Anda di halaman 1dari 1

KELOMPOK 4 TAYAMMUM

1. PENGERTIAN TAYAMMUM
= Tayamum adalah menyucikan diri sebagai pengganti wudhu yang dilakukan karena tidak
ada air
2. CARA TAYAMMUM YANG BAIK

= Tata Cara Tayamum dan Doanya yang Benar

1. Siapkan debu yang bersih. ...


2. Menghadap kiblat. ...
3. Membaca niat' ...
niat tayamum: "Nawaitut Tayammuma Lisstibaahatish Shalaati Fardlol Lillaahi Taaalaa."
4. Usapkan kedua telapak tangan ke seluruh wajah. ...
5. Telapak tangan menyentuh debu. ...
6. Telapak tangan menyentuh lengan hingga siku. ...
7. Mengusapkan kedua telapak tangan. ...
8. Membaca doa bersuci.

3. syarat - syarat tayammum :


1- Bertayammum dengan tanah.
2- Menggunakan tanah yang suci tidak terkena najis.
3- Tidak pernah di pakai sebelumnya (untuk tayammaum yang fardhu).
4- Murni dari campuran yang lain seperti tepung dan seumpamanya.
5- Mengqoshod atau menghendaki (berniat) bahwa sapuan dengan tanah tersebut untuk di
jadikan tayammum.
6- Masuk waktu shalat fardhu
7- Bertayammum tiap kali sholat fardhu tiba.
8- Berhati – hati dan bersungguh – sungguh dalam mencari arah qiblat sebelum memulai
tayammum.
9- Menyapu muka dan dua tangannya dengan dua kali mengusap tanah tayammum secara
masing – masing (terpisah).
10- Menghilangkan segala najis di badan terlebih dahulu.

1- Tidak ada air untuk berwudhu


2- Ada penyakit yang mengakibatkan tidak boleh memakai air
3- Ada air hanya sekedar mencukupi kebutuhan minum manusia atau binatang yang
Muhtaram (dihormati).

Anda mungkin juga menyukai