Anda di halaman 1dari 2

SKRINING DAN DETEKSI DINI PTM

No. Dokumen : SOP/56/2023


No. Revisi :-
SOP Tgl. Terbit : 05/02/2023
HALAMAN : 1/2
UPTD drg. Rizky Andriani Alimy
PUSKESMAS NIP.197206222000122004
JATIJAJAR
1. Pengertian Suatu strategi yang digunakan dalam suatu populasi untuk mendeteksi
faktor risiko dan penyakit pada individu dengan atau tanpa tanda dan
gejala.
2. Tujuan Untuk menjaring dan menentukan apakah yang bersangkutan memiliki
faktor risiko PTM atau sudah PTM
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Jatijajar Nomor
060/014/KPTS/PKM.JJR/I/2023 Tentang Jenis-jenis Pelayanan di UPTD
Puskesmas Jatijajar
4. Referensi Direktorat Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak
Menular. 2019. Buku Pedoman Manajemen Penyakit Tidak Menular
5. Prosedur/Langkah- 1. Petugas melakukan pendaftaran dan tercatat di buku register
langkah 2. Petugas melakukan anamnesa
3. Petugas melakukan pengukuran TB, BB, Lingkar Perut dan
penghitungan IMT
4. Petugas melakukan pemeriksaan Tekanan darah
5. Petugas melakukan pemeriksaan Lab sederhana
6. Petugas melakukan Konseling/Penyuluhan
7. Petugas mempersilahkan pasien untuk pulang atau merujuk pasien
apabila ada hasil yang tidak normal

6. Bagan Alir
Pendaftaran

Anamnesa

Pengukuran (LP,TB, BB, IMT)

Pemeriksaan Tekanan Darah

Pemeriksaan Lab

Konseling/Penyuluhan

Pulang/Rujuk

7. Unit Terkait Pengelola PTM, Kader


PENATALAKSANAAN SKRINING DAN DETEKSI DINI PTM (DAFTAR TILIK)

No Langkah Kegiatan Ya Tidak Ket


1. Apakah petugas melakukan pendaftaran dan tercatat di buku
register ?
2. Apakah petugas melakukan anamnesa?
3. Apakah petugas melakukan pengukuran TB, BB, Lingkar
Perut dan penghitungan IMT?
4. Apakah Petugas melakukan pemeriksaan Tekanan darah ?
5. Apakah petugas melakukan pemeriksaan
laboratorium sederhana ?
6. Apakah petugas melakukan pemberian penyuluhan
konseling?
7. Apakah petugas mempersilahkan pasien untuk pulang atau
merujuk pasien apabila ada hasil yang tidak normal?
Jumlah

Compliance Rate (CR) %

Depok, ..............................
Pelaksana / Auditor

.....................................................
NIP: ...............................................

Anda mungkin juga menyukai