Anda di halaman 1dari 8

JOBDESK

LOMBA CERDAS CERMAT TEAM


Lomba Cerdas Cermat memiliki sebuah tim yang akan membantu jalannya lomba LCC mulai dari

a. Persiapan
b. Penjurian
c. Pengoreksian
d. Perekapan nilai
e. Pengarsipan
f. Penataan Layout
g. Penataan alat peraga

Tim terdiri dari sejumlah anggota :

1. Alliya Bestari (LO)


2. Aulia Setya L (LO)
3. Shintya Novita S (LO)
4. Tasya (LO)
5. Yuniar
6. Uswah

Pembagian Tugas :

 Pengoreksi jawaban : Yuniar, Uswah, Aulia


 Operator perekap nilai : Alliya
 Pengawas lomba : Tasya, Shintya,
 Penataan Layout : Sie Perkap dibantu dengan PJ Lomba, panitia sie lain dan pengurus
 Penataan alat peraga : Shintya, Tasya, 1 panitia

Jobdesk Pengoreksi Jawaban :

1. Menerima lembar jawaban dari pengawas lomba


2. Memeriksa jawaban peserta menggunakan Kunci Jawaban dari PJ Lomba
3. Mengakumulasi jumlah benar dan salah menjadi nilai per Individu sebelum diakumulasi
menjadi nilai per regu pada Form Pengoreksian
4. Menjaga kerahasiaan kunci jawaban dari pihak selain PJ Lomba, Tim Penyusun Soal dan
Tim Pengoreksi
5. Mengarsipkan lembar jawaban peserta untuk diserahkan kepada Pengawas Lomba
6. Tidak diperkenankan memfoto, mempublikasi sebagian/seluruh hasil pengoreksian

Jobdesk Pengawas Lomba :

1. Membacakan teknis lomba dan larangan selama lomba berlangsung


2. Membagikan soal dan lembar jawaban kepada peserta
3. Mengawasi jalannya perlombaan
4. Berada di ruangan lomba selama perlombaan berlangsung
5. Melakukan mobilitas untuk mengawasi segala bentuk tindak kecurangan yang dilakukan
peserta maupun panitia
6. Mengumpulkan setiap lembar soal dan jawaban peserta
7. Membuat berita acara (apabila diperlukan)
8. Memberikan lembar jawaban kepada Tim Pengoreksi
9. Mengarsipkan soal dan lembar jawaban yang telah selesai dikoreksi kedalam
map/wadah yang disediakan

Note : Bel dibunyikan sebagai tanda lomba dimulai atau waktu mengerjakan soal telah
habis

Jobdesk Operator perekap nilai :

1. Menerima lembar pengoreksian dari Tim Pengoreksi


2. Mengetikkan nilai per regu ke dalam bentuk word menggunakan laptop yang telah
disediakan panitia
3. Membuat peringkat berdasarkan nilai regu yang tertinggi
4. Mencetak (print out) hasil peringkat yang kemudian diberikan kepada PJ Lomba
5. Tidak diperkenankan untuk melihat maupun mengoreksi lembar jawaban peserta dan
kunci jawaban
6. Tidak diperkenankan untuk memfoto, mendokumentasikan hasil akhir peserta atau
menyebarluaskan informasi pengoreksian kepada panitia, peserta atau pihak manapun
melalui foto, tulisan dan sosial media.

Jobdesk Penata Alat Peraga :

 Saat Semifinal, terdapat Sesi Asah Terampil yang mengharuskan menata alat peraga
berupa Kartu-Kartu Jawaban yang diletakkan di dalam kain penutup
 Saat memasuki Sesi Asah Terampil, Penata Alat mengacak (mengocok) kartu-kartu
jawaban yang ada di dalam kain penutup tersebut.
 Setelah selesai mengacaknya, kain tersebut dibuka kembali. Penata Alat keluar dari
podium area lomba
 Setiap kali soal selesai dijawab peserta dan MC akan membacakan soal berikutnya,
Penata Alat kembali mengacak kartu-kartu soal tersebut dan membuka kain penutupnya
 Setelah sesi Asah Terampil selesai, penata mengambil kain beserta kartu-kartu jawaban
tersebut dan menyerahkannya kepada PJ Lomba

Perlengkapan yang dibutuhkan :

 5 buah bel (termasuk cadangan bila rusak)


 Laptop operator
 Alat tulis
 Printer
 Meja peserta 3
 Meja alat peraga 3
 Kain / pashmina 3
LAYOUT TAHAP PENYISIHAN LCC

2 1

6 6 6 6 6 6 6

6 6 6 6 6 6 6

6 6 6 6 6 6 6

6 6 6 6 6 6 6

6 6 6 6 6 6 6

Keterangan :

1. Mimbar
2. Proyektor
3. Operator
4. Meja Juri
5. Audiens
6. Meja Peserta
7. Pengawas
LAYOUT TAHAP SEMI FINAL & FINAL LCC

2 1

6 6 6
3
7 7 7

5 5

Keterangan :

1. Mimbar
2. Proyektor
3. Operator
4. Meja Juri
5. Audiens
6. Meja Peserta
7. Meja Alat Peraga
NOTE KEPADA SELURUH ANGGOTA TIM
 LO mendapat makan siang, bisa diambil ketika ISHOMA jam 12 siang
 Jangan lupa minum air putih yang cukup
 Bawa bekal dari rumah atau sarapan sebelum acara dimulai
 Jika ingin ke toilet jangan ditahan
 Apabila sakit, memerlukan obat, mohon hubungi PJ Lomba melalui PC Whatsapp
(supaya bisa segera mendapat pertolongan)
 Manfaatkan waktu istirahat sebaik mungkin
 LO menggunakan dress code PDL KOPMA
LAMPIRAN

Rundown Lomba Cerdas Cermat


SEMINAS KOPMA UNJ 2019
Jum’at, 13 Desember 2019

Waktu
No Durasi Kegiatan
Awal - Akhir
Registrasi
1 7:00 - 8:00 60 menit
Pembukaan
2 8:00 - 8:05 5 menit

3 8:05 - 8:10 5 menit Sambutan Ketua Pelaksana

4 8:10 - 8:15 5 menit Sambutan oleh Ketua Umum KOPMA UNJ

Sambutan oleh Dosen Pembimbing Kopma UNJ


5 8:15 - 8:20 5 menit
Sambutan oleh WR 3 dan Pembukaan Rangkaian
6 8:20 - 8:25 5 menit Seminas Kopma UNJ 2019

7 8:25 - 8:30 5 menit Persiapan Babak Seleksi LCC

8 8:30 - 9:30 60 menit Babak Seleksi LCC

9 9:30 - 9:40 10 menit Setting layout presentasi essai

Presentasi Essai kelompok 1


10 9:40 - 9:55 15 menit

11 9:55 - 9:05 10 menit Sesi tanya jawab kelompok 1

12 9:05 - 9:20 15 menit Presentasi Essai kelompok 2

13 9:20 - 9:25 10 menit Sesi tanya jawab kelompok 2

Presentasi Essai kelompok 3


13 9:25 - 9:40 15 menit

15 9:40 - 9:50 10 menit Sesi tanya jawab kelompok 3

16 9:50 - 10:05 15 menit Presentasi Essai kelompok 4

17 10:05 - 10:15 10 menit Sesi tanya jawab kelompok 4


18 10:15 - 10:30 15 menit Presentasi Essai kelompok 5

19 10:30 - 10:40 10 menit Sesi tanya jawab kelompok 5

20 10:40 - 11:10 30 menit Penjurian LCC dan Essai

Pengumuman Babak Seleksi LCC


21 11:10 - 11:15 5 menit

22 11:15 - 11:30 15 menit Layout Semifinal LCC

23 11:30 - 13:00 90 menit ISHOMA

24 13:00 - 13:30 30 menit Semifinal LCC Kloter 1

Semifinal LCC Kloter 2


25 13:30 - 14:00 30 menit

26 14:00 - 14:20 20 menit Penjurian Semifinal

27 14:20 - 14:25 5 menit Pengumuman Babak Semifinal

28 14:25 - 14:30 5 menit Layout Final LCC

Babak Final LCC


29 14:30 - 15:10 40 menit

30 15:10 - 15:20 10 menit Penjurian Babak Final

31 15:20 - 15:25 5 menit Penutupan

PIC

ATHAYA

(087872542779)

Anda mungkin juga menyukai