sebagai berikut:
* Will membeli scarf hijau velvet
* Scarf satin putih dipilih oleh Pam
* Frank memilih scarf poliester oranye
* Scarf yang dipilih oleh Gina bukan berwarna ungu
* Di antara pilihan wol, satin dan poliester dipasangkan dengan warna ungu, oranye atau pilihan Pam

5) Perbandingan umur Adi dan Budi, 7 tahun yang lalu adalah 5:4, sedangkan 5 tahun yang akan datang
adalah 8:7, berapakah selisih umur mereka saat ini?

6) Ubahlah angka 289 desimal ke bentuk Biner, bilangan basis 7 dan bilangan basis 14!

7) Berapakah hasil 25 XOR ((37 AND 45) OR 28)?

PT. Pelatos Nasional Indonesia


Instagram, Twitter, Line dan Youtube :

Anda mungkin juga menyukai