Anda di halaman 1dari 3

SOAL A

1. Sebelum pra produksi maka akan di buat skema pra produksi, berikut adalah skema pra
produksi,jelaskan tiap proses dari skema tersebut sehingga dapat menghasilkan karya
film dan animasi yang baik!

2. Sejak jaman dahulu manusia sudah mengenal animasi dengan mencoba


menganimasi gerak gambar binatang. Seperti yang pernah ditemukan oleh para
ahli purbakala di Gua Lascaux Spanyol Utara. Mereka menemukan gambar
celeng, bison, dan kuda berkaki delapan yang digambar oleh orang purba.
Mereka mencoba menangkap gerak lari cepat binatang tersebut. Menurut anda
bandingkan perkembangan animasi jaman dahulu dengan jaman era pandemi
seperti saat ini?
3. Dari gambar berikut mengapa gambar vector lebih bagus daripada bitmap?Serta
berikan penjelasan sedetail mungkin!

4. Berikut adalah gambar menu tool pada adobe illustrator,Jelaskan fungsi dari
masing – masing menu toolbox di bawah ini :

5. Secara grafis logo manakah yang lebih menarik untuk desain kemasan?Berikanlah
alasan yang tepat!
(a) (b)
SOAL B
1. Dalam pemrograman HTML dan Css jelaskan perbedaan warna Hexadecimal dan RGB
berikut :

2. Secara sekilas warna berikut hampir sama namun setelah diteliti mereka memiliki
perbedaan warna,jelaskan mengapa menghasilkan warna berikut berbeda dan berikan
alasan yang tepat:

3. Terdapat banyak situs untuk belajar HTML antara lain : codeacademy, general
assembly dash dan W3shools, di general assembly dash terdapat pembelajaran
dengan sistem goal-based,jelaskan apa yang di maksud dengan sistem goal-
based?Serta jelaskan kekurangan situs general assembly dash!
4. Untuk menghasilkan gambar berikut coba analisis langkah apa yang harus di
lakukan,coba jelaskan!

5. Dari gambar berikut jelaskanlah teknik penggambaran yang dapat dilakukan!

Anda mungkin juga menyukai