Anda di halaman 1dari 36

SIMPLISIA

AYURVEDA
KELOMPOK 3 KELAS A

"This template has been created by Slidesgo"


NAMA ANGGOTA
1 3
Musdalifah Azizah Diva’ Ziaul Haq
15201083001 152010483006

2 4
Annisa Triyar Faradilla
Ramadhan 152010483015
152010483002
1
Biota Seeds
(Biota orientalis)
Biota Seeds (Biota orientalis)

Taksonomi
Kingdom : Plantae
Divisi : Spermatophyta Nama Daerah/ nama lainnya
Sub divisi : Gymnospermae Pohon cemara kipas (Indonesia), Thuja
Class : Pinopsida orientalis, Biota, Tree of life, Book Leaf
Ordo : Pinales pine (Inggris), Morpankhi. (India),
Baishu, Xiangbai, Cebai, Bianbai (China)
Family : Cupresaceae
Genus : Thuja
Species : Thuja orientalis L.
Morfologi Herbal
Thuja orientalis adalah semak cemara yang kuat dan besar atau pohon
berukuran kecil hingga sedang, jarang melebihi 20 m. memiliki bentuk
piramida yang padat, tetapi sering kali menunjukkan bentuk yang lebih
terbuka dan menyebar. Tanaman ini mempunyai ciri morfologi daun
berbentuk jarum, ujung daun runcing, pangkal runcing, tepi rata,
pertulangan daun bentuk jala, permukaan daun berbulu kasar, warna
hijau tua, dan duduk daun berseling. Sifat perakaran tanaman ini
tunggang, arah tumbuh batang tegak, sifat batang berkayu.
Khasiat Berdasarkan Ayurveda
Thuja orientalis (L.) digunakan sebagai obat herbal dari zaman kuno
dan dikategorikan sebagai salah satu ramuan dasar dalam
pengobatan tradisional di mana ia terutama digunakan dalam
mengobati kondisi seperti antitusif, antibakteri, ekspektoran,
antijamur, aktivitas antioksidan.
2
Bidara (Ziziphus
spinosa)
Zizipus Seeds (Zizipus spinosa)

Taksonomi

Kingdom : Plantae
Divisi : Magnoliophyta Nama Daerah/ nama lainnya
Kelas : Magnoliopsida
Ordo : Rosales Rajabadari (Sanskrit); Beri (Punjabi); Kul
Famili : Rhamnaceae (Bengali); Bogori (Assamese); Bodori
(Uriya); Bordi (Gujarati); Ber (Hindi); Bor
Genus : Ziziphus (Marathi); Badaram, (Malayalam); Bogari
Spesies : Ziziphus Seeds (Kannada)
Morfologi Herbal
Tanaman berasal dari asia dan eropa. Berbentuk mulai dari semak
hingga pohon dengan ukuran yang kecil, dan sedang, pohon tegak,
tinggi 3 – 4 m atau lebih dari 16 m. Daun (bentuk elips hampir bulat,
pangkal runcing, warna hijau terang, panjang daun 1,1 – 5,8 mm,
berduri). Bunga (bau yang tajam). Buah (Buah berbiji Lonjong atau
oval, warna kuning kdang kehijauan, rasa asam ke manis).

.
Khasiat Berdasarkan Ayurveda
Buah kering dari ziziphus dapat dimanfaatkan sebagai
antikanker, pendingin tubh, tonik darah, serta menambah
imunitas tubuh, antioksidan, antimikroba, Bijinya membantu
proses sedasi (penenang) Daunnya dapat digunakan untuk
Menambah imun, antiinflamasi, anti alergi,antidiare
3
Chamomile
(Matricaria chamomilla)
Taksonomi

Matricaria chamomilla Linn.


Family : Compositae; Asteraceae.
Habitat : Native of Europe; grown in Nama Daerah/ nama lainnya
Jammu & Kashmir, Himachal Pradesh
and Uar Pradesh. English : German Chamomile,
(synonym Chamamaelum nobilis L.) Chamomile. German chamomile flower
is equated with Matricaria recutita L.
(synonym Chamomilla recutita L.) and
Roman Chamomile flower with
Anthemis nobilis L.
Morfologi Herbal
Chamomile sejati adalah tanaman tahunan dengan akar berbentuk
gelendong tipis yang hanya menembus rata ke dalam tanah.
Batang bercabang tegak, bercabang berat, dan tumbuh setinggi
10–80 cm. Daunnya yang panjang dan sempit. Kepala bunga
ditempatkan secara terpisah, memiliki diameter 10–30 mm, Kuntum
berbentuk tabung berwarna kuning keemasan dengan 5 gigi
memiliki panjang 1,5–2,5 mm. bunga putih berukuran panjang 6–11
mm, lebar 3,5 mm. Buahnya berwarna coklat kekuning-kuningan
Khasiat Berdasarkan Ayurveda
Hipotensi, antiinflamasi, antispasmodic, astringent ringan dan
obat penyembuhan, sudah sangat banyak membantu sebagai
agen eksternal untuk penyembuhan bisul dan luka bakar
dengan cepat tanpa infeksi, serta masalah kulit yang
berkepanjangan seperti eksim dan psoriasis.
4
Barberry bark
(berberis spp)
Taksonomi

Kingdom : Plantae
Filum : Tracheophyta Nama Daerah/ nama lainnya
Kelas : Magnoliopsida
Ordo : Ranunculales Nama inggris : Indian Barberry Agrecejo,
Famili : Berberidaceae almindelig berberis (Danish), alvo
Genus : Berberis L. (Spanish), berbamine, Berberidaceae
Spesies : Berberies vulgaris L. (family), berberidis cortex, Berberis
aristata, Berberis dumetorum,
berberidis radicis cortex, Berberis
thunbergii, berberine bisulfate,
berberitze, berberrubine, berberry,
bervulcine, columbamine, crespino
(Italian), curcuma, epine-vinee
(French)
Morfologi Herbal
Barberry secara umum adalah semak daun yang bisa mencapai
tinggi 10 kaki (3 m). Perdu sering memiliki 20-30 batang tegak,
menyebar luas yang ujungnya melengkung.Barberry memghasilkan
daun sederhana yang sering berkelompok di batang. Daun
berbentuk tombak atau telur 1-5,5 cm (0,4-2,2 inci) dan terlebar di
atas tengah. Akar lateral mungkin berdiameter 1 sampai 2 inci
(2,5-5 cm) di dekat mahkota akar dan meluas 10 sampai 15 kaki
(3-4,6 m) dari mahkota akar. Rimpang yang dihasilkan dari tajuk
akar biasanya tumbuh beberapa inci di bawah tanah tetapi bisa
menembus 2 hingga 3 kaki (0,6-1 m).
Khasiat Berdasarkan Ayurveda
Charaka menggunakan ekstrak tumbuhan untuk hemoragi, wasir,
pruritus alopecia; Daarvi Ghrita, untuk anemia dan penyakit kuning
(jaundice); Rasaanjana untuk penyakit mulut, gusi bengkak,penyakit
kulit, dan kusta; dicampur dengan jus Emblica ocinalis untuk disuria.
Sushruta untuk gangguan pencernaan, defisiensi ASI, gangguan rahim,
dan vagina; dimasak dengan mentega bersama dengan herbal lain untuk
disentri; atau cara topikal untuk salep pada luka. Sushruta
mengguanakan susu yang direbus dengan ramuan untuk cuci
membasuh mata pada penyakit mata. Daarvyaadi Kwaath untuk
gangguan vagina dengan rebusan ramuan dicampur madu; ditambah air
beras pada keputihan (Vridamaadhava Gadanigraha).
5
Humulus
lupulus Linn.
Habitat Taksonomi

Asli dari Eropa dan Asia. Syarat Kingdom : Plantae


keberhasilannya budidaya dilaporkan Filum : Tracheophyta
ada di Kashmir dan sebagian Himachal Kelas : Magnoliopsida
Pradesh. Ordo : Rosales
Famili : Cannabinaceae.
Genus : Humulus
Spesies : H. lupulus
Nama inggris : Hops.
Sinonim : Humulus cordifolius
Miq., Humulus volubilis Salisb.
nom. Illeg., Humulus vulgaris
Gilib.
Kandungan Kimia
Daun dan akarnya mengandung sesquiterpene lakton (zat
pahit); triterpen dan sterol—beta-sitosterol,
beta-sitosterol-glukosida, taraxasterol, psi-taratexol dan
taraxol; flavonoid, kandungan vitamin A yang terkandung
ebih tinggi daripada wortel
Kandungan K+ yang tinggi pada akar dan daun dianggap
bertanggung jawab atas aktivitas diuretik.
Kandungan Kimia Sifat Tanaman

Berisi humulon, lupulon Sifat pahit dari tanaman ini dapat


and valerianic acid; volatile oil (.– merangsang sistem pencernaan.
.%) including humulene; flavonoids, Asam valerianat bersifat sedatif.
xanthohumole; polyphenolic tannins, Komponen resin, lupulon dan
asparagin, oestrogenic sub- humulon bersifat antiseptik
stances. terhadap bakteri Gram positif.
Asparagin adalah diuretik
Penelitian mengatakan bahwa efek
anti-spasmodik lebih kuat dari efek
sedatifnya, dan hop juga memiliki
antihistamin sifat taminic dan
anti-oxytocic (yang dapat
mengobati kasus amenore dan
dismenorrhoea )
6
Taraxacum
officinale
Nama Lain Taksonomi

English : Common Dandelion. Kingdom : Plantae


Filum : Tracheophyta
Ayurvedic : Dugdh-pheni, Luutaari, Kelas : Magnoliopsida
Payaswani. Ordo : Asterales
Famili : Compositae;
Asteraceae.
Genus : Taraxacum
Spesies : Taraxacum oicinale
F.H. Wigg.
Sinonim : Taraxacum vulgare,
Leontodon latiloba (DC.),
Leontodon taraxacum
L.,Taraxacum ambigens Fernald
Kandungan Kimia
Bunga—sedatif, hipnotic, tonik yang menenangkan,
diuretik, spasmolitik pada otot polos, analgesik, astringen.
Digunakan untuk penyakit saraf, kram usus, menopause,
insomnia, neuralgia dan diare saraf. Juga sebagai tonik di
perut dan mempengaruhi hati.

akar—Sebagai pembersih darah.


Khasiat Berdasarkan Ayurveda
Akar—diuretik, kolagog, stimulan pankreas dan saluran
empedu, menstimulasi getah empedu, koleretik,
antiseptik saluran kemih, detoxicant, meningkatkan
eiminasi plasma penyebab kolesterol, Digunakan
terutama untuk gangguan di ginjal dan hati, untuk
rematik, tonifikasi, bentuk Rebusan dapat diminum untuk
infeksi hepatitis. Daun—Sebagian besar diuretik
menyebabkan hilangnya kalium, tetapi daun dandelion
mengandung tinggi kalium .
7
Gentiana Lutea

"This template has been created by Slidesgo"


Gentiana luteal (Yellow Gentian)

Taksonomi

Kingdom : Plantae Nama Daerah/ nama lainnya


Division : Magnoliophyta
Pada Ayurveda disebut : Traayamaana,
Class : Magnoliopsida Traayanti, Traayanta, Traayantikaa,
Neelkanthi,Anujaa, Girijaa
Order : Gentianales
Girishaanujaa, Balbhra, Paalani Dalam
Family : Gentianaceae Bahasa inggris disebut : Himalayan
Gentian, Indian Gentian Root.
Genus : Gentiana
Species : Gentiana lutea
Morfologi Herbal
Gentiana lutea (Yellow Gentian) adalah tanaman asli Eropa dan
Asia Kecil dan diimpor ke India. Gentiana merupakan tanaman
tahunan, tinggi 1 - 2 m. Bunga (Kuning dengan mahkota, kelopak 5
- 7). Akar (Tunggang, panjang dan tebal 10 - 40 mm, biasanya
bagian bawah tanaman memiliki bau yang tidak menyenangkan,
Rasa manis diawal hingga pahit). Daun (warna hijau, 10 - 30 cm,
bentuk lanset).
Khasiat Berdasarkan Ayurveda
Digunakan untuk alkalosis, pencernaan lemah pada orang tua
karena defisiensi asam lambung (meningkatkan cairan
lambung tanpa mengubah PH); juga digunakan untuk penyakit
kuning, mual, muntah, mabuk perjalanan, diare, malaria dan
kelelahan saraf. (Dalam pengobatan Cina, Gentiana sp.,
Dikenal sebagai Longdan, digunakan untuk penyakit kuning,
hepatitis, infeksi saluran kemih, pruritis dan eksim.)
8
Red clover
(Trifolium pratense )
Red clover (Trifolium pratense)

Taksonomi

Kingdom : Plantae Nama Daerah/ nama lainnya


Divisi : Tracheophyta
Red Clover (inggris), Ispast, Berseem,
Kelas : Magnoliopsida Clover (Unani), dan Trepatra (Punjab)
Ordo : Fabales
Family : Fabaceae
Genus : Trifolium L
Spesies : Trifolium pratense Liin
Morfologi Herbal
Biasanya berhabitat di padang rumput atau tempat berumput,
terutama pada tanah yang berkapur. Kepala bunga mengandung
glikosida fenolik, flavonoid, salisilat, kumarin, glikosida sianogenik,
pati dan asam lemak. Flavonoid dalam bunga dan daun bersifat
estrogenik; meredakan keluhan menopause.
Khasiat Berdasarkan Ayurveda
memiliki efek antipasmodik, antiinflamasi, antidermatosis,
ekspektoran, obat penenang, dapat digunakan untuk
psoriasis, eksim dan berbagai penyakit kulit, batuk dan
bronkitis.
Thanks
CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo,
including icons by Flaticon and infographics & images by Freepik
REFERENSI
1. Khare, C.P., 2008. Indian medicinal plants: an illustrated dictionary. Springer Science &
Business Media.
2. Singh, O., Khanam, Z., Misra, N. and Srivastava, M.K., 2011. Chamomile (Matricaria
chamomilla L.): an overview. Pharmacognosy reviews, 5(9), p.82.
3. Khare, C.P. 2019. Indian Medicinal Plants. New Delhi: Springer
4. Gucker, Corey L. 2009. Berberis vulgaris. In: Fire Eects Information System, [Online]. U.S.
Department of Agriculture, Forest Service, Rocky Mountain Research Station, Fire
Sciences Laboratory (Producer).
5. Anonim. 2011.”ITIS Standart Report Page : Trifolium Pratense L.” National Plant Data
Center, NRCS, USDA. Baton Rouge, LA 70874-4490 USA. hp://plants.usda.gov
6. C. P. Khare.2007.” Indian Medicinal Plants,An Illustrared Dictionary” Springer . Indian
medicinal and aromatic plants in the Rashtrapati Bhawan. New Delhi.India.
7. Edible Plants Book “Trifolium Pratense Red Clover PFAF Plant Database”. Plants For A
Future
8. Hasan nail, dan Mohammad. 2014. “Zizipus Jujube of the Middle East, Food, and
Medicine”. Arabic. Unique Journal of Ayurvedic and Herbal Medicines. Vol 2 (6).
9. Prakash Om, dkk. 2017. “Gentiana lutea Linn. (Yellow Gentian): A comprehensive Review”.
India. Journal of Ayurvedic and Herbal Medicine. Vol 3 (3).

Anda mungkin juga menyukai