Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PERENCANAAN BISNIS

DOMPET BOJAG

Anggota Kelompok :
RADHISTA WANDA PUTRI (2101102010168)
JUNAIDAR (2101102010024)
YUNA MELANI SIREGAR (2101102010025)
ISYATUR RAZIAH (2101102010071)
MUTIA (2101102010120)

PROGRAM STUDI MANAJEMEN


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS SYIAH KUALA
2023
BAB V
ASPEK EKONOMI DAN KEUANGAN
5.1 Perkiraan Investasi
Kebutuhan investasi yang diperlukan untuk mendirikan bisnis dompet bojag membutuhkan
investasi sebagai berikut :

NO URAIAN BANYAK NILAI/UNIT JUMLAH


1 Mesin jahit 1 $ 3,000,000.00 3,000,000.00
Gunting 2 $ 5,000.00 10,000.00
Benang 3 $ 12,000.00 36,000.00
Bonggol Jagung 30 $ 5,000.00 150,000.00
Jarum 1 $ 5,000.00 5,000.00
Terpal 1 $ 35,000.00 35,000.00
Cutter 1 $ 10,000.00 10,000.00
Listrik 100,000.00
Total 3,346,000.00

2 Kain Hanget 5 $ 200,000.00 1,000,000.00


Wanted 5 $ 2,000.00 10,000.00
Resleting 15 $ 2,000.00 30,000.00
Benang Rajut 8 $ 10,000.00 80,000.00
Jarum Besar 1 $ 45,000.00 45,000.00
Total 1,165,000.00
3 Modal Kerja
- Kas 15,000,000.00
- Buffer Stock 2,000,000.00
Total 17,000,000.00
Total Keseluruhan 21,511,000.00
Berdasarkan tabel di atas, menunjukkan bahwa kebutuhan biaya tetap mencapai Rp3.346.000,
Biaya Variabel mencapai Rp1.165.000 dan modal kerja sebesar Rp17.000.000. Dengan demikian Total
kebutuhan investasi untuk mendirikan usaha dompet bojag adalah Rp21.511.000.

5.2 Sumber Pembiayaan

Sumber modal untuk membiayai rencana penjualan dompet bojag ini berasal dari 2 (dua) pemilik usaha,

1. Pemilik Usaha 1 : Rp10.755.500.00


2. Pemilik Usaha 2 : Rp10.755.500.00
5.3 Perkiraan Pendapatan
Harga Jual ¿ (Modal+Persentase Laba)/100
15.000.000+ 35 %(15.000 .000)
¿
100
= 15.052.500 ( dibulatkan menjadi 15.053.000)

 Bahan : 4.411.000
Investasi : 7.100.000 +
Total Modal : 11.511.000

 Laba = Laba Kotor – Modal


= 15.053.000 – 11.511.000
= 3.541.000
 Laba Bersih 35% (yang dimasukkan ke dalam kas)
3.541.000 x 35% = 1.239.350

Pendapat/tahun : Rp15.053.000 x 12 bulan


: Rp180.636.000

Anda mungkin juga menyukai