Anda di halaman 1dari 2

SD FREE METHODIST 2

NAMA SISWA : __________________ __ NILAI :


ULANGAN HARIAN KE-3
TP 2022/ 2023 KELAS : V ____
BID. STUDI : IPS No. Urut : __________
KELAS : V (lima)
11.Upacara pembakaran mayat di Bali disebut….
ilihlah jawaban paling benar dari pertanyaan berikut a. Balimau c. Rambu Solo
ini! b .Ngaben d. Tamaik

1.Manusia adalah makhluk sosial. Artinya adalah…. 12.Kegiatan ekonomi yang mempermudah penyampaian
a. manusia tidak dapat hidup sendiri barang dan jasa dari produsen kepada konsumen
b. manusia tidak boleh egois disebut….
c manusia dapat hidup tanpa bantuan orang lain a. produksi c .distribusi
d. manusia akan hidup nyaman tanpa bantuan orang lain b. konsumsi b .konsumsi

2.Hubungan-hubungan sosial yang menyangkut 13.Salah satu kegiatan yang dilakukan antara penjual dan
hubungan antarindividu, individu dengan kelompok, pembeli untuk menentukan harga yang disepakati
dan kelompok dengan kelompok disebut…. disebut….
a. interaksi sosial a .jual beli c. membeli
b. aktivitas sosial b. menjual d. tawar menawar
c. hubungan sosial
d. komunikasi sosial 14. Pembangunan sosial budaya bertujuan untuk……
a. Meningkatkan taraf hidup masyarakat
3.Hubungan interaksi sosial pada kegiatan di bawah ini
adalah…. b. membuat masyarakat jadi kaya
a. Lani menyapu lantai c. M<enciptakan kesenjangan sosial
b .Ibu menjenguk tetangga yang sakit d. Menerapkan hidup sehat
c. Rudi membaca buku
d. Ayah menonton televisi 15. Yang termasuk kegiatan pembangunan sosial dalam
Aspek kesehatan adalah……………
4.Petani menanam padi di sawah. Contoh tersebut
a. Mendirikan sekolah
merupakan interaksi antara….
a. individu dengan petani lainnya di sawah b. Banyak membangun perkantoran
b .individu dengan alam c. Mencptakan lapangan kerja
c. individu dengan lingkungan sekitar d. Rutin mengadakan kegiatan pos yandu
d .individu dengan lingkungan sekitar sawah
II. Mengisi
5.Interaksi di bawah ini memperlihatkan dampak buruk
hubungan individu dengan alam yaitu…. 1. Manusia merupakan mahluk yang saling
a .membuang sampah pada tempatnya membutuhkan Sehingga disebut mahluk
b. melakukan tebang pilih
c. menangkap ikan dengan bahan peledak
_______________________
d .reboisasi
2. Alam bukan hanya dimanfaatkan tetapi harus di
6.Sagu merupakan jenis makanan khas yang banyak ___________________
dikonsumsi masyarakat….
a. Jawa c.Papua 3. Masyarakat membersihkan sungai dari sampah. Hal
b .Madura d.Maluku Ini Termasuk interaksi manusia dengan
________________
7.Dalam dunia usaha pertanian, ada tiga pihak yang
selalu bekerja sama, yakni pemasok, petani yang
bersangkutan, dan distributor. Yang berperan sebagai 4. Rani membantu ibu membuat kue. Interaksi Rani
produsen adalah…… dengan ibu termasuk interaksi antar ________ _
a. pemasok c.distributor dengan ___________
b .petani d.pembeli
5. Memindahkan barang dari pabri ke took disebut
8.Tari Tor Tor merupakan tarian daerah yang berasal dari kegiatan ___________________
suku…..
a .Betawi c. Minang
6. Tujuan pembangunan sosial budaya adalah untuk
b .Batak . d. Ambon
___________________________________________
9.Tempat bertemunya penjual dan pembeli sehingga
menimbulkan transaksi disebut…. 7. Memberikan beasiswa kepada siswa yanberprestasi
a. Pasar c .interaksi sosial Merupakan pembangunan sosial budaya dalam
b. toko d. Kantor aspek atau bidang ______________________

10.Tarian yang menggambarkan gerakan orang yang 8. Alam bukan hanya untuk dimanfaatkan tetapi juga
tengah menanam padi disebut tari…. harus Kita ____________________agar tidak rusak.
a. Gantar c .Menanam Padi
b. Kancet Papatai d. Kecak
9. Agar tidak punah maka budaya daerah seperti bahasa,
tarian daerah harus kita __________________
10. Dalam pertandingan sepak bola terjadi interaksi
Sosial antara______________dengan ___________

III. Uraian.

1. Jelaskan pengertian manusia sebagai mahluk sosial !


______________________________________________
______________________________________________
______________________________________________

2. Jelaskan pengertian interaksi sosial !@


_____________________________________________
_____________________________________________
_____________________________________________

3. Tuliskan 3 macam interaksi sosial !


_____________________________________________
_____________________________________________
_____________________________________________

4. Apa yang menjadi tujuan pembangunan sosial


budaya ?
_____________________________________________
_____________________________________________

5. Tuliskan 2 contoh interaksi sosial antara manusia


dengan
Alam !
_____________________________________________
_____________________________________________

Anda mungkin juga menyukai