Anda di halaman 1dari 1

Hasil Reviu Board Manual

No Halaman Eksisting Usulan Perubahan

Menghapuskan dari pembukuan terhadap piutang macet dan Dirubah menjadi "Menghapuskan dari pembukuan terhadap asset dan
1 2.4.2.11
persediaan barang mati piutang macet"

sehingga lebih jelas bahwa dokumen ini mempedomani Tindakan yang


2 1.1.3. Direksi, Dalam bentuk peraturan atau ketentuan yang dapat
berupa pengambilan keputusan terkait perusahaan, bukan ditafsirkan
sebagai semua Tindakan dari pimpinan.

Terkait dengan GCG, dalam poin 2.12.5.1 penjabaran tentang struktur Penjelasan yang lebih detail tentang GCG dan juga peran Sekper dalam
3 2.12.5
GCG kurang jelas mengoordinir

Melakukan tindakan-tindakan yang belum ditetapkan dalam RKAP


Dirubah menjadi "Melakukan tindakan-tindakan yang belum ditetapkan
4 2.4.2.13 dengan nilai lebih dari 10% (sepuluh persen) sampai dengan 50%
dalam RKA memerlukan persetujuan Dewan Komisaris"
(lima puluh persen) dari jumlah ekuitas Perusahaan

Direksi menyerahkan draft RKAP kepada Dewan Komisaris selambat-


Direksi menyerahkan draft RKAP kepada Dewan Komisaris selambat-
5 2.19.1.2 lambatnya 60 (enam puluh) hari sebelum tahun buku baru mulai
lambatnya 90 (sembilan puluh) hari sebelum tahun buku baru mulai berlaku.
berlaku.

6 3.1.5.1 Masa jabatan Dewan Komisaris 5 tahun Masa jabatan Dewan Komisaris menjadi 4 tahun

7 3.1.6.3.5 "Industri Beton" Dirubah menjadi "Industri Transportasi"

Menetapkan secara tertulis kebijakan mengenai pengukuran dan


penilaian terhadap kinerja Dewan Komisaris, mengevaluasi capaian
8 3.3.1.23 kinerja Dewan Komisaris dan dituangkan dalam risalah Rapat Dewan Diusulkan dihapus
Komisaris dan melaporkan penilaian kinerja tersebut dalam Laporan
Pelaksanaan Tugas Pengawasan Dewan Komisaris.

9 3.3.6 Pengendalian Intern Dirubah menjadi "Pengendalian Internal"

Penyusunan KPI pada awal tahun dan melakukan evaluasi


10 3.4.1 Diusulkan dihapus (KPI Dekom sama dengan Direksi)
pencapaiannya;

Membentuk komite-komite lain selain Komite Audit dan GCG, jika Dirubah menjadi "Membentuk komite-komite lain selain Komite Audit
dianggap perlu dengan memperhatikan kemampuan Perseroan. Keuangan, jika dianggap perlu dengan memperhatikan kemampuan
Komite lain yang dapat dibentuk adalah Komite Pemantauan Perseroan. Komite lain yang dapat dibentuk adalah Komite Pemantauan
11 3.5.9
Manajemen Resiko, Komite Nominasi, Remunirasi dan Sumber Daya Manajemen Resiko, Komite Sumber Daya Manusia, Komite Audit Operasional
Manusia, serta Komite lain yang dianggap perlu sesuai kebutuhan dan Pelayanan, serta Komite lain yang dianggap perlu sesuai kebutuhan
Perseroan. Perseroan."

Komite Audit Keuangan paling kurang terdiri dari 3 (tiga) orang Dirubah Menjadi "Komite Audit Keuangan paling kurang terdiri dari 2 (dua)
12 3.10.1.4
anggota yang berasal dari pihak luar Perseroan orang anggota yang berasal dari pihak luar Perseroan".

Komite Pemantau Manajemen Risiko paling kurang terdiri dari 3


Dirubah menjadi "Komite Pemantauan Manajemen Risiko paling kurang
13 3.11.2.4 (tiga) orang anggota yang berasal dari salah satu Komisaris dan pihak
terdiri dari 2 (dua) orang anggota yang berasal dari pihak luar Perseroan".
luar Perseroan

Komite SDM dan Remunerasi paling kurang terdiri dari 3 (tiga) orang
Dirubah menjadi "Komite SDM dan GCG paling kurang terdiri dari 2 (dua)
14 3.11.3.4 anggota yang berasal dari salah satu Komisaris dan pihak luar
orang anggota yang berasal dari pihak luar Perseroan".
Perseroan

Komite Audit Pelayanan dan Operasional paling kurang terdiri dari 3


Dirubah menjadi "Komite Audit Pelayanan dan Operasional paling kurang
15 3.11.3.7 (tiga) orang anggota yang berasal dari salah satu Komisaris dan pihak
terdiri dari 2 (dua) orang anggota yang berasal dari pihak luar Perseroan".
luar Perseroan

16 3.10.5 - 3.10.5.5 Komite GCG Dihilangkan

17 Lain-lain Pengangkatan Sekretaris Perusahaan dan SPI Perlu persetujuan Dewan Komisaris

18 Lain-lain Istilah "RKAP" Dirubah menjadi "RKA" sesuai dengan Pergub nomor 127 tahun 2019

19 Lain-lain Penomoran dan penulisan perlu di tata ulang kembali Disusun kembali penomoran dan tulisan-tulisan yang typo

20 Lain-lain Kata Penulisan "Risalah" Dirubah menjadi "Notulen"

21 Lain-lain Penamaan Jabatan Komite dan Tugas - Tugas Komite Agar disesuaikan dengan SK Dekom nomor 5/SKP-PT.TJ/VI/2023

Persyaratan Direksi dan Komisaris, saat ini dideskripsikan dengan


bullet point yang tertuang dalam dua atau lebih pasal yang berbeda, Menyusun persyaratan Direksi dan Komisaris dengan bahasa yang lebih
22 Lain-lain dengan penjabaran kategori yang bahasanya tidak seragam: efisien dan juga baik jika disesuaikan dengan praktek yang umumnya terjadi
beberapa terlalu detail, tetapi tidak ada kategori yang sifatnya dalam proses penetapan Direksi Komisaris selama ini
umum.

Penjabaran tugas komite agar dibuat lebih runut; dibuat dalam satu bagian
Penjabaran tugas dari Komite, dituangkan dalam pasal yang berulang saja yang langsung menuangkan nama-nama komite dan tugasnya. Fungsi-
23 Lain-lain
dengan bahasa yang kurang efektif fungsi lain yang secara praktek tidak dikerjakan oleh komite dalam
prakteknya selama ini, lebih baik disesuaikan.

24 Lain-lain Komite Audit dan GCG Dirubah menjadi "Komite Audit Keuangan"

Anda mungkin juga menyukai