Anda di halaman 1dari 2

SURAT PERJANJIAN

Perjanjian ini dibuat dan ditandatangani di Tangerang pada hari Selasa, 27 Juli 2021 oleh
dan antara :

1. Nama : Ari Yanni


Alamat : KP BUARAN PLN RT.005/005
CIKOKOL KOTA TANGERANG
Nomor KTP : 3671015904900004

Dalam hal ini bertindak atas nama diri pribadi yang selanjutnya disebut sebagai PIHAK
PERTAMA

2. Nama : WAHYUDIN
Alamat : KP MARGAJAYA RT.001/004
PAKULONAN SERPONG UTARA TANGERANG SELATAN
Nomor KTP : 3674022308870001

Dalam hal ini bertindak atas nama diri pribadi yang selanjutnya disebut sebagai PIHAK
KEDUA

Pihak PERTAMA dan pihak KEDUA selanjutnya disebut para pihak.

Para pihak bertindak dalam kedudukan masing – masing seperti tersebut di atas telah
membuat kesepakatan AKAD PERJANJIAN AMBIL ALIH USAHA DAGANG yang disaksikan
oleh beberapa saksi, dengan isi perjanjian sebagai berikut :

1. PIHAK KEDUA benar mempuyai usaha dagang yang bernama “RAJA BEBEK” yang
beralamat di Jl Raya Sekneg kelurahan panunggangan utara kecamatan pinang Kota
Tangerang.
2. Usaha dagang tersebut benar telah dijual oleh PIHAK KEDUA kepada PIHAK
PERTAMA dengan harga beli Rp. 6.000.000,- (Enam Juta Rupiah).
3. PIHAK KEDUA berkewajiban memberikan hak penuh kepada PIHAK PERTAMA
semua yang berkaitan dengan usaha “RAJA BEBEK”, termasuk nama usaha dagang,
peralatan yang sudah tersedia, dan menu yang dijual. Terhitung mulai tgl 28 juli
2021.
4. PIHAK KEDUA berkewajiban memberikan pengawasan serta bimbingan kepada
PIHAK PERTAMA hingga menguasai sepenuhnya usaha dagang “RAJA BEBEK”
minimal s/d 31 Agustus 2021.
5. PIHAK PERTAMA berhak memakai nama usaha dagang “RAJA BEBEK” jika PIHAK
PERTAMA membuka cabang usaha dagang baru.
6. PIHAK PERTAMA berhak merubah menu yang sudah tersedia di usaha dagang
“RAJA BEBEK”.
Surat Perjanjian
1
7. Segala sesuatu yang terjadi setelah akad ini dilakukan, maka menjadi tanggung
jawab PIHAK PERTAMA.

Perjanjian ini dibuat atas dasar kesepakatan dari kedua belah pihak tanpa ada paksaan dari
siapapun juga serta telah sama – sama setuju.

Setelah dibuatkan surat perjanjian ini, PIHAK PERTAMA DAN PIHAK KEDUA wajib
melaksanakan hak dan kewajiban yang tertulis.

Demikianlah surat perjanjian kerjasama ini dibuat dalam rangkap 2 (dua), untuk masing-
masing pihak, yang ditandatangani di atas kertas bermaterai cukup, yang masing-masing
mempunyai kekuatan hukum yang sama dan berlaku sejak ditandatangani.

Tangerang, 27 Juli 2021

PIHAK PERTAMA, PIHAK KEDUA,

( ARI YANNI ) ( WAHYUDIN )

Saksi – saksi

1.

2.

Surat Perjanjian 2

Anda mungkin juga menyukai