Anda di halaman 1dari 3

Nomor : PM.03.01/C.

III/818/2023 26 Januari 2023


Lampiran : dua lembar
Hal : Pertemuan Teknis Tingkat Nasional

Yth.Daftar Terlampir

Sebagai bentuk pertanggungjawaban atas kegiatan program ISPA di daerah, untuk itu diperlukan
upaya monitoring dan evaluasi pencapaian indikator P2 ISPA di tahun 2022 serta sosialisasi software
pengembangan pencatatan dan pelaporan pada data rutin ISPA dalam bentuk pertemuan teknis
pemegang program ISPA tingkat nasional.
Kegiatan akan dilaksanakan secara daring. Untuk itu kami mohon, Dinas Kesehatan Provinsi
dapat memfasilitasi kegiatan dengan mengundang penanggungjawab P2 ISPA di tingkat
Kabupaten/Kota dan Puskesmas. Kegiatan ini akan dilaksanakan pada:
hari/tanggal : Jumat/27 Januari 2023
waktu : 08.30 WIB - selesai
meeting ID 868 7691 8067
passcode : ispa2023

Sehubungan dengan hal tersebut, kami mohon Saudara untuk dapat memfasilitasi kegiatan
Pertemuan teknis pemegang program ISPA tingkat nasional. Informasi lebih lanjut dapat menghubungi
Sdr. Deny Fattah (Hp: +62-858-8436-1992).
Atas perhatian Saudara, kami ucapkan terima kasih.

Direktur Pencegahan dan Pengendalian


Penyakit Menular,

dr. Imran Pambudi, MPHM


Lampiran 1
Nomor : PM.03.01/C.III/818/2023
Tanggal : 26 Januari 2023

DAFTAR PEJABAT YANG DIUNDANG

1. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Aceh dan Kab/Kota se-Provinsi Aceh


2. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Utara dan Kab/Kota se-Provinsi Sumatera Utara
3. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Barat dan Kab/Kota se-Provinsi Sumatera Barat
4. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jambi dan Kab/Kota se-Provinsi Jambi
5. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bengkulu dan Kab/Kota se-Provinsi Bengkulu
6. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau dan Kab/Kota se-Provinsi Riau
7. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Selatan dan Kab/Kota se-Provinsi Sumatera Selatan
8. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kep.Riau dan Kab/Kota se-Provinsi Kep.Riau
9. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Lampung dan Kab/Kota se-Provinsi Lampung
10. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kep. Bangka Belitung dan Kab/Kota se-Provinsi Kep. Bangka
Belitung
11. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta dan Kab/Kota se-Provinsi DKI Jakarta
12. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat dan Kab/Kota se-Provinsi Jawa Barat
13. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah dan Kab/Kota se-Provinsi Jawa Tengah
14. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi DIY Yogyakarta dan Kab/Kota se-Provinsi DIY Yogyakarta
15. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Timur dan Kab/Kota se-Provinsi Jawa Timur
16. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Banten dan Kab/Kota se-Provinsi Banten
17. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Bali dan Kab/Kota se-Provinsi Bali
18. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Nusa Tenggara Barat dan Kab/Kota se-Provinsi Nusa Tenggara
Barat
19. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Nusa Tenggara Timur dan Kab/Kota se-Provinsi Nusa Tenggara
Timur
20. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Utara dan Kab/Kota se-Provinsi Kalimantan Utara
21. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Timur dan Kab/Kota se-Provinsi Kalimantan Timur
22. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Selatan dan Kab/Kota se-Provinsi Kalimantan Selatan
23. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Tengah dan Kab/Kota se-Provinsi Kalimantan Tengah
24. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Barat dan Kab/Kota se-Provinsi Kalimantan Barat
25. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Utara dan Kab/Kota se-Provinsi Sulawesi Utara
26. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Gorontalo dan Kab/Kota se-Provinsi Gorontalo
27. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat dan Kab/Kota se-Provinsi Sulawesi Barat
28. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Tengah dan Kab/Kota se-Provinsi Sulawesi Tengah
29. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Selatan dan Kab/Kota se-Provinsi Sulawesi Selatan
30. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Tenggara dan Kab/Kota se-Provinsi Sulawesi Tenggara
31. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Maluku Utara dan Kab/Kota se-Provinsi Maluku Utara
32. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Maluku dan Kab/Kota se-Provinsi Maluku
33. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Papua Barat dan Kab/Kota se-Provinsi Papua Barat
34. Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Papua dan Kab/Kota se-Provinsi Papua

Direktur Pencegahan dan Pengendalian


Penyakit Menular,

dr. Imran Pambudi, MPHM

Anda mungkin juga menyukai