Anda di halaman 1dari 1

Tugas kinestetik

Fakta Menarik tentang Indonesia

Negara yang begitu besar dan terkenal akan keberagaman suku, budaya, hingga
agama ini ternyata menyimpan banyak kesan di mata negara-negara lain.
Indonesia terkenal karena keberagaman wisata, kuliner, hingga budaya yang
memiliki nilai-nilai peninggalan dari leluhur.

Indonesia juga menjadi negara yang memiliki delapan Warisan Sejarah dan Budaya
Dunia yaitu UNESCO. 8 Warisan Budaya Dunia di Indonesia, seperti :
 Candi Borobudur
 Candi Prambanan
 TN Komodo
 TN Ujung Kulon
 Museum Purbakala Sangiran
 TN Lorentz
 Hutan Hujan Tropis Sumatera
 Sistem Pengairan Subak

Indonesia di kenal sebagai negara yang memiliki lebih dari 700 bahasa dan dialek yang
dipergunakan oleh penduduknya. Bahasa yang sangat beragam ini digunakan di seluruh
wilayah di Indonesia dengan satu bahasa resmi nasional yaitu Bahasa Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai