Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN KOLAKA

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS WOLO
Jl. Trans Sulawesi, Km. 60 Kecamatan Wolo

Wolo, 29 Januari 2019


Nomor : ./SP/Pkm-Wl/ I /2019
Lampiran : 1 (satu) Kepada
Perihal : Pemberitahuan Yth. Bapak..
Di-
Tempat.

Dengan Hormat,
Sehubungan akan dilaksanakan kegiatan posyandu lansia di wilayah saudara setiap
bulannya, maka dengan ini kami menyampaikan jadwal kegiatan dimaksud yang mana kegiatan
tersebut mengikut jadwal posyandu setiap bulannya (Jadwal Terlampir). Dan kegiatan ini
dilakukan hanya 9 (Sembilan) kali dalam setahun yaitu bulan februari 2019 sampai dengan bulan
oktober 2019.

Demi suksesnya kegiatan dimaksud, kami mengharapkan bantuan saudara untuk


menyebarluaskan informasi ini kepada masyarakat lanjut usia (lansia) umur 60 – 70 tahun keatas
dengan melibatkan petugas GEMARI dan tenaga kesehatan yang ada di desa masing – masing.

Demikian yang dapat kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya di ucapkan
terima kasih.

Kepala Puskesmas Wolo

H. LAMOTA, B.Sc. S.Pd


NIP. 19631231 198412 1
032

Tembusan di sampaikan kepada YTH :


1. Bapak Kepala Dinas Kesehatan Kab. Kolaka di Kolaka
2. Camat Wolo
3. Arsip
Lampiran 1 :

Jadwal Pelaksanaan Kegiatan Posyandu dan Posyandu Lansia


Wilayah kerja Puskesmas Wolo Tahun 2019

No Kel / Desa Jadwal Posyandu Petugas Ket


(Tanggal) Pelaksana
1 Bidan, imunisasi,
Lana 11 promkes, gizi,
kesling
2 Bidan, imunisasi,
Lalonaha 20 promkes, gizi,
kesling
3 Bidan, imunisasi,
Iwoimopuro 3 promkes, gizi,
kesling
4 Bidan, imunisasi,
Kel. Wolo 4 – 18 promkes, gizi,
kesling
5 Bidan, imunisasi,
Kel. Ulu Wolo 8 promkes, gizi,
kesling
6 Bidan, imunisasi,
Lalonggopi 19 promkes, gizi,
kesling
7 Bidan, imunisasi,
Langgomali 9 promkes, gizi,
kesling
8 Bidan, imunisasi,
T. Ponre Waru 2 promkes, gizi,
kesling
9 Bidan, imunisasi,
Samaenre 6 promkes, gizi,
kesling
10 Bidan, imunisasi,
Lapao - Pao 14 – 15 promkes, gizi,
kesling
11 Bidan, imunisasi,
M. Lapao - pao 5 promkes, gizi,
kesling
12 Bidan, imunisasi,
Donggala 10 promkes, gizi,
kesling
13 Bidan, imunisasi,
Ulu Lapao-pao 12 – 13 promkes, gizi,
kesling
14 Bidan, imunisasi,
Ulu Rina 17 promkes, gizi,
kesling
SURAT TUG
No : 277 / ST / PW / VII /2016

Yang bertanda tangan dbawah ini :

Nama : ABDUL RAUF, SKM

NIP. : 19640910 198703 1 016

Jabatan : Kepala Puskesmas Wolo Kab. Kolaka

Dengan ini menugaskan kepada :

NO N A M A / NIP. PANGKAT / GOLONGAN JABATAN

1. ABDUL RAUF, SKM /


Penata TK.1, Gol.III/d Kepala Puskesmas Wolo
19640910 198703 1 016

Untuk melaksanakan Perjalanan Dinas ke Kolaka :

Selama : 1 ( satu ) hari

Tanggal : Kamis, 28 Juli 2016

Tempat : Hotel Pratama Kolaka

Dalam rangka : Pertemuan Sosialisasi dan Advokasi Crash Program Campak

Tingkat Kabupaten Kolaka.

Demikian Surat Perintah Tugas ini diberikan kepada yang bersangkutan untuk dilaksanakan
dengan penuh rasa tanggung jawab.

Dikeluarkan di : Wolo
Pada tanggal : Kamis, 28 Juli 2016

Kepala Puskesmas Wolo

ABDUL RAUF, SKM


NIP. 19640910 1987031016

Anda mungkin juga menyukai