Anda di halaman 1dari 1

JOB SAFETY ANALYSIS (JSA)

Dibuat oleh, Diperiksa Oleh, Disetujui Oleh, Diketahui oleh,


JSA NO.
PEKERJAAN: Pancang PVD TTD
(DIISI OLEH HSE):
Nama:
LOKASI Jabatan: HSE Officer SM Project Manager HSE USER
BAGIAN/DEPT: HSE
PEKERJAAN: Tanggal:
PERALATAN YANG DIGUNAKAN (Mesin/Alat/Material
LANGKAH KERJA POTENSI BAHAYA (Bahaya K3 & Lingkungan) KONTROL BAHAYA
Berbahaya)
1. Mempersiapkan alat pancang Crawler Crane dan Excavator 1) Rig jatuh saat erection. 1) Inspeksi Alat Berat.
PVD / erection 2) Operator yang tidak berkompeten, 2) Inspeksi dokumen operator
3) Kondisi tanah yang tidak stabil. 3) Menggunakan alat pelindung diri lengkap (APD)
4) Alat terperosok. 4) Membuat barikade dengan disertai rambu-rambu
5) Alat jatuh 5) Bila erection dilakukan pada cuaca gelap atau malam hari harus menggunakan lampu penerangan
6) Kerusakan pada property lain yang cukup
6) Adanya Pengawas saat pekerjaan berlangsung

2. Pengelasan mainrel untuk di Rig Travo las, grinda, alat las 1) Mata terkena percikan api dan gram. 1) Inspeksi handstool.
2) Tangan terkena percikan api, 2) Menggunakan alat pelindung diri lengkap (APD) sarung tangan kulit, apron, kedok las dan apar
3) Terjadi ledakan. 3) Membuat barikade dengan disertai rambu-rambu
4) Kerusakan pada property lain

4. Moving alat ke lokasi kerja Crawler Crane dan Excavator 1) Alat terperosok 1) Ikuti kebiasaan mengemudi yang aman
2) Kondisi tanah yang tidak stabil, 2) Waspada terhadap potensi bahaya saat berlalu lintas.
3) Alat berat bergerak secara satu persatu dan tidak beriringan. Alat berat akan membutuhkan jarak
berhenti yang lebih jauh. Belokan harus dilakukan dengan kecepatan yang lebih lambat.

5. Unloading crane dan excavator Dolly dan trailer truck 1) Unloading yang tidak tepat dapat 1) Penggunaan Safety Belt saat mengemudi
menyebabkan hilangnya kendali atas truk 2) Menggunakan alat pelindung diri lengkap(APD)
karena ketidakstabilan. 3) Membuat barikade dengan disertai rambu-rambu
2) Kondisi tanah yang tidak stabil. 4) Bila unloading dilakukan pada cuaca gelap atau malam hari harus menggunakan lampu penerangan
3) Kerusakan pada property lain yang cukup,
4) Cidera perorangan saat dilakukan 5) Pekerjaan unloading harus dilakukan oleh orang yang ahli dengan metode yang benar
penurunan alaat berat 6) Adanya Pengawas saat pekerjaan berlangsung

ALAT PELINDUNG DIRI YANG DIBUTUHKAN PERALATAN KESELAMATAN LAIN YANG DIBUTUHKAN
Helm Safety V Masker Debu P95 Metal Resistance Gloves Rambu-Rambu Safety V Gas Detector
Sepatu Safety V SCBA Nitrille Gloves Rambu-Rambu Traffic Kotak P3K V
Rompi Safety (Reflector) V Welding Mask V Ear Plug MCB/MPB Eye Wash Station
FBH Double Lanyard V Apron Pengelasan V Ear Muff Traffice Cone V LOTO
Kaca Mata Safety V Heat Resistance Gloves V Faceshield Gerinda V Barricade V APAR V

Page 1 Form JSA

Anda mungkin juga menyukai