Anda di halaman 1dari 2

IMPLEMENTASI TATA KELOLA TI (IT)

Implementasi tata kelola TI adalah suatu proses yang berkelanjutan dan memerlukan
keterlibatan penuh dari seluruh organisasi. Dengan mengikuti langkah-langkah ini, organisasi
dapat meningkatkan efisiensi, keamanan, dan nilai tambah dari penggunaan teknologi
informasi.
Implementasi tata kelola IT melibatkan beberapa langkah kunci, seperti Penetapan Kebijakan
dan Strategi TI, Pembentukan Tim Tata Kelola TI, Identifikasi dan Evaluasi Risiko TI,
Pengembangan Arsitektur TI, Pemilihan dan Implementasi Sistem TI, Manajemen Layanan TI,
Pelatihan dan Pengembangan SDM, Audit dan Pemantauan, Pengukuran Kinerja, Perbaikan
Terus-Menerus, dan Kepatuhan Regulasi. Implementasi ini membantu organisasi
mengoptimalkan penggunaan TI, meningkatkan keamanan, dan menjaga kepatuhan.

Tujuan
Setelah mengikuti Training ini, peserta diharapkan memiliki pengetahuan untuk:
 Mengidentifikasi issu-issu terkait IT Manajemen berpengaruh terhadap organisasi
 Memahami adanya kebutuhan kerangka kerja kontrol yang dikendalikan oleh kebutuhan
tata kelola IT
 Mengerti bagaimana COBIT memenuhi persyaratan sebagai kerangka kerja tata kelola IT
 Mengetahui elemen-elemen dari kerangka kerja COBIT.
 Mengerti model pendekatan dalam implementasi COBIT.

Outline
Materi Training:
 Definisi dan pendorong utama perlunya tata kelola TI
 Keuntungan mengimplementasi tata kelola TI bagi organisasi
 Arsitektur Tata Kelola TI
 Isu dan tantangan manajemen TI terkatit tata kelola TI yang berdampak bagi
perusahaan.

Porgram ini dibuat untuk anda, dalam rangka pengembangan sumber daya manusia
 Memahami COBIT Process Reference Model, Prinsip, dan Enablers.
 Cara melibatkan top management dalam proses implementasi
 Melakukan asesment terhadap kondisi terkini tata kelola TI
 Tahapan dan strategi dalam implementasi tata kelola TI

Metode pelatihan
Metode pelatihan akan ditekankan untuk pelatihan orang dewasa yang diselenggarakan secara
partisipatif, aktif dalam suasana yang menyenangkan dengan berbagai metode yang
dipergunakan: Pre-test dan Post-test, Simulasi/Games/Roleplay, Video training, Sharing &
diskusi, dan Action plan (Rencana Tindakan).

Durasi
Pelatihan online ini dirancangan dengan durasi 2 hari.

Peserta
 Semua pihak yang ingin mendalami bidang peningkatan produktivitas di perusahaan.

Porgram ini dibuat untuk anda, dalam rangka pengembangan sumber daya manusia

Anda mungkin juga menyukai