Anda di halaman 1dari 3

Nama: Nazla Shofana Monri

Ilmu Komunikasi (KOM 23)

Tugas :

1. apa tanggapan anda terhadap blur pada 3 visual berikut? apakah anda setuju atau tidak
setuju. jawaban harap disertai alasan/argumentasi.
JAWABAN:
Saya setuju karena menurut pasal 18 SPS “Penayangan di televisi dilarang menampilkan bagian-
bagian tubuh tertentu” seperti yang dicontoh kasus itu terlihat paha, payudara, dan seluruh anggota
bandan yang hanya terbalut dalaman. Dan juga mengapa dilarang karena berpotensi dilihat dan
ditiru anak yang tidak mengerti baik burukmya.
2. apa tanggapan anda terhadap kebijakan redaksi program mata najwa atas
penayangan wawancara kakak Agnes, salah satu orang yang terlibat dalam kasus
penganiayaan terhadap David. berikut adalah link potongan wawancara tersebut
yang diambil dari akun twitter.
https://twitter.com/MataNajwa/status/1631633192519360512
JAWABAN:
Saya setuju program mata najwa menanyangkan wawancara dengan kakak Agnes.
Menurut saya menghadirkan sudut pandang lain itu bagus, jadi masyarakat dapat
lebih bijak dan rasional memilih sudut pandang mana yang menurut mereka benar.

3. apa tanggapan anda terhadap artikel berita berikut ini? apa yang salah dari berita
tersebut? apakah termasuk dalam pelanggaran kode etik jurnalistik? jelaskan
argumentasi anda :
JAWABAN:
Saya setuju artikel ini termasuk melanggar kode etik jurnalistik karena di thumbnail
dikatakan bahwa sudah ada pernyatan tentang respon sang ayah mengetahui bahwa
vannesa sudah mempunyai anak tapi sebenarnya di dalam artikel itu sang ayah tidak
tahu menahu soal anak dari vannesa yang dirumorkan. Seperti yang telah tertera di
kode etik yang diperlukan nomor 1 adalah “Melindungi publik dari kesalahan
pemberitahuan”.

Anda mungkin juga menyukai