Anda di halaman 1dari 2

FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

UJIAN AKHIR SEMESTER


TAHUN AKADEMIK 2023/2024
MATA KULIAH : Operasi Riset II
HARI/TGL : Sabtu, 18 November 2023
SIFAT : Buka Buku

‫ﺑﺳﻡﺍﷲﺍﻟﺭﺣﻣﻥﺍﻟﺭﺣﻳﻡ‬
1. Jelaskan
a. Apa yang dimaksud dengan strategi murni, jelaskan
b. Berikan sebuah contoh table pay off strategi murni tersebut.
c. dari contoh yang saudara/i buat tentukan nilai permainannya dan apa artinya
d. Apa pula yang dimaksud strategi csmpuran, jelaskan
e. Berikan 2 buah contoh table pay off strategi campuran, yang pertama table pay off
strategi campuran yag dapat diubah menjadi strategi murni dan yang kedua table pay
off yang tetap strategi campuran
2. Jelaskan arti angka-angka pada matriks permainan di bawah ini :

A B C D

a -4 2 -6 7

A b -2 4 2 4

c 4 -1 3 2

d 2 6 8 4

Berikan nilai permainan dari table pay off diatas. Tip tentukan strateginya lebih dahulu,
jika strategi terpilih adalah strategi campuran selanjutnya maka carilah nilai permainan
dengan menggunaakan matriks atau simpleks
3. Berikut adalah table probabilitas seekor ayam petelur

State sekarang Ke status berikutnya


(hari ini) (besok)
Bertelur Tidak bertelur
Bertelur 0,7 0,3
Tidak bertelur 0,8 0,2

a. Pengusaha ayam petelur ingin mengetahui probabilitas seekor ayam berstatus


bertelur pada hari ke tiga, jika ayam tersebut berstatus bertelur pada hari ke-1.
b. Pengusaha ayam petelur ingin mengetahui probabilitas seekor ayam berstatus tidak
bertelur pada hari ke tiga, jika ayam tersebut berstatus bertelur pada hari ke-1.
c. Tentukanlah probabilitas hingga hari 9 jika berstatus bertelur atau tidak bertelur jika
pada ari pertama berststus bertelur.
d. Apaka hari ke 9 tsb sudah steady state?
e. Pada periode keberapa kondisi dapat dinyatakan steady state?

Anda mungkin juga menyukai