Anda di halaman 1dari 39

9/8/2023

CRYPTO 101

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

1
9/8/2023

Apa Itu Crypto Currency?

Mata Uang Digital

Dikutip dari berbagai sumber,


Cryptocurrency adalah sebuah mata uang digital atau
virtual yang dijamin oleh cryptography.

Dengan adanya cryptography ini, maka mata uang digital ini


menjadi hampir tidak mungkin dipalsukan.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

2
9/8/2023

Apa Itu Blockchain?

Blockchain sendiri adalah sebuah system (awal mulanya


dipergunakan untuk bitcoin sebagai mata uang digital
crypto pertama), dimana blockchain ini yang mengatur,
mencatat dan mengelola data uang digital.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Konvensional Banking Transaction

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

3
9/8/2023

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Blockchain?

Konvensional Banking Transaction

1. Tersentralisasi (melalui central bank)


2. Transaksi tertutup
3. Ledger (pencatatan) tertutup, pada rekening bank
masing-masing
4. Butuh waktu lama (antar negara)
5. Butuh biaya tinggi (antar negara)
6. Kena biaya kurs
7. Batas maksimal nominal transaksi, dll

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

4
9/8/2023

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

Transaksi via Blockchain

1. Peer-to-peer, langsung antara pengirim dan penerima (via


exchanger atau alamat wallet)
2. Transaksi terbuka via network computer (blockchain)
3. Ledger (pencatatan) terbuka, pada ledger blockchain
4. Butuh waktu relative cepat (hitungan menit sampai jam)
5. Biaya relative rendah (antar negara)
6. Tidak kena biaya kurs, hanya convert ke crypto.
7. Tidak ada batas maksimal nomial transaksi,
8. Rahasia terjaga pada informasi pemilik wallet

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

5
9/8/2023

Jenis Blockchain Dengan Koinnya

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Kelebihan dari Crypto Currency

Universal: Seluruh dunia bisa menggunakan cryptocurrency.


Sementara itu, tidak semua orang memenuhi syarat untuk
mendaftar menjadi nasabah di sebuah bank.

Oleh karena itu, cryptocurrency dianggap universal karena


tidak ada syarat apa pun untuk menjadi penggunanya.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

6
9/8/2023

Kelebihan dari Crypto Currency

Cepat: Transaksi dengan cryptocurrency terbilang cepat jika


dibandingkan dengan transaksi di bank.

Transfer antarbank internasional, umumnya bisa memakan waktu


hingga lebih dari satu hari. Sementara itu, perdagangan bitcoin
hanya membutuhkan waktu sekitar beberapa menit hingga satu
jam.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

Kelebihan dari Crypto Currency

Transparansi: Setiap pengguna cryptocurrency bisa melihat semua


transaksi yang pernah dilakukan.

Namun, tentunya kamu tidak akan mengetahui transaksi tersebut


dilakukan oleh siapa karena hanya dalam bentuk angka tanpa
identitas.

Kontrol pribadi: Setiap pengguna bertanggung jawab atas uangnya


masing-masing.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

7
9/8/2023

Kelemahan dari Crypto Currency

Sekali lupa password, semua uang bisa hilang: Karena


cryptocurrency menggunakan sistem password tanpa ada pihak
yang mengaturnya, maka kamu beresiko kehilangan semua uang di
akunmu tersebut jika lupa password.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

8
9/8/2023

Cara Untuk Mendapatkan Uang Dari Crypto

1. Trading, Jual-Beli,

2. Mining, Menambang koin

3. Staking, menyimpan (numpuk)

4. dll

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Cara Untuk Mendapatkan Uang Dari Crypto

Trading, Jual-Beli,

Via Wallet
Via Exchager
Paham Analisa Teknikal
High Risk

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

9
9/8/2023

Cara Untuk Mendapatkan Uang Dari Crypto

Mining, Menambang koin


computer system masuk kedalam blockchains
Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Cara Untuk Mendapatkan Uang Dari Crypto

Staking, menyimpan (numpuk)

Konsep mirip deposito


Dapat bunga berupa koin yang di staking
Crypto di lock untuk periode tertentu

dll

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

10
9/8/2023

Kelemahan dari Crypto Currency

Celah bagi kejahatan: Tidak ada yang tahu siapa yang ada di
balik sebuah kode cryptography. Oleh karena itu, banyak
orang memanfaatkan cryptocurrency untuk kejahatan.

Mereka bisa bertransaksi untuk barang atau hal-hal ilegal


dengan mata uang digital ini tanpa bisa dilacak.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

Kelemahan dari Crypto Currency

Masih banyak yang menganggapnya ilegal: Banyak


negara masih menganggap cryptocurrency ilegal dan
tidak berlaku untuk transaksi jual-beli di negaranya.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

11
9/8/2023

Jenis – Jenis Crypto

Tether (USDT)
Dai (DAI)
Binance USD (BUSD) Di Indonesia
TrueUSD (TUSD) Binance Indonesia Rupiah (BIDR)
USD Coin (USDC)
TerraUSD (UST)
Digix Gold Token (DGX)
Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Jenis – Jenis Crypto

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

12
9/8/2023

Kategori Crypto

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Analisa Fundamental
Dari Crypto Currency

Tujuan & Kegunaan


Banyak koin crypto yang diluncurkan untuk tujuan dan kegunaan
tertentu. Pelajari tujuan dan kegunaannya, pelajari seberapa besar
target pasar yang akan menggunakan koin tersebut. Karena akan
menentukan seberapa besar pasarnya kelak.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

13
9/8/2023

Analisa Fundamental
Dari Crypto Currency

Tujuan & Kegunaan


Ada koin yang diluncurkan sebagai mata uang dan store of value
seperti bitcoin, ada yang diluncurkan untuk art dan music, ada juga
yang diluncurkan spesifik untuk komunitas tertentu, bahkan ada yang
pertama kali diluncurkan hanya sebagai lucu-lucuan tapi kemudian
sekarang malah jadi koin serius yang diperhitungkan seperti
Dogecoin.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

Analisa Fundamental
Dari Crypto Currency
Teknologi
● Perhatikan teknologi yang dipergunakan di dalam
blockchain dari masing-masing koin.
● Apa yang membuat blockchain teknologi tersebut
lebih canggih dari koin lain?
● Seberapa inovatif dan fleksibel dari teknologi
tersebut untuk dikembangkan lebih baik lagi
kedepannya?
● Smart contract? Proof – of – work (POW), Proof – of
– stake (POS), dll

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

14
9/8/2023

Analisa Fundamental
Dari Crypto Currency
Faktor-faktor terpenting dari teknologi block chain yang
harus diperhatikan antara lain adalah
● Jumlah transaksi per detik atau
● Transaction per second
● Kecepatan Penyelesaian Transaksi
● Protokol Konsensus
● Keamanan Jaringan
● Skalabilitas
● Interoperabilitas

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

Analisa Fundamental
Dari Crypto Currency
Siapa Tim Pengembang Dibelakang Blockchain tersebut?
● Bagaimana background dan keahlian tim, apakah mereka punya
keahlian khusus?
● Seberapa serius dan konsistem tim dalam mewujudkan projek
blockchain mereka.
● Apakah ada venture capital yang berinvestasi? Semakin banyak
dan besar VC maka tim akan bekerja semakin terarah.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

15
9/8/2023

Analisa Fundamental
Dari Crypto Currency
Ekosistem
Penting sekali untuk sebuah blockchain dan koin mempunyai
ekosistem yang besar dan matang. Siapa saja pengguna dari koin
tersebut. Mempunyai developer & pengguna yang setia akan
memperkuat ekosistem tersebut.

Contoh koin yang punya ekosistem yang kuat adalah Ethereum.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

Analisa Fundamental
Dari Crypto Currency

Komunitas
Ada banyak sekali proyek cryptocurrency tetapi hanya sedikit yang
bisa bertahan akan naik turunnya harga. Salah satu yang bisa
bertahan adalah mereka yang punya komunitas yang kuat dan loyal
dan investor jangka panjang dan dapat bertahan ditengah naik turun
harga pasar.

Perhatikan apakah blockchain tersebut punya komunitas yang kuat di


twitter, Instagram, telegram dll. Salah satu koin dengan komunitas
yang kuat adalah Dogecoin.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

16
9/8/2023

Analisa Fundamental
Dari Crypto Currency

TOKENOMICS

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

Tokenomics

Tokenomics adalah informasi tentang bagaimana mata uang crypto


bekerja didalam ekosistem mereka.

Contoh sederhana, jika Bank Indonesia mengatur kebijakan moneter


mata uang Rupiah, maka setiap blockchain mengatur supply dan
demand dari token blockchain tersebut.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

17
9/8/2023

Tokenomics

Tokenomics sendiri bertujuan menciptakan system dimana public


akan tertarik mempunyai cryptocurrency tersebut dalam jangka
panjang dan berharap bisa mendapatkan keuntungan dari naiknya
nilai token tersebut.

Apa aja yang harus kita perhatikan?

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

Tokenomics

Supply Token: Kita harus tahu supply maksimum dari


setiap currency.
● Ada token dengan supply terbatas (finite supply)
seperti bitcoin, binance, cardano, ripple,
● Ada juga yang mempunyai supply koin tidak
terbatas (infinite supply), seperti contohnya
ethereum, dogecoin, polkadot.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

18
9/8/2023

Tokenomics

Market Cap atau kapitalisasi pasar


MarketCap sering dijadikan indicator kestabilan dan nilai pasar dari
suatu koin / asset investasi.

Koin dengan market cap yang besar ($10 Miliar) dianggap


mempunyai likuiditas tinggi dan lebih stabil dibandingkan market cap
yang kecil (dibawah $1 Miliar).

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

Tokenomics

Alokasi Token
Ada 2 cara penyebaran / penawaran token ke
masyarakat:

● Fair Launch
● Pre-mined (penambangan pertama)

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

19
9/8/2023

Tokenomics

Alokasi Token: Fair Launch

Dimana pendiri dan masyarakat secara bersama-


sama bisa mendapatkan token, sehingga tidak ada
alokasi token. Contohnya Bitcoin, Litecoin, Dogecoin

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

Tokenomics

Alokasi Token: Pre-mined (penambangan pertama)

Dimana pendiri menambang sebagian token sebelum


diluncurkan ke public. Tujuan ditambang sebagian adalah
untuk mencari dana lewat ICO (initial coin offering), serta
memberikan insentif kepada pendiri dan tim pengembang
serta penggunanya.
Contoh coin ini: ethereum, Binance, Polkadot

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

20
9/8/2023

Tokenomics

Vesting schedule: Kapan token-token alokasi ini boleh


dijual ke public?

Hal ini penting karena apabila ada penjualan token


besar-besaran ke public akan menyebabkan harga
token tersebut untuk turun.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

Tokenomics

Inflasi vs Deflasi Pada Token


Inflasi adalah berkurangnya nilai mata uang karena
banyaknya jumlah mata uang beredar (dalam sirkulasi).

Tergantung dari kegunaan blockchain suatu token dapat


bersifat inflasi atau deflasi.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

21
9/8/2023

Apakah token inflasi jelek?

Belum tentu. Sebagai contoh ethereum masuk kategori


token inflasi tapi nilainya tetap tinggi. Bagaimana caranya?
Yaitu dengan membakar (burn) koin mereka sehingga terjadi
deflasi.

Oleh sebab itu perhatikan cara koin tersebut mengerem /


menurunkan rate inflasi mereka.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

Tokenomics

Demand dari Token


Semakin banyak dari kegunaan token maka deman dari token
akan meningkat. Meningkatnya demand maka bisa
mendorong naiknya harga / nilai suatu token.

Beberapa contoh kegunaan token


● Governance
● Pemegang token mempunyai hak untuk mengambil
keputusan tentang blockchain.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

22
9/8/2023

Tokenomics

Demand dari Token


● Stalking/Mining
Pemegang token mendapatkan upah dari memvalidasi
transaksi
● Network fee
Pemegang token mendapatkan bagian dari keuntungan biaya
jaringan.
● Store of Value
Pemegang token dapat mempertahankan nilai dari token untuk
jangka panjang.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©


3

Shifting Paradigma

It’s the future, melihat dari kaca mata berbeda

Saat ini ada lebih dari 1440 mata uang digital yang telah diluncurkan
dengan tujuan dan fungsi masing-masing. Itulah sebabnya kita
harus belajar tentang mata uang ini sebelum memutuskan
berinvestasi.

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

23
9/8/2023

Perkembangan & Produk Dari Blockchain

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Perkembangan & Produk Dari Blockchain

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

24
9/8/2023

Metaverse

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Meta semesta atau metaverse adalah


bagian Internet dari realitas virtual bersama yang
dibuat semirip mungkin dengan dunia nyata dalam
dunia internet tahap kedua. [1] Meta semesta dalam
arti yang lebih luas mungkin tidak hanya merujuk
pada lingkungan virtual yang dioperasikan oleh
perusahaan media sosial tetapi seluruh
spektrum realitas berimbuh.[

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

25
9/8/2023

Dimulai dari Game

Semua bisa dilakukan di Metaverse

Meeting,
Sekolah / Kuliah,
Olah raga,
Nonton Konser,
Gereja,
dll dll

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Perkembangan & Produk Dari Blockchain

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

26
9/8/2023

Perkembangan & Produk Dari Blockchain

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Perkembangan & Produk Dari Blockchain

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

27
9/8/2023

Perkembangan & Produk Dari Blockchain

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Perkembangan & Produk Dari Blockchain

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

28
9/8/2023

Perkembangan & Produk Dari Blockchain

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

29
9/8/2023

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Metaverse

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

30
9/8/2023

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

NFToken yang tidak dapat dipertukarkan


(Non-Fungible Token, atau NFT) adalah
berkas digital unik yang disimpan
di rantai blok (buku besar digital).

NFT adalah token kriptografi, tetapi tidak


seperti mata uang kripto
seperti bitcoin dan banyak token
jaringan atau utilitas, NFT tidak saling
dipertukarkan, yaitu tidak bisa dilacak.[

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

31
9/8/2023

Digunakan untuk Apa?

Artwork
Game
Music
Video
Other Digital Assets

Fund Raising

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Dalam NFT Anda Bisa Sebagai

Pembuat
Syahrini
Chef Arnold
Ghozali
dll
Pembeli
Collector
Fans Club
Speculator
Umum, dll

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

32
9/8/2023

Perkembangan & Produk Dari Blockchain

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Dimana Beli / Jual NFT?

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

33
9/8/2023

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Jenis Wallet & Penyimpanan

● Cold Wallet

● Hot Wallet

● Exchanger

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

34
9/8/2023

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Jenis Wallet
Cold Wallet : Ledger

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

35
9/8/2023

Jenis Wallet
Hot Wallet : Trust Wallet, MetaMask

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Jenis Wallet & Penyimpanan


Exchanger

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

36
9/8/2023

Jenis Wallet & Penyimpanan


Exchanger

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

My Pick & Why?


Perkembangan & Produk Dari Blockchain

Referral code: T34BF4R8 Referral code: 7284322

Referral code: q24g4223 Referral code: 154225044


Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

37
9/8/2023

Apakah Crypto Bisa Untuk


Investasi Jangka Panjang?

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

Apakah Crypto Bisa Untuk


Investasi Jangka Panjang?

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

38
9/8/2023

Cara Mulai Invest / Trading Crypto

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

TERIMA KASIH
Join Group Telegram: DepoCrypto

http://bit.ly/GRUPCRYPTO101

@AidilAkbarMadjid

@AidilAkbarOfficial

Aidil Akbar Channel

Crypto 101 - Aidil Akbar Madjid - IARFC Indonesia 2023 ©

39

Anda mungkin juga menyukai