Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN PERJALANAN DINAS

Kepada : Yth. Kepala Dinas Perkebunan dan Perkebunan Kabupaten


Batang Hari selaku Ketua Tim Peremajaan Kelapa Sawit
Pekebun dan Sarana Prasana Kelapa Sawit Kabupaten Batang
Hari
Dari : 1. nama petugas pelaksana spt
Tanggal :
Perihal : Laporan Perjalanan Dinas dalam rangka Penilaian Kemajuan
Fisik Lapangan Kegiatan Peremajaan Kelapa Sawit Perkebunan
dalam Kerangka Pendanaan BPDPKS Tahun 2022 di KPKS
Usaha Bersama Desa Rambutan Masam Kecamatan Muara
Tembesi

Dalam rangka Penilaian Kemajuan Fisik Lapangan Kegiatan


Peremajaan Kelapa Sawit Perkebunan dalam Kerangka Pendanaan
BPDPKS Tahun 2022 di KPKS Usaha Bersama Desa Rambutan
Masam Kecamatan Muara Tembesi, maka dengan ini kami laporkan
sebagai berikut :
1. Pengecekan dilakukan terhadap pemeliharaan dilapangan, dari
hasil pengecekan dilapangan pemeliharaan yang dilakukan oleh
petani kurang insentif, sehingga lahan terkesan kurang terpelihara
dengan baik, termasuk pembersihan lokasi dan pemeliharaan
piringan tidak terawat.
2. Untuk kegiatan pemupukan hanya sebagian kecil petani yang
melakukan pemupukan karena harga pupuk yang mahal sehingga
tidak ada kemampuan petani untuk membeli pupuk.
3. Pembinaan dan pendampingan kepada petani secara insentif
melalui KUD, KUD mampu memberikan talangan saprodi pupuk
kepada petani dengan sistim pembayaran diangsur oleh petani.
4. Untuk jalan produksi dan jalan utama sedang dalam perbaikan atas
kerja sama KUD dan PT. Asian Agri.

Demikian laporan perjalanan dinas ini kami sampaikan. Atas


perhatian dan arahan lebih lanjut dari Bapak, kami ucapkan terima
kasih.

Yang Melaksanakan Perjalanan Dinas :

Nama Petugas pelaksana


1.
spt

Anda mungkin juga menyukai