Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KOTA SUKABUMI

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SEKOLAH DASAR NEGERI CIPELANGGEDE
Jl. Raya KH. A. Sanusi No. 43 Telp. (0266) 235911 Kota Sukabumi

NASKAH SOAL
PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL
TAHUN PELAJARAN 2023/2024
Tema : 4 (Kewajiban dan Hakku) Nama : .................................. Kelas
/ semseter : III (Tiga)/ I (Satu) No Absen :..................................
Hari/Tanggal :.................................. Waktu : 120 Menit

PETUNJUK:
1. Berdoalah sebelum mengerjakan soal.
2. Tuliskan nama sekolah, namamu, dan hari/tanggal pelaksanaan PAS ditempat yang sudah disediakan.
3. Tulisan harus jelas, rapi dan bersih.
4. Periksalah dahulu pekerjaanmu sebelum diserahkan kepada Bapak/ Ibu Guru.
5. Perolehan nilai diisi oleh guru setelah dilakukan pemeriksaan jawaban.
6. Kerjakan dengan teliti dan jujur.
PEROLEHAN NILAI PENILAIAN AKHIR SEMESTER PENGETAHUAN TEMA 4
SEMESTER I TAHUN PELAJARAN 2023/2024
Salah
No Muatan No. Score Nilai
KD Nomo
. Pembelajaran Soal Max Siswa
r
1. PPKN 3.2 1,2,3,4,16,21

2 B.INDONESIA 3.10 5,7,8,9,17,22,23

3 MATEMATIKA 3.3 10,11,12,18,19,24

4 SBDP 3.1 14,20


3.2 12
3.3 13
3.4 15,25

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf A,B dan C di depan jawaban yang di anggap
benar!
1. Mendapat perhatian ayah ibu adalah hak seorang anak dilingkungan . . . .
a. sekolah b. rumah c. lingkungan masyarakat
2. Kita harus menjaga kesehatan tubuh, tubuh yang sehat membuat kita dapat belajar dan
bekerja.
Menjaga tubuh merupakan . . . . semua orang
a. hak b. kewajiban c. keharusan
3. Salah satu kewajiban anak dilingkungan sekolah adalah . . . .
a. membantu orang tua
b. membersihkan lingkungan
c. memperhatika guru
4. tolong menolong antar umat beragama adalah kewajiban setiap orang. Tolong menolong
antar umat beragama dapat menciptakan . . . .
a. kerukunan b. kedisoplinan c. kemandirian
5. berikut ini yang termasuk kalimat saran adalah . . . .
a. kapan kamu menghormati orang tuamu?
b. hormatilah kedua orang tuamu
c. kamu selalu menghormati orang tuamu
6. Lani ingin lantai rumahnya selalu bersih. Saat pulang sekolah ia melihat lantai rumahnya
kotor. Saran yang tepat untuk Lani adalah . . . .
a. Lani makan siang
b. sebaiknya Lani mengepel lantai rumahnya
c. Lani mengotori lantai rumahnya
7. Di bawah ini bukan penyelesaian masalah yang tepat
untuk gambar disamping adalah . . .
a. membawa makanan dari rumah
b. Jajan di kantin
c. tetap jajan disana
8. Saran yang tidak benar justru akan . . . .
a. menjadi pembenaran
b. membuat masalah selesai
c. membuat tugas menjadi ringan
9. Dua bilangan cacah yang hasil penjumlahannya 85 adalah . . . .
a. 35 dan 40 b. 40 dan 43 c. 35 dan 50
10. Siti mengamati kalender di rumahnya. Siti menghitung dalam satu tahun ada 365 hari.
Jumlah kemungkinan untuk angka 365 hari, kecuali . . . .
a. 300 dan 65 b. 290 dan 75 c. 250 dan 150
11. Selisih dari bilangan 440 dan 815 adalah . . . .
a. 275 b. 375 c. 475
12. Sebuah lagu meiliki pola irama 2/4, artinya setiap birama pada lagu tersebut terdiri atas
....
a. 1 ketukan b. 2 ketukan c. 4 ketukan
13. Anak pada gambar disamping melakukan gerak tari.
Gerak tari yang dilakukan anak pada gambar adalah gerakan . . . .
a. kuat b. rentang tangan c. lemah
14. Berikut yang termasuk warna dasar adalah . . . .
a. merah b. putih c. hijau
15. Melipat kertas dilakukan dengan . . . .
a. rapi b. berantakan c. terburu-buru
II. Isilah titik-titik di bawah ini!

16. Tinggal di lingkungan yang bersih termasuk . . . . terkait kebersihan lingkungan.

17. Perhatikan percakapan di bawah ini!

Ade : “Ibu memberiku hadiah ulang tahun”

Kakak Budi : “Wah, bagus sekali hadiahnya, terima kasih kepada ibu, Ade”

Ade :” Iya Kak”

Kalimat saran diucapkan oleh . . . .


18. Dayu menyiapkan 800 buah bibit sedap malam untuk dikirim menggunakan kotak

kardus, kemungkinan perkalian yang hasilnya 800 adalah . . . . dan . . . .

19. Edo dan teman – teman menghias kelas dengan bendera merah putih. Sekolah

menyediakan bendera merah putih plastik. Jumlah kelas disekolah Edo ada 12.

Kemungkinan pembagian bendera yang hasilnya 12 untuk seluruh kelas adalah . . . .

20. Tiga unsur gambar dekoratif adalah . . . .

III. pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang tepat!

21. Sebutkan tiga kewajiban dalam lingkungan

sekolah! ................................................................................................................................

...............

22. Anak – anak memerlukan makanan bergizi. Makanan bergizi membuat anak – anak

memiliki tubuh yang sehat. Sebutkan tiga makanan yang memiliki kandungan gizi yang

baik untuk anak –

anak! .....................................................................................................................................

..........

23. Sebutkan dua saran yang tepat untuk gambar di bawah!

..............................................................................................................................................

24. Pada saat upacara terdapat 580 anak mengikuti upaca bendera. Mereka mengikuti

pembina upacara saat membacakan pancasila. Sebutka lima kemungkinan penjumlahan

yang hasilnya

580! .......................................................................................................................................

........

25. Sebutkan langkah – langkah dalam membuat topi dari kertas

bekas ! ..................................................................................................................................

.............

Anda mungkin juga menyukai