Anda di halaman 1dari 4

Hasil Identifikasi, Analisis dan Rencana Tindak Lanjut

Terhadap Umpan Balik dan Keluhan Masyarakat, Kelompok Masyarakat dan Sasaran Pelayanan Usaha
Kesehatan Masyarakat
Bulan: Januari Tahun 2023
PEMERINTAH KABUPATEN
KUNINGAN DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS WINDUSENGKAHAN
Jl. Olah raga No.12 Kelurahan Windusengkahan
Hotline sms 08112411134
KABUPATEN KUNINGAN E-mail : pkmwindusengkahan@yahoo.co.id UPTD PUSKESMAS
WINDUSENGKAHAN
KUNINGAN

1. Program kesehatan jiwa

a. Identifikasi Umpan Balik dan Keluhan

No Kegiatan Umpan Balik dan Keluhan


1. kunjungan kasus pneumonia Masyarakat ingin tahu cara penanganan dan pencegahan ispa di rumah

2 Pelacakan kasus ispa (pneumonia) di poskesdes -ada bidan desa belum memahami tatalaksana MTBM dan MTBS
-bidan desa meminta buku pencatatan dan pelaporan

b. Analisis Umpan Balik dan Keluhan

No Umpan Balik dan Keluhan Penyebab Rencana Tindak Lanjut


1 Masyarakat ingin tahu cara - Kurangnya pemahaman masyarakat - Penyuluhan tentang penyakit ispa
penanganan dan mengenai cara pencegahan dan - Kunjungan kasus rumah pneumonia di 2 desa dan
pencegahan ispa di rumah penanganan ispa di rumah 3 kelurahan secara berkala
2 -ada bidan desa belum - Tidak ada biaya pelatihan khusus sosialisasi - Sosialisasi tentang MTBS dan MTBS
memahami tatalaksana tentang MTBS dan MTBM
MTBM dan MTBS
c. Rencana Tindak Lanjut

No Kegiatan Tujuan Sasaran Tempat Waktu Pelaksana Biaya Ket


1. -Penyuluhan tentang Untuk meningkatkan pengetahuan Masyarakat 2 desa 3 Februari Pengelola Tupoksi -
penyakit ispa masyarakat tentang cara pencegahan dan kelurahan 2023 pelayanan
penanganan ispa di rumah ispa

-Kunjungan kasus Memantau Kesehatan Masyarakat yang masyarakat 2 desa 3 Februari Pengelola tupoksi
rumah pneumonia di 2 menderita pneumonia kelurahan 2023 pelayanan
desa dan 3 kelurahan ispa
secara berkala

2 Sosialisasi tentang Meningkatkan pengetahuan bidan desa masyarakat 2 desa 3 Februari -Pengelola tupoksi -
MTBS dan MTBS (lintas program) dalam upaya penemuan kelurahan 2023 ispa
kasus pneumonia secara dini -bidan desa
yang telah
melaksanak
an pelatihan
MTBS dan
MTBM

Mengetahui,
Kepala UPTD Puskesmas Windusengkahan Penanggung Jawab UKM

(Uci Sanusi,S.Sos.SKM.MM.Kes) (Siska Nugraheni, SKM)


NIP. 19640823 198409 1 001 NIP.19960114 202012 2 002

Anda mungkin juga menyukai