Anda di halaman 1dari 3

Materi, Aktivitas, dan Jam Pelajaran

Secara lebih rinci elemen, materi, aktivitas, dan perkiraan jam pelajarannya diberikan
sebagai berikut. Kode yang mengandung “U” adalah kode yang dijalankan secara
unplugged. Unit pembelajaran pada fase D ini sama dengan elemen, yang sebenarnya
dapat berbeda jika pembelajaran yang dilaksanakan dengan lintas elemen.

No Elemen/Unit Topik / Materi Kode Aktivitas Waktu


Pembelajaran Aktivitas
1. Pengantar Informatika dan GS-K7- Pemanasan 2 JP
Informatika dan Generic Skill 01-U
Generic GS-K7- Perencanaan kegiatan
Skill(Bukan bagian 02-U
dari elemen )
2. Berpikir Algoritma BK-K7- Problem Solving 2 JP
Komputasional 01-U topik algoritma
BK-K7- Problem Solving
02-U topik pengembangan
algortima
Optimasi BK-K7- Problem Solving 2 JP
Penjadwalan 03 -U topik optimasi
penjadwalan
Struktur Data BK-K7- Problem Solving 2 JP
04-U topik struktur data
Representasi Data BK-K7- Problem Solving 2 JP
05-U topik representasi
data
3. Teknologi Pengenalan Antar TIK-K7- Berkenalan dengan 2 JP
Informasi dan Muka Pengguna 01 Antarmuka berbasis
Komunikasi Grafis
Folder dan File TIK-K7- Pengelolaan Folder 2 JP
02 dan File
TIK-K7- Pengelolaan Folder
02-U dan File (Unplugged)
Peramban dan TIK-K7- Pencarian Informasi 2 JP
Search Engine 03
Surel TIK-K7- Mengirim dan
04 membalas surel
Apikasi Perkantoran TIK-K7- Membuat brosur 4 JP
05 sederhana dengan
aplikasi pengolah
kata
TIK-K7- Membuat presentasi
06 sederhana
No Elemen/Unit Topik / Materi Kode Aktivitas Waktu
Pembelajaran Aktivitas
4. Sistem Komputer Perangkat Keras SK-K7- Pengenalan Perangkat 2 JP
01 Keras
Mengetahui
SK-K7- Spesifikasi Perangkat
02 Keras
Permainan mengenal 1 JP
SK-K7- spesifikasi Perangkat
03-U Keras
Perangkat Lunak SK-K7- Pengenalan Perangkat 2 JP
04 Lunak
Interaksi Antar SK-K7- Interaksi antar peranti 2 JP
Perangkat 05 dengan bluetooth
SK-K7-
06-U Kasus interaksi
Permasalahan pada SK-K7- Permasalahan pada 1 JP
perangkat keras dan 07-U perangkat keras
pemilihan Pemilihan Spesifikasi 2 JP
spesifikasi perangkat SK-K7- Komputer sesuai
yang tepat 08-U kebutuhan
Pemilihan memori
SK-K7- eksternal sesuai
09-U kebutuhan
Bilangan Biner SK-K7- Bermain dengan 2 JP
10-U bilangan biner
Mengirim Pesan
SK-K7- Rahasia (kasus
11-U bilangan biner)
5. Jaringan Komputer Koneksi Internet Menghubungkan 2 JP
dan Internet perangkat dengan
JKI-K7- Internet melalui Wi-
01 Fi atau Wireless LAN
JKI-K7- Tethering
02
Proteksi Data dan JKI-07- Proteksi data dengan 2 JP
File 03 enkripsi
JKI-07- Proteksi File pada 2 JP
04 aplikasi pengolah
kata
6. Analisis Data Perkakas Pengolah AD-K7- Memahami perkakas 2 JP
Lembar Kerja 01
Pengolahan Data AD-K7- Pelaporan Data 2 JP
Dasar 02.
No Elemen/Unit Topik / Materi Kode Aktivitas Waktu
Pembelajaran Aktivitas
Pengolahan Data AD-K7- Pelaporan Data 2 JP
Lanjutan 03. Lanjutan
Kasus Analisis Data AD-K7- Bermain Board 2 JP
Unplugged 04-U. Game
7. Algoritma dan Pemrograman dan AP-K7- Memahami 2 JP
Pemrograman Pemrograman Blok 01 Pemrograman Blok
AP-K7- Objek Pertamamu 2 JP
02
Eksplorasi Fungsi AP-K7- Jalan Tanpa Henti 2 JP
Dasar 03
AP-K7- Bermain dengan 2 JP
04 Suara dan Lebih
Natural
AP-K7- Bermain dengan 2 JP
05 Latar Gambar
AP-K7- Bermain dengan 2 JP
06 Karakter
Robot Manual AP-K7- Persiapan Robot 2 JP
07-U Manual
8. Dampak Sosial Dampak DSI-K7- Eksplorasi Teknologi 2 JP
Informatika Perkembangan 01-U Terkini dengan
Teknologi Informasi teknologi kolaborasi
dan Komunikasi
Media Sosial, DSI-K7- Identifikasi Informasi 2 JP
Informasi Pribadi 02-U Pribadi
dan Hukum Privacy
9. Praktik Lintas Pengembangan PLB-K7- Bermain-main 2 JP
Bidang Artefak 01 dengan sirkuit dan
Komputasional Makey Makey
PLB-K7- Pengenalan Makey
02 Makey
PLB-K7- Membuat alat 2 JP
03 musikku sendiri
PLB-K7- Piano Sederhana 2 JP
04
PLB-K7- Synthesizer dengan 2 JP
05 media air
Aktivitas PLB-K7- Tentukan Langkahmu 2 JP
Unplugged 06-U

Anda mungkin juga menyukai