Anda di halaman 1dari 2

EVAKUASI

: SOP/
No. Dokumen
/I/2023
SOP No. Revisi : 00
Tangga Terbit : 03 Januari 2023
Halaman : 1/2
PUSKESMAS
SIMPANG Sahadi, AMK., SKM

TERITIP NIP.19820108 200604 1 007

1.Pengertian Memindahkan manusia secara langsung dan cepat dari satu lokasi ke lokasi
yang aman agar menjauh dari ancaman atau kejadian yang dianggap
berbahaya atau berpotensi mengancam nyawa manusia atau mahluk hidup
2. Tujuan Sebagai acuan langkah-langkah untuk evakuasi
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Kecamatan Mampang Prapatan No 024 Tahun 2020
tentang Tim Evakuasi Pencegahan dan Pengendalian Covid-19
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 48 Tahun 2014 tentang K3
Perkantoran
2. Peraturan Menteri Kesehatan 43 Tahun 2016 Tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat
3. Peraturan Menteri Kesehatan 52 tahun 2018 tentang K3 Fasyankes
4. Peraturan Pemerintah Nomor 88 tahun 2019 tentang Kesehatan kerja
5. Prosedur 1. Kepala Regu Lantai mendapatkan instruksi dari Koordinator untuk evakuasi

2. Kepala Regu Lantai memberi perintah ke tim evakuasi sesuai jadwal yang
tertera di papan jadwal tim evakuasi bencana untuk melakukan evakuasi

3. Evakuator 1 melakukan telusur seluruh ruangan dan mengarahkan


karyawan dan pengunjung ke arah pintu exit area

4. Evakuator 2 mengambil papan jalan di lemari APD kebakaran lalu menuju


jalur evakuasi dan menempatkan di ruang transit evakuasi

5. Tim evakuator 2 memastikan jalur evakuasi sudah dapat dilalui

6. Evakuator 2 mengatur alur evakuasi di jalur evakuasi dengan berkoordinasi


dengan evakuator lantai atas dan atau bawah

7. Evakuator 1 memastikan sudah tidak ada lagi orang yang terjebak dilantai
tersebut dan melapor ke kepala lantai

8. Kepala Regu Lantai instruksi Tim Evakuasi Barang dan Tim Evakuasi
Dokumen untuk evakuasi barang dan dokumen yang memungkinkan untuk
di evakuasi

9. Tim Medis memastikan tidak ada yang terluka saat evakuasi

10. Jika ada yang terluka saat evakuasi evakuator 2 melaporkan ke tim medis

11. Setelah semua telah terevakuasi seluruh tim evakuasi turun dan berkumpul
ke titik kumpul

12. Tim evakuator 2 menunjukkan papan jalan yg bertuliskan nomor lantai lalu
melakukan absen dan mencatat di kertas absensi yang ada dipapan jalan
13. Tim evakuator 2 melaporkan hasil evakuasi kepada kepala lantai, untuk
selanjutnya dilaporkan kepada Koordinator

14. Koordinator mengambil keputusan untuk dapat kembali ke gedung

6. Diagram -
alir
7. Unit Seluruh unit
terkait

Anda mungkin juga menyukai