Anda di halaman 1dari 1

Tugas 2 Praktik Rangkaian Menggunakan Tinkercad

• Buatlah sebuah rancangan sistem otomatis yang terdiri dari dua buah Sensor
Suhu. Tampilan sensor suhu pertama akan ditampilkan pada baris bawah lcd
16x2, sedangkan tampilan sensor suhu kedua akan ditampilkan pada baris atas
lcd 16x2, dengan diawali dengan keterangan “Suhu 1 :” dan “Suhu 2 :”.
Tampilan suhu mula-mula dalam satuan celcius kemudian satu detik
berikutnya berubah dalam Reamur, dan berulang terus.
• Setiap sensor Suhu 1 mendeteksi suhu lebih dari 80 reamur, maka dc motor 1
akan menyala selama satu detik. Kemudian setiap sensor Suhu 2 mendeteksi
suhu lebih dari 75 reamur, maka dc motor 2 juga akan menyala 1 detik.
• Jika sensor Suhu 1 dan sensor Suhu 2 keduanya mendeteksi suhu lebih dari 30
derajat celcius maka 5 buah LED kuning akan menyala kelap-kelip.

*Catatan: Rangkaian dan pemrograman dibuat sesuai kreativitas kalian, boleh


di kembangkan lebih dari yang di soal, semakin kreatif semakin tinggi poin.

Anda mungkin juga menyukai