Anda di halaman 1dari 70

Pelaksanaan kalibrasi

mandiri alat TCM


SITI AMINAH,S.Pd,M.Kes
Isi Xpert Check (kit kalibrasi)
CD 1:
Software, package insert
CD 2:
CD-RW kosong untuk menyimpan
Check-file
5 buah cartridge Xpert Check/kit
(1 cartridge untuk cadangan)

Sebelum memulai kalibrasi, pastikan


module slot telah dibersihkan dengan
sikat I-core.
SIMPAN SIKAT INI UNTUK
PENGGUNAAN SELANJUTNYA!
Skema Kerja Kalibrasi
LANGKAH LANGKAH LANGKAH
1 2 2

MEMILIKI CEK FUNGSI KONFIRMAS


KIT I
KALIBRASI

Kode konfirmasi
bahwa modul dapat
digunakan 1 tahun
lagi

Anda
Masuk ke Kode
menerima Data dianalisis,
system Kirim data discan di
kit CHECK CODE
data dan ke Xpert
kalibrasi akan dikirimkan Kode konfirmasi
melakukan Cepheid Check
(Xpert oleh Cepheid bahwa modul tidak
cek fungsi software
Check) dapat
digunakan/perlu
penggantian
Peruntukan Penggunaan
• Untuk pemeliharaan mesin
• Memvalidasi modul untuk dapat digunakan 1 tahun berikutnya
• Digunakan untuk kalibrasi 6-colour GeneXpert module (OK untuk
semua pengguna Xpert MTB/RIF)
• 1 kit digunakan untuk kalibrasi mesin TCM 4 modul
• Versi software minimal 4.4 (OK untuk semua pengguna Xpert
MTB/RIF)
• Self-declared untuk CE-IVD: Referensi XPERTCHECK-CE-5
Dua Tipe Cara Kalibrasi
• MODE ONLINE
• Tersambung dengan internet
• XpertCheck code akan terunduh secara otomatis

• MODE OFFLINE
• Tidak tersambung dengan internet
• XpertCheck code akan diunggah secara manual
Prinsip Kerja Xpert Check
• Memeriksa sistem optik
• Dye Mix dengan Lot Spesific Paramete

• Verifikasi sistem termal


• 1 template sintetik
• 3 melt curves
• 3 sasaran suhu

• Cek fungsi modul


• Performa heater dan kipas
• Performa gerakan syringe dan tekanan
• Performa gerakan valve
• Performa ultrasonic horn
• Performa komponen elektronik lainnya
Penyimpanan dan Penanganan
• Pastikan seluruh proses pemeliharaan mesin telah dilakukan sebelum
melakukan kalibrasi dengan XpertCheck (lihat panduan pemeliharaan
mesin).

• Simpan cartridge kit kalibrasi pada 2-28 C.


• Pastikan kit kalibrasi telah mencapai suhu ruangan sebelum digunakan
(diamkan di ruangan selama 10 menit).
• Gunakan cartridge 48 jam setelah dibuka dari kemasan. Jika lebih, maka
cartridge tidak dapat digunakan.
• Jangan gunakan cartridge kedaluarsa.
• Jangan buka tutup cartridge bila proses kalibrasi belum akan dimulai.
• Kondisi ideal untuk TCM adalah 15-30 C. Kit kalibrasi tidak bekerja jika suhu
internal mesin >40 C.

Catatan: Isi cartridge kit kalibrasi bukan bahan berbahaya.


Peringatan
• Ikuti aturan keamanan dan keselamatan kerja

• Buang cartridge kit kalibrasi hanya apabila kalibrasi telah selesai.


• Jangan tambahkan sampel atau reagen apapun ke dalam cartridge kit
kalibrasi.
• Jangan gunakan cartridge kit kalibrasi jika sampel tube-nya rusak.
• Jangan gunakan cartridge kit kalibrasi jika kemasan rusak.
• Jangan gunakan cartridge kit kalibrasi jika sudah terjatuh.
• 1 cartidge kit kalibrasi hanya untuk 1 kali kalibrasi. Jangan gunakan
cartridge kit kalibrasi bekas.
• Apabila barcode cartridge telah discan, maka jangan sampai tertukar
dengan cartridge lain.
Syarat-Gunakan Akun Admin
• Jika belum pernah membuat akun admin, maka buatlah akun admin
karena nama juga akan terlihat di laporan akhir.
• Klik Setup  pilih User Administration

• Klik Add  Buat akun dan pilih Admin  tutup software GxDx 
Jalankan software XpertCheck
Syarat-Lainnya
• Satu cartridge kit kalibrasi (XpertCheck) per modul
• Selama kalibrasi berlangsung, jangan ganti settingan komputer dan
software.
• Jika barcode scanner bermasalah, hubungi ASP/Subdit TB untuk
menyelesaikan permasalahan sebelum kalibrasi dilakukan.
• Jika kalibrasi selesai, maka XpertCheck Code harus discan/dimasukan
secara manual dalam waktu 45 hari setelah proses kalibrasi.
Informasi-XpertCheck

Berikut
adalah icon-
icon
informasi
Modul tidak
yang dapat
tidak ada Dipilih Tidak dipilih 4-color module
modul tidak dapat
dikalibrasi
tersedia
muncul
pada saat
proses
kalibrasi.
Data Data Kalibrasi Disarankan Butuh
collection collection modul untuk diulang perbaikan
masih dalam selesai teraktivasi
proses
Keluar secara paksa

Batal Keluar
Invalid barcode

Lewatkan Melewatkan seluruh proses.


cartridge ini Akan memunculkan tanda peringatan selanjutnya <<You
have not selected any module..>>
Melewatkan seluruh proses
Gagal kalibrasi pada suatu modul
Kalibrasi modul gagal.
Kalibrasi harus diulang,
baik dengan cartridge
yang sama atau
berbeda, tergantung
instruksi yang muncul
di komputer.

Catatan: Pada contoh


ini, kalibrasi dilakukan
untuk 4 modul.

Retry Icon
Klik untuk
mengulang
kalibrasi
Retry dengan cartridge yang sama: pesan akan muncul di komputer bahwa cartridge yang
sama harus di ventilasi ulang, discan kembali, dan dimasukan lagi ke modul yang sama.
Retry dengan cartridge baru: Jika cartridge sebelumnya cacat atau telah digunakan, maka
Anda akan diminta untuk mengulang kalibrasi dengan cartridge kalibrasi baru.
Kegagalan modul/modul failed
- Jika dalam serangkaian proses kalibrasi ada kegagalan,
maka modul akan mengalami kegagalan/dinyatakan rusak.
- Modul yang mengalami masalah akan ditandai dengan
suatu icon spesifik. Icon dapat muncul pada saat:
- Data collection selesai (kalibrasi belum berlangsung)
- Setelah proses kalibrasi selesai
- Modul yang mengalami kegagalan TIDAK TERKUNCI/BISA
TETAP DIGUNAKAN, selama menunggu penggantian modul.
Kegagalan modul/modul fail....
- Identifikasi nomer serial modul yang rusak
- Tercantum di bagian bawah Failed Module Report yang
dapat dibuat oleh software XpertCheck

- Hubungi Technical Support :


- MEDQUEST (hotline.tss@medquest.co.id ), cc ke Lab
Rujukan Nasional (genexpert.indonesia@gmail.com) untuk
bantuan teknis penggantian modul
- Biaya penggantian modul tidak termasuk di dalam
pembelian kit kalibrasi, kecuali memiliki warranty
extention.
CD tidak dapat di burn
XpertCheck code tidak dapat
dimasukan

- Cek komunikasi modul dan retry


- Jika masih gagal, jalankan kembali cartridge kit kalibrasinya
SEKIAN...................
TERIMA KASIH.................
Pemecahan masalah
(troubleshooting) mesin TCM
Bagaimana cara melihat pesan Error ?
Bagaimana cara melihat pesan Error ?...
Troubleshooting pada Buku Panduan Operator

Chapter 9.13 pada Operator Manual


Cara Mendapatkan System Log Report

• Nyalakan GeneXpert
• Buka Software GeneXpert
• Tekan «Reports» lalu pilih «System Log»

• Pada tampilan windows yang terbuka selanjutnya , pilih :


Date range: « All »
Modules: «Currently ConnectedModules »
Show: « Errors only »
Tekan « Preview PDF »
• Save PDF file dan kirimkan ke
hotline.tss@medquest.co.id
Cara Mendapatkan System Log Report
Cara Mengeksklusi Modul dari Pemeriksaan

1 Tekan pada ‘’Setup’’, lalu


“System configuration”

2 Tekan pada « Select


Modules »
Cara Mengeksklusi Modul dari Pemeriksaan

3 Pilih modul yang akan


dieksklusi

4 Tekan « OK »

!!! Modul yang telah dieksklusi


tidak dapat digunakan lagi. Bila
modul sudah dapat digunakan lagi
harus dikeluarkan dari daftar
eksklusi.
Modul tidak terdeteksi

Ya Lakukan
GeneXpert dinyalakan sebelum komputer? pemeriksaan
Modul terdeteksi oleh software?  Cek Status Tidak

1. port Ethernetort selected


yang (O sudah benar?
dipakai Cek kabel Ethernet :
Lepas? atau rusak?
2. IP address setting hilang ?
IP address harus Tidak
dikonfigurasi ulang: Hubungi Ya
Technical support

3. Masalah pada port


LAN komputer atau 4. Masalah pada Pasang kembali atau
GX ? Gateway board atau ganti kabel ethernet
Modul?

- Tes port LAN Komputer dengan printer


untuk melihat bekerja atau tidak Modul atau Motherboard
- Hubungi Technical support Lakukan
perlu diganti
pemeriksaan
Hubungi Technical
support
Masalah Temperatur

Kode Error : 1001, 1002, 2014, 4009, dll.

Penyebab:
• Malfungsi komponen pemanas pada modul
• Temperatur ruangan tidak pada rentang yang telah ditentukan
• Kegagalan fan (rusak atau filter kotor)

Solusi:
• Apakah error terjadi pada satu modul? Selalu modul yang sama?
• Cek temperature internal modul (dapat dilihat pada menu Maintenance)
• Cek temperature ruangan (harus 15 sampai 300C)
• Cek fungsi fan (exhaust di belakang alat)
• Cek kebersihan dari filter
• Cek jarak bebas antar alat (harus10-15 cm pada semua sisi)
Cartridge tersangkut

Cartridge tersangkut dalam modul GeneXpert


Penyebab:

- Malfungsi mekanik dari modul saat pemeriksaan


- Masalah listrik

Solusi:
1. Coba mengeluarkan catridge melalui software
 Pada GeneXpert Dx window, pilih tombol “Maintenance”
 Pada menu maintenance, pilih “Open Module Door”
 Pilih modul, lalu pilih “open Door” untuk membuka pintu modul
 Bila pintu tidak terbuka, restart sistem dan ulangi kembali langkah dari atas.

2. Mengeluarkan catridge secara manual


 Apabila langkah di atas tidak berhasil, hubungi teknisi/Cepheid untuk
memberi panduan cara mengeluarkan secara manual (prosedur lengkap akan
disediakan)
Pesan Error

Masalah
Beberapa hal dapat menyebabkan
hasil ERROR. Tekan pada tab Errors
untuk mengetahui lebih lengkap
tentang masalah yang terjadi
Penyebab
Penyebab yang paling banyak
berhubungan dengan persiapan
sampel. Operator harus
melakukan saran yang terdapat
Solusi
pada dokumen.
Untuk menghindari jumlah ERROR yang tinggi, operator harus dapat mengidentifikasi
error yang berhubungan dengan persiapan sampel
Hasil Error:
INVALID
Masalah
Kegagalan SPC (Internal Control)

Penyebab
Inhibisi reaksi PCR oleh inhibitor
(pus, sisa makanan, …)

Solusi
Pastikan tidak terdapat sisa makanan pada sampel, sebelum dicampur dengan
Sample Reagent (SR).
Ambil sampel baru bila perlu
Hasil Error:
NO RESULT

Masalah
Test tidak dapat diselesaikan dan
data yang terkumpul kurang

Penyebab
- Kegagalan sumber listrik saat tes
- F u n g s i “Stop Test” digunakan
(tidak sengaja atau sengaja)
- Komputer freeze atau crash saat
tes

Solusi
Cek pasokan listrik.
Gunakan “Stop Test” hanya pada saat diperlukan
Jangan membuka aplikasi lain pada komputer saat tes sedang berjalan
Pesan Error:
Probe check failed: 5006/5007
Masalah
Kegagalan Probe Check control dan
tes dihentikan sebelum reaksi
amplifikasi
Penyebab
- Prosesing sampel salah (kekentalan)
- Vo l u m e s a m p e l s a l a h
- Kesalahan saat mentransfer sampel
ke dalam catridge (gelembung udara)
- Penyimpanan catridge salah
(Probe integrity issues detected)
Solusi
- Pastikan sampel telah encer sebelum dimasukkan ke dalam catridge:
→ Apabila setelah inkubasi 15 menit dengan Sample Reagent, sampel masih
kental, jangan masukkan ke dalam catridge. Inkubasi 10 menit lagi
- Masukkan 2 - 4 mL sampel yang telah diproses ke dalam cartridge
- Hindari adanya gelembung udara
- Simpan kit pada suhu 2 sampai 28°C
Pesan Error:
Abnormal Pressure detected: 2008
Masalah
Tekanan melebihi ambang
maksimum (2008)

Origin
- Filter cartridge tersumbat (karena
sampel yang kental atau partikel)
- Sensor tekanan tidak bekerja

Solution(s)
- Pastikan sampel telah encer sebelum dimasukkan ke dalam catridge:
→ Apabila setelah inkubasi 15 menit dengan Sample Reagent, sampel masih kental, jangan
masukkan ke dalam catridge. Inkubasi 10 menit lagi
- Pastikan sampel tidak mengandung partikel padat
- G u n a k a n cartridge baru dan hanya masukkan Sample Reagent, apabila masalah tetap terjadi,
kemungkinan masalah pada modul: hubungi technical support/cepheid
Pesan Error:
Module Communication loss was detected: 2127
Masalah
Komunikasi antara modul dengan
software terputus

Penyebab
- Koneksi ethernet antara PC dan GX
buruk
- Masalah listrik (fluktuasi sumber
listrik/UPS)
- Koneksi antara Gateway Board dan
modul buruk
- Suhu ruangan terlalu tinggi

Solusi
- Cabut dan sambung kembali kabel ethernet antara PC dan alat GX, lalu restart sistem
- Cabut dan sambung kembali kabel komunikasi antara gateway board dan GX, lalu restart sistem.
- Cek sumber listrik dan gunakan UPS/Surge protector
- Cek suhu ruangan (harus dibawah 390C)
Pesan Error:
Signal loss detected in the amplification curve: 5011
Masalah
Sinyal hilang pada saat amplifikasi.

Penyebab
Tekanan dalam tabung hilang
karena tabung cartridge tidak
kedap udara, atau katup cartridge
tidak berkerja

Solusi
- Pastikan tidak ada gelembung udara pada tabung catridge
- Gunakan catridge baru. Bila error tetap terjadi, hal ini dapat berhubungan dengan
modul: Fluidic modul tidak bekerja. Contact Cepheid support team.
Cepheid Assistance & Support

Bila memerlukan pertolongan atau ada pertanyaan mengenai


GeneXpert dapat menghubungi:

HOTLINE SERVICE: 021-29260000


hotline.tss@medquest.co.id

atau

1. Field Service Engineer: Galuh Kurniawan (0818994473)


2. Application Specialist: Bunga Anggraini (087888699018)

Pada saat menghubungi HOTLINE, siapkan: Serial number alat GeneXpert,


pesan error, diskripsi kejadian atau permasalahan dan arsip pemeriksaan
TERIMA KASIH
SPO Pemeriksaan TCM

SITI AMINAH,S.Pd,M.Kes
SPO Pemeriksaan TCM
SPO yang harus tersedia di laboratorium TCM :

• SPO pengolahan sampel


• SPO pemeriksaan TCM
• SPO interpretasi hasil TCM
• SPO pelaporan hasil TCM
SPO PENGOLAHAN SPESIMEN
Pengumpulan Spesimen :
- Pengumpulan spesimen dahak dilakukan di tempat khusus
berdahak (sputum booth) yang terdapat di ruang terbuka,
mendapat sinar matahari langsung, dan tidak dilalui banyak
orang, untuk mengurangi kemungkinan penularan akibat
percikan dahak yang infeksius.
- Tempat pengumpulan dahak dilengkapi dengan petunjuk
prosedur pengeluaran dahak, tempat cuci tangan dengan air
mengalir, sabun, dan tempat sampah.
- Dahak tidak boleh dikeluarkan di ruangan
tertutup seperti kamar mandi, toilet, ruang kerja,
atau ruang tunggu.
- Pot dahak yang digunakan harus tidak mudah
pecah, tidak bocor, bermulut lebar
(diameter 5—6 cm), dan bertutup ulir
(minimal 4 ulir).
Pengiriman Spesimen ke Laboratorium

- Pengiriman spesimen di dalam lingkungan


Fasyankes dilakukan sesegera mungkin.

- Pot dahak atau wadah spesimen harus


dimasukkan ke dalam wadah/kotak pembawa yang
tertutup pada saat dikirim ke laboratorium.
Sedangkan, untuk pengiriman spesimen
dari Fasyankes ke laboratorium rujukan
TCM, spesimen dikemas sesuai dengan
standar International Air Trasportation
Association (IATA) dan buku Petunjuk
Teknis Pengemasan, Pengiriman, dan
Penerimaan Spesimen TB.
PEMBUANGAN DAN PENGOLAHAN LIMBAH INFEKSIUS

1. Penanganan Tumpahan
- Alat dan Bahan
a. Larutan hipoklorit 1% segar (diencerkan saat akan digunakan)
b. Forsep, sapu dan serokan (alat penampung sampah) yang
dapat disterilisasi (autoclavable), atau alat mekanik lain untuk
menangani benda tajam.
c. Kertas tisu atau bahan penyerap lainnya
d. Kantong biohazard untuk membuang tumpahan
yang terkontaminasi
e. Tempat sampah benda tajam yang kosong
f. Sarung tangan
g. Pelindung wajah (kacamata dan masker atau
pelindung wajah)
h. Sepatu boots kedap air
2. Pedoman Umum pada Insiden Tumpahan
a.Hindari menghirup material yang terkandung di udara dan
segera tinggalkan ruangan. Beritahu yang lain untuk
meninggalkan ruangan.
b. Tutup pintu dan pasang tanda bahaya.
c. Lepas pakaian yang terkointaminasi, balik bagian yang
terkontaminasi kedalam dan masukkan ke kantong
biohazard.
d. Cuci semua bagian kulit yang terpapar dengan sabun dan air.
Pembersihan Tumpahan

Ikuti tahapan berikut pada saat akan membersihkan tumpahan di


laboratorium:
a. Petugas laboratorium keluar dan memasang tanda peringatan
”BAHAYA TUMPAHAN, DILARANG MASUK!” di depan
pintu laboratorium.
b. Biarkan aerosol hilang/ mengendap selama setidaknya 30
menit sebelum masuk kembali laboratorium.Persiapkan alat
untuk pembersihan (spill kit).
c. Kenakan alat pelindung diri (baju lab, pelindung wajah, sarung
tangan lapis ganda, dan sepatu boot).
d. Tutupi area tumpahan dengan kertas tisu / absorban.
e. Tuang larutan hipoklorit 1% pada kertas tisu / absorbant di
mulai dari area luar menuju area inti tumpahan.
f. Biarkan kontak selama 20 menit.
g. Bersihkan daerah tumpahan menggunakan pinset dan
buang kedalam plastik
h. Tuangkan kembali disinfektan pada area tumpahan,
kemudian keringkan dengan kertas tisu / absorban yang
baru.
i. Buang kertas tisu/absorban tersebut ke dalam plastik
otoklaf.
j. Bersihkan area sekitarnya (dimana mungkin tumpahan
terpercik) dengan disinfektan.
Gerakan pembersihan dilakukan secara sirkuler dimulai dari
bagian terluar menuju ke pusat tumpahan.
k. Jika terdapat pecahan, ambillah dengan pinset dan buang
dalam wadah benda tajam.
l. Buangan limbah tisu dan pecahan di atas harus
diperlakukan sebagai limbah infeksius.
m. Lepaskan masker dan sarung tangan masukkan ke dalam
plastik Autoclave
n. Lepaskan jas laboratorium dan masukkan ke dalam plastik
Autoclave lainnya untuk dilakukan sterilisasi.
o. Cucilah tangan dan area kulit yang terpapar dengan sabun
cair dan air mengalir.
SPO PEMERIKSAAN TCM
1. Masukkan spesimen yang sudah dielusi ke dalam cartridge,
kemudian cartridge dimasukan ke dalam mesin
2. Spesimen diuji bersama dengan SPC (sample processing
control) tapi secara terpisah
3. Sel yang lisis secara ultrasonic akan melepas asam nukleat
4. DNA yang sudah terelusi bercampur dengan reagen
5. Amplifikasi PCR dan deteksi terjadi secara bersamaan
6. Hasil bisa dilihat dan siap untuk dicetak dalam waktu kurang
dari 2 jam
SPO interpretasi hasil TCM
rpoB Control

RIF Resistance NOT DETECTED


Fluorescence

Cycles
rpoB Control

RIF Resistance DETECTED


Fluorescence

Cycles
Hasil Pemeriksaan
MTB Not Detected Semi Quanti Ct range
High < 16
RIF Resistance NOT DETECTED Medium 16 – 22
Low 22 – 28
RIF Resistance DETECTED Very Low > 28

RIF Resistance INDETERMINATE

INVALID → SPC (Internal control) Fail

ERROR → Proses bermasalah, umumnya disebabkan saat proses awal persiapan sampel

NO RESULT → Tes berhenti disengaja atau tidak (Alat mati, computer freeze)
MTB DETECTED - RIF Resistance NOT DETECTED

Internal Control

5 targets amplified

31 © Cepheid – Proprietary & Confidential


MTB DETECTED – RIF Resistance DETECTED

4 targets amplified Internal Control

32 © Cepheid – Proprietary & Confidential


MTB DETECTED - RIF Resistance INDETERMINATE

Internal Control

5 targets amplified

33 © Cepheid – Proprietary & Confidential


Negative Result

Internal Control

34 © Cepheid – Proprietary & Confidential


Invalid Result

34 © Cepheid – Proprietary & Confidential


ERROR Result

34 © Cepheid – Proprietary & Confidential


SPO pelaporan hasil
Panduan pelaporan hasil Deteksi Rifampisin

Hasil Interpretasi Tindak lanjut


• DNA MTB terdeteksi
MTB
• Mutasi gen rpoB
DETECTED; Lanjutkan sesuai
terdeteksi, kemungkinan
Rif Resistance dengan alur diagnosis
besar resisten terhadap
DETECTED TB resisten obat
rifampisin

• DNA MTB terdeteksi


MTB
• Mutasi gen rpoB tidak Lanjutkan sesuai
DETECTED;
terdeteksi. Kemungkinan dengan alur diagnosis
Rif Resistance
besar sensitif terhadap TB biasa
NOT DETECTED
rifampisin

34 © Cepheid – Proprietary & Confidential


Panduan pelaporan hasil Deteksi Rifampisin

Hasil Interpretasi Tindak lanjut


 DNA MTB terdeteksi
 Mutasi gen rpoB /
MTB DETECTED; Ulangi pemeriksaan
resistensi rifampisin
Rif Resistance secepatnya menggunakan
tidak dapat ditentukan
INDETERMINATE spesimen dahak baru
karena sinyal penanda
dengan kualitas yang baik
resistensi tidak cukup
terdeteksi
• DNA MTB tidak Lanjutkan sesuai alur
MTB Not Detected
terdeteksi diagnosis TB

34 © Cepheid – Proprietary & Confidential


Panduan pelaporan hasil Deteksi Rifampisin

Hasil Interpretasi Tindak lanjut


Ulangi pemeriksaan
dengan cartridge dan
Keberadaan DNA MTB tidak
spesimen dahak baru,
dapat ditentukan karena kurva
pastikan spesimen tidak
SPC tidak menunjukan kenaikan
INVALID terdapat bahan-bahan
jumlah amplikon, proses sampel
yang dapat menghambat
tidak benar, reaksi PCR
PCR (pengulangan
terhambat
pemeriksaan jika hasil
invalid atau error,
maksimal berapa x)

34 © Cepheid – Proprietary & Confidential


Hasil Interpretasi Tindak lanjut
• Keberadaan DNA MTB tidak Ulangi pemeriksaan
dapat ditentukan, quality dengan cartridge baru,
ERROR
control internal gagal atau pastikan pengolahan
terjadi kegagalan sistem spesimen sudah benar

• Keberadaan DNA MTB tidak


NO RESULT dapat ditentukan karena data Ulangi pemeriksaan
reaksi PCR tidak mencukupi dengan cartridge baru

34 © Cepheid – Proprietary & Confidential


SEKIAN......
TERIMA KASIH.....

Anda mungkin juga menyukai