Anda di halaman 1dari 4

PENIMBANGAN BERAT BADAN BALITA

DENGAN DACIN
No. Dokumen :
SOP No. Revisi :
Tanggal Terbit :
Tanggal Terbit :
UPTD Tedi Nugraha, S.Kep, Ners
PUSKESMAS NIP.198201022014091001
AGRABINTA
1. Pengertian 1. Pemantauan Pertumbuhan merupakan suatu kegiatan penimbangan yang
dilakukan secara terus menerus (berkesinambunagn) dan teratur. Berat
Badan hasil penimbangan dibuat titik dalam KMS dan dihubungkan
sehingga membentuk garis pertumbuhan anak yang bertujuan untuk
mengetahui secara dini anak tumbuh normal atau tidak, dan untuk
melakukan tindak lanjut dengan cepat dan tepat.
2. Dacin merupakan timbangan balok lurus keseimbangan denga sisi
panjang untuk menunjukkan berat.
2. Tujuan Sebagai acuan prosedur pelaksanaan pengukuran berat badan balita di
posyandu dengan menggunakan dacin sebagai alat pengukuran.
3. Kebijakan

4. Referensi 1. Buku Panduan Kader Posyandu. Kemenkes, Tahun 2011.


2. Buku Saku Ayo Ke Posyandu Setiap Bulan. Kemenkes, 2012.
3. Panduan Pelaksanaan Pemantauan Pertumbuhan di Posyandu,
Kemenkes. Tahun 2021.
4. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
Hk.01.07/Menkes/51/2022 Tentang Standar Antropometri dan Alat Deteksi
Dini Perkembangan Anak.
5. Panduan Posyandu Prima. Kemenkes, Tahun 2022.

5. Prosedur/ Tahap Persiapan Dacin


Langkah 1. Petugas mempersiapkan dacin
langkah 2. Petugas menggantung dacin pada tempat yang kokoh seperti pelana
rumah atau kusen pintu atau dahan pohon atau penyangga kaki tiga yang
kuat
3. Petugas meletakkan bandul geser pada angka nol, jika ujung kedua paku
tmbang tidak dalam posisi lurus, maka timbangan perlu ditera atau diganti
dengan yang baru
4. Petugas mengatur posisi angka pada dacin sejajar dengan mata
penimbang
5. Petugas memastikan bandul geser berada pada angka nol
6. Petugas memasang sarung timbang/celana timbang/kotak timbang yang
kosong pada dacin
7. Petugas menyeimbangkan dacin yang telah dibebani dengan sarung
timbang/celana timbang/kotang timbang dengan membuat kantung plastik
berisikan pasir/batu diujung batang dacin yang panjang, sampai kedua
jaru diatas tegak lurus.

Tahap Pelaksanaan Penimbangan Balita


1. Petugas memasukkan balita ke dalam sarung timbang denga pakaian
seminimal mungkin dan geser bandul sampai jarum tegak lurus
2. Petugas membaca berat badan balita dengan melihat angka di ujung
bandul geser
3. Petugas mencatat hasil penimbangan dengan benar di kertas/buku bantu
dalam kilogram dan ons
4. Petugas mengembalikan bandul ke angka nol dan keluarkan balita dari
sarung/celana/kptak timbang
6. Bagan Alir 1. Persiapan Dacin

Menggantung Dacin
Meletakkan bandul geser
Mengatur posisi agar bandul
pada angka nol
berada pada angka nol

2. Penimbanga Balita

7. Hal-hal 1. Ketelitian dalam penimbangan dan membaca hasil penimbangan


yang perlu 2. Kejadian yang tidak diharapkan (KTD) pada sasaran maupun petugas.
diperhatikan
8 Unit terkait 1. Puskesmas Pembantu
2. Polindes
3. Posyandu
4. PKK
9. Dokumen 1. Buku SIP Posyandu
terkait 2. Buku Kohort Balita
3. Form LB3 Gizi
4. E-PPGBM

10. Rekaman No Yang sudah Isi perubahan Tanggal mulai diberikan


historis diubah
perubahan

Anda mungkin juga menyukai