Anda di halaman 1dari 1

PARAGRAF INDUKTIF

NAMA: AHMAD FACHRY AL QUDSHI


NPM: 237064516031
PRODI: INFORMATIKA

Berikut adalah beberapa contoh paragraf induktif tentang teknologi informasi.

Dampak yang ditumbukan dengan adanya alat komunikasi modern berupa handphone tidak
selalu positif, banyak juga dampak negatif yang ditimbulkan oleh alat komunikasi ini. Salah
satunya mengurangi kemampuan interaksi sosial masyarakat.

Dengan adanya handphone, masyarakat tidak perlu saling bertatap muka satu sama lain
secara langsung untuk membicarakan sesuatu karena hanya dengan menelepon atau berkirim
pesan mereka sudah dapat bertukan informasi sehingga menimbulkan rasa malas
bersosialisasi dengan orang lain dan lingkungan sekitar.

Dampak negatif lain dengan semakin canggihnya aplikasi dalam handphone memudahkan
orang untuk mengakses berbagai bentuk informasi yang sersifat negatif sehingga mengurangi
nilai-nilai dalam masyarakat.

Bagaimanapun juga, dengan adanya alat komunikasi ini tetap ada dampak negatif yang
ditimbulkan, oleh karena itu segala bentuk dampak yang ditimbulkan oleh alat komunikasi ini
tergantung pada bagaimana sikap kita dalam menyaring segala informasi yang kita peroleh
dari alat komunikasi tersebut.

Anda mungkin juga menyukai