Anda di halaman 1dari 25

1.

Lawrence Green mengelompokan determinan perilaku kesehatan, dengan menggabungkan tiga


teori utama yaitu, Predisposing Factors, Enabling Factors, dan Reinforcing Factors. yang
dimaksudkan dengan Predisposing Factors adalah…..

a. Faktor mempermudah terjadi perilaku


b. Faktor mempersulit yg mendorong terjadinya perilaku

c. Faktor-faktor pemungkin / memfasilitasi perilaku

d. Faktor-faktor penguat yg mendorong terjadinya perilaku

e. Faktor-faktor pelemah yg mendorong terjadinya perilaku

Clear selection

2. Lawrence Green mengelompokan determinan perilaku kesehatan, dengan menggabungkan tiga


teori utama yaitu, Predisposing Factors, Enabling Factors, dan Reinforcing Factors. yang
dimaksudkan dengan Enabling Factors adalah…..
a. Faktor mempermudah terjadi perilaku
b. Faktor mempersulit yg mendorong terjadinya perilaku

c. Faktor-faktor pemungkin / memfasilitasi perilaku

d. Faktor-faktor penguat yg mendorong terjadinya perilaku

e. Faktor-faktor pelemah yg mendorong terjadinya perilaku

Clear selection

3. Bentuk Peran Pendidikan Kesehatan dalam Faktor Hereditas, adalah sebagai berikut kecuali…..
a. Perilaku masyarakat dalam menyikapi dan mengelola lingkungannya,
b. Perilaku masyarakat dalam memelihara dan meningkatkan kesehatannya,

c. Perilaku masyarakat dan petugas kesehatan dalam menyikapi dan mengelola fasilitas atau pelayanan
kesehatan, kesadaran, dan praktik hidup sehat dalam mewariskan status kesehatan kepada anak atau
keturunannya.

d. Perilaku masyarakat atau orang tua menyadari dan melakukan hal-hal yang dapat mewariskan
kesehatan yang baik kepada keturunan mereka.

e. Perilaku hasil interaksi berbagai faktor, baik faktor internal maupun faktor eksternal.

Clear selection

4. Berikut tujuan dan sasaran utama program imunisasi yang tepat, kecuali…..
a. Seluruh bayi mendapatkan imunisasi dasar
b. Seluruh anak sekolah mendapatkan imunisasi lanjutan (campak, DT dan TT)

c. Wanita Usia Subur (termasuk bumil, dan catin) mendapatkan imunisasi TT5 dosis
d. Kelompok berisiko tinggi

e. Semuanya salah

Clear selection

5. Pendidikan kesehatan diperlukan pada kelompok orang tua, agar masyarakat atau orang tua
menyadari dan melakukan hal-hal yang dapat mewariskan kesehatan yang baik kepada keturunan
mereka, adalah peran pendidikan kesehatan dalam…..
a. Peran Pendidikan Kesehatan dalam Kesehatan Masyarakat
b. Peran Pendidikan Kesehatan dalam Faktor Lingkungan

c. Peran Pendidikan Kesehatan dalam Perilaku

d. Peran Pendidikan Kesehatan dalam Pelayanan Kesehatan

e. Peran Pendidikan Kesehatan dalam Faktor Hereditas

Clear selection

6. Hal yang Penting dalam epidemiologi, yaitu ….


a. Frekuensi, pemerataan, dan faktor pencetus
b. Nominal, penyebaran dan pencegahan

c. Frekuensi, penyebaran dan faktor determinan

d. Lingkungan, keluarga, dan masyarakat

e. Semua benar

Clear selection

7. Di bawah ini adalah instansi terkait yang terlibat dalam mengumpulkan data yang berhubungan
dengan kesehatan dengan tujuan-tujuan khusus, yaitu :
a. Rumah sakit, klinik bersalin
b. BKKBN, kantor desa

c. Catatan sipil, kantor pengadilan

d. Kelurahan, kantor urusan agama

e. Bukan salam satu diatas

Clear selection

8. Yang memenuhi syarat rumah sehat dibawah ini benar, kecuali. . .


a. fasilitas air bersih yang cukup
b. Adanya fasilitas dapur
c. luas bangunan rumah minimal 2,5 m2 per penghuni

d. Adanya pembuangan sampah dan limbah

e. Tidak adanya tempat pembuangan tinja

Clear selection

9. Syarat yang harus di penuhi dalam pengolahan limbah cair meliputi .


a. syarat fisik,
b. bakteriologis

c. kimia

d. Semua benar

e. B + C benar

Clear selection

10.Kondisi optimal fisik, mental dan sosial seseorang sehingga dapat memiliki produktivitas, bukan
hanya terbebas dari bibit penyakit tetapi harus memenuhi kondisi yang disebut.

...
a. Sehat
b. Sakit

c. Subur

d. Penyakitan

e. Stress

Clear selection

11. Bayi Carlos usia 3 hari terdapat penyakit dengan gejala berhenti menetek (Sucking)yang semula
mau menetek dan sehat, hai ini dapat disebabkan karena:
a. Difteri
b. Pertusis

c. Tetanus Neonatorum

d. Tuberculosis

e. Campak

Clear selection

12. Secara klinis polio terdapat pada anak dibawa usia 15 tahun yang menderita
lumpuhlayuhacut(Acute Flaccide Paralysis)yang penularannya melalui:
a. Kontak fisik
b. Pernafasan

c. Droplet bersin/batuk

d. Kotoran manusia(tinja) yang terkontaminasi

e. Semua benar

Clear selection

13. Pemberian imunisasi pada anak SD kelas 1dan sederajata dalah:


a. TT
b. DT,TT dan Campak

c. DT

d. TT dan campak

e. DT dan TT

Clear selection

14. Efek samping imunisasi dari imunisasi adalah:


a. Syok,gatal,tubuh pucat dan syanosis,serum sicknes trejadi 3-7 hari
b. Pucat ,cyanosis,kejang-kejangserum sicknes 6-24 hari

c. Syok,pucat,syanosis, kejang,serum sicknes terjadi 6-24 jam

d. Pucat,syanosis,kejang,panas, urtikaria,pada daerah abdomen

e. Urtikaria pada daerah glotis,pucat syanosis,kejang,serum sicknec terjadi 3-7 jam

Clear selection

15.Imunisasi polio dimulai pemberiannya pada usia bayi:


a. 0 bulan
b. 2 bulan

c. 4 bulan

d. 6 bulan

e. 9 bulan

Clear selection

16. Kematian Ibu dan bayi baru lahir adalah masalah kesehatan yang terus diupayakanuntuk
diturunkan melalui program Kesehatan ibu dan anak. Ruang lingkup pelayanankesehatan ibu dan
anak, meliputi:
a. Kesehatan maternal, perinatal dan neonatal, bayi dan anak serta reproduksi.
b. Kesehatan maternal, perinatal dan neonatal, serta bayi dan anak

c. Kesehatan maternal, perinatal, bayi dan anak, reproduksi dan ibu geriatri

d. Kesehatan maternal, bayi dan anak serta reproduksi.

e. Kesehatan maternal, perinatal dan neonatal, bayi dan anak serta reproduksi lakilaki.

Clear selection

17. Dalam rangka deteksi dini faktor risiko, pencegahan, dan penanganan dinikomplikasi
kehamilan, maka pemerintah menganjurkan pelayanan kesehatan ibuhamil yang dilakukan
olehbtenaga kesehatan. Pelayanan tersebut adalah:
a. PONEK
b. PONED

c. EMAS

d. ANC

e. Gerakan Sayang Ibu (GSI)

Clear selection

18.Salah satu elemen pelayanan ibu selama hamil adalah:


a. Pemberian 120 tablet zat besi
b. Pemberian imunisasi TT sesuai status iminisasi

c. Pemeriksaan Hb dan proteinuria setiap kali kunjungan

d. Pengukuran tekanan darah pada kunjungan trimester tiga

e. Pemeriksaan DJJ jika ibu tidak merasakan gerakan janin

Clear selection

19.Kematian ibu di Indonesia masih didominasi oleh tiga penyebab utama kematian,yaitu:
a. Partus lama, perdarahan dan hipertensi dalam kehamilan
b. Perdarahan, abortus dan hipertensi dalam kehamilan

c. Infeksi, abortus dan partus lama

d. Perdarahan, infeksi dan partus lama

e. Perdarahan, hipertensi dalam kehamilan dan infeksi

Clear selection
20.Salah satu cara yang paling efektif untuk meningkatkan ketahanan keluarga,kesehatan dan
keselamatan ibu, anak dan perempuan serta merupakan salah satuupaya pemerintah untuk menekan
angka kelahiran dan kematian ibu adalah:
a. Program EMAS
b. Program KB

c. Program Desa Siaga

d. Program ANC

e. Program pelayanan ibu nifas

Clear selection

21. Berikut hal yang tepat mengenai prinsip penyelenggaraan puskesmas, kecuali…..
a. Paradigma Sehat
b. Pertanggung Jawaban Wilayah.

c. Kemandirian Keluarga.

d. Pemerataan.

e. Teknologi Tepat Guna.

22. Syarat sebuah puskesmas dikategorikan sebagai puskesmas tipe perkotaan adalahsebagai
berikut…..
a. Aktivitas lebih dari 50% (lima puluh persen) penduduk pada sektor agraris
b. Lebih dari 90% (sembilan puluh persen) rumah tangga memiliki listrik.

c. Memiliki fasilitas antara lain sekolah radius lebih dari 2,5 km, pasar dan perkotaan radius lebih dari
2 km, rumah sakit radius

d. Lebih dari 5 km, tidak memiliki fasilitas berupa bioskop atau hotel, rumah tangga dengan listrik
kurang dari 90%

e. Terdapat akses jalan dan transportasi

23.Menyelenggarakan pelayanan kesehatan pertama secara menyeluruh, terpadu


danberkesinambungan melalui pelayanan kesehatan perorangan dan kesehatanmasyarakat adalah
fungsi dan peran puskesmas sebagai…..
a. Pusat Penggerak Pembangunan Berwawasan Kesehatan
b. Pusat Pemberdayaan Keluarga

c. Pusat Pemberdayaan Masyarakat

d. Pusat Penggerak Pembangunan Berwawasan Kemasyarakatan

e. Pusat Pelayanan Kesehatan Strata 1


24.Mengutamakan pemeliharaan kesehatan dan pencegahan penyakit tanpamengabaikan
penyembuhan dan pemulihan adalah fungsi dan peran puskesmassebagai…..
a. Pusat Penggerak Pembangunan Berwawasan Kesehatan
b. Pusat Pemberdayaan Keluarga

c. Pusat Pemberdayaan Masyarakat

d. Pusat Penggerak Pembangunan Berwawasan Kemasyarakatan

e. Pusat Pelayanan Kesehatan Strata 1

25.Memberikan bantuan dalam bentuk bimbingan teknis materi, rujukan medis dankesehatan
masyarakat sehingga tidak menimbulkan ketergantungan adalah fungsidan peran puskesmas
sebagai…..
a. Pusat Penggerak Pembangunan Berwawasan Kesehatan
b. Pusat Pemberdayaan Keluarga dan Masyarakat

c. Pusat Pemberdayaan Masyarakat

d. Pusat Penggerak Pembangunan Berwawasan Kemasyarakatan

e. Pusat Pelayanan Kesehatan Strata 1

26.Epidemiologi adalah Cabang ilmu kesehatan untuk menganalisis……………………………


berbagai masalah kesehatan dalam suatu penduduk tertentuserta mempelajari sebab timbulnya
masalah gangguan kesehatan tersebut untuktujuan pencegahan maupun penanggulangannya.
a. Faktor risiko
b. sifat dan penyebaran

c. faktor penyebab

d. penyebab dan cara penularan

e. penyebab dan penyebaran

27.Hippocrates dalam tulisannya berjudul Epidemics mengemukakan tentang ……


a. Penyakit kusta berkaitan dengan kepdatan penduduk
b. Teori tentang asal mula karantina/isolasi

c. Teori hubungan sebab akibat terjadinya penyakit

d. Teori proses munculnya penyakit

e. Semua jawaban salah

28.Salah satu tujuan data epidemiologi adalah, kecuali ……


a. Menggambarkan status kesehatan populasi
b. Memperoleh informasi yg dapat digunakan sbg landasan u/ menyusun perencaan, penanggulangan
mslh ksht, serta menentukan prioritas mslh kesmas
c. Meramalkan terjadinya masalah kesehatan di populasi

d. Menentukan hipotesis penyebab penyakit yang dihasilkan dari percobaan hewan di lab., konsisten
dengan data epidemiologi

e. Semua jawaban salah

29.Berikut ini perkembangan teori terjadinya penyakit, kecuali….


a. Teori plasma
b. Teori Hippocrates

c. Teori germ

d. Teori humoral

e. Semua jawaban salah

30.Veronese Fracastorius & Sydenham mengemukakan tentang …….


a. Penyakit kusta berkaitan dengan kepdatan penduduk
b. Teori tentang asal mula karantina/isolasi

c. Teori hubungan sebab akibat terjadinya penyakit

d. Teori proses munculnya penyakit

e. Semua jawaban salah

31. Pendidikan kesehatan merupakan upaya yang ditekankan pada terjadinya perubahanperilaku,
baik pada individu maupun masyarakat. Area pendidikan kesehatanmeliputi…..
a. Knowledge (Pengetahuan), Attitude (Sikap) dan Practice (Perilaku).
b. Healthy Behaviour, Knowledge (Pengetahuan), Attitude (Sikap) dan Practice (Perilaku).

c. Healthy Life Style, Knowledge (Pengetahuan), Attitude (Sikap) dan Practice (Perilaku).

d. Semua benar.

e. Semua salah.

32.Sarana sanitasi lingkungan dibangun untuk masyarakat, misalnya jamban (kakus, WC)keluarga,
jamban umum, MCK (sarana mandi, cuci, dan kakus), tempat sampah, dansebagainya, adalah peran
pendidikan kesehatan dalam…..
a. Peran Pendidikan Kesehatan dalam Kesehatan Masyarakat
b. Peran Pendidikan Kesehatan dalam Faktor Lingkungan

c. Peran Pendidikan Kesehatan dalam Perilaku

d. Peran Pendidikan Kesehatan dalam Pelayanan Kesehatan

e. Peran Pendidikan Kesehatan dalam Faktor Hereditas


33.Pendidikan kesehatan diperlukan pada kelompok orang tua, agar masyarakat atauorang tua
menyadari dan melakukan hal-hal yang dapat mewariskan kesehatan yangbaik kepada keturunan
mereka, adalah peran pendidikan kesehatan dalam…..
a. Peran Pendidikan Kesehatan dalam Kesehatan Masyarakat
b. Peran Pendidikan Kesehatan dalam Faktor Lingkungan

c. Peran Pendidikan Kesehatan dalam Perilaku

d. Peran Pendidikan Kesehatan dalam Pelayanan Kesehatan

e. Peran Pendidikan Kesehatan dalam Faktor Hereditas

34.Pendidikan kesehatan ialah suatu upaya atau kegiatan untuk menciptakan perilakumasyarakat
yang kondusif untuk kesehatan. Artinya, pendidikan kesehatan berupayaagar…..
a. Masyarakat menyadari atau mengetahui bagaimana cara memelihara kesehatan mereka
b. Bagaimana cara masyarakat menghindari atau mencegah hal-hal yang merugikan kesehatan mereka
dan kesehatan orang lain

c. Ke mana seharusnya masyarakat mencari pengobatan bilamana sakit

d. Semua benar

e. Semua salah

35. Respons seseorang terhadap stimulus atau objek yg berkaitan, misalnya aktivitas ygberkaitan
dengan upaya mempertahankan dan meningkatkan kesehatan adalahklasifikasi perilaku kesehatan
yaitu…..
a. Healthy Behavior
b. Illness Behavior

c. The Sick Role Behavior

d. Health Knowledges

e. Health Practice

36.Target yang ditetapkan pemerintah terhadap pelayanan Kesehatan Ibu dan Anakadalah:
a. Persalinan ditolong oleh tenaga kesehatan terlatih 100 %
b. Pelayanan ANC (K1) 100 %

c. ASI Eksklusif pada bayi usia 0 – 6 bulan 100 %

d. Cakupan peserta KB aktif 85 %

e. Cakupan imunisasi dasar lengkap bayi 0 – 11 bulan 80 %

37.Pasangan suami isteri dengan 5 orang anak memutuskan untuk menggunakankontrasepsi mantap
agar isterinya tidak hamil lagi. Itu mberarti mereka telahmenyadari pentingnya ber-KB. Sasaran
pelaksanaan program KB adalah:
a. Semua wanita usia subur
b. Semua wanita usia subur usia 15-49 tahun

c. Semua wanita usia subur yang telah menikah

d. Semua pasangan usia subur yang telah menikah dan istrinya berusia 15-49 tahun

e. Semua pasangan usia subur yang telah menikah dan suaminya berusia 15-49 tahun

38.Kondisi 4T yang merupakan penyumbang kematian ibu terbesar adalah di bawah ini,kecuali:
a. Terlalu muda melahirkan
b. Terlalu sering melahirkan

c. Terlalu dekat jarak melahirkan

d. Terlalu jauh tempat melahirkan

e. Terlalu tua melahirkan

39.Angka kematian ibu dan angka kematian bayi di Indonesia masih jauh dari harapan.Angka
kematian ibu di Indonesia pada tahun 2012 dan 2015 berturut-turut adalah:
a. 315 dan 305 per 100.000 kelahiran hidup
b. 295 dan 305 per 100.000 kelahiran hidup

c. 359 dan 305 per 100.000 kelahiran hidup

d. 395 dan 350 per 100.000 kelahiran hidup

e. 315 dan 350 per 100.000 kelahiran hidup

40.Cakupan pelayanan ANC, pelayanan persalinan oleh tenaga kesehatan sertapelayanan nifas di
provinsi Maluku masih rendah. Penyebabnya adalah:
a. Akses ke tempat pelayanan kesehatan yang sulit
b. Pelayanan kesehatan yang pilih kasih oleh nakes

c. Jumlah obat terbatas

d. Adat istiadat yang mengharuskan ibu bersalin ke dukun

e. Dinas kesehatan yang berpangku tangan

41.Metode apakah yang paling tepat untu melakukan penyuluhan diare?


a. Wawancara
b. Konseling

c. Role play

d. Ceramah

e. Seminar

42.Anda diminta membantu suatu organisasi menyususn perilaku hidup sehat. Kegiatantersebut
memberikan pendidikan tentang makanan sehat dan caramempersiapkannya, ketrampilan
menghitung kalori dan jenis olah raga apa yang baikuntuk kardiovaskuler dan daya tahan. Strategi
apakah yang digunakan dalamprogram tersebut?
a. Edukasi
b. Kemitraan

c. Pemberdayaan masyarakat

d. Peningkatan kapabilitas

e. Semua benar

43.Untuk menanggulangi wabah DBD gubernur melakukan gerakan 3M yangdisosialisasikan


melalui slogan dan radio spot. Termasuk kategori apakah cara ini??
a. Content
b. Context

c. Clarity

d. Continuity

e. Consistency

44.Seorang perempuan usia 20 tahun datang ke praktek pribadi anda dengan keluhansering kencing.
Keluhan tersebut disertai mudah merasa haus sehingga sering minum.Menurut rekan kerjanya dia
kelihatan lebih kurus dan pucat padahal nafsu makanbiasa dan cenderung sering ngemil karena
mudah lapar. Pasien bekerja sebagaikaryawan perusahaan rokok kecil, belum menikah dan tinggal
bersama kakekknyakarena ibunya sudah meninggal 3 tahun yang lalu. Faktor resiko apa yang
palingpenting digali untuk memastikan diagnosis pada kasus tersebut?
a. Pola makan
b. Stress dalam pekerjaan

c. Faktor keturunan

d. Kondisi lingkungan tempat kerja

e. Kondisi lingkungan rumah

45.Seorang perempuan usia 20 tahun datang ke praktek pribadi anda dengan keluhansering kencing.
Keluhan tersebut disertai mudah merasa haus sehingga sering minum.Menurut rekan kerjanya dia
keliahtan lebih kurus dan pucat padahal nafsu makanbiasa dan cenderung sering ngemil karena
mudah lapar. Pasien bekerja sebagaikaryawan perusahaan rokok kecil, belum menikah dan tinggal
bersama kakekknyakarena ibunya sudah meninggal 3 tahun yang lalu. Hasil pemeriksaan
laboratoriummemberikan hasil GDP=253 mg/dl, GD2PP=530 mg/dl dan urin reduksi +3. Saran
apayang paling penting diberikan pada pasien dalam proses manajemen terapi?
a. Penyuluhan tentang pola diet dan aktivitas fisik yang dianjurkan
b. Latihan terapi mandiri menggunakan injeksi
c. Memberikan instruksi pengobatan secara jelas

d. Penggunaan pelindung kaki untuk mencegah luka

e. Jadwal control rutin dan motivasi pentingnya kontrol

46.

a. 1-2-3-4-5

b. 4-3-2-1-5

c. 1-3-4-2-5

d. 1-4-3-2-5

e. 1-4-2-3-5

47.Munculnya penyakit tertentu yang berasal dari satu sumber tunggal dalam satukelompok,
populasi masyarakat atau wilayah yang melebihi tingkat kebiasaan yangdiperkirakan disebut….
a. Epidemic
b. Hiperendemi

c. Sporadik

d. Endemi

e. Pandemi

48.Surveilans epidemiologi dilakukan terhadap …..


a. Penyakit yang dapat menjadi endemis
b. Penyakit yang dapat menimbulkan epidemi

c. Penyakit baru yang dapat menimbulkan masalah epidemiologis

d. Penyakit yang dapat menimbulkan epidemi ulang

e. Semua jawaban benar

49.Melakukan pengawasan terus-menerus terhadap distribusi dan kecenderunganinsidensi penyakit


merupakan kegiatan….
a. Surveilans penyakit
b. Surveilans individu

c. Surveilans berbasis laboratorium

d. Surveilans terpadu

e. Surveilans kesehatan masyarakat global

50.Yang tidak termasuk kriteria surveilans berbasis indicator adalah…..


a. Lebih sensitif
b. Lebih spesifik

c. Format ditentukan

d. Interval waktu mingguan atau bulanan

e. Respon system kewaspadaan dini

51.Attribuatable risk dihitung dengan mengurangi angka insidensi (angka kematian)penyakit pada
individu yang tidak terpajan dari individu yang terpajan. Attributableadalah...
a. Risiko yang diperoleh dari hasil penelitian prospektif
b. Risiko yang menyatakan besarnya risiko yang harus ditanggung oleh kelompok yang terpajan.

c. Risiko perorangan atau perbedaaan risiko

d. Risiko yang merupakan rasio yang tertinggi

e. Risiko yang bersifat Familial.

52.Memberikan penerangan pada masyarakat tentang manfaat yang diperoleh bila faktorpenyebab
penyakit dapat dihindarkan dan menyusun rencana pencegahan penyakit.Pernyataan tersebut “hal
penting” dalam risiko...
a. Atribut
b. Populasi

c. Relatif

d. Marker

e. Mordibitas.

53.Sub-disiplin ilmu Epidemiologi yang menitik beratkan perhatian kepada penyebab danfrekuensi
penyakit serta factor-faktor yang mempengaruhi prognosis dikenal denganistilah :
a. Epidemiologi Genetik
b. Epidemiologi mikro

c. Epidemiologi nutrisi

d. Epidemiologi Makro

e. Bukan A,B atau C


54.Pernyataan dibawah ini yang bukan merupakan pernyataan yang benar tentangkomponen
Epidemiologi yaitu :
a. Observasi lapangan memberikan informasi tentang penyebab langsung penyebab penyakit
b. Observasi lapangan mesti diuji lagi dengan hipotesis kausal

c. Survai merupakan pengujian terhadap sekumpulan unit-unit

d. Observasi lapangan mesti diuji lagi dengan hipotesis aktual

e. Semuanya benar

55.Tujuan penelitian epidemiologi dapat diarahkan pada dua sasaran utama yangmemiliki tujuan
sendiri. yang di maksud adalah..
a. Memberikan informasi/ rekomendasi secara berkala kepada kepala desa tentang situasi penyakit
desa/kesehatan warga desa dan intruksi pada saat pertemuan musyawarahmasyarakat desa
b. Dengan melakukan kegiatan pengamatan dan pemantauan situasi penyakit/kesehatan masyarakat
desa dan kemungkinan ancaman terjadinya KLB secara terus menerus

c. Bersama masyarakat secara berkala dan terjadwal melakukan upaya-upaya pencegahan dan
penanggulangan penyakit

d. Mencari faktor penyebab atau faktor risiko terjadinya penyakit dan menentukan status
kesehatan,situasi penyakit masyarakat dalam masyarakat yang meliputi pola penyakit di suatu
tempat

e. Pengamatan terhadap lebih dari seorang atau kelompok individu sehingga sifat kelompok dan
besarnya risiko serta yang terjadi dapat di nilai atau di ukur

56.Pada pertengahan tahun 2015 di kecamatan Baguala jumlah penduduknya 5000.Selama tahun
2015 tersebut terdapat 20 orang yang meninggal dunia karena Gagal jantung kongestive. maka
kematian (Cause disease spesific death rate) akibat Gagaljantung kongestive adalah…
a. 2 kematian per 1000 penduduk
b. 3 kematian per 1000 penduduk

c. 4 kematian per 1000 penduduk

d. 5 kematian per 1000 penduduk

e. 6 kematian per 1000 penduduk

57.Angka kematian kasar adalah jumlah kematian yg dicatat selama satu tahun per 1000penduduk
di pertengahan tahun yg sama, adalah definisi dari…
a. Case fatality Rate (CFR)
b. Crude Death Rate (CDR)

c. Spesific Death Rate (SDR)

d. Point Prevalence Rate

e. Period Prevalence Rate


58.Banyaknya bayi Berat Badan Lahir Rendah (BBLR), Status gizi ibu dan bayi, Keadaansosial
ekonomi, Penyakit infeksi terutama ISPA, dan Pertolongan persalinan adalahfaktor-faktor yang
berkaitan dengan angka pengukuran…
a. Perinatal mortality rate (PMR)
b. Infant mortality rate (IMR)

c. Neonatal mortality rate (NMR)

d. Post Neonatal mortality rate (PNMR)

e. Maternal Mortality Rate (MMR)

59.Penyakit infeksi yang sebenarnya dapat dicegah dengan imunisasi, Diare ygmengakibatkan
dehidrasi, Lingkungan dan higiene sanitasi yg kurang memadai, danGizi buruk dan penurunan daya
tahan tubuh adalah faktor-faktor yang berhubungandengan angka pengukuran…
a. Perinatal mortality rate (PMR)
b. Infant mortality rate (IMR)

c. Neonatal mortality rate (NMR)

d. Post Neonatal mortality rate (PNMR)

e. Maternal Mortality Rate (MMR)

60.Keadaan sosial ekonomi, Kesehatan ibu selama hamil, bersalin dan nifas, Pelayanankesehatan
terhadap ibu, dan Pertolongan persalinan dan perawatan masa nifasadalah faktor-faktor yang
berhubungan dengan angka pengukuran…
a. Perinatal mortality rate (PMR)
b. Infant mortality rate (IMR)

c. Neonatal mortality rate (NMR)

d. Post Neonatal mortality rate (PNMR)

e. Maternal Mortality Rate (MMR)

61.Puskesmas di dalam masyarakat sangat penting oleh karena?


a. Puskesmas berperan untuk mencari sumber penyakit di suatu daerah
b. Puskesmas bertugas untuk membiayai semua biaya perawatan pasien

c. Puskesmas bertugas untuk mencari sumber penyakit dan membiayai semua biaya perawatan dari
pasien

d. Puskesmas bertugas meningkatkan kesadaran berobat pasien

e. Puskesmas berperan menyelenggarakan upaya kesehatan untuk meningkatkan kesadaran,


kemauan dan kemampuan hidup sehat bagi setiap penduduk agar memperoleh derajat kesehatan
yang optimal.
62.Perilaku sendiri menurut Lawrence Green dilatarbelakangi 3 faktor pokok, sebutkan 3 faktor
tersebut?
a. Faktor lingkungan, faktor predisposisi dan faktor penguat
b. Faktor predisposisi, faktor pendukung dan faktor penguat

c. Faktor penguat, faktor predisposisi dan faktor penyebabnya

d. Faktor penguat, faktor penyebab dan faktor pendukung

e. Faktor penguat, faktor penyebab dan faktor pendukung

63.Puskesmas sebagai Pusat Pelayanan Kesehatan di masyarakat adalah memiliki fungsisebagai


kecuali
a. Untuk mencari permasalahan penyakit di suatu daerah
b. Melayani Rawat nginap atau rawat jalan

c. Mencari sumber penyakit dalam permasalahan kesehatan

d. Lebih mengarah ke Upaya Pelayanan Promotif

e. Semua Benar

64.Berikut ini adalah bentuk dari upaya upaya promotif manusia untuk memelihara
danmeningkatkan derajat kesehatan agar terhindar dari penyakit dan masalah kesehatan,kecuali…
a. Sanitasi
b. Obat mahal

c. Konseling sehat

d. Asuransi

e. Gizi

65.Dibawah yang merupakan fungsi dan tanggung jawab dari manajemen kesehatanadalah …
a. Perencanaan dan pengawasan
b. Penelitiaan dan pengawasan

c. perencanaan dan rujukan

d. administrasi dan pengawasan

e. pengawasan dan rujukan

66.Pengertian penyakit yang terjadi akibat interaksi antara agent (Non living agent)dengan host
dalam hal ini manusia (faktor predisposisi, infeksi, dan lain-lain) danlingkungan sekitar (source and
vehicle of agent) di sebut ….
a. Penyakit kronis
b. Penyakit tidak menular

c. Penyakit akut
d. Penyakut menular

e. Penyakit degenerative

67.Pernyataan yang salah tentang peranan faktor-faktor terhadap kemunculan suatupenyakit dapat
berupa :
A. Hubungan diantara faktor biasanya hanya berupa hubungan kausatif.
B. Agen sering dikatagorikan sebagai bagian yang terpisah dari segitiga hospes-agen lingkungan

C. Agen dapat juga ditempatkan sebagai bagian dari lingkungan

D. Agen dapat juga ditempatkan sebagai bagian dari epidemiologi

E. Selain jawaban benar

68.Berikut dibawah ini merupakan syarat suatu agen yang harus dipenuhi sebagaipenyebab
penyakit, Kecuali :
A. Agen harus diperlihatkan keberadaannya pada semua kasus dengan isolasi pada biakan murni.
B. Agen penyebab tidak ditemukan pada kasus lainnya.

C. Agen yang telah terisolasikan harus dapat mereproduksi penyakit yang sama pada hewan percobaan

D. Agen tidak dapat diisolasikan dari penyakit eksperimen yang dihasilkan.

E. Semua jawaban benar

69.Faktor risiko yang telah mendapat dukungan ilmiah/penelitian, dalam peranannyasebagai faktor
yang berperan dalam kejadian suatu penyakit disebut
a. Suspected Risk Factors
b. Unchangeable Risk Factors

c. Suspected Risk Factors

d. New Communicable Disease

e. Established Risk Factors

70.Faktor risiko yang belum mendapat dukungan ilmiah/penelitian, dalam perananyasebagai faktor
yang berperan dalam kejadian suatu penyakit adalah….
a. Suspected Risk Factors
b. Unchangeable Risk Factors

c. Suspected Risk Factors

d. New Communicable Disease

e. Established Risk Factors

71. Jumlah penduduk di sebuah negara pada pertengahan tahun 2017 adalah185.000.000 orang dan
pada tahun 2018 meningkat menjadi 190.000.000 orang dankemudian pada pertengahan tahun 2019
meningkat menjadi 196.000.000. Berapapenambahan penduduk absolut di negara tersebut pada
tahun 2018?
a. 5.000.000 orang
b. 5.500.000 orang

c. 11.000.000 orang

d. 2,7%

e. 97,3%

72.Di sebuah wilayah dengan jumlah penduduk 5,000 orang, jumlah penduduk wanitaadalah 2400
orang dan jumlah penduduk laki-laki adalah 2600. Berapakah sex rasiowilayah tersebut?
a. 92 per 100
b. 108 per 100

c. 24:26

d. 50:50

e. 24/5000 dan 26/5000

73.Dalam kependudukan, keadaan yang ditandai dengan adanya perubahan darimortalitas dan
morbiditas yang dulunya lebih disebabkan oleh penyakit infeksi(infectious disease) atau penyakit
menular (communicable disease) sekarang lebihsering disebabkan oleh penyakit-penyakit yang
sifatnya kronis atau tidak menular,dikenal sebagai:
a. Demografi
b. Epidemiologi

c. Bonus Demografi

d. Transisi epidemiologi

e. Piramida penduduk

74.Dalam kependudukan, keadaan yang ditandai dengan umlah penduduk usia produktif(berusia 15-
64 tahun) lebih besar dibandingkan penduduk usia tidak produktif(berusia di bawah 15 tahun dan di
atas 64 tahun), dikenal sebagai:
a. Demografi
b. Epidemiologi

c. Bonus Demografi

d. Transisi epidemiologi

e. Piramida penduduk

75.Komposisi penduduk berdasarkan usia dan jenis kelamin digambarkan sebagai duadiagram
batang, pada satu sisi menunjukkan jumlah penduduk laki-laki dan pada sisilainnya bisa
menunjukkan jumlah penduduk perempuan dalam kelompok interval usiapenduduk lima tahunan,
dikenal sebagai:
a. Demografi
b. Epidemiologi

c. Bonus Demografi

d. Transisi epidemiologi

e. Piramida penduduk

76.Kekebalan yang diperoleh melalui imunisasi pasif berlangsung selama


a. 0-7 bulan
b. 3-9 bulan

c. 5-8 bulan

d. 3-6 bulan

e. 1-2 bulan

77.Efek samping pemberian imunisasi DPT adalah”


a. Mual muntah yang tidak membahayakan
b. Daire yang akan berhenti setelah 2 hari

c. Demam yang dapat diatasi dengan obay penurun panas

d. Ruam kulit yang akan hilang setelah 2 hari

e. Gatal-gatal kemerahan

78.Imunisasi yang memberikan perlindungan terhadap campak,gondongan dan campakjerman


adalah:
a. Imunisasi TT
b. Imunisasi MMR

c. Imunisasi DT

d. Imunisasi HBV

e. Imunisasi DPT

79.Definisi dari KIPI yaitu:


a. Semua kejadian sakit dan kematian yang terjadi dalam masa 1 tahun setelah imunisasi
b. Semua kejadian sakit dan kematian yang terjadi dalam masa imunisasi

c. Semua kejadian sakit dan kematian yang terjadi dalam masa 1 minggu setelah imunisasi

d. Semua kejadian sakit dan kematian yang terjadi setelah imunisasi

e. Semua kejadian sakit dan kematian yang terjadi dalam 1 bulan setelah imunisasi
80.Usia yang tepat untukpemberian imunisasi BCG pada anak adalah:
a. < 3 bulan
b. > 2 bulan

c. < 2 bulan

d. > 3 bulan

e. 2-3 bulan.

81.Bagaimana urutan siklus fungsi manajemen …


a. Planning Actuating -> Organizing ->Controlling
b. Controlling -> Organizing -> Planning Actuating

c. Planning job -> Organizing -> Controling

d. Organinzing -> Controlling -> Planning Job

e. Organizing -> Planning Actuating ->Controlling

82.Badan Penyantun Puskesmas (BPP) berada dalam tanggung jawab perangkat kepaladesa SEBAB
Badan penyantun Puskesmas bertujuan untuk mendorong masyarakatuntuk diadakannya
musyawarah.
a. Pernyataan A benar, pernyataan B benar dan saling berhubungan
b. Pernyataan A benar, pernyataan B benar, dan tidak berhubungan

c. Pernyataan A benar, pernyataan B salah

d. Pernyataan A salah, pernyataan B benar

e. Pernyataan A salah, pernyataan B salah

83.SP2TP memuat data tentang angka kesakitan, anka kematian, gizi, KIA, bayi,dan datatentang
obat-obatan SEBAB SP2TP merupakan sisem pencatatan dan pelaporantingkat puskesmas yang
sesuai dengan amanat SKN 2004
a. Pernyataan A benar, pernyataan B benar dan saling berhubungan
b. Pernyataan A benar, pernyataan B benar, dan tidak berhubungan

c. Pernyataan A benar, pernyataan B salah

d. Pernyataan A salah, pernyataan B benar

e. Pernyataan A salah, pernyataan B salah

84.Hasil pelaporan SP2PT pertama kali harus dikirimkan ke…….


a. Dinas Kesehatan Provinsi
b. Departemen Kesehatan Pusat

c. Dinas Kesehatan Kabupaten-Kota

d. Puskesmas
e. Semua salah

85.Di bawah yang mana merupakan pengertian dari Sertifikasi Puskesma dan TataKerja?
a. upaya untuk melakukan penilaian prestasi sehingga pembinaan dalam rangka perkembangan
fungsi puskesmas dapat dilaksanakan lebih terarah.
b. Mendapatkan gambaran secara menyeluruh perkembangan puskesmas dalam rangka mawas diri.

c. Mendapatkan masukan untuk perencanan puskesmas dimasa yang akan datang.

d. Stratifikasi puskesmas dilaksanakan setahun sekali secara menyeluruh

e. Semua benar

86.Syarat dan Sumber Air minum adalah sebagai berikut


a. Air sumur dangkal air yg keluar dari dlm tanah + 16 s/d 20 m dari permukaan tanah (tidak dapat
diminum langsung) dan Air sumur dalam air yg berasal dari lapisan air kedua didalam tanah (diatas 15
meter) dpt diminum secara langsung.
b. Air sumur dangkal air yg keluar dari dlm tanah + 5 s/d 15 m dari permukaan tanah (tidak dapat
diminum langsung) dan Air sumur dalam air yg berasal dari lapisan air kedua didalam tanah (diatas 20
meter) dpt diminum secara langsung.

c. Air sumur dangkal air yg keluar dari dlm tanah + 5 s/d 15 m dari permukaan tanah (tidak
dapat diminum langsung) dan Air sumur dalam air yg berasal dari lapisan air kedua didalam
tanah (diatas 15 meter) dpt diminum secara langsung.

d. Air sumur dangkal air yg keluar dari dlm tanah + 5 s/d 15 m dari permukaan tanah (tidak dapat
diminum langsung) dan Air sumur dalam air yg berasal dari lapisan air didalam tanah (diatas 15 meter)
dpt diminum secara langsung.

e. Air sumur dangkal air yg keluar dari dlm tanah + 5 s/d 15 m dari permukaan tanah (tidak dapat
diminum langsung) dan Air sumur dalam air yg berasal dari lapisan air kedua didalam tanah (diatas 10
meter) dpt diminum secara langsung.

87.Yang benar untuk Penyediaan Air Bersih


a. Tubuh orang dewasa sekitar 60-65% berat badan terdiri dari air, untuk anak2 sekitar 65% dan untuk
bayi sekitar 80%.Menurut WHO untuk negara maju air 60 – 120 liter/hari Negara sedang berkembang
(Indonesia) air 30 – 60 liter/hari
b. Tubuh orang dewasa sekitar 55-60% berat badan terdiri dari air, untuk anak2 sekitar 60% dan untuk
bayi sekitar 80%.Menurut WHO untuk negara maju air 60 – 120 liter/hari Negara sedang berkembang
(Indonesia) air 30 – 60 liter/hari

c. Tubuh orang dewasa sekitar 55-60% berat badan terdiri dari air, untuk anak2 sekitar 65%
dan untuk bayi sekitar 80%.Menurut WHO untuk negara maju air 60 – 120 liter/hari Negara
sedang berkembang (Indonesia) air 30 – 60 liter/hari

d. Tubuh orang dewasa sekitar 55-60% berat badan terdiri dari air, untuk anak2 sekitar 65% dan untuk
bayi sekitar 70%.Menurut WHO untuk negara maju air 60 – 120 liter/hari Negara sedang berkembang
(Indonesia) air 30 – 60 liter/hari

e. Tubuh orang dewasa sekitar 55-60% berat badan terdiri dari air, untuk anak2 sekitar 65% dan untuk
bayi sekitar 80%.Menurut WHO untuk negara maju air 60 – 120 liter/hari Negara sedang berkembang
(Indonesia) air 65 -70 liter/hari
88.Usaha-Usaha Pengorganisasian Masyarakat secara berurutan adalah sebagai berikut
a. Perbaikan Sanitasi, Pemberantasan Penyakit menilar, Penggorganisasian pelayanan Medis,
Pendidikan dan kebersihan, Kebutuhan hidup yang l;ayak
b. Pemberantasan penyakit menular, Pendidikan, Perbaikan sanitasi lingkungan, Hidup yang layak
Pengorganisasian pelayanan medis

c. Pebaikan sanitasi lingkungan, Pemberantasan penyakit menular, Pengorganisasian pelayanan


medis, Kehidupan hidup yang layak

d. Pengorganisasian pelayanan medis, Perbaikan sanitasi lingkungan, Pemberantasan penyakit menular,


Hidup yang layak

e. Kebutuhan Hidup yang layak, Perawatan untuk diagnose dan pengobatan, Pengorganisasian
pelayanan medis, Pendidikan untuk kebersihan perorangan, Pebaikan sanitasi lingkungan

89.Langkah-langkah dalam memberikan ceramah dan demonstrasi, karena kedua dalammemberikan


penyuluhan kesehatan masyarakat.kecuali
a. Persiapan Menentukan tujuan., Sasaran Materi.
b. Topik yang dikemukakan hanya satu masalah sesuai dengan kebutuhan sasaran.dan Mempersiapkan
alat peraga yang sesuai dengan topic.

c. Menentukan waktu dan tempat. Dan Mempersiapkan bahan bacaan bila diperlukan

d. Menjelaskan pokok permasalahan sesuai yang kita pahami

e. Pandangan penceramah dalam menyampaikan materi merata keseluruh sasaran.

90.Dampak yg ditimbulkan air limbah terhadap kesmas dan lingkunan bilatidak diolahdengan benar
mengakibatkan
a. Menjadi transmisi (media) penyebaran berbagai penyakit terutama kolera,
b. Menjadi media berkembangbiaknya mikroorganisme pathogen

c. Menjadi tempat berkembangbiaknya nyamuk atau tempat hidup larva nyamuk.Menimbulkan bau
yang tidak enak serta pandangan yang tidak sedap

d. Merupakan sumber pencemaran air dalam tanah, dan lingkungan hidup lainnya.

e. Mengurangi produktivitas manusia, krn orang bekerja dgn tidak nyaman.

91.Pernyataan dibawah ini yang bukan merupakan pernyataan yang benar tentangkomponen
Epidemiologi yaitu…..
a. Observasi lapangan memberikan informasi tentang penyebab langsung penyebab penyakit
b. Observasi lapangan mesti diuji lagi dengan hipotesis kausal

c. Survai merupakan pengujian terhadap sekumpulan unit-unit

d. Observasi lapangan mesti diuji lagi dengan hipotesis aktual

e. Semuanya benar
92.Ruang lingkup epidemiologi merupakan sebuah masalah kesehatan. Salah satunyaadalah,
keadaan dimana suatu masalah kesehatan frekuensinya dalam waktu singkatmemperlihatkan
peningkatan yang amat tinggi dan serta penyebarannya mencakupwilayah yang amat luas. Hal
tersebut merupakan pengertian dari…..
a. Epidemi
b. Pandemik

c. Endemik

d. Saporadik

e. Wabah

93.Kasus penyakit malaria di Kabupaten Maluku tengah pada waktu dilakukan surveipada juli 2017
adalah 100 orang dari 4000 penduduk dikecamatan tersebut.Berapakah point prevalence rate
malaria di kabupaten Maluku Tengah tersebut…..
a. 23 kasus per 1000 orang
b. 24 kasus per 1000 orang

c. 25 kasus per 1000 orang

d. 26 kasus per 1000 orang

e. 27 kasus per 1000 orang

94.Di Desa Hatu terdapat 170 kasus penderita hipertensi dalam 1 tahun terakhir.Diketahui jumlah
penduduk sampai pada tanggal 1 Agustus 2017 sebanyak 20.300penduduk, dengan jumlah
penduduk pria sebanyak 11.200 dan penduduk wanitasebanyak 9.100 penduduk. Apabila dalam 1
tahun di desa Hatu terdapat 170 kasuskematian akibat hipertensi, maka pengukuran angka kematian
yang terjadi di desaHatu disebut…
a. Case fatality Rate (CFR)
b. Crude Death Rate (CDR)

c. Spesific Death Rate (SDR)

d. Point Prevalence Rate

e. Period Prevalence Rate

95.Pada Desa Liliboy berpenduduk 4500 org terdapat kejadian wabah luar biasa,ditemukan 5 warga
meninggal, 40 warga rawat jalan dan 150 warga rawat inap,bagaimana menentukan keparahan
kasus epidemiologi tersebut…..
a. Insidensi
b. Prevalensi

c. Case Fatality Rate

d. Attack Rate
e. Odds Ratio

96.Syarat Manajemen puskesmas sesuai dengan komsep puskesmas yaitu


a. Perencanaan
b. Pelaksanaan

c. Pengendalian

d. Pengawasan,dan pertanggung jawaban

e. Semua diatas benar

97.

a. 1,2,3

b. 1,3

c. 2,4

d. 4 saja

e. Semua benar

98.Sebagai Badan penyantun puskesmas (BPP) yaitu:


a. Lurah
b. Bupati

c. Kepala desa

d. Camat

e. Pak RT

99.Di indonesia banyak terdapat beberapa masalah kesehatan penduduk yang masi perlumendapat
perhatian secara sungguh-sungguh dari semua pihak antaralain.KECUALI………
a. Anemia pada ibu hamil
b. Ibu hamil dapat menyebabkan kekurangan kalori

c. Kekurangan kalori dan protein pada bayi dan anak-anak terutama didaerah endemic

d. Kekurangan vitamin A pada anak

e. Anemia pada kelompok mahasiswa,anak-anak usia sekolah


100. Yang ttermasuk dalam rincian kegiatan KIA (kesehatan Ibu dan Anak)adaalah (kecuali) ?
a. Jumlah Ibu Hamil
b. TT.Ibu Hamil

c. Jumlah Persalinan

d. KB (keluarga Berencana)

e. Jumlah Gizi BaiK

Anda mungkin juga menyukai