Anda di halaman 1dari 19

BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)

RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN


FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

LEMBAR KEGIATAN HARIAN MAHASISWA/COASS IKM


DI PUSKESMAS BULILI

Nama : Nuranifa Auralia Azzahra


NIM : N111 22 046
Asal FK : Universitas Tadulako
Periode 2023

Tgl Pelaksanaan : Selasa, 3 Oktober 2023


Kompetensi : (5). Penilaian risiko masalah kesehatan diberbagai populasi.

Uraian : Pada kegiatan untuk menilai risiko masalah kesehatan diberbagai populasi.
Dokumentasi :

Analisis : Pada kegiatan ini ada beberapa orang tua yang tidak menggunakan
masker saat antri poli.

Solusi dan Saran : Untuk orang tua dapat diberikan informasi pentingnya menggunakan
masker guna mencegah penularan virus yang ada dan disediakan masker gratis untuk
dibagikan kepada pasien agar penggunaan masker dapat merata kepada seluruh pengunjung
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

LEMBAR KEGIATAN HARIAN MAHASISWA/COASS IKM


DI PUSKESMAS BULILI

Nama : Nuranifa Auralia Azzahra


NIM : N111 22 046
Asal FK : Universitas Tadulako
Periode 2023
Tgl Pelaksanaan : Rabu, 4 Oktober 2023
Kompetensi Nomor : (21). Supervisi pelayanan kesehatan balita dengan pendekatan
manajemen terpadu bayi muda (MTBS)
Uraian : Melakukan pengukuran lingkar kepala, berat badan, dan tinggi badan dalam deteksi
bayi dengan malnutrisi dan stunting di Posyandu Balita.
Dokumentasi :

Analisis :
Pada kegiatan posyandu ini ada beberapa balita dan orang tua yang tidak menghadiri
kegiatan posyandu kerana beberapa lain hal. Sehingga kegiatan posyandu dalam sasarannya
belum optimal.
Solusi dan Saran :
Untuk balita dan orang tua dapat diberikan informasi pentingnya datang posyandu
melalui kader-kader yang selalu mengingatkan serta disarankan dating ke puskesmas jika
tidak menghadiri posyandu agar mendapatkan pelayanan.
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

LEMBAR KEGIATAN HARIAN MAHASISWA/COASS IKM


DI PUSKESMAS BULILI

Nama : Nuranifa Auralia Azzahra


NIM : N111 22 046
Asal FK : Universitas Tadulako
Periode 2023
Tgl Pelaksanaan : Kamis, 5 Oktober 2023
Kompetensi Nomor : (2). Mampu melakukan tatalaksana program promotif, preventif dan
deteksi dini pada bayi dan anak ditingkat layanan primer sesuai dengan
wewenang
Uraian : Melakukan pemberian vitamin A dalam mecegah penyakit yang dapat serta
pengukuran lingkar kepala, berat badan, dan tinggi badan dalam deteksi bayi dengan
malnutrisi dan stunting di Posyandu Balita.
Dokumentasi :

Analisis :
Pada kegiatan posyandu ini ada beberapa balita dan orang tua yang tidak diberi
vitamin A pada saat di tempat dikarenakan balita menolak pemberian vit.A Sehingga
kegiatan posyandu dalam sasarannya belum optimal .

Solusi dan Saran :


Untuk balita dan orang tua dapat diberikan Vit.A untuk dikonsumsi pada saat anak
tenang di rumah. Berikan informasi pentingnya meminum vit.A dan selalu mengingatkan ibu
untuk datang ke puskesmas agar mendapatkan pelayanan.
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

LEMBAR KEGIATAN HARIAN MAHASISWA/COASS IKM


DI PUSKESMAS BULILI

Nama : Nuranifa Auralia Azzahra


NIM : N111 22 046
Asal FK : Universitas Tadulako
Periode 2023
Tgl Pelaksanaan : Jumat, 6 Oktober 2023
Kompetensi Nomor : (4). Memperlihatkan kemampuan Pemeriksaan Kesehatan di berbagai
populasi
Uraian : Pada kegiatan Dokter Muda melakukan pemeriksaan terhadap ibu hamil.
Dokumentasi :

Analisis : Pada kegiatan ini beberapa ibu dilakukan pemeriksaan leopold di ruang KIA.

Solusi dan Saran : Untuk ibu hamil dapat diberikan informasi pentingnya datang ke
puskesmas untuk pemeriksaan ANC lengkap dan berkala untuk deteksi dini dan menilai
kesehatan ibu dan bayi.
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

LEMBAR KEGIATAN HARIAN MAHASISWA/COASS IKM


DI PUSKESMAS BULILI

Nama : Nuranifa Auralia Azzahra


NIM : N111 22 046
Asal FK : Universitas Tadulako
Periode 2023
Tgl Pelaksanaan : Sabtu, 7 Oktober 2023
Kompetensi Nomor : (7). Melakukan promosi, pencegahan dan intervensi spesifik seperti
mengidap HIV dan penderita AIDS, TB, diare, malaria, dll.
Uraian : Pada kegiatan bertujuan untuk mempromosikan pencegahan dan intervensi spesifik
seperti mengidap HIV dan penderita AIDS, TB, malaria, diare, dan penyakit
menular agar menurunkan angka kesakitan dan kematian.
Dokumentasi :

Analisis :
Dokter muda menjelaskan tentang penyakit diare kepada ibu balita serta apa saja yang
perlu dilakukan pasien dan keluarganya apabila anak terlihat dehidrasi.

Solusi dan Saran :


Sebaiknya disediakan alat yang lebih memadai seperti mic dan banner untuk
menunjang kegiatan promotif agar kegiatan dapat berjalan dengan baik dan mudah
dimengerti oleh masyarakat sehingga nantinya diharapkan adanya pencapaian target.
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

LEMBAR KEGIATAN HARIAN MAHASISWA/COASS IKM


DI PUSKESMAS BULILI

Nama : Nuranifa Auralia Azzahra


NIM : N111 22 046
Asal FK : Universitas Tadulako
Periode 2023
Tgl Pelaksanaan : Senin, 9 Oktober 2023
Kompetensi Nomor : (20). Merencanakan dan melaksanakan komunikasi, sosialisasi, advukasi,
kerjasama dan pemberdayaan masyarakat dibidang kesehatan.
Uraian : Pada kegiatan Dokter Muda melaksanakan komunikasi, sosialisasi, advukasi,
kerjasama dan pemberdayaan masyarakat dibidang kesehatan pada ibu mengenai stunting.
Dokumentasi :

Analisis :
Dokter muda menjelaskan tentang stunting kepada beberapa ibu-ibu yang memiliki
bayi dan bagaimana mencegah stunting.

Solusi dan Saran :


Untuk balita dan orang tua dapat diberikan informasi pentingnya datang ke puskesmas dan
posyandu melalui kader-kader yang selalu mengingatkan serta disarankan datang ke
puskesmas jika tidak menghadiri posyandu agar mendapatkan pelayanan.
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

LEMBAR KEGIATAN HARIAN MAHASISWA/COASS IKM


DI PUSKESMAS BULILI

Nama : Nuranifa Auralia Azzahra


NIM : N111 22 046
Asal FK : Universitas Tadulako
Periode 2023
Tgl Pelaksanaan : Selasa, 10 Oktober 2023
Kompetensi Nomor : (17). Membaca, menganalisis data sistem informasi kesehatan,
membuat laporan dan mempresentasikannya
Uraian : Melakukan kegiatan pembacaan laporan manajemen puskesmas mengenai P2 Diare
dengan Dokter pembimbing Puskesmas Bulili
Dokumentasi :

Analisis :
Pada kegiatan ini didaptkan hasil mengenai kekurangan dari program puskesmas
mengenai P2 Diare yang ada berupa koordinasi jadwal pemantauan zinc dan oralit yang
belum optimal.
Solusi dan Saran :
Untuk pelayanan home care sebaiknya penjadwalan tidak dilakukan dengan sistem
sewaktu-waktu namun dengan 2 hari yang telah ditentukan dalam 1 minggu agar pemantauan
oralit dan zinc pada balita dapat terjadi secara merata .
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

LEMBAR KEGIATAN HARIAN MAHASISWA/COASS IKM


DI PUSKESMAS BULILI

Nama : Nuranifa Auralia Azzahra


NIM : N111 22 046
Asal FK : Universitas Tadulako
Periode 2023
Tgl Pelaksanaan : Rabu, 11 Oktober 2023
Kompetensi Nomor : (14). Melakukan rehabilitasi social pada individu, keluarga, komunitas
dan masyarakat melalui advokasi, konsultasi, promosi dan KIE.
Uraian: Melakukan promosi kesehatan tentang penyakit menular Tuberculosis melalui
edukasi kepada masyarakat.
Dokumentasi :

Analisis :
Kegiatan yang dilakukan bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat
mengenai penyakit tidak menular Tuberculosis sehingga dapat mencegah terjadinya
peningkatan angka kesakitan di wilayah kerja Puskesmas Bulili.

Solusi dan Saran :


Sebaiknya setelah dilakukan promosi kesehatan dinilai tingkat pengetahuan
masyarakat apakah ada perubahan pengetahuan.
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

LEMBAR KEGIATAN HARIAN MAHASISWA/COASS IKM


DI PUSKESMAS BULILI

Nama : Nuranifa Auralia Azzahra


NIM : N111 22 046
Asal FK : Universitas Tadulako
Periode 2023
Tgl Pelaksanaan : Kamis, 12 Oktober 2023
Kompetensi Nomor : 12. Pembinaan Kesehatan Usia Lanjut
Uraian : Pada kegiatan untuk menilai risiko masalah kesehatan Usia lanjut.
Dokumentasi :

Analisis : Dokter muda menilai masalah kesehatan dengan cara melakukan anamnesis

terhadap pasien. Pada kegiatan posyandu ini ada beberapa orang tua yang tidak menghadiri
kegiatan posyandu kerana beberapa lain hal. Sehingga kegiatan posyandu dalam sasarannya
belum optimal.

Solusi dan Saran : Untuk orang tua dapat diberikan informasi pentingnya datang posyandu
melalui kader-kader yang selalu mengingatkan serta disarankan dating ke puskesmas jika
tidak menghadiri posyandu agar mendapatkan pelayanan.
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

LEMBAR KEGIATAN HARIAN MAHASISWA/COASS IKM


DI PUSKESMAS BULILI

Nama : Nuranifa Auralia Azzahra


NIM : N111 22 046
Asal FK : Universitas Tadulako
Periode 2023
Tgl Pelaksanaan : Jumat, 13 Oktober 2023
Kompetensi Nomor :

6) Memperlihatkan kemampuan penelitian yang berkaitan dengan kesehatan populasi dan


lingkungannya

11) Merencanakan program untuk meningkatkan kesehatan masyarakat termasuk kesehatan


lingkungan.
Uraian : Pada kegiatan Dokter Muda melakukan diskusi dan evaluasi program kerja
bersama ketua program kerja. Dokter muda mendapat penjelasan mengenai cara
menyusun dan menjalankan proker.
Dokumentasi :

Analisis : Pada kegiatan ini membahas mengenai capaian dari program kerja dan mencari solusi
untuk mencapai target di bulan selanjutnya.

Solusi dan Saran : Untuk setiap program kerja sebaiknya dibentuk kader yang bertujuan untuk
membantu promosi kesehatan serta meningkatkan kesadaran dan minat masyaratakan untuk
melakukan pemeriksaan kesehatan dan menjaga lingkungan agar tetap sehat.
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

LEMBAR KEGIATAN HARIAN MAHASISWA/COASS IKM


DI PUSKESMAS BULILI

Nama : Nuranifa Auralia Azzahra


NIM : N111 22 046
Asal FK : Universitas Tadulako
Periode 2023

Tgl Pelaksanaan : Sabtu, 14 Oktober 2023


Kompetensi Nomor : (16). Mengetahui jenis : cara penyimpanan, cara distribusi, cara
skrining dan konseling pada sasaran, cara pemberian, kontraindikasi,
efek samping yang mungkin terjadi dan penanggulangannya.
Uraian : Untuk menjaga kualitas vaksin tetap tinggi sejak diterima sampai didistribusikan
ketingkat berikutnya, vaksin harus selalu disimpan pada suhu yang telah ditetapkan. Distribusi
dari Puskesmas ke Tempat Pelayanan. Vaksin dibawa dengan menggunakan vaksin carrier
yang diisi cool pack dengan jumlah yang sesuai. Vaksin dilakukan dengan injeksi
intramuscular, intrakutan dan oral, kontraindikasi diberikan vaksin yaitu anak yang demam
efek samping reaksi lokal seperti rasa sakit, kemerahan dan pembengkakan di sekitar tempat
penyuntikan dan reaksi yang terjadi bersifat ringan dan biasanya hilang setelah 2 hari. Jika
demam, kenakan pakaian yang tipis dan berikan paracetamol 10-15 mg/kgBB setiap 6-8 jam
(maksimal 6 kali dalam 24 jam).
Dokumenteasi :
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

Analisis : Pada penjelasan cara penyimpanan yang dilakukan puskesmas telah sesuai dengan
standard yaitu dalam coolbox atau cool pack agar sesuai dengan suhu penyimpanan vaksi,
cara distribusi sesuai dengan standard yaitu cool pack , cara skrining dan konseling pada
sasaran dengan melakukan anamnesis, cara pemberian dilakukan secara dengan injeksi
intramuscular (Hepatitis B0, Polio, DPT-HB-Hib 1, Campak) intrakutan (BCG) dan oral
(Polio), kontraindikasi biasanya tidak dapat diberikan vaksin pada bayi atau balita saat
demam, efek samping yang mungkin terjadi paling sering adalah reaksi lokal seperti rasa
sakit dan penanggulangannya Jika demam berikan paracetamol serta jika terjadi kejadian
kejadian ikut pasca imunisasi (KIPI) bayi dan balita segera bawa ke puskesmas.

Solusi dan Saran : Sebaiknya ada ruangan khusus tempat penyimpanan vaksin di puskesmas
dikarenakan masih satu ruangan dengan pelayanan Kesehatan Ibu dan Anak (KIA).
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

LEMBAR KEGIATAN HARIAN MAHASISWA/COASS IKM


DI PUSKESMAS BULILI

Nama : Nuranifa Auralia Azzahra


NIM : N111 22 046
Asal FK : Universitas Tadulako
Periode 2023
Tgl Pelaksanaan : Senin, 16 Oktober 2023
Kompetensi Nomor : 1. Mampu melaksanakan tatalaksana program promotif, preventif dan
deteksi dini pada remaja dan dewasa di tingkat primer sesuai dengan wewenangnya
Uraian : Pada kegiatan Dokter Muda melaksanakan tatalaksana program promotif, preventif
dan deteksi dini pada remaja dan dewasa.
Dokumentasi :

Analisis : Pada kegiatan ini dokter muda melakukan promosi kesehatan terhadap pasien
dewasa.
Solusi dan Saran : dapat diberikan informasi pentingnya menjaga kesehatan dan perilaku
hidup bersih dan sehat
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

LEMBAR KEGIATAN HARIAN MAHASISWA/COASS IKM


DI PUSKESMAS BULILI

Nama : Nuranifa Auralia Azzahra


NIM : N111 22 046
Asal FK : Universitas Tadulako
Periode 2023
Tgl Pelaksanaan : Selasa, 17 Oktober 2023
Kompetensi Nomor : 18. Kepesertaan, pengelolaan,monitoring, dan evaluasi jaminan kesehatan
nasional.
Uraian : Pada kegiatan Dokter Muda melihat pengelolaan jaminan kesehaan pada aplikasi
BPJS serta melakukan monitoring kepesertaan pada rekam medis pasien.
Dokumentasi :

Analisis : Pada kegiatan ini dokter muda belajar bagaimana sistem dan pengengelolaan data
kepersetaan BPJS serta melihat bagaimana pengelolaannya pada RM pasien.

Solusi dan Saran : Untuk masyarakat diberikan informasi pentingnya BPJS dan bagaimana
sistem kerja dari BPJS agar masyarakat lebih paham akan pentingnya BPJS dalam membantu
pengobatan.
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

LEMBAR KEGIATAN HARIAN MAHASISWA/COASS IKM


DI PUSKESMAS BULILI

Nama : Nuranifa Auralia Azzahra


NIM : N111 22 046
Asal FK : Universitas Tadulako
Periode 2023

Tgl Pelaksanaan : Rabu, 18 Oktober 2023

Kompetensi Nomor : 9. Melakukan promosi, pencegahan dan penatalaksanaan kecelakaan lalu


lintas serta merancang program penanggulangannya pada tingkat individu, institusi dan
lingkungan kerja.

Uraian : Pada kegiatan Dokter Muda melakukan penatalaksaaan kecelakaan lalu lintas..
Dokumentasi :

Analisis : Pada kegiatan ini dokter muda membersihkan luka dan mengobati pasien kecelakaan
lalu lintas

Solusi dan Saran : Untuk masyarakat diberikan edukasi akan pentingnya menjaga
keselamatan berlalulintas dengan menggunakan helm bagi bagi pengendara motor dan
melakukan edukasi serta pelatihankepada masyarakat mengenai pertolongan pertama pada
pasien kecelakaan lalulintas.
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

LEMBAR KEGIATAN HARIAN MAHASISWA/COASS IKM


DI PUSKESMAS BULILI

Nama : Nuranifa Auralia Azzahra


NIM : N111 22 046
Asal FK : Universitas Tadulako
Periode 2023
Tgl Pelaksanaan : Kamis, 19 Oktober 2023
Kompetensi Nomor : (22). Stabilisasi : gula darah, jalan napas, sirkulasi, pemeriksaan
penunjang sederhana.

Uraian : Pada kegiatan stabilisasi bertujuan untuk meningkatkan skill dan kemampuan dokter
muda dalam melakukan pemeriksaan gula dan pemeriksaan penunjang sederhana, serta
manajamen jalan napas dan sirkulasi.
Dokumentasi :

Analisis : Dokter muda melakukan pemeriksaan di Laboratorium yang ada dan setelah itu
menjelaskan tentang hasil pemeriksaan penyakit kepada pasien dan keluarganya.

Solusi dan Saran : Sebaiknya ada ruangan khusus untuk pemeriksaan laboratorium
penyakit menular untuk mencegah resiko penularan.
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

LEMBAR KEGIATAN HARIAN MAHASISWA/COASS IKM


DI PUSKESMAS BULILI

Nama : Nuranifa Auralia Azzahra


NIM : N111 22 046
Asal FK : Universitas Tadulako
Periode 2023
Tgl Pelaksanaan : Jumat, 20 Oktober 2023
Kompetensi Nomor : 10. Menerapkan Patient Safety
Uraian : Pada kegiatan Dokter Muda Menggunakan Masker dan Handscoon sebelum
bersentuhan dengan pasien.
Dokumentasi :

Analisis : Pada kegiatan posyandu ini beberapa bayi dilakukan kegiatan imunisasi

Solusi dan Saran : Untuk balita dan orang tua dapat diberikan informasi pentingnya datang
posyandu melalui kader-kader yang selalu mengingatkan serta disarankan dating ke puskesma
jika tidak menghadiri posyandu agar mendapatkan pelayanan.
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

LEMBAR KEGIATAN HARIAN MAHASISWA/COASS IKM


DI PUSKESMAS BULILI

Nama : Nuranifa Auralia Azzahra


NIM : N111 22 046
Asal FK : Universitas Tadulako
Periode 2023
Tgl Pelaksanaan : Sabtu, 21 Oktober 2023
Kompetensi Nomor : (3). Mengenali prilaku dan gaya hifup yang beresiko terhadap
kesehatan

Uraian : Pada kegiatan ini dokter muda menganalisis pasien yang berada di poli mengenai
gaya hidup dan masalah yang beresiko terhadap kesehatan seperti tidak menggunakan masker.
Dokumentasi :

Analisis : masyarakat kebanyakan tidak menggunakan masker saat antri ke poli karena lupa,
masyarakat sering berfikir bahwa memakai masker adalah hal yang kurang perlu dan hanya
dilakukan oleh petugas kesehatan.

Solusi dan Saran : Sebaiknya dilakukan edukasi terhadap masyarakat untuk selalu
menggunakan masker, hal ini dapat dilakukan dengan menyiapkan banner mengenai
pentingnya penggunaan masker dan pemberian masker gratis.
BADAN KOORDINASI PENDIDIKAN (BAKORDIK)
RSUD UNDATA PROPINSI SULAWESI TENGAH DENGAN
FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS TADULAKO
Sekretariat Bersama : Jl. Dr. Suharso No. 14 Tlp : 0451-
421270/421370.Fax : : 0421 421470 Palu 94118

Anda mungkin juga menyukai