Anda di halaman 1dari 12

ULANGAN MID SEMESTER GENAP

KELAS VIII
BAHASA INDONESIA

1. Bacalah teks ulasan berikut!

Film Di balik '98 adalah film yang diproduksi


oleh MNC Pictures yang menceritakan
tentang peristiwa kerusuhan yang terjadi
pada tahun 1998. Semua rakyat indonesia
pasti sudah tahu tentang peristiwa Mei 1988.
Waktu itu adalah saat-saat krisis bagi takhta
kepresidenan Soeharto dan juga Orde Baru.
Tetapi ada film di balik 98, di balik panasnya
keadaan politik, banyak sekali makna yang
bisa dipetik nilai kemanusiaanya

Teks tersebut termasuk bagian........


a. Orientasi c. tafsiran
b. Komplikasi d. Evaluasi

2. Bacalah teks ulasan berikut!

Surga yang Tak Dirindukan merupakan


film terlaris 2015. Film ini dibintangi
oleh Fedi Nuril, Laudya Cynthyia Bella,
Ralineshah, Zaskia Adya Mecca,
Sandrinna Michelle, dan lain-lain.
Diproduksi oleh ManojPunjabi dan
sutradara Kuntz Agus. Skenarionya
ditulis Alim Sudio dan di produksi MD
Pictures.

Teks tersebut termasuk bagian......


a. Orientasi c. tafsiran
b. Kompikasi d. Evaluasi

3. Bacalah teks berikut!


Menggunakan pupuk berbahan dasar kimia memang bisa mempercepat pertumbuhan
tanaman dan dapat meningkatkan hasil panen. Namun, pupuk kimia memiliki dampak
negatif bagi lingkungan sekitarnya, karena pupuk ini dapat mencemari lingkungan.
Bahkan pupuk kimia juga dapat membuat buah-buahan yang dihasilkan terkontaminasi
oleh zat-zat kimia yang berbahaya bagi tubuh manusia oleh karena itu, tinggalkanlah
pupuk kimia dan beralilah ke pupuk kompos. Selain harganya yang murah, pupuk
kompos juga aman dan tidak menimbulkan efek negatif bagi buah yang dihasilkan

acalah
Teks tersebut termasuk teks.....
a. Persuasi c. narasi
b. Eksposisi d. Fabel

4. Perhatikan ulasan berikut!

Cerita utama dalam buku Filosofi Kooi bercerita


tentang Ben dan Jody. Ben merupakan seorang
barista yang andal dalam meramu kopi. Ben dan
Jody mendirikan suatu kedai kopi yang disebut
“FilosoofiKooi Temukan Diri Anda di Sini”. Ben
memberikan sebuah gambaran singkat mengenai
filosofi kooi dari setiap ramuan kopi yang
disuguhkannya di kedai tersebut. Kedai tersebut
menjadi sangat ramai dan penuh pengunjung.

Dewi lestari atau Dee mampu mencairkan kesan


monoton dengan ungkapan-ungkapan cerdas di
dalamnya. Kelebihan dari novel ini adalah
memberikan pesan moral, gaya bahasa dan
pemilihan kalimat tidak terlalu rumit serta lebih
mudah dipahami dibandingkan buku yang Dee
lainnya seperti ‘Supernova’. Jadi kalau kita membaca
novel ini bisa langsung memahami isi dari novel
tersebut

Hal yang dibahas pada penggalan ulasan tersebut adalah...


a. Keunggulan buku c. Bahasa
b. Kelemahan buku d. Kepengarangan

5. Perhatikan kutipan novel berikut!


Bapak selalu membanding-
bandingkan aku dengan Mas Bagus,
abangku yang kuliah di jurusan
pertambangan. Mas Bagus selalu
baik di mata bapak Bapak selalu
membanggakan prestasi Mas Bagus
karena selalu menjadi juara kelas
ketika masih di SMU. Adapun aku,
meskipun pernah masuk peringkat
sepuluh besar tapi nilai raporku tak
setinggi nilai rapor Mas Bagus
Watak tokoh Bapak dalam kutipan novel tersebut adalah.....
a. Suka membanding-bandingkan anak-nya
b. Selalu membela anak yang lebih kecil
c. Tokoh tidak perhatian pada keluarganya
d. Membandingkan tokoh aku dengan Bagus

6. Perhatikan wacana berikut ini!

Selain itu, semua tulisan yang terdapat dalam buku


ini mempunyai banyak manfaat yang akan kita
peroleh jika kita membacanya. Akan terlihat buku
ini sangat kaya cakupannya. Bahasanya mudah
dimengerti dan mudah untuk dipahami. Dalam
buku ini banyak manfaat yang akan kita peroleh,
seperti kompos yang bermanfaat bagi penyuburan
tanah, penggemburan tanah,pengisian pot
tanaman, mengurangi pencemaran lingkungan dan
menambah pendapatan.

Buku di atas membahas bidang....


a. Teknik pertanian
b. Teknik bercocok tanam
c. Wirausaha di bidang tanaman dalam pot
d. Teknik melestarikan lingkungan

7. Perhatikan wacana berikut ini!

Di dalam buku ini terdapat berbagai


keterampilan dasar dalam bercocok tanam.
Seharusnya anak-anak itu sendiri harus
dibekali keterampilan yang akan
bermanfaat jika anak itu sendiri sering
membaca buku ini dan berbagai buku
pengetahuan lainnya. Mereka akan
memperoleh berbagai pengetahuan dan
keterampilan yang akan membekali mereka
kelak nanti. Mereka juga dapat
memanfaatkan buku ini sebagai peluang
usaha yang sangat menguntungkan kelak di
kemudian hari.
Paragraf tersebut memaparkan tentang.....
a. Kekurangan isi buku
b. Kegunaan buku
c. Kesesuaian kelompok umur pembaca
d. Nilai komersial buku

8. Berikut ciri-ciri teks persuasif adalah kecuali....


a. Dikarenakan tujuan utamanya untuk mempengaruhi pembaca, paragraf persuasi
memiliki alasan-alasan yang kuat disertai dengan data dan fakta.
b. Paragraf ini berusaha meyakinkan pembacanya untuk melakukan atau mempercayai
yang ditulis oleh penulis.
c. Paragraf persuasi banyak menggunakan kata-kata ajakab seperti ayo, mari,
lakukanlah, dan lain-lain.
d. Paragraf persuasi berisi tentang konflik agar kepercayaan pembacanya tidak hilang
dan supaya kesepakatan pendapat antara penulis dan pembaca tercapai.

9. Dalam teks persuasi ungkapan-ungkapan seperti demikianlah, dengan demikian, oleh


karena itulah biasanya digunakan dalam struktur bagian...
a. Pengenalan isu
b. Rangkaian argumen
c. Pernyataan ajakan
d. Penegasan kembali

Bacalah teks persuasi berikut!

(1) Lingkungan sangat riskan terh- adap munculnya


berbagai masalah. (2) masalah lingkungan bukan
hanya menjadi masalah pemerintah saja tapi semua
orang wajib menjaga kebersi- han dan kelestarian
lingkungan. (3) banyak akibat buruk yang ditimbulkan
oleh kerusakan lingkungan, seperti tanah longsor,
kabut asap, dan lain sebagainya. (4) Untuk itu, jagalah
kelestarian alam dan lingkungan yang ada di sekitar
kita.”

10. Kalimat persuasif pada teks tersebut ditunjukkan oleh nomor ....
a. (1) c. (3)
b. (2) d.(4)
11. Kata hubung yang argumentasi pada teks tersebut ditunjukkan oleh nomor....
a. (1) c. (3)
b. (2) d.(4)

12. Perhatikan penggalan teks ulasan berikut!


Masalah multikulturalisme di Amerika Serikat
muncul melalui pandangan-pandangan Lucy
R Lippord. Tak mempersoalkan dominasi
nilai-nilai masyarakat homogen era-Amerika
yang memarjinalkan nilai-nilai masyarakat
kelompok Asia, Afrika, Pribumi Amerika, dan
kelompok Amerika Latin.

Penggalan teks ulasan tersebut menginformasikan hal-hak yang berhubungan dengan.....


a. Gaya bahasa
b. Jalan cerita
c. Tema novel
d. Watak pelaku utama

13. Bacalah teks berikut!

Pengangguran menjadi masalah serius pada era modern ini. Secara umum pengangguran berarti orang
dewasa yang tidak bekerja, sedang mencari pekerjaan, atau tidak memiliki pekerjaan formal.
Pengangguran terjadi karena adanya kesenjangan antara pencari kerja tidak memiliki keterampilan dalam
nidangtertentu. Akibatnya, mereka kesulitan memperoleh pekerjaan. Pengangguran perlu segera diatasi.
Langkah yang dapat ditempuh adalah memperbaiki kondisi lapangan kerja. Selain itu, pemerintah hendak
mempersiapkan generasi muda sebagai wirausaha yang dapat menciptakan lapangan kerja sendiri

Ringkasan yang tepat untuk paragraf tersebut adalah.....


a. Pengangguran harus segera diatasi dengan menciptakan banyak lapangan pekerjaan
dan wirausaha yang dapat menciptakan lapangan pekerjaan.
b. Pengangguran pada era modern yang terjadi karena kurangnya lapangan pekerjaan
dan keterampilan pencari kerja harus segera diatasi.
c. Pengangguran pada era modern terjadi karena kesenjangan antara pencari kerja dan
jumlah lapangan pekerjaan yang ada
d. Pengangguran adalah orang dewasa tidak bekerja, sedang mencari pekerjaan, atau
tidak memiliki pekerjaan formal

14. Bacalah teks berikut!

Kelebihan film ini terletak pada


adegan kejar-kejaran yang digarap
seralitas mungkin. Dari segi cerita,
dapat juga diambil sisi positifnya.
Keteguhan sang tokoh terhadap
perjanjian awal yang telah
disepakati sebelumnya adalah hal
yang patut ditiru. Namun harus
ingat, jangan meniru adegan dalam
film tersebut, terutama anak-anak.
Kalimat terakhir pada kutipan resensi film The transporter tersebut kurang tepat, perbaikannya
adalah...
a. Amanatnya, jangan suka mencuri, karena mencuri itu dosa dan menyusahkan orang lain.
b. Film ini tidak cocok untuk ditonton oleh anak usia dini, karena mengandung adegan sadis.
c. Namun, mengingat banyaknya adegan kekerasan, film ini tidak layak untuk ditonton oleh
anak-anak.
d. Terlalu banyak adegan kekerasan berupa pembunuhan dan penembakan dalam film ini.

15. Perhatikan teks berikut!

Cerita ini baik dan mudah ditangkap. Pengarang


menyajikan masalah yang aktual dan sering kita jumpai
sehari-hari. Semuanya dapat diterima akal sehat serta
tidak membosankan. Pengarang tokoh-tokohnya. Jadi,
cerita tidak kabur. Dalam satu buku, mungkin lebih dari
empat kisah

Kalimat yang mengungkapkan keunggulan buku adalah....


a. Cerita dapg diterima akal sehat dan tidak membosankan
b. Karakter tidak tergambar dengan cepat dan membaca berulang-ulang
c. Pengarang menghidupkan cerita dengan yang menghibur
d. Cerita diungkapkan seperti lazimnya cerita yang lain.

Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor 16-18!

Era globalisasi telah merambah hampir seluruh wilayah negeri. Bumi tetap bulat, namun dunia
menjadi datar dengan sangat cepat. Hal itu didukung dengan keberadaan teknologi internet
yang makin mudah diakses oleh hampir seluruh jangkauan geografi. Kondisi tersebut membuat
seseorang dapat dengan mudah mengakses sumber-sumber informasi yang berada ditempat
yang jauh, baik dengan media suara, gambar, atau tulisan dengan dampak positif dan
negatifnya. Membaca adalah kegiatan yang bermanfaat untuk merangsang otak untuk terus
aktif. Wawasan dan ilmu yang didapatkan dari membaca memiliki potensi perlekatandalam
ingatan lebih lama daripada perolehan dengan cara lainnya karena ketika membaca Seseorang
didorong untuk memvisualisasikannya sendiri. Dengan membaca, kita dapat mengejar
ketertinggalan atau memperoleh manfaat dari eksplorasi orang lain dan bisa mengembangkan
serta membagikannya kembali pada orang lain. Membaca juga merupakan salah satu cara yang
direkomendasikan untuk relaksasi otak dan menenangkan suasana hati, tentunya dengan
memilih materi bacaan terlebih dahulu. Oleh sebab banyaknya manfaat membaca, marilah kita
ciptakan dan tingkatkan budaya membaca anak dengan menyukseskan program literasi sekolah
dan menjadikan hiburan bagi anak rumah.

16. Teks tersebut termasuk teks persuasif.....


a. Propaganda c. Ekonomi
b. Pendidikan d. Iklan

17. Kalimat persuasif yang ada dalam teks tersebut adalah...


a. Hal itu didukung dengan keberadaan teknologi internet yang makin mudah diakses
oleh hampir seluruh jangkauan geografi.
b. Wawasan dan ilmu yang didapatkan dari membaca memiliki potensi perlekatan
dalam ingatan lebih lama daripada perolehan dengan cara lainnya karena ketika
membaca Seseorang didorong untuk memvisualisasikannya sendiri.
c. Oleh sebab banyaknya manfaat membaca, marilah kita ciptakan dan tingkatkan
budaya membaca anak dengan menyukseskan program literasi sekolah dan
menjadikan hiburan bagi anak rumah.
d. Membaca juga merupakan salah satu cara yang direkomendasikan untuk relaksasi
otak dan menenangkan suasana hati, tentunya dengan memilih materi bacaan terlebih
dahulu.
18. Konjungsi yang terdapat dalam teks tersebut adalah
a. Merambah
b. Oleh sebab
c. Wawasan
d. Mengembangkan
Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor 19 dan 20!

Air Alkali Zernii merupakan air dengan pH basa yang sangat baik
utnuk kesehatan organ tubuh. Partikelnya yang kecil dengan
mudah merasa puas dari rasa haus tanpa rasa kembung meskipun
diminum dalam jumlah besar. Air AlkayZernii berbeda dengan

menggunakan mesin maupunt tambahan tertentu untuk


menurunkan kadar keasaman air. Air AlkaniZernii diperoleh dengan
penyulingan aliran air alamai dari pegunungan. Selalu Alir di Jawa
Barat secara profesional, higienis dan syari sejak fari sumber air
hingga pengepakan melalui pembacaan ayat-ayat suci Alquran.
Sehingga memberikan komposisi kristal air yang lebih indah apabila
diperbesar. Tanpa bahan kimia tambahan dan kandungan mineral
alaminya, tentu Air Alkali Zernii sangat baik untuk kesehatan Anda
tanpa efek samping berbahaya. Oleh karena itu, beralilah ke Air
AlkaniZernii. Konsumsilah secara teratur untuk memperoleh
kesehatan yang paripurna, mendukung produk lokal Indonesia dan
bersama-sama mencapai derajat kehidupan yang lebih baik.
19. Teks
tersebut termasuk teks...
a. Advertensi c. Politik
b. Ekonomi d.pendidikan
20. Kata persuasif dalam teks tersebut adalah....
a. Konsumsilah
b. Diperoleh
c. Profesional
d. Kandungan mineral
21. Bacalah teks persuasif berikut!
Oleh karena itu, dengan peringatan
Hari Batik Internasional ke-9 ini
marilah kita lestarikan warisan
budaya bangsa Indonesia, yaitu batik
yang merupakan ekspresi budaya
yang unik dan memiliki nilai estetika.
Keunikan tersebut dapat menjadi
identitas dan jati diri bangsa.

Cuplikan teks persuasif tersebut merupakan struktur.....


a. Pengenalan isu
b. Argumentasi
c. Ajakan
d. Penegasan kembali
Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor 22-24!

(1) Sebagian orang tidak terbiasa makan pagi hari dengan alasan belum lapar,
buru-buru berangkat kerja atau sekolah dan lain-lain. (2) Padahal sarapan
merupakan hal yang paling penting saat kita akan memulai kegiatan di pagi
hari. (3) Tubuh yang kekurangan asupan makanan di pagi hari, maka akan
kekurangan tenaga di siang hari saat melakukan aktivitas. (4)Namun, kita
juga harus memperhatikan porsi sarapan, usahakan porsi makanan tidak
banyak agar tidak menimbulkan kantuk saat beraktivitas.(5)Jdi, sarapan pagi
secukupnya saja yang penting perut tidak kosong, sehingga memiliki tenaga
yang cukup untuk beraktivitas

22. Simpulan yang tepat berdasarkan teks persuasif tersebut adalah....


a. Sebagian orang menganggap sarapan pagi bukan hal yang penting dilakukan.
b. Membiasakan sarapan pagi yang cukup Kan membuat tubuh memiliki kecukupan
energi untuk melakukan berbagai aktivitas.
c. Tubuh yang kekurangan asupanmakanan akan kekurangan tenaga di siang hari saat
melakukan aktivitas.
d. Sarapan adalah hal yang paling penting dilakukan sebelum berangkat kerja atau
sekolah.
23. Pernyataan penulis yang sesuai dengan kutipan teks persuasif tersebut adalah....
a. Sarapan pagi akan membuat tubuh Kita bugar, aktivitas lancar, dan mudah meraih
prestasi
b. Jika kita tidak sarapan pagi, tubuh pasti menjadi lemas dan kita menjadi malas untuk
melakukan aktivitas pada siang hari
c. Buru-buru berangkat kerja atau sekolah menjadi alasan seseorang tidak semlat
sarapan pagi
d. Masyarakat wajib sarapan pagi sebelum melakukan aktivitas apapun sehingga
produktivitas kerja tidak terganggu.
24. Fakta yang mendukung argumen penulis dalam teks persuasif tersebut ditandai dengan
nomor.....
a. (1) dan (3)
b. (3) dan (5)
c. (2) dan (4)
d. (1) dan (4)

Bacalah kutipan drama berikut untuk menjawab soal nomor 25 dan 26!

Van Dijk : “Tadi kan bilang, bahwa istrimu cantik, bukan? Cantik sekali dan kau sukasekali

Kepadanya?”(1)

Pedagang : “Yyya”(2)

Van Dijk. : “Kau juga mengatakan padaku bahwa kau lebih cinta kepadanya daripada

Nyawamu sendiri. Masih ingat?”(3)

Pedagang : “Ya...!”(4)

Van Dijk : “Baik..baik,nyawawamu akan kuselamatkan, asal istrimu kau serahkan padaku...

bagaimana... setuju?”(5)

Pedagang : “Setuju major,setuju.”(6)

Van Dijk : “Tadi kau bilang istrimu tidak bisa dibeli,kini kau berikan untuk membeli nyawamu.begitu

mudah, begitu enteng! (bunga-bunga Bangsa, Emil Sanosa)”(7)

25. Dialog pada kutipan drama tersebut yang mendukung watak tokoh Van Dijk yang jahat
dan liicikterdapat pada nomor...
a. (1),(2),dan (5)
b. (3),(5),dan (6)
c. (6),(3),dan (7)
d. (3),(5),dan (7)
26. Amanat yang tepat untuk teks drama tersebut adalah....
a. Nasihat orang tua lebih berharga daripada apapun.
b. Selain memikirkan keluarga, kita juga dapat memikirkan bangsa dan negara
c. Kita harus merebut kemerdekaan negara dan bangsa ini
d. Dalam hidup ini kita harus memiliki pertimbangan hidup yang berarti
Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor 26-28!

Edo : “Mau pergi ke mana Yuk, sore-sore begini?”

Ayuk : “Oh, aku mau pergi ke rumah Tante Ita, tapi malah

hujan.”

Edo : "Akhir-akhir ini hujan sering turun,ya?

Budi :"Ya, banjir pun terjadi di sana sini hingga merusak lingkungan.”

Ayuk : "Apa hubungannya, Bud, banjir dan orang yang tidak peduli lingkungan?"

Budi : "Ya, penyebab banjir tidak lain karena ulah manusia yang tidak peduli lingkungan.

manusia sering melakukan penebangan pohon di hutan. Pemerintah harusnya

menindak tegas oknum yang merusak alam ini."

Ayuk :"Jangan begitulah, mungkin mereka melakukan itu karena kebutuhan ekonomi.Kasihan mereka yang
memang membutukan.”

27. Latar waktu yang sesuai dengan drama tersebut adalah....


a. Menjelang malam
b. Sore hari
c. Siang hari
d. Pagi hari
28. Amanat yang tepat dari penggalan teks drama tersebut adalah ...
a. Banjir disebabkan oleh hujan yang turun tiada henti.
b. Lingkungan rusak disebabkan oleh ulah manusia.
c. Hujan menyebabkan banjir sehingga merusak lingkungan.
d. Semua orang harus peduli lingkungan oleh karena lingkungan yang rusak
disebabkan oleh ulah manusia.
29. Perhatikan kutipan naskah drama berikut!

Maya : “Ibu aku harap bisa setuju!

Ibu : (menarik napas panjang kecewa) Dengan apa ibu

akan membayarnya

Maya : (terkejut dan gugup) Kan masih lama, Ibu

Ibu : Biaya kursus cukup besar, Maya.

Maya :[......]

Ibu : (dengan tersenyum).”Nah,begitu.Ini baru putri Ibu.

Dialog yang tepat untuk melengkapi bagian yang rumpang kutipan drama tersebut
adalah...
a. Iya deh, Maya turuti mau Ibu.
b. Maya, kita sekarang lagi kesulitan.
c. Coba kamu mengerti kondisi Ibu.
d. Baiklah, Ibu akan membeli yang baru

30. Perhatikan kutipan drama berikut!

Suara : Hai, Malin Kundang anak durhaka!Semua Kekayaan mu tidak akan

menolongmu. Semua pangkat dan kedudukanmu tidak akan membantu

Ini...Terimalah kutukan terhadap anak durhaka! Engkau dan seluruh

Kekayaanmu akan kujadikan batu bertumpuk-tumpuk!

Amanat yang terkandung dalam cuplikan drama tersebut adalah....


a. Bahwa semuanya akan dijadikan batu
b. Pangkat dan kekayaan tidak dapat menolong manusia.
c. Malin Kundang durhaka kepada ibunya
d. Ibu Malin Kundang sedang menjumpai anaknya.

KUNCI JAWABAN
1. A 11. D 21. D
2. A 12. B 22. A
3. A 13. B 23. C
4. D 14. C 24. B
5. A 15. A 25. D
6. C 16. B 26. B
7. D 17. C 27. B
8. B 18. B 28. D
9. D 19. A 29. A
10. D 20. A 30. B

Anda mungkin juga menyukai