Anda di halaman 1dari 8

Sceleton Extremitatium ( Tulang Anggota Tubuh )

OS. Scapulae ( Tulang Belikat )


Tulang belikat disebut juga sebagai scapula adalah tulang yang terletak di bagian tulang
rusuk atas pada bagian bahu. Fungsinya yaitu menghubungkan tulang selangka dan lengan atas
sehingga memastikan postur tubuh stabil.

3
2
7
8
4

5
6

1. Acromion
Suatu bagian pada tulang scapula. Bagian ini merupakan kelanjutan dari spina
scapulae dn membnetuk tonjolan. Fungsinya sangat penting yaitu sebagai titik pelekatan
otot untuk membentuk sendi baru
2. Angulus Lateralis
Bagian paling tebal dari scapula dan berujung pada bagian rendah yang di sebut
glenoid cavity ( fossa)
3. Angulus Superior
Bagian yang dibentuk oleh persimpangan batas superior dan juga medial tulang
belikat. Sudut ini tipis,dan halus bundar. Berfungsi untuk memberikan perekatan pada
beberapa serat otot
4. Fascies Costalis
Permukaan tulang belikat yang berhubungan dengan tulang rusuk. Permukaan ini terbagi
menjadi dua, yaitu permukaan anterior dan posterior. Permukaan anterior di sebut juga fosa
subskapularis, sedangkan permukaan posterior terdiri dari belebas ( spina ) yang dapat berjalan
menyebrangi permukaan tersebut
5. Margo Lateralis
Dalam anatomi, margo lateralis merujuk pada tiga sisi tulang belikat yang
berbentuk seperti tepi tajam. Ketiga sisi ini disebut margo medialis, margo lateralis dan
margo superior,Berfungsi sebagai tempat melekatnya otot-otot yang menggerkan tulang
belikat dan lengan atas.
6. Angulus Inferior
Tulang ini memiliki tiga sudut segitiga, yaitu angulus superior ( atas ), angulus
inferior ( bawah ) , dan anguus lateralis ( samping )
7. Fosa Surpraspinata
Tulang ini lebih kecil dari fosa infraspinata berbentuk cekung,dan halus
8. Fosa Infraspinata
Tulang ini lebih besar daripada fossa supraspinata, tepi tulang belakangnya terlihat
cekungan dangkal di bagian atasnya, bagian tengahnya memperlihatkan tonjolan yang menonjol
sedangkan di dekat batas ketiak terdapat alur dalam yang membentang dari atas ke bawah.

OS. CLAVICULAE ( Tulang Selangka )


Tulang selangka adalah tulang yang berada pada sisi kanan dan kiri dadaatas, tepatnya
pada leher bagian bawah. Tulang ini memiliki bentuk memanjang dengan posisi melintang,
menjadi penghubung antara tulang dada dengan lengan.

2 1

6
5

4
1. Ekstremitas Acromialis
Ujung tulang selangka yang mengarah ke arah bahu dan berbentuk pelana.
Fungsinya sebagai pengganjal untuk menjauhkan anggota gerak atas dari bagian dada
supaya lengan dapat bergerak leluasa
2. Ekstremitas Sternalis
Tulang selangka yang mengarah ke tulang dada permukaan artikularnya bulat.
3. Corpus Claviculae
Tulang panjang yang berbentuk kurva-ganda dan memanjang. Tulang ini terletak
di atas tulang rusuk pertama dan merupakan satu-satunya tulang memanjang horizontal
dalam tubuh. Fungsinya sebagai pengganjal untuk menjauhkan angota gerak atas dari
bagian dada supaya lengan dapat bergerak leluasa
4. Tuberculum Conoideum
Suatau tonjolan kecil pada tulang selangka yang berfungsi sebagai tempat
melekatnya ligamentum conoideum
5. Facies Articularis Sternalis
Permukaan articular pada tulang selangka yang berhubungan dengan tulang dada
atau sternum pada sendi sternoclavicularis
6. Facies Articularis Acromialis
Permukaan sendi pada tulang selangka yang berbentuk seperti busur dan
menghadap ke atas dank e luar. Permukaan ini membentuk persendian dengan scapula
pada sendi acromioclavicular. Fungsinya sebgai tempat melekatnya humerus
HUMERUS ( lengan atas )
Tulang panjang di lengan yang membentang dari bahu ke siku, yang menghubungkan
scapula dan dua tulang lengan bawah, jari-jari dan ulna, dan terdiri dari tiga bagian
1
2 3

6 5
4

10 12

8 11
1
7
13

1. Caput Humari
Bagian paling atas dari tulang panjang lengan atas yang di sebut humerus.
Fungsinya untuk gerak badan atas manusia,tulang lengan atas membantu menggerakan
siku dan bahu
2. Collum Anatomicium
Lekukan oblik pada tulang lengan atas ( Humerus ) . Lekukan ini terletak di
antara kepala humerus dan tuberkulum besar humerus
3. Tuber Culum Majus
Tonjolan pada tulang humerus yang berfungsi sebagai tempat melekatnya otot
deltoid dan rotator manchette
4. Sulcus Intertuberularis
Terletak di antara tuberkulum mayor dan tuberkulum minor. Berfungsi sebagai
tempat melekatnya otot bicep brachii
5. Collum Chirurgicum
Leher tulang atas manusia. Leher ini terletak di bagian humerus dan terdiri dari
beberapa bagian, yaitu leher anatomic,cirugikum,tuberositas mayor, tuberositas minor,
dan interburisitas
6. Tuberculum Minus
Bagian dari tulang humerus yang terletak di bawah caput humeri dan di atas
tuberositas minor. Fungsinya sebagai tempat melekatnya otot subscapularis
7. Fossa Coronoidea
Suatu depresi anterior pada tulang humerus yang menerima processus
coronoideus ulna ketika lengan difleksikan
8. Eppicondylus Medialis
Tulang yang terletak dibagian dalam humerus. Fungsinya sebagai tempat
melekatnya otot fleksor pergelngan tangan dan otot fleksor jari. Otot ini mambantu
menggerkan jari-jari dan pergelngan tangan
9. Trochiea Humen
Bagiandari tulang humerus yang berinteraksi dengan tulang ulna. Bagian ini
mebentuk sendi engsel dengan tulang ulna dan memungkinkan gerakan fleksi dan
ekstensi pada siku.
10. Fosa Radialis
Tulang ini terletak pada lengan humerus.
11. Capitulum human
Bagian dari tulang bawah yang berada dibagian lateral dari permukaan articular
distal tulang lengan atas.
12. Epicondylus Lateral
Menjadi tempat melekatnya tendon otot lengan bawah, yang berfungiuntuk
menggerakan lengan bawah kea rah luar atau menstabilkan pergelangan tangan ketika
siku lurus
13. Fossa Olecrani
Lekukan pada tulang humerus yang terletak di bagian belakang dan berfungsi
sebagai tempat melekatnya prosessus olecrani pada tulang hasta
ULNA ( tulang hasta)
Merupakan salah satu daridua tulang yang menyusun lengann bawah. Tulang ini terletak
tepat di satu garis lurus dengan kelingking dan bagian atasnya membentuk sendi siku bersama
dengan humerus

6 4

5
3

2
8
1. Occumfarentia Articularis
2. Proc. Styloideus uniae
3. Corpus ulnae
4. Incisura throclearis
5. Proc. Coronoideus
6. Olecranon
7. Tuberositas ulnae
8. Caput ulnae
OS. RADIUS
Tulang panjang yang dalam posisi anatomis di sebelah lateral ulna, tulang ini terdiri dari
epiphysis proximalis, diaphysis, dan epiphysis distalis

1
2

10
5

1. Caput Radii
2. Collium Radii
3. Tuberositas Radii
4. Circumfarentia Articularis
5. Incisura Ulnaris
6. Facies Articularis Carpalis
7. Proc Styloideus Radii
MANUS
Tulang tangan yang terdiri dari 3 struktur utama yaitu Ossa Carpi,Ossa Metacarpi I-V,
dan Ossa Digitorum

OSSA DIGITORUM

OSSA METACARPI I-V

OSSA CARPI

1. Ossa Digitorum
Tulang-tulang jari yang terletak di atas ossa metacarpi I-V
2. Ossa Metacarpi I-V
Tulang-tulang yang terletak pada bagian distal tulang lengan dibawah ossa
digitorum
3. Ossa Carpi
Tulang yang terlatak pada pergelangan tangan di bawanya ossa metacarpi I-V

Anda mungkin juga menyukai