Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KOTA SINGKAWANG

DINAS KESEHATAN DAN KELUARGA BERENCANA


UPT. PUSKESMAS SINGKAWANG SELATAN II
Jalan Raya Sagatani No.55 Kel.Pangmilang Singkawang Selatan (79163)
Email:pkmskwselatan2@gmail.com

KERANGKA ACUAN KEGIATAN (KAK)


KAWASAN TANPA ROKOK
TAHUN 2023

A. Pendahuluan
Rokok adalah salah satu produk tembakau yang dimaksudkan untuk
dibakar, diisap,dan atau dihirup termasuk rokok kretek, rokok putih, cerutu atau
bnetuk lainnya yang dihasilkan dari tanaman Nicotina, Tabacum, Nicotina
Rustica dan spsies lainnya atau sintetis yang asapnya mengandung nikotin dan
tar dengan atau tanpa bahan tambahan. Kawasan Tanpa Rokok yang
selanjutnya disingkat KTR adalah ruangan atau daerah yang dinyatakan dilarang
untuk kegiatan merokok atau kegiatan memproduksi, menjual mengiklankan,
dan atau mempromosikan produk tembakau.
Undang-undang nomor 36 tahun 2009 tentang kesehatan
mengamanatkan Pemerintah Daerah untuk mengatur penetapan Kawasan
Tanpa Rokok. Pada pasal 115 ayat (2) menentukan bahwa pemerintah daerah
wajib menetapkan kawasan tanpa rokok diwilayahnya. Pengaturan ini bertujuan
untuk mencegah dan mengatasi dampak buruk dari setiap asap rokok. Kawasan
tanpa rokok mencakup fasilitas pelayanan kesehatan, tempat proses belajar
mengajar, tempat anak berain, tempat ibadah, angkutan umum, tempat kerja,
tempat umum dan tempat lain yg ditetapkan.

B. Latar Belakang
Fasilitas pelayanan kesehatan adalah suatu alat dan atau tempat yang
baik digunakan untuk menyelenggarakan upaya pelayanan kesehatan, baik
promotif, preventif, kuratif mauppun rehabilitatif yang dilakukan oleh pemerintah,
pemerintah daerah dan atau masyarakat. Konsep dari peraturan ini adalah
melarang kegiatan merokok, iklan rokok dan penjualan rokok dikawasan tanpa
rokok yang telah diuraikan sebelumnya kecuali ditempat umum, masih
diperbolehkan transaksi jual beli rokok.
Kawasan tanpa rokok merupakan tanggung jawab seluruh komponen
bangsa, baik individu, masyarakat, lembaga-lembaga, pemerintah dan non
pemerintah untuk melindungi hak – hak generasi sekarang maupun yang akan
datang atas kesehatan diri sendiri dan lingkungan hidup yang sehat. Komitmen
bersama dan lintas sektor dan berbagai elemen akan sangat berpengaruh
terhadap keberhasilan kawasan tanpa rokok.

C. Tujuan
1. Tujuan Umum
Untuk mencegah dan mengatasi dampak buruk dari setiap asap rokok di
tempat umum sesuai peraturan yang berlaku
2. Tujuan Khusus
a. Memberikan pengetahuan dan wawasan serta memberikan dorongan
individu ataupun kelompok masyarakat untuk menerapkan kawasan
bebas asap rokok
b. Untuk mengetahui informasi dan melakukan deteksi dini sebagai upaya
pencegahan bagi perokok pemula atau perokok di bawah umur

D. Kegiatan dan Rincian Kegiatan


No Kegiatan pokok Rincian kegiatan
1 Sosialisasi Kawasan Bebas Memberikan informasi dan mendorong
tanpa Rokok masyarakat untuk menerapkan kawasan
bebas tanpa rokok
2 Skrining Perilaku merokok di Mendata siswa siswi tentang perilaku merokok
sekolah di sekolah

E. Cara Melaksanakan Kegiatan


Lintas Lintas
Kegiatan Pelaksanaan
No program sektor Ket
pokok program
terkait terkait

1. Sosialisasi 1. Tahap PJ RT, Lurah Sumber


Kawasan Persiapan Program, pembiayaan
Bebas a. Menentukan Promkes BOK
tanpa sasaran
Rokok ( Kasus )
b. Menentukan
jadwal
kegiatan
c. Koordinasi
dengan
program
terkait
d. Mempersiap
kan alat dan
bahan yang
di perlukan .
2. Tahap
pelaksanaan
a. Melakukan
kunjungan
ke tempat
yang
ditentukan
sesuai
jadwal.
b. Melakukan
sosialisai
tentang
kawasan
tanpa rokok
kepada
pasien
3. Pencatatan dan
pelaporan.
a. Melakukan
pencatatan
hasil
kegiatan
b. Melaporkan
hasil
kegiatan
c. Mendokume
ntasikan
hasil

2. Skrining 1. Tahap PJ Sekolah Sumber


Perilaku Persiapan Program, pembiayaan
merokok di a. Menentukan Promkes BOK
sekolah sasaran
( Kasus )
b. Menentukan
jadwal
kegiatan
c. Koordinasi
dengan
program
terkait
d. Mempersiap
kan alat dan
bahan yang
di perlukan .
2. Tahap
pelaksanaan
a. Melakukan
kunjungan
ke tempat
yang
ditentukan
sesuai
jadwal.
b. Melakukan
skrining
tentang
perilaku
merokok
kepada
siswa/siswi
3. Pencatatan dan
pelaporan.
a. Melakukan
pencatatan
hasil
kegiatan
b. Melaporkan
hasil
kegiatan
c. Mendokume
ntasikan
hasil

F. Sasaran
Sasaran kegiatan kawasan tanpa rokok adalah fasilitas pelayanan kesehatan,
tempat proses belajar mengajar, tempat anak berain, tempat ibadah, angkutan
umum, tempat kerja, tempat umum dan tempat lain yg ditetapkan.

G. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan


No 2023
Kegiatan
Jan Feb Mar Apr Mei Juni Juli Agst sept Okt Nop Des

1. Sosialisasi
Kawasan
Bebas
tanpa
Rokok
2. Skrining
Perilaku
x
merokok di
sekolah

H. Monitoring Evaluasi pelaksanaan kegiatan dan pelaporan


Evaluasi pelaksanaan kegiatan dilakukan setiap bulan oleh penanggung
jawab program hasil nya di laporkan kepada kepala puskesmas.

I. Pencatatan, Pelaporan, dan Evaluasi kegiatan


1. Pencatatan
Pencatatan pelaksanaan kegiatan di lakukan menggunakan formulir yang
telah tersedia. Pencatatan yang dilakukan meliputi semua kegiatan yang
dilaksanakan dan diwajibkan membuat pelaporan yang di tujukan kepada
kepala puskesmas .
2. Pelaporan
Hasil capaian kegiatan di lakukan pencatatan secara elektronik dan sistem
pelaporan secara otomatis dapat di akses oleh Dinas Kabupaten Kota
Singkawang.

3. Evaluasi
Evaluasi capaian program dilaksanakan setiap bulan pada saat lokakarya
mini puskesmas, permasalahan selama pelaksanaan kegiatan akan di
analisis setiap setelah kegiatan dilakukan dan menentukan rencana tindak
lanjut bersama lintas program dan kepala puskesmas

Mengetahui,
Kepala Puskesmas Penanggung Jawab Kegiatan

Ningsih Handayani, SKM Marini, A.Md.Kep


NIP. 197308262000122001 NIP. 197903272006042008

Anda mungkin juga menyukai