Anda di halaman 1dari 2

KOPERASI BINTANG KEJORA

No : 100/BH/VIII.5/2012
Alamat : Jl. Pulau Pelepas Desa Beluluk, Kecamatan Pangkalan Baru, Kabupaten Bangka Tengah,
Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. No Hp: 081278140085

Notulen Rapat Koordinasi dan Menyikapi Permaslaahan Usaha Transportasi

Hari/Tanggal : Kamis, 21 September 2023


Waktu : 09.30 Wib - Selesai
Tempat : Kafe Bandara Depati Amir Pangkalpinang

Agenda Rapat : Pembahasan mengenai Permaslaahan Usaha Transportasi

Pemimpin rapat : Helmi Yuda


Notulis : Heriyanto, S.H

Kegiatan :

1. Pembukaan pimpinan rapat


2. Mendengarkan keterangan dari anggota koperasi yang terlibat dalam masalah
disiplin dan mendengarkan keterangan saksi-saksi.
3. Pembahasan dan kesimpulan dari keterangan yang diberikan oleh para pihak
yang terlibat dan saksi-saksi.
4. Keputusan hasil rapat

Keputusan rapat :

Pada hari Kamis Tanggal 21 September 2023 Telah dilaksanakan rapat mengenai
koordinasi dan Pengambilan rangkuman keputusan permasalahan yang terjadi di unit
usaha koperasi, yang dihadiri oleh 12 (dua belas) orang, terdiri dari 6 orang Pengurus
Koperasi termasuk Ketua, dan lainya anggota Koperasi diunit usaha, serta Penasehat
Hukum Koperasi adapun hasil pembahasan dan kesapekatan dalam rapat tersebut
adalah sebagai berikut:

1. Dari 4 (empat) orang pengurus menyatakan untuk memberikan sanksi tegas


untuk memutuskan kerjasama atau mengeluarkan saudara akim dari unit usaha
Koperasi;
KOPERASI BINTANG KEJORA
No : 100/BH/VIII.5/2012
Alamat : Jl. Pulau Pelepas Desa Beluluk, Kecamatan Pangkalan Baru, Kabupaten Bangka Tengah,
Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. No Hp: 081278140085

2. 1 ( satu) orang pengurus untuk memberikan sanksi teguran dan memberikan


kesempatan untuk akim dalam beberapa minggu atau bulan untuk merubah
sikap dan prilakunya.
3. Ketua koperasi meminta waktu untuk memberikan keputusan akhir dalam 2 hari
setelah rapat ini.

Penutupan rapat ditutup pada hari Kamis 21 September 2023 tepat pada jam 13.00
WIB.

Demikian notulen hasil kesimpilan rapat koordinasi dan permasalahan di unit usaha
koperasi

Ketua rapat Notulen rapat

HELMI YUDA HERIYANTO, S.H

Anda mungkin juga menyukai