Anda di halaman 1dari 18

D4 Tata Boga

Konsep dan
Urgensi Hak dan
Kewajiban
Warga Negara
Oleh Kelompok 1
MK Pendidikan Kewarganegaraan
Anggota Kelompok
A. Muh. Gafur Adilah Zahra Fadhilah
220207600001 220207600007

Lukmanul Hakim Hesly


220207602013 220207602005
Topik Pembahasan

01 02 03 04
Pengertian Hak, Landasan Hukum Penerapan Konsep Menelaah Pengaruh
Kewajiban dan dalam Menjalankan Urgensi Hak dan Sebab-Akibat Hak
Konsep Hak dan Hak dan Kewajiban Kewajiban Warga dan Kewajiban
Kewajiban Warga Negara dalam Warga Negara
Negara Kehidupan
Bermasyarakat
01
Pengertian Hak, Kewajiban
dan Konsep Hak dan
Kewajiban Warga Negara
Human Rights?
Hak Asasi Manusia (HAM) adalah hak dasar
atau pokok yang dimiliki manusia. Secara
harfiah, istilah HAM berasal dari bahasa
Prancis “droits de ‘I home” , dalam bahasa
Inggris “human rights”, dan dalam bahasa
Arab “huquq al- insan”. HAM merupakan
hak yang melekat pada martabat manusia
sebagai makhluk ciptaan Tuhan, dan HAM
dibawa sejak manusia ada di muka bumi,
sehingga HAM bersifat kodrati dan bukan
pemberian manusia atau negara.
Aliran HAM yang ada di Indonesia

Individualis Marxisme Integralistis


Paham individualistis ini Pemikiran Marx ini dikenal Paham integralitas
seringkali dikenal juga dengan Materialisme adalah suatu konsep
dengan paham Historis atau Materialisme negara yang dipaparkan
liberalisme (kebebasan). Dialektika. oleh Soepomo.
02
Landasan Hukum dalam
Menjalankan Hak dan
Kewajiban
Hak Warga
Negara Indonesia
 Hak atas pekerjaan dan penghidupan yang layak, (pasal 27 ayat 2)
 Hak untuk hidup dan mempertahankan kehidupan (pasal 28A)
 Hak untuk membentuk keluarga dan melanjutkan keturunan melalui perkawinan yang sah (pasal 28B
ayat 1)
 Hak atas kelangsungan hidup.
 Hak untuk mengembangkan diri dan melalui pemenuhan kebutuhan dasarnya dan berhak mendapat
pendidikan, ilmu pengetahuan dan teknologi, seni dan budaya demi Meningkatkan kualitas hidupnya
demi kesejahteraan hidup manusia. (pasal 28C ayat 1)
 Hak untuk memajukan dirinya dalam memperjuangkan haknya secara kolektif untuk membangun
masyarakat, bangsa, dan negaranya. (pasal 28C ayat 2).
 Hak atas pengakuan, jaminan, perlindungan, dan kepastian hukum yang adil serta Perlakuan yang sama
di depan hukum.(pasal 28D ayat 1).
 Hak untuk mempunyai hak milik pribadi Hak untuk hidup, hak untuk tidak disiksa, hak kemerdekaan
pikiran dan hati nurani,hak beragama, hak untuk tidak diperbudak,Hak untuk diakui sebagai pribadi di
hadapan hukum, dan hak untuk tidak dituntut atas dasar hukum yang berlaku surut adalah hak asasi
manusia yang tidak dapat dikurangi dalam keadaan apapun. (pasal 28I ayat 1).
Kewajiban Warga Negara
Indonesia

 Wajib menaati hukum dan pemerintahan. Pasal 27 ayat (1) UUD 1945.
 Wajib ikut serta dalam upaya pembelaan negara. Pasal 27 ayat (3) UUD 1945.
 Wajib menghormati hak asasi manusia orang lain. Pasal 28J ayat 1
 Wajib tunduk kepada pembatasan yang ditetapkan dengan undang-undang. Pasal 28J ayat 2.
 Wajib ikut serta dalam usaha pertahanan dan keamanan negara. Pasal 30 ayat (1) UUD 1945.
03
Penerapan Konsep Urgensi
Hak dan Kewajiban Warga
Negara dalam Kehidupan
Bermasyarakat
Hak dan Kewajiban
Hubungan antara hak dan kewajiban itu saling berhadapan dan
saling berdampingan, bagaimana ada hak maka terdapat kewajiban.
Itu gunanya untuk agar seseorang itu tidak melanggar haknya dan
tidak menyalahgunakan haknya karena itu setiap ada hak maka ada
kewajiban untuk mencapai keseimbangan antara hak dan kewajiban
tadi kita harus tahu posisi kita sebagai apa jika kita sebagai warga
negara kita harus tahu apa hak dan kewajiban kita.
Hak dan kewajiban hak warga negara dalam
Pancasila

Ketuhanan Persatuan Keadilan sosial


Yang Maha Esa Indonesia bagi seluruh rakyat
Indonesia
01 02 03 04 05
Kemanusiaan Kerakyatan yang
yang adil dan dipimpin oleh hikmat
beradab kebijaksanaan dalam
permusyawaratan
perwakilan
04
Menelaah Pengaruh
Sebab-Akibat Hak dan
Kewajiban Warga Negara
Hak Warga Negara Tidak Terpenuhi
Apabila tidak mendapatkan kebebasan untuk memilih agama, akan timbul
01 konflik antara umat Bergama disebabkan timbulnya sikap masyarakat yang
menganggap agamanya lebih dari agama lain.

Apabila tidak memperoleh Pendidikan yang layak, warga negara akan


02 menjadi warga yang tidak berpendidikan sehingga menjadikan negara
Indonesia menjadi negara yang terbelakang.

Apabila tidak memperoleh bahan pangan yang layak, fasilitas umum


03 yang memadai, hidup masyarakat tidak akan sejahtera.

Apabila masyarakat tidak memiliki kebebasan dalam berpendapat,


04 akan muncul sistem pemerintahan yang semena-mena sehingga
melahirkan pemimpin diktator.
Warga Negara Tidak Menjalankan Kewajiban

Apabila tidak taat hukum, kriminalitas akan meningkat di tiap daerah sehingga
01 menyebabkan lingkungan buruk yang rawan menciptakan konflik.

Apabila tidak membayar pajak, akan membuat perkembangan infrastruktur


02 melambat sehingga menyebabkan fasilitas umum tidak terpenuhi.

Apabila tidak menjaga fasilitas umum, menyebabkan terhambatnya


03 segala aktivitas masyarakat yang seharusnya dapat dimudahkan oleh
fasilitas tersebut.
Ada yang
ditanyakan?
Kesimpulan
Terima kasih!
@resonanculinary

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons by Flaticon, infographics & images by
Freepik and illustrations by Storyset

Anda mungkin juga menyukai